Anda di halaman 1dari 31

SOSIALISASI

PEDOMAN TATA NASKAH DINAS


KEMENTERIAN KEUANGAN
(Peraturan Menteri Keuangan Nomor 136/PMK.01/2018)
Aula Mezzanine, 8 November 2018

Biro Organisasi dan Ketatalaksanaan


Sekretariat Jenderal
1
Latar Belakang

Peraturan Kepala
Arsip Nasional
Nomor 2 Tahun 2014
tentang Pedoman
Peraturan Menteri Tata Naskah Dinas
Pendayagunaan
dinamika kebutuhan
Aparatur Negara dan
lingkungan
Reformasi Birokrasi
operasional
Republik Indonesia
organisasi
Nomor 15 Tahun
2017

PMK
136/PMK.01/
2018

2
Ruang Lingkup PMK 136/2018

Penggunaan Lambang
Negara, Logo
Jenis dan Format Penyusunan Naskah
Kementerian Keuangan,
Naskah Dinas Dinas
dan Cap Dinas dalam
Naskah Dinas

Penggunaan Bahasa
Pengelolaan Naskah Pengamanan Naskah
Indonesia yang baik dan
Dinas Dinas
benar

Tata Naskah Dinas


Elektronik

3
Asas-asas Dalam TND
Asas Efektif dan Efisien
• yaitu penyelenggaraan TND perlu dilakukan secara efektif dan efisien dalam penulisan, penggunaan
ruang atau lembar Naskah Dinas, spesifikasi informasi, serta dalam penggunaan bahasa Indonesia
yang baik, benar, dan lugas.

Asas Pembakuan
• yaitu Naskah Dinas diproses berdasarkan tata cara dan bentuk yang telah dibakukan.

Asas Pertanggungjawaban
• yaitu penyelenggaraan TND dapat dipertanggungjawabkan dari segi isi, penulisan, format, prosedur,
kearsipan, kewenangan, dan keabsahan.

Asas Keterkaitan
• yaitu kegiatan penyelenggaraan TND dilakukan dalam satu kesatuan sistem administrasi umum.

Asas Kecepatan dan Ketepatan


• yaitu Naskah Dinas harus dapat diselesaikan secara cepat, tepat waktu, dan tepat sasaran dalam
redaksional, prosedural, dan distribusi.

Asas Keamanan
• yaitu TND harus aman dalam penyusunan, klasifikasi, penyampaian kepada yang berhak,
pemberkasan, kearsipan, dan distribusi.
4
Naskah Dinas Teknis dan Ketentuan Peralihan

Pasal 5
Penyusunan Naskah Dinas di lingkungan Kementerian Keuangan harus mengacu pada
Peraturan Menteri ini, kecuali Naskah Dinas yang diatur secara khusus dengan dan/atau
berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan yang setingkat atau lebih tinggi
dari Peraturan Menteri ini.

Pasal 56
(1) Semua unit organisasi di lingkungan Kementerian Keuangan harus menyesuaikan
petunjuk pelaksanaan TND yang telah ditetapkan pada unit organisasi masing-
masing dengan ketentuan sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri ini paling
lambat 1 (satu) tahun sejak Peraturan Menteri ini mulai berlaku.
(2) Petunjuk pelaksanaan TND sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditetapkan oleh
Pimpinan Unit Organisasi Eselon I atau pimpinan unit organisasi berkenaan pada
organisasi non Eselon setelah mendapatkan persetujuan terlebih dahulu dari
Sekretaris Jenderal yang ditandatangani oleh Kepala Biro Organisasi dan
Ketatalaksanaan untuk dan atas nama Sekretaris Jenderal.
5
MATRIKS PERBEDAAN

6
Jenis Naskah Dinas

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Naskah Dinas arahan Naskah Dinas arahan;

Naskah Dinas korespondensi Naskah Dinas korespondensi;


dan

Naskah Dinas khusus


Naskah Dinas khusus.

