Anda di halaman 1dari 12

1

ITPKONVERSI
ENERGI
LISTRIK

Oleh : Zuriman Anthony, MT

INSTITUT TEKNOLOGI PADANG


PRODI TEKNIK ELEKTRO S1
2022
Pendahuluan
Potensi dan
Sumber daya Energi

Bahan bakar untuk


Konversi Energi
POKO
K Produksi Energi

Penyimpanan Energi
BAHAS
Pembangkitan energy listrik
AN konvensional dan non-konvensional

Elektromagnetik dan Elektromekanik


KETENTUAN PENILAIAN

1. Kehadiran : 20%
2. Presentasi : 20%
3. Tugas : 20%
4. UTS : 20%
5. UAS : 20%*

*) KUIS BONUS:
300 = 70
600 = 80
800 = 90
REFERENSI
1. Kadir Abdul,. “Energi” , UI, 1982
2. Archie W.Culp.Jr., “Prinsip-prinsip Konversi Energi”,
Erlangga, Jakarta,1991.
3. Pudjanarsa Astu,.Nursuhut Djati,. “Mesin Konversi
Energi” Penerbit Andi Yogyakarta ,.2006
4. Sigalingging, Kamon, “ Pembangkit Listrik Tenaga Surya”,
Tarsito, Bandung, 1994.
5. Zuhal,,”Dasar Teknik Tenaga Listrik dan Elektonika daya
‘, Gramedia,.1992
6. Dan lain-lain
1 PENDAHULUAN
 Konversi Energi (Energy Conversion) :
Merupakan perubahan bentuk energi dari yang
satu menjadi bentuk energi lain.
 Hukum konservasi energy : Energi tidak
dapat diciptakan (dibuat) ataupun di musnahkan
akan tetapi dapat berubah bentuk dari bentuk
yang satu ke bentuk lainnya.
 Contoh : energi listrik diubah menjadi energi
cahaya pada lampu atau panasnya heater,
dinginnya AC (air conditioner) atau menjadi
energi gerak pada motor listrik dan lain
sebagainya
2 Potensi dan Sumber daya Energi

1. Energi Fosil (batu bara, minyak bumi,gas)


2. Energi panas
3. Tenaga Air ( Themis & mekanis )
4. Energi Surya
5. Energi Angin
3 Bahan bakar Konversi Energi

 Bahan Bakar Fosil


 Bahan Bakar Nuklir
 Sel Surya
4 Dasar Elektromagnetik

 Medan magnet dan medan listrik


 Induksi tegangan dan Hk.faraday
 Konsep rangkaian Magnet
 Intensitas medan magnet
 Energi dalam medan magnet
5 Dasar Elektromekanik

 Konversi energi elektromekanik


 Gaya gerak listrik
 Kopel
 Mesin dinamik elementer
 Interaksi medan magnet
 Distribusi fluks
 Derajat listrik dan frekuensi
6 Produksi Energi

 Produksi Energi Listrik


 Produksi Energi Thermal
 Produksi Energi Makanis
7 Klasifikasi Energi

Energi mekanik
Energi listrik
Energi elektromagnetik
Energi kimia
Energi nuklir
Energi Termal (panas)

Anda mungkin juga menyukai