Anda di halaman 1dari 17

ANALISA DATA PIS-PK

SEBAGAI BAHAN PERENCANAAN PUSKESMA

Yangyang Citra Gumelar


Capaian Indeks Keluarga Sehat puskesmas rangkasbitung Tahun 2022

NO INDIKATOR 2022

1 Keluarga Mengikuti Program KB 56,23%

2 Persalianan di Faskes 95,80%

3 Imunisasi Dasar Lengkap 87,73%

4 ASI Ekslusif 89,85%

5 Pemantauan Pertumbuhan 88,56%

6 Penderita TB mendapat Pengobatan sesuai 40,36%


standar
7 Penderita Hipertensi melakukan 22,10%
pengobatan secara teratur
8 Penderita gangguan jiwa mendapat 44,25%
pengobatan
9 Anggota Keluarga yang tidak ada yang 43,78%
merokok
10 Keluarga sdh menjadi Angota JKN 67,70%

11 Keluarga mempunyai akses Air bersih 97,81%

12 Keluarga mempunyai akses Jamaban sehat 88,32%


  CAPAIAN IKS 0,33
IDENTIFIKASI MASALAH PELAYANAN PERKESMAS
No Upaya Target Penca Masalah Kebutuhan
paian Pelayanan
Perkesmas

1 PTM, Hipertensi 100% 22,10 Terdapat 77,90 % % penderita hipertensi di wilayah Ya


% puskesmas rangkasbitung tidak melakukan
pengobatan secara teratur

2 TB 100% 40,36 Terdapat 59,64% % penderita TB paru di wilayah Ya


% kerja puskesmas rangkasbitung yang tidak
mendapat pengobatan sesuai standar.
IDENTIFIKASI MASALAH PELAYANAN PERKESMAS
No Upaya Target Penca Masalah Kebutuhan
paian Pelayanan
Perkesmas
3 ODGJ 100% 44,25 Terdapat 55,75 % penderita gangguan jiwa di Ya
% wilayah kerja puskesmas rangkasbitung masih
belum terjaring
4 merokok 100% 43,78 Terdapat 56,22 % keluarga di wilayah kerja Ya
% puskesmas rangkasbitung yang masih merokok
5 Pelayanan Kesehatan 100% 67,70 Terdapat 32,3 keluarga di wilayah kerja puskesmas Ya
Masyarakat (Jaminan % rangkasbitung yang belum menjadi anggota JKN.
Kesehatan Nasional
6 Kesehatan Ibu dan 100% 56,23 Terdapat 43,77 % keluarga di wilayah kerja ya
Anak (KB) % puskesmas rangkasbitung yang tidak mengikuti
program KB.
MENENTUKAN PRIORITAS MASALAH
Dengan Mempertimbangkan faktor- faktor sbb:
UrgencyPenting utk segera diatasi
Seriuslytk keparahan
Growttk Perkembangan Masalah

Score:
1 : sangat kecil
2: Kecil
3:Sedang
4:Besar
Marketing Campaign 5
PENETAPAN URUTAN PRIORITAS MASALAH
PELAYANAN PERKESMAS

NO MASALAH U S G TOTAL

1 Terdapat 77,90 % penderita hipertensi di wilayah puskesmas 4 3 4 11


rangkasbitung tidak melakukan pengobatan secara teratur
pada tahun 2022

2 Terdapat 59,64 % penderita TB di wilayah puskesmas 4 4 4 12


rangkasbitung tidak melakukan pengobatan secara teratur
pada tahun 2022
PENETAPAN URUTAN PRIORITAS MASALAH
PELAYANAN PERKESMAS
NO MASALAH U S G TOTAL

3 Terdapat 44,25 % penderita ODGJ di wilayah kerja 3 2 2 7


puskesmas rangkasbitung yang tidak mendapat pengobatan
sesuai standar pada tahun 2022
4 Terdapat 43,78 % keluarga di wilayah kerja puskesmas 3 2 3 8
rangkasbitung masih merokok

5 Terdapat 56,23 % keluarga di wilayah kerja puskesmas 4 3 3 11


rangkasbitung yang tidak mengikuti program KB pada tahun
2022
6 Terdapat 67,70 % keluarga di wilayah kerja puskesmas 4 2 3 9
rangkasbitung yang belum menjadi anggota JKN pada
tahun 2022
FISHBONE : Penderita TB tidak Mendapatkan pengobatan sesuai standar