Laporan

Telaahan Staf

Formulir

Naskah Dinas lainnya

7
Naskah Dinas Arahan

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Mengatur format Naskah Dinas Tidak mengatur format Pedoman dan


Arahan (berupa Pedoman dan Juklak
Petunjuk Pelaksanaan)
Peraturan, Pedoman, Petunjuk
Pelaksanaan, dan Keputusan mengacu
pada PMK Nomor 123/PMK.01/2012
tentang Pedoman Penyusunan
Peraturan Menteri Keuangan,
Keputusan Menteri Keuangan,
Peraturan Pimpinan Unit Organisasi
Eselon I, dan Keputusan Pimpinan Unit
Organisasi Eselon I Di lingkungan
Kementerian Keuangan

8
Naskah Dinas Arahan

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Format Surat Edaran, tidak terdapat Pada format Surat Edaran ditambahkan
unsur: unsur:

• Alamat pejabat yang dituju; dan • alamat pejabat yang dituju ditulis di
• Tembusan margin kiri;
• Tembusan (apabila diperlukan)

9
Format Surat Edaran yang ditandatangani
Menkeu
PMK 181/2014 PMK 136/2018

10
Format Surat Edaran yang ditandatangani
atas nama Menkeu
PMK 181/2014 PMK 136/2018

11
Ruang Lingkup Naskah Dinas Korespondensi

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

 Naskah Dinas Korespondensi  Naskah Dinas Korespondensi


Intern : ditujukan kepada pejabat Intern : ditujukan kepada atasan,
lain di lingkup internal di dalam pejabat setingkat, atau bawahan di
unit organisasi yang lingkungan Kementerian Keuangan.
bersangkutan.  Naskah Dinas Korespondensi
 Naskah Dinas Korespondensi Ekstern : ditujukan kepada pihak
Ekstern : ditujukan kepada pihak lain di luar Kementerian Keuangan.
lain di luar unit organisasi yang
bersangkutan.

12
Naskah Dinas Korespondensi Intern

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Terdiri atas: Cukup menggunakan Nota Dinas


1. Nota Dinas sebagai salah satu bentuk
2. Memorandum penyederhanaan korespondensi di
Kementerian Keuangan.

13
Naskah Dinas Khusus

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Surat perjanjian Surat kuasa


Surat perjanjian Surat kuasa
Berita acara Surat keterangan
Berita acara Surat keterangan

Surat pengantar Pengumuman


Surat pengantar Pengumuman

Laporan Telaahan staf

Notula Lembar ralat

14
Telaahan Staf

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Belum diatur langkah-langkah Dalam Pasal 39 disebutkan mekanisme pemrosesan


Telaahan Staf meliputi:
yang perlu diperhatikan dalam  membuat konsep telaahan staf;
menyusun telaahan staf  melakukan koordinasi dengan semua pihak atau
instansi yang terkait dengan persoalan dan
pemecahan persoalan yang dihadapi;
 melakukan penyempurnaan/perbaikan konsep
telaahan staf berdasarkan hasil koordinasi
sebagaimana dimaksud dalam huruf b, sehingga
telaahan staf yang dibuat telah mendapatkan
analisis, pertimbangan, dan pengembangan yang
cukup berdasarkan pemikiran yang logis dan
objektif; dan
 menyampaikan telaahan staf secara lengkap
dengan melampirkan bukti pendukung kepada
pimpinan/atasan pembuat telaahan secara
berjenjang dan pejabat terkait, dengan
menggunakan Naskah Dinas korespondensi.

15
Naskah Dinas Lain

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Tidak lagi diatur, karena:


a. Formulir, merupakan naskah dinas
Formulir teknis yang mengacu pada ketentuan
teknis masing-masing, sehingga tidak
perlu diatur dalam PMK TND
Naskah Serah b. Naskah Serah Terima Jabatan dapat
Terima Jabatan menggunakan format Berita Acara
c. Surat Perjalanan Dinas diatur tersendiri
Surat Perjalanan dalam KMK Perjadin Dalam Negeri
Dinas

16
Naskah Dinas Teknis

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Tidak diatur secara khusus Penambahan pengaturan terkait naskah


dinas teknis, yakni untuk mengakomodir
naskah dinas teknis yang format dan
kegunaannya diatur dengan peraturan
yang lebih tinggi/sederajat (Pasal 44)

Misal :
• Format kajian ilmiah oleh peneliti
menggunakan aturan LIPI.
• Penggunaan lambang negara untuk
surat keterangan pelatihan mengikuti
aturan LAN.

