Anda di halaman 1dari 9

Analisis Parameter Fisika dan Kimia

Dikeramba Tancap Pembesaran


Ikan Nila (Oreochromis Niloticus)
Di Balai Benih Ikan Kota Pamekasan

Oleh :
Siti Juhairiyah
Langkah Langkah
01
Pembuatan Keramba Tancap

02
Pemupukan

03
Penebaran

04
Manajemen Pakan

05
Manajemen Parameter Kualitas Air
Persiapan Keramba Tancap

01 Alat alat 02 Langkah Langkah

• Memotong bambu sebanyak 4 den-


• Bambu gan ukuran 1,5 m
• Keramba • Ditancapkan sesuai dengan ukuran
- Panjang : 4m
• Tali Ravia atau - Lebar : 2m
Kawat • Memasang keramba tancap pada
• Batu atau Paving tancapan bambu dengan menggu-
nakan tali rafia atau kawat
Pemupukan
“ Alat : • Sendok Langkah Langkah :
• Plastik
• Baskom Mencampurkan semua bahan yaitu EM4, Air,
dan Molase menjadi satu untuk 1kg dedak
Kemudian akan difermentasikan selama 24
Bahan : • EM4 ( 1 tutup botol )
jam
• Air ( 1 Gelas )
• Molase atau tetes

(1 tutup botol)


Tanda air yang bagus berwarna hijau muda kecoklatan yang berarti
menandakan perairan tersebut terdapat pakan alami
Penebaran Dan Manajemen Pakan

Penebaran Manajemen Pakan

• Melakukan Sampling • Manajemen pemberian pakan pada


Pembesaran
. ikan nila dilakukan dua kali
• Menebarkan 300 ekor benih ikan nila sehari dengan takaran menggunakan ru-
- Panjang rata rata :6,8 cm mus sebagai berikut :
- Berat rata rata : 5,1 gram

Tujuan melakukan sampling juga untuk mengetahui FR : Jumlah ikan x Berat ikan perekor x Dosis
pemberian pakan pada pembesaran ikan nila
∆ Parameter Fisika

1. Suhu
Ukuran tinggi atau rendahnya panas suatu perairan
Minimal : 28°c Parame-
Maksimal : 32°C
2. Kecerahan ter Kuali-
Suatu kondisi kemampuan cahaya untuk menembus lapisan
perairan pada kedalaman tertentu tas
∆ Parameter Kimia Air
1. pH (Derajat Keasaman)
pH optimum untuk pembesaran ikan nila yaitu 6,8 - 8,5
2. Do
Jumlah oksigen terlarut dalam suatu perairan
Minimal : 4ppm
Hasil Dan Pembahasan

Manajemen Kualitas Air


Parameter Hasil Baku Kesimpu-
PKL Mutu lan

pH 8,2 6,8-8,5 Layak

Do 8,3 ppm > 5ppm

Kecera- 100 % 2m
han
Suhu 28,4°c 28°c-32°c Layak
Manajemen Pakan

Minggu Total Pagi Sore


ke-
1 45,9 g 22,95 g 22,95 g

2 97,2 g 32,9 g 32,4 g KESIMPULAN

3
Thank you

Anda mungkin juga menyukai