Anda di halaman 1dari 17

Modifikasi Modifikasi Proses-Proses

TugasDisesuaikan Tugas Disesuaikan Gaya Kelas-Kelas Terpisah dengan


Kesiapan Siswa Belajar Siswa Pembelajaran Khusus

MODIFIKASI TUGAS- PERENCANAAN


Pembelajaran
Keterampilan Fisik yang
TUGAS DISESUAIKAN PEMBELAJARAN BAGI
Diperlukan Untuk DENGAN KEMAMPUAN ANAK BEKELAINAN
Permainan Sehari-hari
GAYA BELAJAR SISWA FISIK DAN PSIKIS

PERENCANAAN IMPLIKASI KARAKTERISTIK


Membangun Keutuhan PERENCANAAN
Sikap Terhadap Diri PEMBELAJARAN BAGI PESETA DIDIK TERHADAP
Sendiri Sebagai
PEMBELAJARAN BAGI
PENYELENGGARAAN
Organisme yang Sedang ANAK USIA SD ANAK USIA DEWASA
PENDIDIKAN
Tumbuh

Mengembangkan
Pengembangan PERENCANAAN Sikap,wawasan dan
Belajar Bergaul dan Keterampilan Dasar Pengalaman Nilai-Nilai
Bekerja dala kelompok Dalam Membaca,
PEMBELAJARAN BAGI
Sebaya Menulis, dan Berhitung ANAK USIA SEKOLAH Memperoleh atau
MENENGAH memulai suatu pekerjaan

Mempelajarari Peran Pengembangan Konsep- Karakteistik Memilih Pasangan


Ssial Sebagai Pria Atau Knsep yang Pelru Pekrembangan Fisik dan
Wanita Dalam Kehidupan Peilaku Psikmtrik Memasuki Pernikahan
Sehari-hari

Mencapai Kemandirian Belajar Hidup Berkeluarga


Pengembangan Kata Karakteistik Pekrembangan
Pribadi Hati, Mral dan Nilai FBahasa dan Peirlaku Kgnitif
Mengasuh dan Mendidik
Anak

Karakteistik Pekrembangan Peirlaku Mengelola Rumah Tangga


Ssial, Mralitas, dan Keagaaan
Kemantapan Karier

Peran dan Tanggung


Mencari Kelompok Sosial Jawab sebagai Warga
Yang Menyenangkan Masyarakat
KRITERIA PERENCANAAN PEMBELAJARAN
YANG SESUAI DENGAN
KARAKTERISTIK
PESERTA DIDIK
• A. PERENCANAAN PEMBELAJARAN BAGI ANAK USIA
SD
TUGAS-TUGAS ANAK USIA SD MENURUT HAVIGHURTS
1. PEMBELAJARAN KETERAMPILAN FISIK YANG DIPERLUKAN UNTUK
PERMAINAN SEHARI-HARI
2. MEMBANGUN KEUTUHAN SIKAP TERHADAP DIRI SENDIRI SEBAGAI
ORGANISME YANG SEDANG TUMBUH
3. BELAJAR BERGAUL DAN BEKERJA DALAM KELOMPOK SEBAYA
4. MEMPELAJARI PERAN SOCIAL SEBAGAI PRIA ATAU WANITA
• 5. PENGEMBANGAN KETERAMPILAN DASAR DALAM MEMBACA, MENULIS DAN
BERHITUNG
• 6. PENGEMBANGAN KONSEP-KONSEP YANG PERLU DALAM KEHIDUPAN
SEHARI-HARI
• 7. PENGEMBANGAN KATA HATI, MORAL DAN NILAI-NILAI
• 8. MENCAPAI KEMANDIRIAN PRIBADI
• B. PERENCANAAN PEMBELAJARAN BAGI ANAK
USIA
SEKOLAH MENENGAH

• 1. PERKEMBANGAN FISIK DAN PERILAKU PSIKOMOTORIK,


• 2. PERKEMBANGAN BAHASA DAN PERILAKU KOGNITIF,
• 3. KARAKTERISTIK PERILAKU SOCIAL, MORALITAS DAN KEAGAMAAN
• 4. KARAKTERISTIK PERILAKU AFEKTIF, KONATIF DAN KEPRIBADIAN
• C. PERENCANAAN PEMBELAJARAN BAGI USIA
DEWASA
KARAKTERISTIK PERKEMBANGAN DAN KEBUTUHAN YAN MENONJOL PADA
DEWASA AWAL ADALAH
• 1. MENGEMBANGKAN SIKAP, WAWASAN DAN PENGALAMAN NILAI-NILAI
AGAMA
• 2. MEMPEROLEH ATAU MEMULAI SUATU PEKERJAAN
• 3. MEMILIH PASANGAN
• 4. MULAI MEMASUKI PERNIKAHAN
• 5. BELAJAR HIDUP BERKELUARGA
• 6. MENGASUH ANAK DAN MENDIDIK ANAK
• 7. MENGELOLA RUMAH TANGGA
• 8. MEMPEROLEH KEMAMPUAN DAN KEMANTAPAN KARIER
• 9. MENGAMBIL TANGGUNG JAWAB ATAU PERAN SEBAGAI WARGA
MASYARAKAT
• 10. MENCARI KELOMPOK SOCIAL YANG MENYENANGKAN
• D. PERENCANAAN PEMBELAJARAN BAGI
ANAK BERKELAINAN FISIK DAN PSIKIS

• ANAK-ANAK YANG BERKETIDAKMAMPUAN DITEMPATKAN DALAM KELAS-


KELAS TERPISAH SEHINGGA PEMBELAJARAN KHUSUS, DALAM KELOMPOK-
KELOMPOK KECIL DENGAN GURU-GURU YANG TERLATIH SECARA KHUSUS,
AKAN MEMBANTUNYA MENCAPAI KEMAJUAN.
• E. MODIFIKASI TUGAS-TUGAS DISESUAIKAN DENGAN
KEMAMPUAN DAN GAYA BELAJAR SISWA

PERKEMBANGAN SISWA DAPAT DIPENGARUHI OLEH HAKIKAT TUGAS-


YANG
TUGAS DIHADAPINYA DIKELAS. BEBERAPA MODIFIKASI TUGAS UNTUK
MEMFASILITASI PERKEMBANGAN SISWA SEBAGAI BERIKUT :
• MODIFIKASI TUGAS DISESUAIKAN KESIAPAN SISWA
• MODIFIKASI PROSES-PROSES TUGAS DISESUAIKAN DENGAN GAYA-GAYA
BELAJAR SISWA
KRITERIA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN YANG
SESUAI DENGAN KARAKTERISTIK PESERTA
A.
DIDIK
PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN BAGI ANAK USIA SEKOLAH DASAR
 Pada jenjang pendidikan dasar kemampuan dan keterampilan dasar
dikembangkan pada peserta didik, baik sebagai bekal untuk pendidikan
lanjutan atau untuk terjun ke masyarakat.
 Berdasarkan Bloom (1964), bahwa tahun-tahun pertama anak belajar di
sekolah dasar berpengaruh sangat signifikan terhadap sikap anak
sekolah dan pola-pola pencapaian prestasi tahap selanjutnya.
 Kelas pada sekolah dasar (SD) terdiri dari enam kelas, yang dibedakan
menjadi kelas awal atau kelas rendah yaitu kelas I, II, dan III, serta kelas
tinggi yang terdiri dari kelas IV, V, dan VI.
 SD menggunakan sistem guru kelas, kecuali untuk pelajaran pendidikan
agama dan olahraga.
 Sekolah dasar meliputi SD dan MI. Serta penyelenggaraan luar sekolah
meliputi paket A, diniyah, dan pondok pesantren.
B. PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN BAGI ANAK USIA SEKOLAH MENENGAH

 Sekolah menengah dikelompokkan menjadi sekolah menengah pertama


(SMP) dan sekolah menengah atas (SMA).
 Kelas pada SMP terdiri dari tiga tingkatan, yang dibedakan menjadi
kelas kelas VII, VIII, dan IX. Sedangkan SMA juga terdiri dari tiga
tingkatan kelas yaitu kelas X, XI, dan XII.
 SMP dan SMA menggunakan sistem guru mata pelajaran.
 Satuan pendidikan pada tingkat SLTP meliputi :
1.rumpun SLTP yang terdiri atas: SLTP, Madrasah Tsanawiyah, SMP Kecil,
SMP Terbuka
2.rumpun SLTP Luar biasa adalah Sekolah Luar Biasa dan SMP Terpadu
3.rumpun Pendidikan Luar Sekolah adalah Paket B dan Pondok
Pesantren.
 Satuan pendidikan pada tingkat SMA meliputi : SMA, SMK, dan MA.
Luar Sekolah adalah Paket C dan Pondok Pesantren.
C. PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN BAGI ANAK USIA DEWASA