17
Penggunaan NIP

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Masih menggunakan NIP setelah nama Semua Naskah Dinas dan verbal tidak lagi
lengkap pejabat yang menandatangani menggunakan NIP.

o NIP menunjukan identitas pribadi


o Organisasi Kemenkeu yang kompleks dan
dinamis, memungkinkan adanya
pejabat/pegawai non PNS
o Sebagai keamanan informasi, mengingat
banyak aplikasi yang menggunakan NIP
sebagai username

18
Pengaturan Tembusan

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Belum diatur secara spesifik Diatur lebih spesifik dalam Pasal 43, yaitu:

 Tembusan merupakan salinan Naskah


Dinas yang disampaikan kepada pejabat
yang secara fungsional terkait dengan
substansi materi Naskah Dinas.
 Setiap Naskah Dinas yang
ditandatangani menggunakan
mekanisme atas nama (a.n.) atau untuk
beliau (u.b.) juga harus ditembuskan
kepada pejabat pemberi mandat.

19
Kode Penunjuk (Kp.)

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

20
Tata Naskah Dinas Elektronik (TNDE)

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Diatur tersendiri dalam PMK Nomor Diatur dalam Bab tersendiri (Bab VI)
128/PMK.01/2015 sebagai payung hukum digitalisasi tata
Naskah Dinas

21
Tingkat Keamanan Naskah Dinas

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Terdapat penambahan klasifikasi tingkat keamanan


sesuai Perka ANRI Nomor 17 Tahun 2011 tentang
Pedoman Pembuatan Sistem Klasifikasi Keamanan dan
Sangat Akses Arsip Dinamis.
Rahasia

Sangat
Rahasia
Rahasia

Rahasia

Biasa

Biasa

Terbatas

22
Penanganan Naskah Dinas Dengan
Tingkat Keamanan Tertentu

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Tidak terdapat opsi pemberian nomor Diatur opsi pemberian nomor seri
seri pengaman dan security printing. pengaman dan security printing.

 pemberian nomor seri pengaman dan


security printing bertujuan untuk
mencegah pemalsuan dan perusakan
serta jaminan terhadap keautentikan
dan keaslian Naskah Dinas
 Security printing dapat menggunakan
metode-metode teknis seperti: kertas
khusus, watermarks, rosesttes,
Guilloche, filter image, anticopy.

23
Matriks Kewenangan Penandatanganan
Naskah Dinas …. (1)

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Belum mengakomodir kewenangan Mengakomodir kewenangan Staf Khusus


Staf Khusus Menteri, tenaga pengkaji, Menteri, tenaga pengkaji, pejabat pada
pejabat pada organisasi non eselon, organisasi non eselon, dan pejabat
dan pejabat fungsional. fungsional.

24
Matriks Kewenangan Penandatanganan
Naskah Dinas …(2)
     
Staf Tenag Kepal
Pimpinan Khusus Pimpinan a a UPT Pejabat Pejabat Pejabat
Kepala
Wakil Unit unit Eselon Pengk Eselon Eselon Eselon Pejabat
Jenis Naskah Mente Staf Kepala Kantor Pelaks
No Mente Eselon I II Kantor aji III atau IV atau V atau Fungsio
Dinas ri Ahli Kanwil Pelayana ana
ri atau yang Pusat atau yang yang yang nal
n
setara yang setara setara setara setara

1.  Surat Edaran √   √     √   √ √ √          

 2. Instruksi √   √                        
     
 3. Surat Perintah √   √   √   √ √ √      

 4. Surat Tugas √   √     √   √ √ √          

 5. Nota Dinas √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √*)  


 6. Surat Dinas √ √ √     √   √ √ √          
Surat
 7. √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √     √ *)  
Undangan
Surat    
 8. √ √ √     √              
Perjanjian
 9. Surat Kuasa √ √ √ √   √ √ √ √ √          

 10. Berita Acara √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √  


Surat
 11. √ √ √ √   √ √ √ √ √ √ √ √    
Keterangan
Surat
 12.   √ √ √   √ √ √ √ √ √ √ √    
Pengantar
 13. Pengumuman √   √     √   √ √ √          

 14. Laporan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
 15. Telaahan Staf   √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
 16. Notula   √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
  ditandatangani oleh pejabat yang menandatangani Naskah Dinas yang diralat atau dapat oleh pejabat setingkat lebih rendah dengan mekanisme
 17. Lembar ralat untuk beliau (u.b.).

25
Mekanisme Pelimpahan Kewenangan
Penandatanganan Naskah Dinas

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Masih merujuk pada Permenpan Dalam penjelasan Pasal 14 UU Nomor 30


Nomor 80 Tahun 2014, dimana diatur Tahun 2014, wewenang Mandat
mekanisme atas nama (a.n.), untuk dilaksanakan dengan menyebut atas nama
beliau (u.b.), atas nama untuk beliau (a.n), untuk beliau (u.b), melaksanakan
(a.n. dan u.b.) mandat (m.m), dan melaksanakan tugas
(m.t). Sehingga kedudukan atas nama
(a.n.) dan untuk beliau (u.b) adalah sama.

26
Paraf Pada Konsep Naskah Dinas Keluar

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Konsep naskah dinas keluar yang Dalam PMK 136/2018 (Lampiran V), diatur
disiapkan harus berdasarkan pada bahwa dalam penyusunan naskah dinas
kebijakan dan pengarahan pimpinan, keluar (selain naskah dinas berupa PMK
jumlah rangkap sesuai kebutuhan. dan KMK), konsep naskah dinas keluar
dibuat dalam dua rangkap dan keduanya
Paraf hanya ada pada satu konsep dibubuhi paraf terlebih dahulu oleh para
yang disimpan sebagai arsip. pejabat yang berwenang. Sehingga antara
naskah dinas yang didistribusikan maupun
yang disimpan sebagai arsip, semua
berparaf.

27
Pengaturan penandatanganan verbal
Naskah Dinas

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Tidak diatur secara spesifik Pada Lampiran V, menambahkan


pengaturan kolom penandatanganan
verbal Naskah Dinas, sekaligus untuk
mengakomodir verbal naskah dinas berupa
Peraturan dan Keputusan.

28
Checklist (petunjuk) pada Lembar disposisi

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Belum ada kolom tujuan kepada Pada Lampiran V, menambahkan kolom


Jabatan Fungsional pada lembar tujuan kepada Jabatan Fungsional pada
disposisi lembar disposisi

29
Penggunaan Ejaan Bahasa

PMK 181/PMK.01/2018 PMK 136/PMK.01/2018

Ejaan yang digunakan di dalam Ejaan yang digunakan di dalam Naskah


naskah adalah Ejaan Bahasa Dinas adalah Pedoman Umum Ejaan
Indonesia yang Disempurnakan (EYD) Bahasa Indonesia (PUEBI) yang ditetapkan
yang ditetapkan dengan Keputusan dengan Peraturan Menteri dan
Menteri Pendidikan Nasional Kebudayaan (Permendikbud) RI Nomor 50
Republik Indonesia Nomor 46 Tahun Tahun 2015 tentang Pedoman Umum
2009 tanggal 31 Juli 2009 tentang Ejaan bahasa Indonesia.
Pedoman Umum Ejaan Bahasa
Indonesia yang Disempurnakan dan
Keputusan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 0389/U/1988
tanggal 11 Agustus 1988 tentang
Penyempurnaan Pedoman Umum
Pembentukan Istilah.

30
31

Anda mungkin juga menyukai