Anda di halaman 1dari 30

LOGO

1. PENDAHULUAN
Manajemen Perawatan Mesin

www.arsyad-habe.blogspot.com
Sub Pokok Bahasan
1. Manajamen Perawatan Mesin

2. Jenis-Jenis manajemen

3. Jenis-Jenis Organisasi

4. Jenis-Jenis Perawatan

www.arsyad-habe.blogspot.com
1.1 Manajemen Perawatan Mesin
Stoner & Wankel
Manajemen adalah :
proses merencanakan,
mengorganisir, memimpin,
mengendalikan usaha anggota
organisasi dalam proses
penggunaan sumber daya dalam
mencapai tujuan tertentu yang
ditetapkan
www.arsyad-habe.blogspot.com
Mary P Follet,
Manajemen :
Seni untuk melaksanakan
pekerjaan melalui orang lain
Terry,
Manajemen :
Proses tertentu yang terdiri dari
kegiatan merencanakan,
mengorganisir, menggerakkan
sumber daya untuk mencapai tujuan
yang ditetapkan organisasi
www.arsyad-habe.blogspot.com
Manajemen :
Suatu proses/kegiatan/usaha
untuk mencapai tujuan tertentu
melalui kerjasama dengan
orang lain
Fungsi-Fungsi Manajemen :
1. Perencanaan
2. Pengorganisasian
3. Penggerakan
4. Kontrol www.arsyad-habe.blogspot.com
Unsur-unsur Manajemen :
1. Manusia (Man)
2. Mesin (Machine)
3. Material (Material)
4. Metoda (Methode)
5. Uang (Money)
6. Tempat (Space)
7. Sistem (System)

5M + 2S www.arsyad-habe.blogspot.com
Perawatan :
a. menjaga (Keep),
b. mempertahankan (Preserve),
c. melindungi (Protect).

KBBI:
Pemeliharaan sebagai penjagaan
harta kekayaan, terutama alat
produksi agar tahan lama dan tetap
dalam kondisi yang baik.

www.arsyad-habe.blogspot.com
Perawatan :
Kegiatan rutin, berulang yang
dilakukan untuk menjaga kondisi
fasilitas agar dapat dipergunakan
sesuai dengan fungsi dan
kapasitasnya secara efisien.

Suatu kombinasi dari berbagai


tindakan yang dilakukan untuk
menjaga atau memperbaiki suatu
benda atau barang, sampai suatu
kondisi yang dapat diterima.
www.arsyad-habe.blogspot.com
MANAJEMEN PERAWATAN
Suatu proses atau kegiatan
yang dilakukan untuk
menjaga agar fasilitas
berada dalam kondisi yang
dapat diterima melalui
kerjasama dengan orang
lain

www.arsyad-habe.blogspot.com
MANAJEMEN PERAWATAN
MESIN

Suatu proses atau kegiatan


yang dilakukan untuk
menjaga agar MESIN
berada dalam kondisi yang
dapat diterima melalui
kerjasama dengan orang
lain
www.arsyad-habe.blogspot.com
Perencanaan Perawatan :
1. Apa yang dirawat ? What
2. Bagaimana cara merawat ? How
3. Kapan dirawat ? When
4. Siapa yang merawat ? Who
5. Dimana dirawat ? Where

4W + H
www.arsyad-habe.blogspot.com
Tujuan Perawatan
Menjamin ketersediaan dan
1 keandalan fasilitas secara
ekonomis maupun teknis

Memperpanjang usia
2 kegunaan fasilitas

Menjamin kesiapan seluruh


3 fasilitas yang diperlukan
dalam keadaan darurat

Menjamin keselamatan,
4 kesehatan, dan keamanan
kerja operatornya
www.arsyad-habe.blogspot.com
1.2 Jenis-jenis Manajemen
1.Manajemen Ilmiah
2.Manajemen Bapak
3.Manajemen Tradisional
4.Manajemen Sistimatis
5.Manajemen terbuka
6.Manajemen Demokratis

www.arsyad-habe.blogspot.com
1. Manajemen Ilmiah
Manajemen yang berdasarkan
ilmu yang dapat dikaji secara
ilmiah

2. Manajemen Bapak
Setiap usaha atau gerak
organisasi selalu mengikuti
jejak pimpinan

www.arsyad-habe.blogspot.com
3. Manajemen Tradisional
Semua usaha/metode yang
digunakan mengikuti cara-cara
yang sudah beratus tahun
digunakan (kerajinan rakyat)

4. Manajemen Sistimatis
Segala sesuatu diatur secara
sistimatis (tertib, rapi, teratur)

www.arsyad-habe.blogspot.com
5. Manajemen Terbuka
Segala tindakan pimpinan
terlebih dahulu dibicarakan
dengan staf
6. Manajemen Demokratis
Manajemen Kerakyatan

www.arsyad-habe.blogspot.com
1.3 Jenis-Jenis Organisasi

1. Garis
2. Fungsional
3. Garis dan Staf
4. Komite

www.arsyad-habe.blogspot.com
1. Organisasi Garis
Organisasi ini mengenal garis
wewenang langsung sehingga
bawahan langsung bertanggung
jawab kepada atasannya.

Pada arah satu garis horizontal,


hubungan organisasi
mempunyai tanggung jawab
yang sama
www.arsyad-habe.blogspot.com
Organisasi Garis

KEPALA

Wakil Kepala I Wakil Kepala II Wakil Kepala III

Kelompok Kelompok Kelompok


Pekerja Pekerja Pekerja

www.arsyad-habe.blogspot.com
2. Organisasi Fungsiaonal
Organisasi fungsional
merupakan organisasi yang
didasarkan pada pembagian
tugas dan sesuai spsesialisasi
yang dimiliki.
Setiap wakil kepala mempunyai
spesialisasi dibidangnya.
Setiap pekerja berhubungan
langsung dengan WK sesuai
dengan kepentingannya
www.arsyad-habe.blogspot.com
Organisasi Fungsional

www.arsyad-habe.blogspot.com
3. Organisasi Garis dan Staf
Pada OGS ini terjadi pemisahan
pekerjaan yang bersifat
bantuan dengan pekerjaan
yang bersifat operasional
langsung.

Spesialisasi pekerjaan diletakkan


pada staf sedangkan tindakan
yang berhubungan langsung
dengan pekerja berupa garis
www.arsyad-habe.blogspot.com
3. Organisasi Garis dan Staf

www.arsyad-habe.blogspot.com
4. Organisasi Komite
Komite ialah suatu kelompok
orang yang khusus dibentuk
untuk melaksanakan tugas
manajer.

Anggota Komite terdiri dari pejabat


tertentu yang dibutuhkan pada
waktu tertentu, disamping tugas
pokok.
www.arsyad-habe.blogspot.com
Organisasi Komite

www.arsyad-habe.blogspot.com
1.4 Jenis-Jenis Perawatan

Peranan Perawatan dalam


Industri ???

INPUT PROSES OUTPUT


1. kualitas
2. harga
PERAWATA 3. tepat waktu
N

www.arsyad-habe.blogspot.com
1.4 Jenis-Jenis Perawatan

Perawatan

Perawatan Terencana Perawatan Tak Terencana

Perawatan Pencegahan Perawatan Korektif Perawatan Darurat

www.arsyad-habe.blogspot.com
www.arsyad-habe.blogspot.com
PREVENTIVE MAINTENANCE
aktivitas perawatan yang dilakukan
sebelum sebuah komponen atau sistem
mengalami kerusakan dan bertujuan untuk
mencegah terjadinya kegagalan fungsi.

CORRECTIVE MAINTENANMCE
Kegiatan ini dilakukan setelah suatu
komponen atau sistem mengalami
kerusakan. Kegiatan perawatan ini
bersifat tidak terjadwal, artinya
tergantung dari kondisi komponen
atau sistem itu sendiri.
www.arsyad-habe.blogspot.com
LOGO

Manajemen Perawatan Alat Berat

www.arsyad-habe.blogspot.com

Anda mungkin juga menyukai