Anda di halaman 1dari 41

Konsep dasar keperawatan

komplementer-alternatif

By. Dr. Joni Haryanto, S.Kp., Ns., M.Si.

Classical Method of Learning Process

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 1


Pendahuluan
Definition of Nursing
American Nurses Association:
“Nursing is the assessment , diagnoses,
and treatment of human responses”
Japan Nurses Association
“Nursing is defined as to assist the
individual and the group, sick or well,
to maintain, promote and restore
health.”

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 2


Definition of Nursing
International Council of Nurses
“Nursing encompasses autonomous and
collaborative care of individuals of all
ages, families, groups and communities,
sick or well and in all settings. Nursing
includes the promotion of health,
prevention of illness, and the care of ill,
disabled and dying people. Advocacy,
promotion of a safe environment,
research, participation in shaping health
policy and in patient and health systems
management, and education are also key
nursing roles.”
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 3
Keperawatan (UU. No. 38/2014)

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 4


12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 5
Bab V Praktik Keperawatan
Pasal 28

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 6


Pasal 30 UU. No 38/2014

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 7


Keperawatan Modalitas
• Keperawatan modalitas, merupakan tindakan
lebih mengutamakan pada pemberayaan klien
(inner power) dan ini yang harus lebih di
tingkatkan oleh perawat.
• Perkembangan penyembuhan komplementer
(gabungan nursing unconventional dengan
modern) saat ini menjadi sorotan banyak negara.

Estimasi di AS pengguna terapi alternatif 627 juta


orang dan yg menggunjungi paktek konvensional 386
juta orang (Smith, Duell, Martin, 2004)
Data peningkatan dari th 91 (33%) dan th 97 42% di
AS yg menggunakan terapi komplementer (Eisenberg,
1998 dalam Snyder & Lindquis, 2002).
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 8
Modalities
• Disebut juga modalitas, yg diartikan sebagai
support sistem yg dikembangkan utk
memenuhi kebutuhan tumbuh kembang
optimal manusia.

Care .
Merupakan inti dr keperawatan
Yang terdiri 10 faktor caretive
Menggunakan ilmu dan kiat
keperawatan
Bentuk intervensi perawat
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 9
Pengertian Kep. Kompl-Alter
• Keperawatan non konvensional yang ditujukan
untuk meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat meliputi upaya promotif, preventif,
kuratif, dan rehabilitatif yang diperoleh melalui
pendidikan terstruktur dengan kualitas,
keamanan dan efektifitas yang tinggi yang
berlandaskan evident based practice dan ilmu
pengetahuan biomedik yang belum diterima
dalam keperawatan konvensional

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 10


Berbagai Alasan
• Alasan klien yang menggunakan komplemeter dan
atau modalitas diantaranya adalah filosofi holistik
• Alasan lain karena pengobatan selalu menimbulkan
efek samping. 82% klien mengeluh reaksi efeksamping
• Modalitas dan atau komplementer lebih membuat
sinergi dalam tubuh (Snyder & Lindquis, 2002).
 

Penyakit infeksi : Dulu semua penyakit infeksi bisa


selesai dg penisilin, sekarang telah mencapai
sefalosporin generasi 4 masih ada penginfeksi
yang resisten
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 11
Sejarah Keperawatan Kom-
Al
Rufaidah binti Sa'ad (570 M – 632 M)
• Di masa ini perawat diberi nama "Al
Asiyah" dari kata Aasa yang berarti
mengobati luka, dengan tugas utama;
Memberikan makanan, memberikan
obat, & rehidrasi.
• Wanita pada masa Nabi Muhammad
SAW, yang telah melakukan peran
keperawatan yaitu Rufaidah binti
Sa'ad/Rufaidah Al-Asamiya.

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 12


Cont…
• Keperawatan meyakini bahwa untuk
menyehatkan manusia, dengan pel
profesional yg bersifat “altruism, humanism,
holism, and care to human need”.
• Florence Nightingale percaya bahwa "...
keperawatan adalah menempatkan manusia
dalam kondisi yang terbaik, yaitu kondisi
lingkungan yang alamiah dan pendekatan
holistic, yaitu mind – body – spirit untuk
mencegah atau mengobati penyakit atau
cedera "(Nightingale, 1954; Watson, 1985;
Wellman, 2003).

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 13


Cont…
• Jean Watson (2002) menyatakan bahwa keperawatan
dipersilahkan untuk mendapatkan kompetensi yang
bersifat lebih dari sekedar merawat yaitu advanced
caring-healing modalities to complementary.
• Di Indonesia, tindakan tradisional telah mampu
memperbaiki kesehatan masyarakat.
• Pelayanan kesehatan/tradisional seperti sirep,
patiroso/pergendangan, pijat , gurah, kerokan dan
bekam telah lama digunakan turun temurn
• Produk herbal/jamu yang berkasiat untuk
meningkatkan kesehatan.

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 14


Indonesian condition
• Di Indonesia telah terjadi pergeseran pola
penyakit dari double burden diseases menuju
triple burden diseases.
• Struktur penduduk Indonesia ke arah lansia
• Sektor formal belum menggembirakan dan
jumlah penduduk miskin yang besar, health
services delivery system sedang sakit dalam hal
kualitas dan keterjangkauan.

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 15


Cont…
• Kasus-kasus yang sering seperti hypertension,
diabetes mellitus, hyper cholesterol, hyper uric acid,
hyper triglyceride, obesities, depression, migraine,
phobia, anxieties, hysteria, kesurupan, gangguan
perilaku seperti alcoholism, smoker, bulimia,
sleepless, malas tidak bergairah, semangat belajar
rendah, kurang percaya diri, dll

Menurut Dorothea E Orem (2001),


keperawatan merupakan agen self care
seseorang yang mengalami defisit.
Henderson (1998), menyatakan bahwa
manusia mempunyai seperangkat
12/08/21
kebutuhan.
joni-h = Magister of Nursing 16
• Keperawatan modalitas, merupakan
keyakinan bahwa individu adalah pusat
penyembuhan mereka sendiri.
• Perawat harus mempunyai kemampuan
atau kompetensi yang lebih, dari sekedar
merawat, yaitu pelayanan keperawatan
komplementer-alternatif (Mayer, 1971;
CNPS, 2004; Nova, 2005).

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 17


Pelayanan Kesehatan Integrative
• Suatu bentuk pelayanan kesehatan yang
mengkombinasikan pengobatan
konvensional dengan pengobatan
alternative komplementer sebagai
komplementer (melengkapi) yang
diselenggarakan di fasilitas pelayanan
kesehatan konvensional.
• Pelayanan kesehatan integrative dilakukan
dalam bentuk pengobatan (curing) oleh
tenaga medis, dan perawatan (caring) oleh
tenaga keperawatan
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 18
Fasilitas Pelayanan Kesehatan

• Suatu alat dan/atau tempat yang


digunakan untuk menyelenggarakan
upaya pelayanan kesehatan baik
promotif, preventif, kuratif maupun
rehabilitative yang dilakukan oleh
pemerintah, pemerintah daerah,
dan/atau masyarakat

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 19


Jenis Keperawatan Komplementer-
Alternatif
• Modalitas biological
• Herbal
• Nutrition
• Vitamins
• Pro-biotic
• Modalitas mind-spirit
• Meditation
• Imagery
• Relaxation
• Hypnocaring

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 20


Jenis Keperawatan Komplementer-
Alternatif
• Modalitas energy
• Spiritual cupping care
• Healing Touch
• Reiki
• Acupuncture
• Modalitas manipulative
• Massage
• Reflexology
• Chiropractic
• Modalitas detoxicatie
• Water intervention
• Juice intervention
• Exercise and drink
• Top Ten intervention detox

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 21


Jenis Pelayanan Kesehatan
Tradisional
• Ramuan adalah bahan alam berasal dari
tanaman, hewan atau mineral, yang diolah
dalam bentuk obat dan makanan.
• Ketrampilan ttd ; a) terapi olah pikir b)
teknik manual c) terapi energi
• Contoh :
• Terapi olah piker (meditasi, hipnocaring, visual
imagery dll)
• Teknik manual (pijat, refleksiologi, akupresur, dll)
• Teknik energy (prana, reiki, therapeutics touch,
dll)

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 22


Asuhan keperawatan komplementer-
alternatif tahap pengkajian

• Analisa lidah
• Analisa telapak tangan dan
• Iridology

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 23


12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 24
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 25
Syaraf

