Anda di halaman 1dari 12

Bab IV

Suhu dan Kalor


A. Suhu dan Termometer

1. Pengertian Suhu
 Suatu besaran yang digunakan untuk
menyatakan ukuran panas atau dinginnya suatu
benda
2. Termometer
Alat pengukur suhu disebut Termometer.
Termometer berasal dari bahasa Yunani, yaitu
Thermos yang berarti panas dan meter berarti
pengukur (pembanding).
Berdasarkan cairan yang ada di dalamnya,
termometer terdiri dari 2 yaitu termometer
alkohol dan termometer air raksa

Termometer alkohol Termometer air raksa


a. Termometer dalam Kehidupan Sehari-hari

Termometer klinis Termometer


(badan) bimetal

Termometer Termometer
Six-Bellani dinding/
ruangan
Termometer Termometer
Celcius Fahreinheit
Termometer
Termometer Termometer
Reamur Kelvin
b. Skala Termometer

Titik tetap
atas
100 skala 180 skala 80 skala 100 skala

Titik tetap
bawah

Celcius Fahrenheit Reamur Kelvin


Perbandingan termometer C : R : F adalah 5 : 4 : 9
sehingga hubungan ketiga termometer tersebut
dinyatakan dengan
0
0 5 0 4 0
𝑇 𝐶= 𝑇 𝑅 →  𝑇 𝑅= 𝑇 𝐶
4 5

( )
0
0 5 0 ❑ 9 0
𝑇 𝐶= (𝑇 𝐹 − 32) →  𝑇 𝐹= 𝑇 𝐶 +32
9 5
0 0
𝑇 𝐶=𝑇 𝐾 −273→𝑇 𝐾=𝑇 𝐶+273
Contoh soal:
Suhu daerah pegunungan  menunjukkan 20 °C. Jika dinyatakan
dalam skala Fahrenheit berapa skala yang ditunjukkan?

Diketahui :     TC = 20 °C


Ditanya :     TF = …… ?
Jawab :                       
              TF = (9/5 x TC) + 32
              TF = (9/5 x 20) + 32     
              TF = 36 + 32
              TF = 68 °F

Jadi skala pada termometer Fahrenheit menunjukkan  68 °F


Contoh Soal

Jawab

Jawab
Latihan

1. Pada siang hari suhu kamar adalah 30 C. Berapakah


suhu kamar ini jika diukur dalam skala reamur,
fahrenheit dan kelvin?
2. Suhu suatu ruangan yang memliki pendingin udara
adalah 77 F. Berapakah suhu ruangan ini jika diukur
dalam skala celcius, reamur dan fahrenheit?
Be The Next Scientist!

Anda mungkin juga menyukai