Anda di halaman 1dari 26

KARYA TULIS ILMIAH

KELOMPOK 19

1. Dini Aminarti
2. Nuraeni oktapia
3. Yoga nibras saputra
JUDUL

Pengaruh Media Sosial Tik Tok terhadap Motivasi


Belajar Peserta Didik di Sma Ma’arif Banyuresmi
BAB 1

• 1. Latar Belakang
• 2. Rumusan Masalah
• 3. Pembatasan Masalah
• 4. Tujuan Penelitian
• 5. Manfaat Penelitian
• 6. Metode penelitian
LATAR BELAKANG

• Dampak globalisasi yang nampak ialah teknologi yang semakin canggih, segala
sesuatu yang di butuhkan yang dengan mudahnya di dapat dengan kualitas terjamin
dan harga terjangkau, bahkan setiap hari selau ada perubahan dan penambahan
versi-versi terbaru. Termasuk media sosial juga bermacam bentuk komunikasi dan
pemberian berbagai macam informasi bagi semua kalangan masyarakat.
• Salah satu media sosial yang banyak di gunakan peserta didik saat ini adalah media
sosial Tik Tok. Media sosial Tik Tok adalah media yang berupa audio visual, media
ini sebuah media sosial yang dapat di lihat juga dapat di dengarkan. Banyak sekali
pengguna dari media sosial ini yakni kalangan peserta didik. Peserta didik begitu
senang sekali menggunakan media sosial Tik Tok ini karena bagi mereka media
sosial ini bisa menghibur mereka di kala mereka bosan.
• Adanya media sosial ini memberikan hiburan bagi setiap orang untuk
menghilangkan rasa lelahya atau rasa bosannya. Bahkan mereka bisa tertawa
bahagia jika sedang menggunakan media sosial. Salah satu yang membuat
mereka bisa tertawa bahagia yakni media soaial Tik Tok. Karena dalam media
soaial Tik Tok setiap orang khusunya peserta didik dapat melihat berbagai video
dengan ekpresi music yang berbeda-beda. Banyak dari mereka yang sering
sekali menggunakan media sosial ini sehingga membuat mereka malas dalam
belajar. Berdasarkan fakta tersebut, mengingat semakin berkembangnya media
sosial maka penulis akan melakukan penelitian mengenai “ Pengaruh Media
Sosial Tik Tok Terhadap Motivasi Belajar Peserta Didik Di SMA Ma’arif
Banyuresmi.
RUMUSAN MASALAH

• Dari latar belakang yang telah dipaparkan sebelumnya, pertanyaan yang


muncul adalah:
• 1. Apa Dampak Positif dan Negatif Pengguna Media Sosial Tik Tok?
• 2. Bagaimana Pengaruh Media Sosial Tik Tok Terhadap Motivasi Belajar
Peserta Didik SMA MA’ARIF BANYURESMI?
PEMBATASAN MASALAH

• 1. Media Sosial yang diteliti adalah Media Sosial Tik Tok.


• 2. Responden Terdiri dari Peserta Didik Sma Ma’arif Banyuresmi.
TUJUAN PENELITIAN

• 1. Untuk Mengetahui Dampak Positif dan Negatif Media Sosial Tik Tok.
• 2. Untuk Mengetahui Pengaruh Media Sosial Tik Tok Motivasi Belajar Peserta
Didik SMA Ma’arif Banyuresmi.
MANFAAT PENELITIAN

• 1. Bagi Peneliti
• Peneliti ini merupakan kesempatan untuk menambah pengetahuan mengenai
dampak dan pengaruh media sosial Tik Tok terhadap motivasi belajar peserta
didik SMA Ma’arif Banyuresmi.
• 2. Bagi Sekolah
• Hasil penelitian ini di harapkan dapat memberikan gambaran yang jelas
mengenai latar belakang dan faktor-faktor yang mempengaruhi minat siswa
SMA Ma’arif Banyuresmi untuk melanjutkan studi ke jenjang.
 
