Anda di halaman 1dari 13

KITIN

PERTEMUAN 12

Wahyuni Fanggi Tasik, S.Pi., M.Si.

Jurusan Perikanan dan Kelautan

Politeknik Pertanian Negeri Kupang


Kitin adalah kelompok karbohidrat yang te
rgolong structural homoglycans yang tersus
un atas monomer-monomer N-asetil gluko
samin (2-asetamida-2-deoksi-D-Glukosa) (H

DEFINISI orton, 2002). Monomer-monomer kitin ini t


erikat oleh ikatan glikosida pada posisi β (1
-4). Struktur molekul kitin berupa rantai lur
us panjang yang mirip dengan selulosa da
n hanya berbeda pada gugus yang terikat
di posisi atom karbon nomor 2.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 2


The Power of PowerPoint | thepopp.com 3
KITIN
Kitin berasal dari bahasa yunani kitin, yan
g berarti kulit kuku. Kitin merupakan kom
ponen utama dari eksoskeleton invertebr
ata, crustacea dan insekta dimana kompo
nen ini berfungsi sebagai komponen pen
yokong dan pelindung.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 4


Kitin dari kulit udang
Kitin dapat diproduksi secara komersial dari limbah
kulit udang dan cangkang kepiting. Kulit udang men
gandung protein 25- 40 %, kalsium karbonat 45-50
%, dan kitin 15-20 %, tetapi besarnya kandungan k
omponen tersebut tergantung pada jenis udang da
n tempat hidupnya. Cangkang kepiting mengandun
g protein 15,60-23,90 %, kalsium karbonat 53,70- 7
8,40 %, dan kitin 18,70-32,20 % yang juga tergantun
g pada jenis kepiting dan tempat hidupnya .

The Power of PowerPoint | thepopp.com 5


The Power of PowerPoint | thepopp.com 6
2 tahapan eksraksi kiti
n:
1.Deproteinasi
2.Demineralisasi

The Power of PowerPoint | thepopp.com 7


1.
Deproteinasi
 Deproteinasi merupakan tahap awal dari isolasi kitin.

Deproteinasi bertujuan mengurangi kadar protein dengan men


ggunakan larutan alkali encer dan pemanasan yang cukup. Lar
utan alkali encer yang digunakan seperti NaOH dan KOH.

Namun lebih sering digunakan NaOH karena lebih mudah dan


efektif. Larutan NaOH digunakan untuk melarutkan protein ya
ng terkandung di dalam kulit udang.

Efektifitas prosesnya tergantung pada suhu dan konsentrasi N


aOH yang digunakan.
2.
Demineralisasi
Demineralisasi dimaksudkan untuk mengurangi kadar mineral (CaCO3) dengan
menggunakan asam konsentrasi rendah seperti asam klorida, untuk mendapatk
an kitin.

Mineral organik yang terikat pada bahan dasar, yaitu CaCO3 sebagai mineral ut
ama dan Ca(PO4)2 dalam jumlah minor.

Pada proses demineralisasi perbandingan antara pelarut dan cangkang udang


adalah 6 : 1. Selanjutnya diaduk sampai merata dan didiamkan selama 13 jam.
Kemudian dipanaskan pada suhu 90°C selama satu jam. Larutan lalu disaring d
an didinginkan sehingga diperoleh residu padatan yang kemudian dicuci denga
n air sampai pH netral dan dikeringkan pada suhu 80°C selama 24 jam atau dij
emur sampai kering. Kitin dari hasil isolasi berbentuk serbuk maupun serpihan.
3
Manfaat kitin
Kitin dan kitosan memiliki kegunaa
n yang sangat luas dalam kehidupa
n sehari-hari misalnya sebagai adso
rben limbah logam berat dan zat w
arna, pengawet, anti jarnur, kosmet
ik, farmasi, anti kanker, dan anti ba
kteri.
The Power of PowerPoint | thepopp.com 12
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai