Anda di halaman 1dari 14

Matematika Ekonomi I

(EKUILIBRIUM)
PENGERTIAN EKUILIBRIUM
Ekuilibrium adalah suatu kumpulan variabel-variabel terpilih yang saling
berhubungan (interrelated) dan disesuaikan satu dengan lainnya,
sedemikian rupa, sehingga tidak ada kecenderungan yang melekat
(inherent) dalam model tersebut untuk berubah.
Dari pengertian ekuilibrium ini ada 3 hal yang terkandung didalamnya :

 Terpilih
Berarti ada variabel yang tidak dimasukkan ke dalam model.

 Saling berhubungan
Semua variabel dalam model dalam keadaan tetap. Saling berhubungan artinya juga
variabel harus cocok dengan variabel lain. Perubahan salah satu variabel akan
menyebabkan variabel yang lain berubah.

 Melekat
Variabel-variabel dalam model-lah yang membentuk keseimbangan, faktor eksternal
diasumsikan cateris paribus.
EKUILIBRIUM PASAR PARSIAL (MODEL LINEAR)
Apabila ingin mengetahui bagaimana keseimbangan harga beras dalam pasar,
variabel yang digunakan adalah:
- harga beras (P)
- kuantitas beras yang ditawarkan (Qs)
- kuantitas beras yang diminta (Qd)
Modelnya:
Qd = Qs
Qd = a – bP (a, b > 0)
Qs = -c + dP (c, d > 0)
PENYELESAIAN MELALUI SUBSTITUSI
Qd, Qs
25
Cara Substitusi
Qd = Qs
Qs = -4 + 8P
25 – 5P = -4 + 8P
29 = 13P
P* = 2,23
13,85 E(P*,Q*)

Qd = 25 – 5P
Qd = 25 – 5(2,23)
Q* = 13,85
Qd = 25 - 5P
P
2 2,23 5

-4
PENYELESAIAN MELALUI PENGHAPUSAN VARIABEL

Qd = Qs   Qd = Qs
a – bP = -c + dP a – bP = -c + dP
a + c = (b + d)P 25 – 5P = -4 + 8P
ac
P*  P* =
bd P* = 2,23
b(a  c) a (b  d )  b(a  c)
Q*  a   Q* =
bd bd
Q* = 13,85
ad  bc
Q* 
bd
EKUILIBRIUM PASAR PARSIAL (MODEL NON-LINEAR)
 Terjadi apabila salah satu fungsi adalah fungsi kuadrat.

 Penyelesaiannya sama yaitu dengan menggunakan grafik dan penghapusan


variabel.

 Menghasilkan dua nilai jawaban.

Qd = Qs
Contoh : Qd = 4 - P2
Qs = 4P - 1

Berapa Q dan P equilibrium?


Pemecahan Dengan Rumus Kuadrat
• Dari rumus kuadrat diperoleh akar-akar dari x1*, x2* Harga (-5) karena negatif
1 tidak mungkin ada.
 b  (b 2  4ac) 2
x ,x 
*
1
*
2 Maka harga keseimbangan
2a (P* = 1)

• Sehingga dapat diperoleh P1* dan P2* Lalu mencari Q, masukan


1
ke persamaan awal. (Bisa
 4  (16  20) 2 Qs atau Qd)

2
Qs = 4P – 1
• P1* = 1 dan P2*= -5 = 4(1) – 1
= 3

Maka P dan Q Ekuilibrium adalah:


Q* = 3 P* = 1
Pemecahan Dengan Pemfaktoran
Pemfaktoran
Diketahui :
Qd = 4 - P2 f(P) = P2 + 4P – 5 = 0
Qs = 4P - 1 Untuk membuat grafik
Tentukan P dan Q ekuilibrium -5 1
0 0
Jawab : Tentukan Qd=Qs
f(P) = P2 + 4P - 5
Qd = Qs
4 - P2 = 4P – 1
P2 + 4P – 5 = 0 … -5 -4 -3 -2 -1 0 1 2 …
… 0 -5 -8 -9 -8 -5 0 7 …
Pemfaktoran f(P)
Harga (-5) karena
f(P) = P2 + 4P – 5 = 0 negatif tidak mungkin
f(p) = P2 + 4P - 5 ada.
-5 1
0 0 Maka harga
keseimbangan (P* = 1)
-5,0 1,0 Lalu mencari Q*
p
-2 masukan ke persamaan
awal. (Bisa Qs atau Qd)
Qs = 4P – 1
 Menentukan titik puncak dari fungsi = 4(1) – 1
tersebut, yaitu : = 3
-9
(P , f(P)) =
Maka P dan Q Ekuilibrium adalah :
(P , f(P)) =
Q* = 3
(P , f(P)) =
P* = 1
Menggambar Grafik Ekuilibrium
Diketahui :
Qd = Qs Ketika (P = 0) Q
Qs = 4P - 1
Qd = 4 - P2
Qd = 4 - P2 Q =4 4
Qs = 4P - 1
E Maka dapat dilihat dari
3
grafik:
Mencari titik kurva Qs
Misalkan (Q=0) dan (P=0) Q* = 3 P* = 1
Qs = 4P – 1
Q = -1

P = 1/4 P
-2 1/4 1 2

-1
Mencari titik kurva Qd Qd = 4 - P2
(Pemfaktoran)
Qd = 4 - P2
(-P, 2) ; (P, 2)
EKUILIBRIUM PASAR DUA BARANG
Pasar dengan dua barang
•Apabila didalam pasar hanya ada dua barang, dimana barang tersebut saling
berhubungan satu dengan yang lainnya.
•Fungsi permintaan dan penawaran kedua barang tersebut adalah :

1) Qd1 – Qs1 = 0
2) Qd1 = a0 + a1P1 + a2P2
3) Qs1 = b0 + b1P1 + b2P2

4) Qd2 – Qs2 = 0
5) Qd2 = α0 + α1P1 + α2P2
6) QS2 = β0 + β1P1 + β2P2
EKUILIBRIUM PASAR UMUM
Cari Q1 dan Q2
Pasar dengan dua barang Qd2 = QS2
Q1 = -2 + 4P1
12 + P1 - 2P2 = -2 + 3P2 Q1 = -2 + 4(3,35)
Contoh dengan angka : 14 + P1 = 5P2 Q1 = 11,43
Qd1 = 18 - 3P1 + P2 5P2 - P1 = 14 (persamaan 2)
Qs1 = -2 + 4P1 Lalu eliminasi dan substitusi
7P1 - P2 = 20 | x 5 Q2 = -2 + 3P2
5P2 - P1 = 14 | x 1 Q2 = -2 + 3(3,47)
Qd2 = 12 + P1 - 2P2 Q2 = 8,41
QS2 = -2 + 3P2 Maka :
35P1 - 5P2 = 100
Q*1 = 11,43 P*1= 3,35
Langkah pertama 5P2 - P1 = 14 +
Qd1 = Qs1 34 P1 = 114 Q*2 = 8,41 P*2= 3,47
18 - 3P1 + P2 = -2 + 4P1 P1 = 3,35
20 + P2 = 3P1 + 4P1 Substitusi
5P2 - P1 = 14
20 + P2 = 7P1
5P2 – (3,35) = 14
7P1 - P2 = 20 (persamaan 1) 5P2 = 17,35
P2 = 3,47
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai