Anda di halaman 1dari 37

“PERTO-

LONGAN
PERTAMA
GAWAT
DARURAT”
BEHAVIOUR
TOWARD
SAFETY
2022
Materi Pembahasan
01 Pengertian Medical First Responder

02 Tujuan Pertolongan Pertama

03 Langkah Awal Seorang MFR Di Lokasi

04 APD & Peralatan Dasar P3K

05 Chain Of Survival (Rantai kehidupan)

06 DRSCAB

07 CPR/RJP
Apa yang harus kita lakukan jika terjadi
di sekitar kita??
01. PENGERTIAN MFR
MEDICAL FIRST RE-
SPONDER
“Penolong yang pertama kali tiba di tem-
pat kejadian, yang memiliki kemampuan
penanganan kasus gawat darurat, terlatih un-
tuk tingkat dasar.”
02. TUJUAN PERTOLON-
GAN PERTAMA
TUJUAN PERTOLONGAN
• Mempertahankan dan menyela-
PERTAMA
matkan kehidupan
• Mencegah keadaan menjadi lebih
buruk
• Mempercepat proses penyembuhan
03. Langkah Awal Seorang
MFR Di Lokasi
Pada saat di lokasi kejadian seorang
MFR harus :

1 3
Memastikan keselamatannya Memastikan keselamatan
(termasuk pemakaian APD dan penderita.
memastikan keadaan aman).

2 4
Menentukan kesan umum Mengenali dan men-
kejadian (mekanisme cedera) gatasi cedera / gangguan
dan mulai melakukan penilaian yang mengancam
dini dari penderita (bila sadar nyawa.

5
perkenalkan diri). Stabilkan dan teruskan
pemantauan
Catatan : “Ingat, sebelum melakukan pertolongan korban.
sebaiknya anda memperkenalkan diri terlebih dahulu”
04. APD & Peralatan Dasar
P3K
APD & PERALATAN
  Alat Pelindung Diri (APD)
1. Sarung tangan
2. Kacamata pelindung
 Peralatan Dasar Perawatan Pra Rumah Sakit
3. Baju pelindung
o Perban
4. Masker pelindung
o Pembalut luka
  5. Masker resusitasi o Plester
o Bidai
o Spinal board
o Cervical collar
o Stethoscope
o Pengukur tekanan darah
o Senter Kecil
05. Chain Of Survival (Ran-
tai kehidupan)
Penerapan Konsep ‘Chain of Survival (Rantai Kehidupan)’

Early ALS
Early BLS

BHL
Pemanggilan Dini
AED
BHD

Early Access
Early AED
Pemeriksaan & Penanganan Awal

PEMANGGILAN DINI
Teriak Minta Tolong!
Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
06. DRSCAB
BHD
BANTUAN HIDUP DASAR

DANGER SEND FOR HELP AIRWAY

D R S C A B
RESPONSE CIRCULATION BREATHING

Your Text Here


You can simply impress your audience and add a unique zing and appeal to your Presentations. Get a
modern PowerPoint Presentation that is beautifully designed. Easy to change colors, photos and Text.
D DANGER
Pengkajian Situasi

INFEKSI SILANG ADALAH BAHAYA YANG NYATA!

Karena Itu…
Hindari kontak langsung dengan korban
Pakai alat pelindung diri…
Cuci tangan…
Pemeriksaan & Penanganan Awal

R RESPONSE/ PENGECEKAN
KESADARAN
Teriak Minta Tolong!
Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
Pemeriksaan & Penanganan Awal

S SEND FOR HELP/ MINTA


BANTUAN
Teriak Minta Tolong!
Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
Pemeriksaan & Penanganan Awal

C CIRCULATION/
NADI
Teriak Minta Tolong!
Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
C CIRCULATION/
NADI
Tujuan:
• memeriksa nadi (peredaran darah)
dan bila tidak ada denyut, memberikan
tekanan dada (kompresi jantung)

Tehnik memeriksa nadi:


• Periksa nadi leher (arteri karotis) den-
gan kedua jari telunjuk dan tengah di
sebelah jakun leher
Pemeriksaan & Penanganan Awal

A AIRWAY/ JALAN
NAFAS
Teriak Minta Tolong!
Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
A AIRWAY/ JALAN
NAFAS
A AIRWAY/ JALAN
NAFAS Membebaskan jalan nafas
(pada korban yang dicurigai
adanya patah tulang leher)
dengan tehnik “Jaw thrust”

