Anda di halaman 1dari 5

PERSONAL HYGIENE

NUR INDAH
Pengertian
Personal hygiene berasal dari Bahasa Yunani
yang dapat diartikan sebagai personal atau
perorangan dan hygiene atau kesehatan.
 Usaha personal hygiene
1. Membersihkan diri (mandi, mencuci tangan, dan
membersihkan bagian tubuh atau pakaian kotor).
2. Mengonsumsi makanan sehat, bersih dan bebas dari
kotoran atau bibit penyakit.
3. Menerapkan gaya hidup sehat dan teratur.
4. Menjaga dan meningkatkan daya tahan tubuh serta 
kesehatan jasmani.
5. Menghindari dan mencegah kontak dengan sumber
penyakit.
6. Menciptakan ruang lingkup bersih dan sehat seperti
kamar mandi bersih, sumber air bersih, udara bersih
dan lain sebagainya.
7. Melakukan pemeriksaan kesehatan secara berkala.
 Jenis personal hygiene
a) Kebersihan kepala dan rambut.
b) Kebersihan gigi dan mulut.
c) Kebersihan mata.
d) Kebersihan telinga.
e) Kebersihan hidung.
f) Kebersihan kulit.
g) Kebersihan kuku, kaki, dan tangan.
h) Kebersihan area genitalia.
i) Kebersihan lingkungan seperti toilet, air, kamar tidur
dan lain sebagainya.
 Tujuan personal hygiene
1. Meningkatkan derajat kesehatan personal.
2. Memelihara dan menjaga kebersihan personal.
3. Menerapkan dan memperbaiki personal
hygiene.
4. Mencegah penyakit.
5. Menciptakan keindahan.
6. Meningkatkan kepercayaan diri.

Anda mungkin juga menyukai