Metode
Dana
Manusia
Masih kurang penyuluhan TB
kinerja pengelola TB belum
Masyarakat kurang mampu
maksimal
Tidak ada pembentukan UKBM pos TB desa
Peran Pembina desa dalam
penanganan kasus TB Anggaran masih kurang untuk
belum optimal kegiatan pelacakan kasus TB dan Kunjungan rumah pada penderita TB tidak di
lakukan Terdapat
sosialisasi
59,64%
Pelatihan peningkatan Pembinaan pada pengelola TB masih kurang penderita TB
pengeyahuan untuk petugas di paru di
puskesmas masih kurang wilayah kerja
puskesmas
rangkasbitung
Dukungan keluarga dan masy tidak peran serta masyarakat dan yang tidak
Kurang nya media penyuluhan adekuat kader yang kurang mendapat
pengobatan
sesuai
Stigma yang kurang baik di
Pemukiman yang padat standar
masyarakat terhadap
Tidak ada aplikasi pemeriksaan penderita TB
TB mandiri TB untuk screening
Sanitasi lingkungan rumah tidak baik

Belum ada TCM dan alat PMO yang ada tidak aktif
bantu periksa hasil rontgent Jendela tidak
terbuka
Alat Market / masy
Marketing Campaign
Lingkungan 8
FISHBONE: Penderita hipertensi tidak melakukan pengobatan secara teratur

Dana Metode
Manusia
Kerja sama lintas program
masih kurang
Kinerja Pengelola Program PTM Belum Anggaran untuk kegiatan
Maksimal sosialisasi masih kurang Kunjungan rumah penderita
hipertensi masih kurang

Pengetahuan Penderita Hipertensi Masih Kurang dan Tidak ada anggaran untuk cetak Pembinaan pada pengelola
partisipasi masyarakat masih kurang. media penyuluhan program PTM masih kurang

Posbindu PTM masih belum Terdapat


maksimal 77.90%
penderita
hipertensi di
wilayah Kerja
puskesmas
rangkasbitung
Kebiasaan Makan Makanan Asin tidak
melakukan
pengobatan
Kurang nya Media Penyuluhan Akses jalan yang jauh kesulitan secara teratur
untuk menjangkau ke
penderita,maupun penderita ke
faskes

-Leaflet
-Brosur

Marketing Campaign Alat Lingkungan 9


ANALISIS SWOT PROGRAM KELUARGA SEHAT DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS
RANGKASBITUNG
KEKUATAN (S) KELEMAHAN (W)
Internal 1.Sarana dan prasarana yang memadai. 1.Aplikasi keluarga sehat susah di buka.
2.SDM sudah terpenuhi. 2. System entry data yang terkadang lambat
3. Sosialisasi jadwal kurang maksimal
Eksterna

PELUANG (O) HAMBATAN ( T)


1.Kerja sama dengan lintas sektor terus
berkembang baik 1.Masyarakat yang tidak ada di
2. Adanya dukungan dari dinas tempat.
kesehatan 2.Luas wilayah yang cukup besar
3.Kepercayaan masyarakat kepada
puskesmas sangat baik.

Marketing Campaign 10
LANJUTAN ….
Strategi SO Strategi WO
1.Bantuan dana dari pusat dapat memperbaiki sistem enty data
1.Kerja sama dengan lintas sektor dapat membantu
pengembangan sarana dan prasarana. 2. Dengan adanya kerja sama lintas sektor dapat mendukung terlaksananya
program keluarga sehat dengan bantuan kader dan RT/RW.
2.Dengan adanya SDM yang terpenuhi diharapkan dapat
meningkatkan koordinasi dengan lintas sektor sehingga 3. Memaksimalkan jadwal sosialisasi pada masyarakat baik dari media
sosial,wa,dll H-2
menjadi peluang untung meningkat nya cakupan SPM.

3.Sarana dan prasarana yang memadai dapat meningkatkan


kepercayaan masyarakat

Strategi ST Strategi WT

1. Koordinasi RT/rw untuk menjadwalkan kembali agar masyarakat dapat mengikuti


. Menyesuaikan waktu kesiapan masyarakat untuk
1 kegiatan kembali..

mengikuti kegiatan . 2. . Memaksimalkan jadwal sosialisasi pada masyarakat baik dari media sosial,wa,dll
H-2

2. Bekerjasama dengan kader dan RT/RW .

Marketing Campaign 11
CARA PEMECAHAN MASALAH PELAYANAN
PERKESMAS
No Prioritas Masalah Penyebab Masalah Alternatif Pemecahan Masalah Pemecahan Masalah Ket
Terpilih
1 Penderita TB paru di Masih kurangnya • Kunjungan rumah pada • Kunjungan rumah
wilayah kerja kesadaran penderita TB pada penderita TB
Puskesmas penderita TB • Sosialisasi TB di • Pengaktifan
rangkasbitung yang untuk mendapat kelompok pengajian dan kembali PMO
tidak mendapat pengobatan indeks kasus. - Sosialisasi TB di
pengobatan sesuai • Pengaktifan kembali kelompok
standar pada tahun PMO pengajian
2022 sebanyak • Pengadaan media
64,74% penyuluhan
• Pembentukan UKBM pos
TB desa
• Pembentukan kader TB
RANCANGAN USULAN KEGIATAN PERKESMAS
No Upaya Kegiatan Tujuan Sasaran Target PJ Kebutuhan Mitra Kerja Waktu Kb Indikator Sumber
Kesehatan Sasaran Sumber Daya Anggaran Kinerja PeMbiayaan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
1 Pembinaan Meningkatnya Penderita 28 Pj TB • Perawat Rumah Jan – Des 100% BOK
pada kemampuan TB penderita paru • Bidan sakit, Klinik, 2022 Penderita
penderita penderita TB dalam TB • Dokter Praktek TB dengan
TB mengatasi • Leaflet mandiri, hasil
permasalahan tenaga asuhan
kesehatannya kesehatan, keperawat
an teratasi
PELAYANAN PERKESMAS

2 Pembinaan Meningkatnya Keluarga 28 PJ TB • Perawat Rumah Jan – Des 100% BOK


keluarga kemandirian penderita keluarga paru • Bidan sakit, Klinik, 2022 Keluarga
dengan keluarga dalam TB penderita • Dokter Praktek penderita
penderita melakukan TB • leaflet mandiri, TB dengan
TB perawatan tenaga hasil
(Pengaktifa kesehatan terhadap kesehatan, asuhan
n kembali anggota keluarga lepas bina
PMO) dengan masalah TB
3 Pembinaan Meningkatnya Kelompo 120kelom Pj.tb • Perawat Rumah Jul- des 100% BOK,
kelompok kemandirian k pok paru • Bidan sakit, Klinik, kelompok
kelompok dalam pengajian pengajian Promke • Dokter Praktek pengajian
mengatasi masalah s • leaflet mandiri, yang
TB Bidan tenaga dibina
desa kesehatan, meningkat
RANCANGAN USULAN KEGIATAN PERKESMAS
No Upaya Kegiatan Tujuan Sasaran Target PJ Kebutuhan Mitra Kerja Waktu Kb Indikator Sumber
Kesehata Sasaran Sumber Daya Anggaran Kinerja PeMbiayaan
n

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
1 Pembinaa Meningkatnya • Desa dan Desa TB dan • Perawat Dinas jul – Des 1 desa x 100% BOK
n kemandirian kelurahan dan PROM • Bidan kesehatan 2022 2kali x 2 Penderita
masyaraka masyarakat keluraha KES • Dokter Kab. Lebak, or TB dengan
PELAYANAN
PERKESMAS

t dalam n • leaflet kecamatan, hasil


mengatasi perangkat asuhan
masalah TB desa,dll keperawat
an teratasi
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN (RPK) TAHUNAN
PELAYANAN PERKESMAS
No Upaya Kegiatan Tujuan Sasaran Target Penanggun Volume Jadwal Rincian Lokasi Pelaksanaan Biaya
Kesehatan Sasaran g Jawab Pelaksanaan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Kunjungan Meningkatkan 28 28 Pj.tb paru 56 kali Jan- Kunjungan • Desa dan kelurahan
rumah kemandirian penderita penderita Des rumah di28x puskesmas
penderita TB untuk TB TB 2022 2 kali rangkasbitung
melakukan
perwatan dan
PELAYANAN PERKESMAS

pengobatan TB
Pembinaan Meningkatnya 28 428keluar Pj.tb paru 56 kali Jan- Kunjungan Desa dan kelurahan
keluarga kemandirian keluarga ga Des rumah di 28x puskesmas
dengan keluarga dalam penderita penderita 2022 2 kali rangkasbitung
penderita melakukan TB TB
TB perawatan
(Pengaktifa kesehatan
n kembali terhadap anggota
PMO) keluarga

2 Pembinaan Meningkatnya 10 10 Pj.tb paru 10 kali Juli- 10 klp x 20 Desa dan kelurahan
kelompok kemandirian kelompok kelompok Promkes des org puskesmas
kelompok dalam pengajian Bidan desa 2022 rangkasbitung
mengatasi pengajian dokter
masalah TB
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN (RPK) TAHUNAN
PELAYANAN PERKESMAS
No Upaya Kegiatan Tujuan Sasaran Target Penanggung Volume Jadwal Rincian Lokasi Pelaksanaan Biaya
Kesehatan Sasaran Jawab Pelaksanaan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Pembinaan Meningkatny Wilayah kerja Desa dan Perawat 1 kali Jan- 1 desa • Desa dan kelurahan
PELAYANAN PERKESMAS

masyarakat a puskesmas keluraha Bidan Des /kelurahan


kemandirian rangkasbitung n Dokter 2022
masyarakat leaflet
dalam
mengatasi
masalah TB
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai