Anda di halaman 1dari 21

Tema 5:

Pengalamanku

Subtema 2:
Pengalaman Bersama Teman
Menirukan Gerak Tumbuhan
dalam Tarian

Tiruan gerak tumbuhan bisa


menjadi gerak tari yang indah.
• Saat meniru gerak
tumbuhan, kaki diam
di tempat.
• Hanya tangan dan tubuh
yang digerakkan.
Contoh menirukan gerak tumbuhan.

Gerakan ranting Gerakan ranting


melambai ke depan dan melambai ke kiri dan ke
ke belakang. kanan.
Contoh menirukan gerak tumbuhan.

Gerakan daun Gerakan pohon tertiup


berayun. angin.
Menirukan Gerak tumbuhan
Gerakan tumbuhan dalam air juga bisa
menjadi gerakan tari.

Gerak tari meniru Badan dan tangan


gerakan tumbuhan meliuk-liuk dengan
air lebih lambat. lembut.
Membilang Urut 21 sampai
dengan 40

21 24 25

26 27 30

34 35 36
Membilang Urut 21 sampai dengan 40

.....

.....
.....
Mengurutkan Bilangan 21 sampai 40
Bilangan dapat ditulis secara urut dalam sebuah garis.
Perhatikan cara berikut!
Urutan bilangan dari yang terkecil sampai terbesar.

21 22 23 24 25 26 27

Urutkan bilangan dari yang terbesar sampai terkecil.


Benda yang dikelompokkan akan
lebih mudah dihitung.

Perhatikan contoh berikut!

2 puluhan + 2 satuan = 22

Jadi, dua puluh dua ditulis 22.


Mengenal Nilai Tempat
Bilangan 21 sampai 40
Contoh:

2 puluhan + 3 satuan = 23
Angka 23 pada bilangan 23 mempunyai
nilai yang berbeda sesuai tempatnya.

23
Pada tempat satuan, nilainya 3.

Pada tempat puluhan, nilainya


20.
Mengenal Nilai Tempat

.....

..... .....
Mengenal Nilai Tempat

.....

..... .....
Mengenal Nilai Tempat

..... .....
TUGAS MUPEL SBdP
1. Membuat video bernyanyi sambil menari

2. Pilih salah satu lagu (di sini senang atau sayang semuanya)

3. Siswa berlatih terlebih dahulu

4. Jika sudah bisa baru di video

5. Durasi video 1 – 3 menit


TUGAS MUPEL MATEMATIKA
TUGAS MUPEL MATEMATIKA

Pada nomor rumah Dayu, bilangan berapakah yang


menempati nilai tempat satuan
____________________________________________________________
_

Anda mungkin juga menyukai