Anda di halaman 1dari 7

Kelompok 6

“ARGUMENTASI”
Pengertian,struktur,ciri dan contoh
NAMA KELOMPOK
• Agsustinus dearly nugroho (03)
• Benedictus louis gracia (09)
• Rijal fajar pratama (28)
• Yohanes konto B.M (35)
PENGERTIAN ARGUMENTASI

 yang artinya membuktikan atau menyampaikan alasan dan


meyakinkan pembaca.
 menyampaikan suatu pendapat, konsepsi, atau opini tertulis kepada
pembaca. Untuk meyakinkan pembaca bahwa yang disampaikan itu
benar, penulis menyertakan bukti, contoh, dan berbagai alasan yang
sulit dibantah.
STRUKTUR ARGUMENTASI

 Pendahuluan, di dalam bagian ini akan diuraikan pendahuluan yang


mengarah kepada masalah yang dibicarakan.Tubuh argumen, bagian
ini merupakan penjelasan atau uraian, mengemukakan argumen
yang mengupas masalah yang dikemukakan.Simpulan, dalam
kesimpulan dicarikan hal-hal penting dan lebih memperjelas atau
mengkristalisasikan masalah.
CIRI-CIRI ARGUMENTASI

 Memberikan penjelasan mengenai pendapat, gagasan, atau


keyakinan penulis.Memerlukan fakta yang diperjelas dengan angka,
statistik, peta, grafik, gambar, bagan, dan lain-lain, termasuk juga
analisis dan sintesis.Menggali sumber pengalaman, penelitian,
sikap, dan keyakinan.Mempengaruhi pendapat atau keyakinan
pembaca.Menggunakan contoh, angka-angka, statistik, gambar, dan
lain-lain untuk membuktikan kebenaran.Ditutup dengan
kesimpulan.
Contoh Argumentasi
 Pendidikan di Indonesia dewasa ini masih tertinggal dengan pendidikan dari negara –
negara lain di dunia. Bahkan, Indonesia masih keok dengan negara tetangga, seperti
Malaysia dan Singapura,dalam bidang pendidikan
 Sampah yang tidak terkontrol bisa menimbulkan banyak bencana, seperti banjir yang
memang sudah seperti agenda rutin. Satu di antara yang menjadi penyebabnya sebenarnya
adalah perilaku masyarakat, terutama dalam pengelolaan sampah dalam hal pembuangan.
Banyak orang yang masih buang sampah secara sembarangan
SEKIAN TERIMAKASIH !

Anda mungkin juga menyukai