Anda di halaman 1dari 15

Organisasi Global Regional

SEJARAH PEMINATAN
KELAS XII
Idsejarah.net
Zona Perang Dunia II
Konferensi Potsdam pada tanggal 2 Agustus 1945, Jerman
dibagi menjadi dua bagian
Tujuan
TUJUANPembelajaran
PEMBELAJARAN

1. Peserta didik dapat mendeskripsikan latar


belakang berdirinya organisasi global dan
regional.
2. Peserta didik dapat menjelaskan bentuk dan
tugas organisasi global dan regional;
3. Peserta didik dapat menganalisis peranan
Indonesia dalam organisasi global dan regional.
Mari Berdiskusi !!!
 Buat kelompok kecil terdiri dari 5-6 orang.
 Kelompok 1 mendapat “ pembahasan NATO”
 Kelompok 2 mendapat “pembahasan SEATO”
 Kelompok 3 mendapat “pembahasan Pakta Warsawa”
 Kelompok 4 mendapat “pembahasan ASEAN”
 Kelompok 5 mendapat “pembahasan GNB”
 Kelompok 6 mendapat “pembahasan OKI”
 Tulis hasil diskusimu di lembar kerja!

Selamat Bekerja!
NATO (North Atlantic Treaty
Organization)
 Sebuah organisasi internasional untuk keamanan Bersama yang didirikan pada
tahun 1949.
 Anggotanya :
1. Amerika
2. Belanda
3. Belgia
4. Inggris
5. Italia
6. Perancis
7. Dsb.
SEATO
 Organisasi internasional untuk pertahanan kolektif yang ditandatangani pada
tanggal 8 September 1954 di Manila dan diresmikan pada pertemuan mitra di
Bangkok pada Februari 1955. Dibubarkan pada tanggal 30 Juni 1977.
 Anggota
 Australia
 Prancis
 Selandia Baru
 Thailand
 Pakistan
 Filipina
 Britania Raya
 Amerika Serikat
Pakta Warsawa
 Sebuah aliansi militer negara-negara Blok Timur di Eropa Timur,
yang bertujuan mengorganisasikan diri terhadap kemungkinan
ancaman dari aliansi NATO. Dibentuk tanggal 14 Mei 1955.
Dibubarkan 31 Maret 1991.
 Anggotanya :
1. Uni Sovyet
2. Bulgaria
3. Jerman Timur
4. Rumania
5. Hungaria
6. Polandia
7. Cekoslowakia
GNB (Non Aligned Movement)
 Organisasi yang tidak memihak ke Blok Barat maupun Blok Timur
 Direncanakan ketika adanya Konferensi Asia Afrika 18-24 April 1955. Didirikan
pada 1 September 1961 di Beograd, Yugoslavia.
 Pendiri
1. Gamal Abdul Nasser (Mesir)
2. Kwame Nkrumah (Ghana)
3. Jawaharlal Nehru (India)
4. Soekarno (Indonesia)
5. Josip Broz Tito (Yugoslavia)
ASEAN
Organisasi regional Asia Tenggara
Latar Belakang : Kesamaan letak, kebudayaan, nasib dan kepentingan
Pendirian : 8 Agustus 1967 di Bangkok
Pendiri :
 Adam Malik (Indonesia)
 Tun Abdurrazak (Malaysia)
 Rajaratman (Singapura)
 Narcisco Ramos (Filipina)
 Thanat Khoman (Thailand)
OKI
Latar Belakang
Pecahnya Perang Timur Tengah dan Israel (1967)
Solidaritas umat Islam atas dibakarnya Masjid Al Aqsa oleh Israel

Anggota
Negara – negara dengan mayoritas penduduk Islam
MARI MENYIMPULKAN
Evaluasi
Tanggal
No Organisasi Anggota Latar Belakang Pembentukan
Pembentukan
1 NATO

2 SEATO

3 Pakta
Warsawa
4 GNB

5 ASEAN

6 OKI
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai