Anda di halaman 1dari 9

Sejarah perkembangan

bahasa indonesia
Kelompok 1
• Cencen roidah
•Fajar mulyana
•Leli andriyani
•Laila fadlina

Tingkat 1A
Sejarah Bahasa Indonesia

Bahasa Indonesia tumbuh dan berkembang dari


bahasa Melayu yang sejak dari zaman dahulu sudah
dipergunakan sebagai bahasa perhubungan bukan
hanya di Kepulauan Nusantara, melainkan juga
hampir di seluruh Asia Tenggara sejak abad ke VII.
Pada zaman Sriwijaya, bahasa Melayu di pakai sebagai
bahasa penghubung antar suku di Nusantara dan
sebagai bahasa yang di gunakan dalam perdagangan
antara pedagang dari dalam Nusantara dan dari luar
Nusantara.
Bahasa Melayu berfungsi sebagai
• Bahasa kebudayaan yaitu bahasa buku-buku yang
berisia aturan-aturan hidup dan sastra.
• Bahasa perhubungan (Lingua Franca) antar suku di
indonesia
• Bahasa perdagangan baik bagi suku yang ada di
Indonesia maupun pedagang yang berasal dari luar
indonesia.
• Bahasa resmi kerajaan.
Kedudukan dan fungsi bahasa Indonesia
a. Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Nasional
fungsinya adalah:
1) Lambang kebanggaan nasional
2) Lambang identitas nasional
3) Alat pemersatu berbagai-bagai masyarakat yang berbeda-beda latar belakang
sosial budaya dan bahasanya
4) Alat perhubungan antar budaya antar daerah.

b.Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Negara


befungsi sebagai:
1) Bahasa resmi kenegaraan
2) Bahasa pengantar resmi di lembaga-lembaga pendidikan
3) Bahasa resmi di dalam perhubungan pada tingkat nasional untuk kepentingan
perencanaan dan pelaksanaan pembangunan serta pemerintah
4) Bahasa resmi di dalam pengembangan kebudayaan dan pemanfaatan ilmu
pengetahuan serta
Ada empat faktor yang menyebabkan bahasa Melayu diangkat
menjadi bahasa Indonesia

Bahasa melayu sudah merupakan lingua franca di


Indonesia, bahasa perhubungan dan bahasa
perdangangan.
Sistem bahasa Melayu sederhana, mudah dielajari karena
dalam bahasa melayu tidak dikenal tingkatan bahasa
(bahasa kasar dan bahasa halus).
Suku jawa, suku sunda dan suku suku yang lainnya dengan
sukarela menerima bahasa Melayu menjadi bahasa
Indonesia sebagai bahasa nasional
Bahasa melayu mempunyai kesanggupan untuk dipakai
sebagai bahasa kebudayaan dalam arti yang luas.
perkembangan bahasa melayu menjadi bahasa Indonesia
dapat disebutkan
Meberikan kesempatan kepada pengarang-pengarang bangsa
Indonesia untuk menulis cerita ciptanya dalam bahasa melayu.
Memberikan kesempatan kepada rakyat Indonesia untuk
membaca hasil ciptaan bangsanya sendiri dalam bahasa melayu.
Menciptakan hubungan antara sastrawan dengan masyarakat
sebab melalui karangannya sastrawan melukiskan hal-hal yang
dialami oleh bangsanya dan hal-hal yang menjadi cita-cita
bangsanya.
Balai pustaka juga memperkaya dan memperbaiki bahasa melayu
sebab diantara syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh karangan
yang akan diterbitkan di balai pustaka ialah tulisan dalam bahasa
melayu yang bersusun baik dan terpelihara.
Kedudukan dan fungsi bahasa
Indonesia
a. Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Nasional
fungsinya adalah:
1) Lambang kebanggaan nasional
2) Lambang identitas nasional
3) Alat pemersatu berbagai-bagai masyarakat yang berbeda-beda latar belakang sosial
budaya dan bahasanya
4) Alat perhubungan antar budaya antar daerah.

b.Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Negara


befungsi sebagai:
1) Bahasa resmi kenegaraan
2) Bahasa pengantar resmi di lembaga-lembaga pendidikan
3) Bahasa resmi di dalam perhubungan pada tingkat nasional untuk kepentingan
perencanaan dan pelaksanaan pembangunan serta pemerintah
4) Bahasa resmi di dalam pengembangan kebudayaan dan pemanfaatan ilmu
pengetahuan serta
Kedudukan dan Fungsi Bahasa

Sebagai bahasa persatuan (alat perhubungan antar


daerah dan antarbudaya
Bahasa nasional;
Bahasa resmi
Bahasa budaya dan Bahasa ilmu
Sebagai bahasa pengantar di lembaga-lembaga
Pendidikan
Terima kasih 

Anda mungkin juga menyukai