Pernapasan

Peredaran Darah/
Pembuangan
Hormone Imbalance
(Ketidak seimbangan hormon)
BULAN SABIT DI KUKU

Hormone Imbalance ditandai :


1.Keinginan sex kurang/ tdk normal
2.Keputihan, kurang gairah
3.Normal hanya di kuku Jempol
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 27
Penyembuhan Komplementer
• Penyembuhan alternatif untuk melengkapi atau
memperkuat penyembuhan konvensional
maupun biomedis (Cushman & Hoffman, 2004;
Xu, 2004) agar bisa mempercepat proses
penyembuhan.
• Penyembuhan konvensional (kedokteran) lebih
mengutamakan penanganan gejala penyakit,
sedangkan penyembuhan alami (komplementer)
menangani penyebab penyakit serta memacu
tubuh sendiri untuk menyembuhkan penyakit
yang diderita (Sustrani, Alam & Hadibroto, 2005).

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 28


Jenis pelayanan penyembuhan komplementer
– alternatif berdasarkan Permenkes RI,
Nomor: 1109/Menkes/Per/2007
• Intervensi tubuh dan pikiran (mind and body
interventions) : Hipnoterapi, mediasi,
penyembuhan spiritual, doa dan yoga
• Sistem pelayanan penyembuhan alternatif :
akupuntur, akupresur, naturopati, homeopati,
aromaterapi, ayurveda
• Cara penyembuhan manual : chiropractice,
healing touch, shiatsu, osteopati, pijat urut , dll

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 29


Jenis pelayanan penyembuhan komplementer
– alternatif berdasarkan Permenkes RI,
Nomor: 1109/Menkes/Per/2007

• Penyembuhan farmakologi dan biologi : jamu,


herbal, gurah
• Diet dan nutrisi untuk pencegahan dan
penyembuhan : diet makro nutrient, mikro
nutrient, dll
• Cara lain dalam diagnosa dan penyembuhan :
terapi ozon, hiperbarik, dll

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 30


Keperawatan Modalitas Komplementer-
Alternatif

• Aromacare
• Keperawatan refleksi
• Keperawatan akupresur
• Keperawatan akupunktur
• Spiritual Cupping care
• Spiritual Emotional Nursing Art
• Hypnocaring
Just do it!
• Herbal care dll

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 31


WASIAT MALAIKAT

‫س ب َْن َمالِكٍ َيقُو ُل َقا َل‬ َ ‫ت أَ َن‬


ُ ْ‫ح َّد َث َنا َك ِثي ُر بْنُ ُس َلي ٍْم َس ِمع‬
َ
‫ي ِبي‬ َ ‫ت َل ْي َل َة أُسْ ِر‬
ُ ْ‫صلَّى هَّللا ُ َع َل ْي ِه َو َسلَّ َم َما َم َرر‬َ ِ ‫َرسُو ُل هَّللا‬
َ ‫ِب َمإَل ٍ إِاَّل َقالُوا َيا م َُح َّم ُد مُرْ أ ُ َّم َت‬
‫ك ِب ْال ِح َجا َم ِة‬
Telah menceritakan kepada kami Katsir bin Sulaim saya
mendengar Anas bin Malik berkata, "Rasulullah shallallahu 'alaihi
wasallam bersabda: "Tidaklah aku melewati seorang malaikat
ketika malam aku di isra`kan kecuali mereka berkata: 'Wahai
Muhammad, perintahkan umatmu untuk berbekam'." HR Ibnu
Majah 3470

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 32


Syaraf

Pernapasan

Peredaran Darah/
Pembuangan
Hormone Imbalance
(Ketidak seimbangan hormon)
BULAN SABIT DI KUKU

Hormone Imbalance ditandai :


1.Keinginan sex kurang/ tdk normal
2.Keputihan, kurang gairah
3.Normal hanya di kuku Jempol
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 34
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 35
Hypnocaring

• Hypnocaring
merupakan hasil
disiplin hybrid
dari perpaduan
konsep hypnosis,
kenyamanan dan
caring.

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 36


12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 37
Kapan Punya Anak!?
• Kapan Anda Tua dan
Sejahtera!?

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 38


12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 39
12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 40
THANK YOU!
We hope you enjoyed our presentation

By Joni Haryanto

12/08/21 joni-h = Magister of Nursing 41

Anda mungkin juga menyukai