Anda di halaman 1dari 6

GAWAT JANIN

PENDAHULUAN
 Gawat janin dalam persalinan terjadi karena berbagai keadaan
patologi termasuk insufisiensi plasenta , hiperstimulasi uterus ,
hipotensi maternal , kompresi tali pusat dan solusio plasenta .
 Penghitungan DJJ selama 1 menit penuh.
 Adanya mekonium dalam air ketuban sebagai salah satu
prediksi gawat janin.
 Identifikasi dan pengelolaan kelainan reversibel dapat
mencegah intervensi yang tidak perlu .
 Monitoring cardiotocograph elektronik ( CTG ) berkelanjutan
harus digunakan ketika gawat janin terdeteksi pada awal
persalinan atau berkembang selama persalinan
HUBUNGAN CTG DENGAN GAWAT JANIN
 CTG yang normal berhubungan dengan probabilitas dari gawat
janin dan terdiri atas beberapa hal berikut :
 baseline 110-160
 Variabilitas baseline 5-25 bpm
 Dua accelerasi 15 bpm selama 15 detik dalam 20 menit
 Tidak ada accelerasi
PENATALAKSANAAN
 Penatalaksanaan untuk semua yang dicurigai/diyakini adanya
abnormalitas dari denyut jantung janin (DJJ) yang disebabkan
oleh gawat janin :
 Konsultasikan persalinan kepada dokter konsultan untuk
dilakukan penanganan segera
 Terapkan pemantauan denyut jantung janin dengan CTG
 Panggil asisten
 Pasang acces Intra vena.pertimbangkan untuk mengambil darah
untuk pemeriksaan.
 Pasang oksigen nasal kanul 3 lpm, miring kiri
 Jangan tinggalkan ruangan atau wanita tanpa pengawasan
 Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai