Anda di halaman 1dari 19

Pengembangan

Sumber Daya Manusia

Oleh
Heru Setiawan

Program Studi
Manajemen
Universitas Pasundan
SETIAP UMAT ISLAM, BAIK LAKI-LAKI
MAUPUN PEREMPUAN WAJIB MENUNTUT
ILMU. SABDA NABI SAW

َ ‫طَلَبُ ْال ِع ْل ِم فَ ِري‬


‫ْضةٌ َعلَى ُك ِّل ُم ْسلِ ٍم َو ُم ْسلِ َم ٍة‬
ْ ‫ب ُْن َع ْب ُد‬G‫ ا‬G‫ه‬G
{ ‫لبَر‬GG‫ا‬ ُ ‫} َر َوا‬
Artinya,
”Mencari ilmu itu hukumnya
wajib bagi muslimin dan
muslimat” (HR. Ibnu Abdil
Bar)
Kewajiban Mencari Ilmu Itu Tidak
Memandang Batasan Usia, Melainkan
Seumur Hidup.
Sabda Nabi SAW
ْ ‫ُأ‬
‫طلُبُ ْال ِع ْل َم ِم َن ْال َم ْه ِد ِإلَى اللَّ ْْح ِد‬
“Carilah ilmu dari
buaian sampai liang
lahat”
(HR.Muslim)
Karena Cina Itu Punya Kelebihan Atau
Keahlian Lebih Dalam Berdagang,
Menenun Sutra, Membuat Gerabah Yang
Berkualitas , Ulet Dan Lain Sebagainya
Maka Nabi Muhammad SAW Bersabda :

‫ُواال ِع ْل َم َولَ ْو بِالصّ ي ِْن‬


ْ ‫طلُب‬ْ ‫ُأ‬

Artinya ,“Carilah ilmu itu walau


di negeri Cina”.(HR. Abdul Bar)
Dimudahkan Jalan Untuk Masuk Surga.
Sabda Nabi SAW :
“Barang siapa yang menempuh suatu
jalan untuk menuntut ilmu, Allah akan
memudahkan baginya jalan ke surga “
(HR Muslim)
“ Barang siapa yang keluar dari rumah
untuk menuntut ilmu, maka ia
termasuk fisabilillah hingga pulang
kembali”. (HR.Imam Tirmidzi)
Pendidikan dan Latihan
(Pengembangan) SDM
Upaya yang dilakukan untuk menutup “gap”
antara kecakapan atau kemampuan karyawan dengan
permintaan jabatan. Program tersebut diharapkan
dapat meningkatkan efisiensi dan efektivitas kerja
karyawan dalam mencapai sasaran kerja yang telah
ditetapkan

Usaha menghilangkan terjadinya kesenjangan


(gap) antara unsur-unsur yang dimiliki seseorang
tenaga kerja dengan unsur-unsur yang dikehendaki
organisasi. Usaha tersebut dilakukan melalui
peningkatan kemampuan kerja yang dimiliki tenaga
kerja dengan cara menambah pengetahuan dan
keterampilannya
Pelatihan
Pelatihan merupakan proses
belajar mengajar dengan
mempergunakan teknik dan
metoda tertentu untuk
meningkatkan keterampilan dan
kemampuan kerja seseorang

Pelatihan menyediakan para


karyawan dengan pengetahuan
yang spesifik dan dapat
diketahui serta keterampilan
yang digunakan dalam
pekerjaan mereka saat ini
Pendidikan
Peningkatan pengetahuan
untuk melakukan
pekerjaan masa yang akan
datang, dilakukan melalui
pendekatan yang
terintegrasi dengan
kegiatan lain untuk
mengubah perilaku kerja
Gambar Dimensi
Perbedaan Pendidikan Dan
Dimensi Pelatihan
Pelatihan Pendidikan
Belejar
Siapa Non Manager Manager

Apa Keterampilan Teknis Keterampilan Konsep


&teoritis

Mengapa Tujuan khusus Tujuan Umum


berhubungan dgn
pekerjaan
Waktu Jangka Pendek Jangka panjang
Robert L Kaltz Perbedaan Antara
Pelatihan Dan Pengembangan Terletak
Pada Bobot Materi Programnya
KETERAMPILAN
KONSEPTUAL

MANAJER KETERAMPILAN
NON
MANAJER
MANUSIAWI

KETERAMPILAN
TEKNIS
Robert L Kaltz Perbedaan Antara Pelatihan
Dan Pengembangan Terletak Pada
Bobot Materi Programnya
Tujuan Pengembangan Sumber Daya
Manusia
1. Meningkatkan Kualitas.
 Meningkatkan Mutu Perencanaan Tenaga Kerja.
 Meningkatkan Semangat Tenaga Kerja
 Sebagai Balas Jasa Tidak Langsung
 Meningkatkan Kesehatan dan Keselamatan
Kerja.
 Mencegah Kedaluarsaan
2. Kesempatan Pengembangan Diri
DALAM MENENTUKAN METODE UNTUK
PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN
HARUSLAH DIPERHATIKAN BEBERAPA
FAKTOR :

1. EFEKTIVITAS BIAYA
2. MATERI PROGRAM YANG DIINGINKAN
3. KELAYAKAN FASILITAS
4. PREPERENSI DAN KELAYAKAN
INSTRUKTUR
Langkah-langkah Pengorganisasian
Program Pengembangan
1. Melakukan penelitian dan pengumpulan data tentang
aspek dari objek yang akan dikembangkan.
2. Menentukan materi pengembangan sebagai hasil
langkah pertama
3. Menentukan metoda Pengembangan.
4. Memilih pelatih, Memilih para peserta,
Mempersiapkan fasilitas yang dibutuhkan.
5. Melaksanakan program
6. Melakuakan evaluasi program
Pengembangan Tenaga Kerja

Ability Trainning
Skill Effectivity And
Development
Knowledge Of Firm Mutasi
Morale
Teknik Latihan dan
Pengembangan
1. On the job training
 Rotasi jabatan
 Latihan instruksi pekerjaan
 Magang
 Coaching
 Penugasan sementara
2. Off the job training
 Simulasi
 Presentasi Informasi
Metode Simulasi

 Metode studi kasus


Mengidentifikasi, menganalisa dan
merumuskan penyelesaian masalah
berdasarkan kasus tertentu

 Role playing
Peralatan yang memungkinkan
karyawan untuk memainkan berbagai
peran yang berbeda

 Business games
Simulasi pengambilan keputusan dalam
skala kecil yang dibuat sesuai dengan
kondisi nyata
Evaluasi Program Latihan dan
Pengembangan
Kriteria Tes purna
evaluasi (post – test)

Tes pendahuluan Transfer atau


(pre test) promosi

Para karyawan
Dilatih atau Tindak - lanjut
dikembangkan

Anda mungkin juga menyukai