Anda di halaman 1dari 6

Sengketa Larangan

Perdagangan Rokok Kretek


di Amerika Serikat
1. Hera Permatasari (15/379432/HK/20430)
2. Xxx
3. Xxx
4. Xxx
5. Xxx
Pada tahun 2010 Amerika Serikat (AS) memboikot ekspor
rokok kretek Indonesia. Rokok kretek dilarang masuk ke pasar AS
dengan alasan kesehatan masyarakat AS. Tidak terima
dengan tindakan AS, Indonesia mengajukan pembentukan Panel
ke badan penyelesaian sengketa WTO (Dispute Settlement Body)
atas dasar AS melanggar ketentuan WTO mengenai national
treatment obligation.

Latar
Belakang Indonesia merasa keberatan dengan sikap AS yang
mencerminkan diskriminasi di dunia perdagangan karena hal ini
sangat bertentangan dengan Prinsip WTO.

Rokok kretek beraroma milik Indonesia dilarang memasuki


pasar AS akibat diberlakukannya The Family Smoking Prevention
and Tobacco Control Act untuk mencegah generasi muda
dibawah 18 tahun mengonsumsi dan terjangkit adiksi rokok.
“Rokok atau bagian komponennya (termasuk tembakau,
Section 907 filter, atau kertas) tidak boleh mengandung sebagai
konstituen (termasuk konstituen asap) atau aditif, rasa
Tobacco buatan atau alami (selain tembakau atau mentol) atau
herbal atau rempah-rempah, termasuk strawberry,
Product anggur, jeruk, cengkeh, kayu manis, nanas, vanili,
kelapa, licorice, coklat, cherry, atau kopi, yang
Standarts merupakan karakteristik rasa dari produk tembakau atau
asap tembakau”
1. Bagaimana Kasus Posisi Permasalahan
Sengketa Larangan Perdagangan Rokok Kretek
Rumusan di Amerika Serikat?
Masalah 2. Bagaimana Penyelesaian Sengketa Larangan
Perdagangan Rokok Kretek di Amerika Serikat?

Anda mungkin juga menyukai