 Pada jenjang pendidikan dewasa pada jalur formal adalah melalui


perguruan tinggi dengan gelar sarjana. Sedangkan non formal
dapat berupa kursus dan pelatihan lainnya.
 Ciri khas pendidikan orang dewasa adalah fleksibel dalam
pelaksanaannya.
D. PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN BAGI ANAK BERKELAINAN FISIK DAN
PSIKIS
Pada kajian ini dibahas tentang anak dengan kemampuan visual yang terbatas.
 Konsep Diri
Cara orang memandang dirinya sendiri mempunyai pengaruh mendasar terhadap
kualitas hidup karena mempengaruhi ambisi, prestasi, dan kebahagian. Bimbingan dan
penyuluhan dapat memperbaiki konsep dirinya dan dapat memupuk pandangan yag
lebih baik tentang dunia sekitarnya.
 Strategi Pendidikan
kunci keberhasilan strategi ini adalah persiapan yang dilakukan anak itu sendiri, guru,
orang tua, dan lainnya yang terkait.
Adaptasi strategi pembelajaran untuk anak yang terbatas kemampuan visualnya
mencakup:
1.Braille
2.Pemanfaatan kemampuan visual yang terbatas
3.Ketrampilan mendengarkan.
4.Orientasi dan latihan mobilitas motivasi merupakan variabel penting dalam
mengembangkan O & M skill.
E. PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN BAGI ANAK BERKESULITAN BELAJAR

Pada bagian ini tentang kesulitan belajar yang dikaitkan dengan


matematika. Sejumlah prinsip remediasi dapat diambil dari literatur
matematik,yaitu:
1. Keterlibatan anak
2. Menyemangati anak untuk memandang pelajaran matematika
sebagai konstruksi.
3. Menggunakan masalah dari kehidupan nyata
4. Pembelajaran hendaknya melalui langkah-langkah kecil secara
berurutan dan
menggunakan alat bantu.

Upaya lain untuk mengatasi masalah matematika adalah dengan pembelajaran


kooperatif. Pembelajaran Kooperatif memberikan kesempatan kepada anak
untuk bekerja sama.
KRITERIA PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
YANG SESUAI DENGAN KARAKTERISTIK PESERTA
DIDIK

UNDANG-UNDANG NO 20 TAHUN 2003 TENTANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL TELAH


MEMBERIKAN DASAR BAGI PELAKSANAAN EVALUASI KURIKULUM .PASAL 57 UU NOMOR 20
TAHUN 2003 MENYEBUTKAN:"EVALUASI DILAKUKAN DALAM RANGKA PENGENDALIAN MUTU
PENDIDIKAN SECARA NASIONAL SEBAGAI BENTUK AKUNTABILITAS PENYELENGGARA
PENDIDIKAN KEPADA PIHAK-PIHAK YANG BERKEPENTINGAN"
UNSUR YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM PENILAIAN
BAGI PESERTA DIDIK USIA SEKOLAH DASAR,YAITU:

1.KETRAMPILAN FISIK:
MENANGKAP,MELEMPAR,MENENDANG,BERGULING,BERENANG SERTA
MEMPERGUNAKAN ALAT PERMAINAN
2.BAGI KELAS RENDAH MEMBACA ,MENULIS,DAN BERHITUNG MERUPAKAN
MATERI KHUSUS UNTUK BEKAL PADA KELAS BERIKUTNYA
3.NILAI-NILAI YANG BERKAITAN DENGAN MORAL,BUDI PEKERTI,ETIKA DAN
ESTETIKA.
4.KEMAMPUAM MENGENDALIKAN DIRI DAN MELAKUKAN TENGGANG RASA
DAN KEMANDIRIAN
5.PENGUASAAN MATERI PEMBELAJARAN
UNSUR YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM PENILAIAN
BAGI PESERTA DIDIK USIA SEKOLAH MENENGAH,YAITU

1.KETRAMPILAN FISIK YANG SESUAI DENGAN TAHAP PERKEMBANGANYA


2.NILAI-NILAI YANG BERKAITAN DENGAN MORAL,BUDI
PEKERTI,ETIKA,ESTETIKA
3.KEMAMPUAN BEKERJA /BELAJAR MANDIRI,KEMAMPUAN
MENGENDALIKAN DIRI DAN BEKERJA SAMA DENGAN TEMAN-TEMANYA
SERTA BERKOMUNIKASI BAIK DENGAN TEMAN-TEMAN MAUPUN DENGAN
GURU DAN STAF SEKOLAH.
UNSUR YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM PENILAIAN
BAGI ORANG USIA DEWASA,YAITU:

1.BERKAITAN DENGAN MASALAH NYATA UNTUK DITEMUKAN


PEMECAHANYA
2.TIDAK LAGI RECALL
3.PENGKAJIAN KONSEP DAN MENCARI KETERKAITAN ANTARA SUATU
KONSEP DENGAN KONSEP LAINYA.
4.PENILAIAN MENGARAH KEPADA KERJASAMA ANTARA PENDIDIK
DENGAN
PESERTA DIDIK UNTUK MENUJU KETERCAPAIAN TUJUAN PROGRAM.

Anda mungkin juga menyukai