Komunikasi - 16050394052 - Zazilatul Aminah

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 9

KOMUNIKASI

ZAZILATUL AMINAH
16050394052
INTISARI MANAJEMEN 2
HAROLD KOONTZ, CYRIL O’DONNEL,
HEINZ WEIHRICH
penerjemah :
Drs. A. Hasymi Ali
PENGERTIAN

Komunikasi adalah proses transfer


informasi dari pengirim kepada
penerima, dengan informasi yang
dipahami, baik oleh pengirim maupun
penerima.
MEDIA KOMUNIKASI

1. KOMUNIKASI TERTULIS
2. KOMUNIKASI LISAN
3. KOMUNIKASI NON VERBAL
ALUR KOMUNIKASI
ARUS KOMUNIKASI

1. KOMUNIKASI KEBAWAH
2. KOMUNIKASI KEATAS
3. KOMUNIKASI MENYILANG
FAKTOR PENGHAMBAT
1. Kurangnya perencanaan
2. Asumsi-asumsi yang tidak dijelaskan
3. Penyimpangan semantic
4. Pesan yang buruk dinyatakannya
5. Kehilangan dalam penyampaian dan penahanan yang jelek
6. Pendengaran yang buruk dan penilaian yang dini.
7. Komunikasi tak pribadi
8. Ketidakpercayaan, ancaman, ketakutan
9. Tak cukupnya periode penyesuaian untuk perubahan
10. Kelebihan beban informasi
CARA MENGATASI
1. Pengirim pesan harus jelas
2. Perencanaan komunikasi dikonsultasikan bersama
3. Pertimbangkanlah kebutuhan si penerima informasi .
4. Gunakan nada suara, pilihan bahasa dan kecocokan antara apa
yang dikatakan dan bagaimana mengatakannya.
5. Komunikasi diakhiri jika telah mendapat feedback
6. Menyangkutkan emosi, agar terbentuk hubungan organisasi yang
harmonis
7. Komunikasi efektif merupakan tanggung jawab pengirim dan
penerima informasi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai