Anda di halaman 1dari 4

Theori Semantik

Fitur Semantik
Fitur semantik
Fitur semantik Dalam teori ini diyakini kanak-kanak
memperoleh makna suatu kata dengan cara menguasai
fitur-fitur semantik kata itu satu demi satu sampai semua
fitur semantik itu dikuasai, seperti halnya pada orang
dewasa
Contoh
Contoh menurut Clark, pada mulanya kanak-kanak
berbahasa Inggris menyebut semua binatang berkaki
empat doggie atau kitty, atau apa saja larena mulanya
kanak-kanak itu hanya menguasai beberapa fitur
semantik. Yakni [+human], [+animal}, dan [+four legged].
Seiring perkembangan usianya fitur-fitur semantik lain
juga dikuasai sehingga pada umur tertentu kanak-kanak
itu dapat membedakan dogie dan kitty.(Chaer, 2003).
Contoh 1

Contoh 2

Anda mungkin juga menyukai