Manuver rahang bawah (Jaw Thrust Manouvre)


“Merupakan cara yang paling aman untuk uka jalan napas pada penderita
yang dicurigai menderita cedera spinal.”
Pemeriksaan & Penanganan Awal

B BREATHING/
PERNAFASAN
Teriak Minta Tolong!
Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
B BREATHING/
PERNAFASAN
Tujuan:
Memeriksa apakah ada nafas, bila
tidak,
segera memberikan nafas buatan

Tehnik:
Look : Lihat pergerakan dada dan pe-
rut
Listen : Dengarkan suara nafas
Feel : Rasakan hembusan nafas
CPR/RJP (CARDIO PUL-
MONARY RESUSITATION)
CPR CARDIO PULMONARY
RESUSITATION

Teriak Minta Tolong!


Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
CPR (KOMPRESI
DADA)
Tehnik memberikan tekanan dada (kompresi
jantung):

• Tentukan dasar tulang dada dengan cara


menelusuri tulang iga bagian bawah
sampai tepat di pertemuaan iga kiri dan
kanan.
• Letakkan telapak tangan 2 jari di atas
titik tersebut lalu tindihkan telapak tangan
yang lain di atasnya.
• Dengan posisi lengan lurus (vertikal) berikan
tekanan pada dada secukupnya (4-5 cm) ke
bawah.
• Lepaskan tekanan untuk memberi kesem-
patan dada mengembang. 30 X POMPA DADA
Posisi tangan yang benar Kompresi jantung
Kompresi jantung pada dewasa, anak dan
bayi

Dewasa Anak-anak Bayi


(anak >8 thn) (1- 8 thn) (< 1 thn)
Keterangan :
Untuk orang dewasa (1 atau 2 penolong):
30 kali kompresi jantung dan 2 kali nafas buatan.
Pengecekan ulang dilakukan 1 menit pertama atau tiap 4
Untuk Anak- anak dan Bayi:
siklus kemudian setiap 2 menit berikutnya
5 kali kompresi jantung dan 1 kali nafas buatan.
CPR CARDIO PULMONARY
RESUSITATION

Teriak Minta Tolong!


Periksa Kesadaran
Panggil Medis
Pengecekan Nadi
Buka & Bersihkan Jalan Napas
Periksa Pernapasan
Kompresi Dada 30X
Bantuan Napas 2X
CPR (BANTUAN
NAFAS)
:Tehnik pemberian nafas buatan

- Melalui mulut, hidung atau kedua-nya


- Pencet hidung korban diantara jari telunjuk dan ibu
jari Sambil telapak tangan menahan dahi agar
tertengadah

- Tangan sebelah tetap mengangkat dagu ke depan.


- Tarik nafas dalam buka mulut lebar, lalu letakkan
menutupi seluruh mulut korban, lalu hembuskan
nafas sampai terlihat dada korban mengembang.

• Bantuan napas efektif


– Dada korban mengembang
– Mengembang selama 1 detik
– Tunggu dada turun sebelum tiupan berikutnya
2 X BANTUAN NAFAS
CPR (BANTUAN
NAFAS)

Tehnik mulut ke mulut atau


Bantuan nafas dengan menggunakan “masker”
“mouth to mouth”
CPR CPR– 1 penolong CPR Dewasa – 2 penolong
RECOVERY POSITION
TUJUAN:
• Membebaskan jalan nafas korban yang
tidak sadar
• Melindungi jalan nafas dari benda asing
seperti muntahan pada korban tidak sadar
TEKNIK:
• Berlututlah di samping korban
• Lengan yang terjauh membuat sudut
dengan tubuh korban. Letakkan lengan
terdekat ( satunya ) di atas dada korban
• Bengkokkan lutut terdekat, lalu gulingkan
korban menjauh dari anda, topangkan
tangan pada rahang agar jalan napas tetap
terbuka.
Sampai kapan CPR/RJP dilakukan ?

1. Korban sadar (ada nafas dan nadi)


2. Bantuan medis datang
3. Sampai kita lelah
4. Ada Pengganti kita ketika lelah
5. Korban menunjukkan tanda-tanda meninggal dunia

Note : Tidak ada batasan waktu sampai berapa lama kita melakukan CPR

Anda mungkin juga menyukai