Anda di halaman 1dari 9

PEMBEKALAN

PRAKTEK KERJA INDUSTRI


(PRAKERIN)

SMK BINTARA RANCAEKEK


TAHUN AJARAN 2020 - 2021
PELAKSANAAN PRAKERIN

Sabtu 2 Januari 2021 s/d Selasa


2 Maret 2021
(2 Bulan)
PERSYARATAN PELAKSANAAN PRAKERIN

Dinyatakan diterima oleh DU/DI


Penampilan
Sikaptingkah laku (Absensi)
Administrasi
Mengikuti pembekalan
PERSYARATAN PELAKSANAAN PRAKERIN

Penampilan
Bepenamilan bersih
Rambut pendek dan rapih
Pakaian sopan dan rapih
Tidak mengunakan perhiasan dan aksesoris
yang mencolok
Tujuan Prekerin

Adapun tujuan prakerin menurut Wardiman Djojonegoro (1998: 79)


ialah sebagai berikut:

1. Memiliki Kesiapan Kerja


2. Melatih Ketrampilan
3. Memperoleh Pengalaman Kerja
4. Membentuk Etos Kerja
5. Menambah Wawasan
Prakerin pada SMK Bintara

1. Prakerin bersifat wajib


2. Dilaksanakan di kelas XI yang berlangsung selama 2-3 bulan dimulai dari
bulan Januari, dan jam kerjanya menyesuaikan jam kerja di Dunia
Usaha/Dunia Industri (DU/DI)
3. Dilaksanakan sebagai salah satu syarat mengikuti Uji Kompetensi di kelas
XII
4. Dilaksanakan sebagai syarat mendapatkan sertifikat prakerin
5. Siswa wajib mengisi jurnal prakerin sebagai bukti kegiatan dan bahan
penilaian
TATA TERTIB PELAKSANAAN PRAKERIN

 Utamakan K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja)


 Mengikuti tata tertib yang ada di perusahaan
 Mematuhi jam kerja yang ada di perusahaan (jam
masuk, istirahat, dan pulang kerja)
 Menjaga sopan santun
 Tidak berbuat kriminal
PELANGGARAN/PEMBATALAN
PRAKERIN

1. Kehadiran di tempat Prakerin kurang


2. Melanggar tata tertib di sekolah
3. Melanggar tata tertib di Dunia Usaha/Dunia Industri
4. Tidak mematuhi perintah pemberi tugas di Dunia
Usaha/Dunia Industri
5. Melakukan tindakan pidana
6. Bertingkah laku tidak baik/tidak sopan
PENGISIAN JURNAL PRAKERIN

Anda mungkin juga menyukai