METODE PENELITIAN

• Metode yang di gunakan untuk mengkaji minat siswa Sma Ma’arif Banyuresmi
untuk melanjutkan studi ke jenjang perguruan tinggi adalah metode deskriptif.
Menurut Arikunto “penelitian deskriptif adalah penelitian yang di maksudkan
untuk menyelidiki suatu kondisi, keadaan, atau peristiwa lain kemudian
hasilnya akan dipaparkan dalam bentuk laporan penelitian (Arikunto, 2019:3).
 
BAB 11

• 11.1 Tijuan Pustaka


• 1. Media
• 2. Sosiai
• 3. Media Sosial
• 4. Tik Tok
• 5. Dampak Negatif dan Positif
• 6. Motivasi
• 7. Belajar
• 8. Motivasi Belajar
• 9. Pertanyaan Angket
• 10. Pembahasaan
MEDIA

• Media dapat diartikan sebagai perantara arau pengantar pesan dari pengirim ke
penerima pesan. Media dapat berupa sesuatu bahan “sofware” dan/atau alat
“hadware”.( Arsyad, 2002: 14)
SOSIAL

• Definisi sosial menurut KBBI adalah adanya sebuah hal-hal yang telah
berhubungan dengan suatu komunitas atau karakteristik sosial dan yang
mempertimbakan dalam kepentingan publik.
MEDIA SOSIAL

• Media sosial adalah istilah yang tidak hanya mencangkup berbagai platform
media baru tetapi juga menyiratkan di masukkannya sistem seperti FrienFeed,
Facebook, dan lain-lain yang pada umumnya dianggap sebagai jejaring sosial.
Idenya adalah platform media yang memiliki komponen sosial sebagai media
komunikasi publik (hopkins, 2008:16)
TIK TOK

• Tik Tok diciptakan oleh Zhang Yiming yang juga merupakan pendiri Tautiao
(September 2016). Dengan aplikasi ini, pengguna bisa membuat video music
mereka sendiri dan bebas mengekspresikan diri. Anda bisa memanfaatkannya
untuk berbagi cerita, mengeluarkan uneg-uneg memberikan kata motivasi,
memberikan informasi tertentu, perfom dance, unjuk bakat, atau yang lainnya.
DAMPAK NEGATIF

• 1. Adanya pemborosan waktu


• 2. Timbulnya Hoax
• 3. Pemicu pembanding kehidupan sosial ekonomi di masyarakat
• 4. Aplikasi yang belum ramah pada kalangan anak di bawah umur
DAMPAK POSITIF

• 1. Banyaknya edukasi baru dan luas yang didapatkan


• 2. Tubuh menjadi banyak gerak
• 3. Berkembangnya inovasi, pengetahuan, dan skill
MOTIVASI

• Secara umum motivasi didefinisikan sebagai suatu perubahan tenaga yang di


tandai oleh dorongan efektif dan reaksi-reaksi pencapaian tujuan. Karena
kelakuan manusia itu selalu bertujuan, kita dapat menyimpulkan bahwa
perubahan tenaga yang memberi kekuatan bagi tingkah laku mencapai tujuan,
telah terjadi di dalam diri seseorang (Soemanto, 1998:206)
BELAJAR

• Belajar adalah suatu proses usaha yang dilakukan seseorang untuk memperoleh
suatu perubahan tingkah laku yang baru secara keseluruhan, sebagai hasil
pengalamannya sendiri dalam interaksi dengan lingkungannya (Oemar
Hamalik, 2011:21)
MOTIVASI BELAJAR

• Motivasi belajar adalah keseluruhan daya penggerak di dalam diri siswa yang
menimbulkan kegiatan belajar, yang menjamin kelangsungan dari kegiatan
belajar dan memberikan arah pada kegiatan belajar, sehingga tujuan yang
dikehendaki oleh subjek belajar itu dapat tercapai (Sardiman, 2018:75)
ANGKET PERTANYAAN

• 1.Apakah anda tau tentang media sosial Tik Tok?


• 2.Kapan anda biasanya bermain Tik Tok?
• 3. Seberapa sering anda bermain Tik Tok?
• 4. Konten apa dalam Tik Tok?
• 5. Menurut pendapat anda apa kelebihan dan kekurangan Tik Tok?
• 6. Apakah setelah bermain Tik Tok anda semangat untuk mengerjakan tugas? Berikan alasannya.
• 7. Bagaimana nilai anda sebelum mengenal media sosial Tik Tok?
• 8. Bagaimana nilai anda setelah mengenal media sosial Tik Tok?
• 9. Setelah sering bermain Tik Tok apakah anda bisa membagi waktu untuk belajar? Berikan alasannya.
•  
•  
•  
PEMBAHASAN

• Menurut hasil penelitian diatas dapat diketahui bahwa hampir semua responden mengetahui aplikasi
media sosial Tik Tok. Umumnya, mereka setelah pulang sekolah, dan memiliki waktu luang untuk
bermain Tik Tok. Konten yang sering dibuka oleh peserta didik adalah tentang motivasi hidup,
sejarah islam, makanan, dakwah, dan lain-lain. Kelebihan dari kita bermain Tik Tok yaitu kita bisa
tahu tentang informasi baru, menghibur dikala bosan, mengisi waktu luang. Adapun kekurangan Tik
Tok diantaranya dapat menghabiskan kuota dan lupa waktu untuk belajar dan mengerjakan tugas
karena kecanduan bermain Tik Tok. Beberapa dari responden mengakui bahwa nilainya menurun
karena sering bermain Tik Tok. Maka dari itu, kita harus bisa membagi waktu untuk belajar dan
bermain Tik Tok, mancari hobi baru untuk mengisi waktu luang, perbanyak bersosialisasi dengan
teman atau keluarga sendiri. Tidak hanya untuk Tik Tok saja, kita juga harus membatasi diri
terhadap penggunaan berlebih dengan akun media sosial yang lain. Dengan banyaknya aplikasi
media sosial di zaman sekarang, kamu harus bijak dalam memilih media sosial apa yang lebih cocok
dan lebih penting. Kalau bisa batasi diri dengan hanya 1-2 akun media sosial saja.
BAB 111
PENUTUP

• 1. kesimpulan
• 2. saran
KESIMPULAN

• Berdasarkan pembahasan tersebut dapat di simpulkan bahwa:


• 1. Dampak positif media sosial Tik Tok adalah banyaknya edukasi baru dan
luas yang didapatkan, tubuh menjadi banyak gerak, berkambangnya inovasi,
pengetahuan, dan skill. Adapun dampak negatifnya adalah adanya pemborosan
waktu, timbulnya hoax, pemicu pembanding kehidupan sosial dan ekonomi di
masyarakat, aplikasi yang belum ramah di kalangan anak di bawah umur.
• 2. Media sosial Tik Tok berpengaruh terhadap motivasi belajar peserta didik di
Sma Ma’arif Banyuresmi yaitu peserta didik malas belajar, jarang mengerjakan
tugas, lupa waktu belajar, dan sebagainya.
SARAN

• 1. Diharapkan kepada orang tua untuk terus meningkatkan kualitas


pendampingan dan pengamatan kepada anak. Baik itu dari lingkungan sekitar,
dan media sosial yang mereka gunakan.
• 2. Diharapkan kepada platform media sosial Tik Tok untuk dapat menggunakan
penyensoran umur atau mode terbatas yang berfungsi untuk menyembunyikan
video yang berpotensi mengandung konten dewasa.
• 3. Kepada peneliti selanjutnya agar mengkaji lebih jauh mengenai pengaruh.
Agar menjadi rujukan serta evaluasi untuk bahan pembelajaran kedepannya.

Anda mungkin juga menyukai