Anda di halaman 1dari 8

Manajemen Resiko Pasar

Kelompok 2
Riski Pratama Aji
Syarif Hidayatullah
Pinda Wahyunita
Lidya Martiana
A. Teori Teori
1. Pengertian Manajemen
Manajemen adalah proses mengatur atau mengelola sesuatu yang dilakukan oleh individu atau
sekelompok orang. Proses manajemen ini termasuk menyusun rencana, pengorganisasian,
pelaksanaan, serta pengendalian atau pengawasan.

2. Pengertian Resiko
Pengertian Resiko adalah suatu keadaan yang tidak pasti dan terdapat unsur bahaya, akibat atau
konsekuensi yang bisa terjadi akibat proses yang sedang berlangsung maupun kejadian yang akan
datang. Semua aktivitas individu maupun organisasi pasti mengandung risiko di dalamnya karena
mengandung unsur ketidakpastian.

3. pengertian Pasar
Pengertian pasar adalah sebagai tempat bertemunya pembeli dan penjual untuk melakukan transaksi
jual-beli barang dan jasa. Pasar adalah salah satu dari berbagai sistem, institusi, prosedur, hubungan
sosial dan infrastruktur di mana usaha menjual barang, jasa dan tenaga kerja untuk orang-orang
dengan imbalan uang.
Pengertian Risiko Pasar

Risiko adalah bagian penting dari strategi manajemen semua


perusahaan. Proses dimana suatu organisasi yang sesuai
metodenya dapat menunjukkan risiko yang terjadi pada suatu
aktivitas menuju keberhasilan di dalam masing-masing
aktivitas dari semua aktivitas. Fokus dari manajemen risiko
yang baik adalah identifikasi dan cara mengatasi risiko.
2. Bentuk – Bentuk Risiko Pasar

Menurut Irham Fahmi (2016) risiko pasar ada 2 (dua) bentuk yaitu:
1. General Market Risk ( Risiko Pasar Secara Umum)
Risiko pasar secara umum ini dialami oleh seluruh perusahaan yang
disebabkan oleh suatu kebijakan yang di lakukan oleh lembaga
terkait yang mana kebijakan tersebut mampu memberi pengaruh
bagi seluruh sektor bisnis. Contohnya pada saat bank sentral suatu
negara melakukan kebijakan tight money policy (kebijakan uang
ketat) dengan berbagai instrumennya seperti menaikan suku bunga
BI rate.
2. Spesific Market Risk ( Resiko Pasar Secara Spesifik)
Spesific market risk adalah suatu bentuk resiko yang hanya dialami
secara khusus pada suatu sektor atau sebagian bisnis saja tanpa
Faktor- faktor Yang mempengaruhi
Faktor yang mempengaruhi terjadi gejolak harga di pasar, ada 6 faktor yang
mempengaruhinya yaitu:
1. Faktor fundamental ekonomi, Merupakan faktor terkuat yang
mempengaruhi harga pada jangka panjang.
2. 2. Campur Tangan Financial Authorities, Berdampak jangka pendek,
misalnya penurunana suku bunga atau devaluasi mata uang jika terdapat
dampak jangka panjang, hal ini menunjukan adanya perubahan kebijakan
ekonomi.
3. Perimbangan kekuatan permintaan dan penawaran, Memengaruhi
Tingkat harga dalam jangka pendek, karena market makers Akan
melakukan adjustment.
4. Likuiditas pasa, Berdampak signifikan terhadap harga pasar,
Perhitungan Beban Modal Resiko Pasar Dan
Sesuai dengan peraturan Bank Indonesia, Regulasi
bank yang wajib memenuhi KPMM dengan
memperhitungkan risiko pasar adalah bank yang secara individual memenuhi salah satu kriteria
sebagai berikut.

a. Bank dengan total aktiva sebesar Rp10 triliun atau lebih;

b. Bank devisa dengan posisi instrumen keuangan berupa surat berharga


dan/atau transaksi derivatif dalam trading book sebesar Rp20 miliar atau lebih;

c. Bank bukan bank devisa dengan posisi instrumen keuangan berupa surat
berharga dan/atau transaksi derivatif suku bunga dalam trading book sebesar
Rp25 miliar atau lebih;
Penyelesaian Masalah Resiko Pasar
Cara memperlakukan risiko:

a. Dihindari, jika risiko tersebut masih dalam pertimbangan untuk diambil, misalnya karena
tidak masuk kategori risiko yang diinginkan perusahaan atau karena kemungkinan jauh lebi
besar dibandingkan dengan keuntungan yang lebih besar.

b. Diterima dan dipertahankan, apabila risiko berada pada tingkat yang paling ekonomis.

c. Dinaikkan, diturunkan atau dihilangkan, apabila risiko yang ada dapat dikendalikan dengan
tata kelola yang baik, atau melalui pengoprasian strategi keluar.

d. Kurangi, misalnya dengan mendiversifikasi portofolio yang ada, atau membagi risiko dengan
pihak lain.

e. Dipagari, apabila risiko dapat dilindungi secara atificial, misalnya risiko dinetralisir sampai
batas tertentu dengan instrumen derivatif. Strategi Aktivitas Perdagangan
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai