Anda di halaman 1dari 7

Kode Etik

Pelaksanaan
Konseling Islam
Abdul Kamil
20112055
“Untuk menjadi konselor profesional tidak cukup hanya memiliki
ilmu, keterampilan, dan kepribadian belaka, akan tetapi harus pula
memahami dan mengaplikasikan kode etik konseling (KEK). Pada
saat ini konselor se-dunia menggunakan KEK dari lembaga yang
bernama American Counselor Association (ACA).
Sofyan S. Willis. Konseling Individual...,hlm. 228
Apa yang Dimaksud Kode Etik?
Kode etik adalah sistem norma, Tujuan kode etik adalah agar
nilai, dan aturan profesional tertulis profesional memberikan jasa sebaik-
yang secara tegas menyatakan apa baiknya kepada
yang benar dan baik dan apa yang klien/kosumen/pemakai/user/nasaba
tidak benar dan tidak baik bagi h/pasien. Adanya kode etik akan
profesional. Kode etik menyatakan melindungi perbuatan yang tidak
perbuatan apa yang benar atau salah, profesional
perbuatan apa yang harus dilakukan
dan apa yang harus dihindari.
Rumusan Kode Etik BKI
Berdasarkan seminar lokakarya nasional bimbingan dan konseling agama islam II,
dirumuskan kode etik bimbingan dan konseling islam, di antaranya:
 Pembimbing harus menghargai harkat dan martabat manusia sebagai makhluk ciptaan Allah yang paling sempurna

 Pembimbing harus memiliki keahlian dalam bidang bimbingan

 Pembimbing harus senantiasa menjaga amanah dan rahasia individu yang dibimbing

 Pembimbing harus menjaga nilai-nilai ukhuwah islamiah

 Pembimbing harus memiliki sifat-sifat yang patut diteladani

 Pelaksanaan harus sesuai dengan syari’at islam

 Layanan bimbingan didasari dengan niat ridho karena Allah

 Sebisa mungkin konseli laki-laki dibimbing oleh laki-laki kemudian sebaliknya

 Penanganan kasus harus didasarkan atas prisip amar ma’ruf nahi mungkar
Prinsip Dasar (asas) BK Islam
Di antaranya:
 Asas tauhid rububiyyah dan uluhiyyah
 Asas penyerahan diri dan tunduk serta tawakal kepada Allah Ta’ala
 Asas syukur
 Asas sabar

 Asas hidayah Allah Ta’ala


Landasan Bimbingan Konseling Islam

Dalam landasan religious bimbingan dan konseling diberikan


penekanan pada tiga hal, di antaranya:
 Keyakinan bahwa manusia dan alam semesta adalah makhluk Tuhan
 Sikap yang mendorong perkembangan dan perikehidupan manusia berjalan
kearah dan sesuai dengan kaidah-kaidah agama
 Upaya yang memungkinkan berkembang dan dimanfaatkannya secara optimal
susana dan perngkat budaya serta kemasyarakatan yang sesuai dengan kaidah-
kaidah agama yang membentuk perkembangan dan pemecahan masalan
individu
‫شكرا‬
‫جزاكم هللا خيرا‬

Anda mungkin juga menyukai