Teori Kedukaan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 19

TEORI KEDUKAAN / KESEDIHAN

KUBLER ROSS DALAM KONDISI


KEBENCANAAN

DOSEN
Namora Lumongga Lubis, M.Sc., Ph.D.
ANGGOTA
KELOMPOK
• 191000005 Dodi Ardiansyah Panggabean
• 191000031 Naifa Annisa
• 191000047 Pegy Clara Br Kaban
• 191000104 Elnada Nadhira Saleh
• 191000128 Hosiana Simamora
• 191000158 Glen Armenius Simanjuntak
• 191000162 Diana Sari Wahyuni Putri Fadhillah
• 191000244 Anggi Pratiwi Tanjung
• 191000265 Maria Naomi Sitohang
• 191000299 Abdul Karim Monoarfa
TABLE OF CONTENTS

01 02 03 04
PENGERTIAN SEJARAH LANGKAH 1 LANGKAH 2
SINGKAT (DENIAL) (ANGER)

05 06 07
LANGKAH 3 LANGKAH 4 LANGKAH 5
(BARGAINING) (DEPRESSION) (ACCEPTANCE)
PENGERTIAN TEORI KUBLER ROSS

• Elisabeth Kübler-Ross adalah seorang pskiater


atau ahli kejiwaan sekaligus penulis buku.
• Awalnya teori ini tidak digunakan untuk
menjelaskan proses kehilangan orang yang
dicintai melainkan tahapan yang dihadapi
pasien ketika mengetahui dirinya didiagnosa
penyakit parah atau berat.
PROYEKSI GANGGUAN MENTAL
TERDAMPAK BENCANA MENURUT WHO 2012
SEJARAH SINGKAT

• Teori Kedukaan Kubler Ross ini dikenal


sebagai The Five Stages of Grief
• Tahapan-tahapan ini tidak hanya berlaku
untuk mereka yang kehilangan oleh
karena kematian tetapi dapat pula tampak
kepada seseorang yang mengalami
peristiwa yang mengubah hidup.
DENIAL
LANGKAH 1
DENIAL
(PENYANGKALAN / PENOLAKAN)

• Merupakan tahap dimana


Individu berpura-pura bahwa
tidak terjadi apapun, sehingga
individu pada tahap ini akan
menolak kesedihan.

CONTOH KASUS
ANGER
LANGKAH 2
ANGER (MARAH)

• Meningkatnya kesadaran seseorang pada kenyataan yang terjadi,


maka reaksi marah dapat timbul baik pada diri sendiri maupun pada
lingkungan.

CONTOH KASUS
BARGAINING
LANGKAH 3
BARGAINING
(TAWAR-MENAWAR)

• Fase tawar-menawar. Ini Andai saja Saudah


merupakan bentuk menuruti kemauan Siddiq
mekanisme pertahanan
emosional seseorang agar ia
bisa mengambil kontrol
kembali atas hidupnya.

CONTOH KASUS
DEPRESSION
LANGKAH 4
DEPRESSION (DEPRESI)

• Depresi adalah tahap yang amat sulit


karena semua hal negatif seakan
terkumpul seperti kesedihan,
kekhawatiran, dan kegelisahan.
• Depresi ini bisa jadi sebuah persiapan
untuk melepas dan menerima seluruh
keadaan.
CONTOH KASUS
ACCEPTANCE
LANGKAH 5
ACCEPTANCE (PENERIMAAN)

• Penerimaan adalah tahap dimana orang yang


mengalami kedukaan mulai mengembangkan rasa
damai.

• Penerimaan merupakan kehampaan perasaan,


seolah-olah perjuangan telah dilalui.
CONTOH KASUS
SOLUSI MENGHADAPI PROSES
KEDUKAAN/KESEDIHAN PASCABENCANA

1. Mendekatkan diri kepada Tuhan


2. Berikan waktu untuk diri sendiri dan
berpikir secara jernih dan rasional
3. Cari dukungan keluarga atau sahabat
4. Hibur diri ketika merasa sedih
DAFTAR PUSTAKA

1. Qayumah, 2019.”Tahapan Kedukaan Elizabeth Kubler Ross Terhadap


Kematian Adik”. Skripsi. Jakarta: Universitas Islam Negeri Syarif
Hidayatullah.
2. Kompas.com.(2019, 02 Januari).Cerita Adit Usai Tsunami Selat Sunda,
Biskuit untuk Sang Adik hingga Jadi Anak Angkat Polisi.Diakses pada 06
Desember 2021, dari
https://regional.kompas.com/read/2019/01/02/15411741/cerita-adit-usai-ts
unami-selat-sunda-biskuit-untuk-sang-adik-hingga-jadi?page=2
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai