Anda di halaman 1dari 7

INOVASI PENDIDIKAN

DAN PERUBAHAN
SOSIAL
Anggota Kelompok 5:
Rika Rahmawati NIM 190621100114
Elma Triana NIM 190621100116
Lilis Kasmiati NIM 190621100126
Vina Widyaning Tyas NIM 190621100137
A. Perubahan Sosial dalam Pendidikan
Pendidikan adalah lembaga yang dapat dijadikan sebagai agen
pembaharu/perubahan sosial dan sekaligus menentukan arah perubahan
sosial yang disebut dengan pembangunan mesyarakat. Sedangkan
perubahan sosial adalah perubahan-perubahan yang terjadi dalam
struktur dan fungsi masyarakat, dan dapat direncanakan dengan arah
perubahan yang ingin dicapai.
Pendidikan ada karena adanya suatu sistem masyarakat yang berperan di
dalamnya, maka pendidikan dan masyarakat itu memiliki hubungan
yang sangat erat dan saling ketergantungan.
B. Fungsi Perubahan Sosial dalam
Pendidikan
Fungsi pendidikan dalam perubahan sosial dalam rangka
meningkatkan kemampuan peserta didik yang analisis kritis
berperan untuk menanamkan keyakinan-keyakinan dan nilai-
nilai baru tentang cara berpikir manusia.
Pendidikan pada abad modern telah berhasil menciptakan
generasi baru dengan daya kreasi dan kemampuan berpikir
kritis, sikap tidak mudah menyerah pada situasi yang ada dan
diganti dengan sikap yang sanggup terhadap perubahan.
Peran pendidikan dalam perubahan sosial masyarakat. yaitu:

a. Berpikir Kritis dan inovatif.


b. Mendorong sikap menghargai hasil karya seseorang.
c. Sistem pelapisan masyarakat yang terbuka.
d. Pemahaman atas keberadaan masyarakat yang heterogen.
e. Orientasi ke masa depan.
C. Inovasi Pendidikan sebagai Wujud
Perubahan Sosial Pendidikan
Pada era globalisasi, ada kecenderungan yang kuat terjadinya proses
universalisasi yang melanda seluruh aspek kehidupan manusia. Salah
satu implikasi penyeragaman terlihat dengan munculnya gaya hidup
global seperti : makanan, pakaian dan musik. Anak-anak kecil yang
telah mengenal film-film kartun dari berbagai negara.
Banyak hal yang perlu dicermati agar sebagai bangsa kita tidak
tertinggal oleh hal-hal baru yang terjadi secara global sehingga kita
bisa beradaptasi dengan negara-negara di dunia.
D. Pentingnya Inovasi Pendidikan

Tujuan inovasi Pendidikan adalah meningkatkan efeasiensi, relevansi,


kualitas, dan efektivitas, sarana serta jumlah peserta didik sebanyak-
banyaknya, dengan hasil pendidiakan sebesar-besarnya.
Inovasi Pendidikan juga mengejar ketertingalan yang dihasilkan oleh
kemajuan teknologi sat ini. Harapan diadakannya inovasi penidikan
yaitu agar peserta didik yang ada di Indonesia tidak ketinggalan lagi
dengan Pendidikan yang dipadukan dengan teknologi saat ini.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai