Anda di halaman 1dari 35

OLEH

SURYANA SUMANTRI

MOTIVASI
UNPAS - 2021
Suryana Sumantri @ 03 2021
Motivasi adalah proses yang sangat

penting untuk mengerti

mengenai mengapa dan bagaimana

perilaku seseorang dalam bekerja

atau dalam melakukan

suatu tugas tertentu.

Suryana Sumantri @ 03 2021


MOTIVASI
Pengertian yang sering
dikaitkan dengan motivasi
 keinginan (desires, wants)
 tujuan (aims, goals)
 kebutuhan (needs)
 dorongan (drives)

 motif, dan insentif.


Suryana Sumantri @ 03 2021
MOTIVASI
Asal kata : movere (to move)

Istilah ini menunjukan suatu


pengertian,yang melibatkan tiga
komponen utama, yaitu:
(1) pemberi daya pada perilaku
manusia (energizing);
(2) pemberi arah pada perilaku
manusia (directing);
(3) bagaimana perilaku itu
Suryana Sumantri @ 03 2021

dipertahankan (sustaining).
PROSES MOTIVASI
Luthans (1973),

Kebutuhan (needs)
'kekurangan'. tercipta apabila terjadi
ketidak-seimbangan yang bersifat
fisiologis atau psikologis.
Dorongan (drives)
kekurangan disertai dengan pengarahan.
dorongan berorientasi pada tindakan
untuk mecapai tujuan. (Hull's)
Tujuan (goals)
pencapaian suatu tujuan cenderung akan
memulihkan ketidakseimbangan menjadi
keseimbangan yang bersifat fisiologis dan
psikologis . Sumantri @ 03 2021
Suryana
MOTIVASI
a. Semua orang dewasa yang sehat mempunyai persediaan daya terpendam
yang cukup besar
b. Semua orang dewasa mempunyai sejumlah motif atau kebutuhan dasar
yang dapat dianggap sebagai katup-katup atau jalan keluar yang
menyalurkan dan mengatur arus dari persediaan daya yang terpendam
tersebut
c. Walaupun sebagian besar orang dewasa dengan latar belakang
kebudayaan tertentu mungkin mempunyai susunan katup motif atau daya
kekuatan yang sama, akan tetapi bebeda dalam kekuatannya atau
kesiapannya secara relatif dari bemacam-macam motif itu.
Motif yang kuat diumpamakan sebagai katup jalan keluar yang dapat
membuka dengan mudah dan mempunyai lubang lebih besar untuk aliran
daya itu (oleh karen itu, biasanya, sering digunakan). Motif yang lemah
dapat dipandang sebagai katup yang ketat dan kencang, walaupun
terbuka hanya menyebabkan aliran daya yang sangat terbatas
Suryana Sumantri @ 03 2021
MOTIVASI

d. Apakah motif yang ada pada seseorang akan terwujud, artinya apakah
aliran daya melalui aliran daya melalui ini kemudian akan muncul dalam
betuk tingkah laku dan pekerjaan yang berguna. Hal ini tergantung pada
keadaan khusus di mana orang itu berada
e. Karakteristik tertentu dari suatu keadaan membangkitkan atau merangsang
motif yang berbeda, membuka katup atau saluran daya yang berbeda.
Setiap motif atau saluran daya menanggapi karakteristik keadaan yang

berbeda-beda
f. Karena motif-motif itu diarahkan pada jenis kepuasan yang berbeda-beda,
maka pola tingkah laku yang diakibatkan oleh timbulnya suatu motif akan
sangat berbeda. Artinya setiap motif menyebabkan pola tingkah laku yang
berbeda-beda
g. Dengan mengubah sifat situasi, maka motif-motif yang berbeda-beda akan
muncul dan mengakibatkan pola Suryanatingkah
Sumantri @ 03laku
2021 yang berbeda-beda pula.
TEORI MOTIVASI
Content theory : menitikberatkan
pada 'apa' itu motivasi, menekankan
apa yang menyebabkan mereka
beperilaku.
Process theory : menitikberatkan pada
'bagaimana' dan dengan 'tujuan apa'
individu dimotivasikan.
Reinforcement theory : menekankan
pada cara-cara bahwa perilaku itu
dipelajari. Bagaimana akibat tindakan
di masa lampau mempengaruhi
tindakan di masa mendatang dalam
suatu
Suryana Sumantri @ 03 siklus
2021 proses belajar.
CONTENT THEORY

• HIRARKI KEBUTUHAN (A. MASLOW)

• TEORI ERG (ALDEFER)

• TIGA MOTIF SOSIAL (McCLELLAND)

• MOTIVASI BERPRESTASI (HERMANS)

Suryana Sumantri @ 03 2021


MOTIVASI BERPRESTASI
Suryana Sumantri @ 03 2021
AKTUALISASI DIRI

ESTEEM

SOSIAL

RASA AMAN

BIOLOGIS / FISIOLOGIS

Hirarki Kebutuhan Maslow

Suryana Sumantri @ 03 2021


TEORI ERG (ALDEFER)
Existence (E), Relatedness (R), Growth (G)

Existence adalah semua kebutuhan yang bersifat


fisiologikal dan material, seperti lapar, dahaga, rumah.
Relatedness mecakup semua yang melibatkan hubungan
interpersonal dengan orang lain di dalam suatu situasi
sosial. Jenis kebutuhan ini bergantung pada proses
memberi dan perasaan timbal balik antara individu-individu
untuk mencapai kepuasan. Kategori kebutuhan ini sama
dengan kebutuhan sosial, dan harga diri tertentu dari
Maslow.
Growth adalah semua kebutuhan yang melibatkan upaya
pribadi untuk mencapai perkembangan kreativitas atau
pribadi. Suryana Sumantri @ 03 2021
TIGA MOTIF SOSIAL (McCLELLAND)
Motif Berprestasi = Need for Achievement
(n Ach)
Kebutuhan untuk dapat bersaing atau melampaui
standard pribadi

Orang dikatakan memiliki kebutuhan berprestasi


yang tinggi apabila ia :
Menggunakan waktunya untuk memikirkan cara
mengerjakan sesuatu dengan lebih baik
Mengerjakan sesuatu yang tidak biasa atau unik sifatnya
atau memikirkan tentang
kemajuan kariernya dikemudian hari
Hanya memikirkan tentang tujuan prestasi, dan juga
bagaimana mencapai
Suryana Sumantri @ 03tujuan
2021 tersebut
CIRI-CIRI ORANG YANG MEMILIKI
MOTIF PRESTASI YANG TINGGI
 Menyenangi situasi dimana ia memikul tanggung
jawab pribadi atas segala perbuatannya
 Berusaha mencari umpan balik (feedback)
terhadap perbuatannya
 Berusaha melakukan sesuatu dengan cara yang
baru dan kreatif
 Dalam situasi yang tidak pasti dan tidak
menentu, risiko diperhitungkan dengan matang
(mengambil risiko yang moderat)

Suryana Sumantri @ 03 2021


 Melaksanakan dengan baik sesuatu yang dikerjakan dalam situasi
yang memberikan kesempatan untuk memikul tanggungjawab
dalam mencarai pemecahan untuk masalah-masalah yang
mengandung tantangan
 Berusaha mengungguli standar yang sudah dicapaoio orang lain,
untuk maju dalam karirnya atau untuk mencapai sesuatu yang
unik/khas
 Menetapkan ukuran keberhasilan (kualitas atau kecermatan, bukan
kuantitas atau intensitasnya) bagi dirinya tanpa persaingan atau
desakan orang lain
 Mencarai umpanbalik yang langsung, berlanjut dan konkrit untuk
mengetahui sudah sampai di mana ia berhasil. Dengan informasi itu
ia menyesuaikan tindakannya dan menyatakan kecemasannya bila
kurang mengetahui hasilnya
 Waktu sangat diperhitungkan dalam merencanakan hari depan
 Memanfaatkan waktu dengan baik, bisa bersikap lebih fleksibel
terhadap pemanfaatan waktu
 Lebih menghargai pengakuan orang lain atas prestasinya
 Memilih rekan-rekan sekerja yang ahli dalam tugas yang sedang
dihadapi
 Menghasilkan prestasi yang lebih baik dalam situasi-situasi yang
memberikan insentif bagi Suryana
prestasi
Sumantri @ 03 2021
MENENTUKAN CERITA YANG MEMILIKI
MOTIF PRESTASI

 Melakukan sesuatu lebih baik dari standar


yang sudah dicapai oleh orang lain
 Mencapai atau melebihi “ukuran
keberhasilan” yang ditetapkan sendiri
 Hasil yang luar biasa
 Mengkaitkan atau melibatkan diri pada
karir di masa depan
Suryana Sumantri @ 03 2021
Ach-I
Th

Mk B
K
Mg
Hl
Hp Pe+ Akt
Pe-

Suryana Sumantri @ 03 2021


Motif Sahabat = Need for Affiliation
(n Aff)

Kebutuhan untuk dapat bersama orang lain


dalam situasi saling mendukung, bersahabat

Orang dikatakan memiliki kebutuhan bersahabat


yang tinggi apabila ia :

Menggunakan waktunya untuk memikirkan cara membina


hubungan yang baik dalam situasi yang menyenangkan
dan bersahabat
Hanya memikirkan bagaimana membina hubungan baik,
dan juga bagaimana mencapai tujuan tersebut
Suryana Sumantri @ 03 2021
CIRI-CIRI ORANG YANG MEMILIKI
MOTIF SAHABAT YANG TINGGI
 Lebih suka bersama orang lain daripada
sendirian
 Sering berhubungan dengan orang lain,
termasuk bercakap-cakap lewat telpon/hp,
berkunjung, dan sebagainya
 Lebih memperhatikan segi hubungan pribadi
yang ada dalam pekerjaan daripada segi tugas-
tugas yang ada pada pekerjaan itu sendiri
 Mencari persetujuan dari orang lain
 Melakukan pekerjaan lebih efektif apabila
bekerja bersama orang lain dalam suasana
yang kooperatif Suryana Sumantri @ 03 2021
 Paling efektif dalam kegiatan-kegiatan yang memerlukan
kerjasama dengan orang lain, lebih menyukai tugas
yang memberikan kesempatan luas untuk hubungan
sosial atau interaksi, dan kelihatannya cemas apabila
diharuskan bekerja sendiri
 Menaruh perhatian terhadap perasaan orang lain,
menjalin hubungan persahabatan dengan orang lain dan
cenderung untuk bersepakat ataupun bersimpati dengan
orang lain
 Memelihara hubungan yang dekat dengan rekan-
rekannya dan berusaha mengurangi konflik atau
meningkatkan keserasian dalam situasi kerja, walaupun
hal itu kadang-kadang memberi arti kompromi antar
unsur-unsur tugas yang harus dikerjakan
 Berkomunikasi dengan orang lain atas dasar apa yang
dipikirkan atau dirasakan oleh mereka atau berdasar
pada apa yang mereka setujui
 Berusaha untuk disukai, menjadi populer, cenderung
menjadi murung bila Suryana
tidak diterima
Sumantri @ 03 2021 atau hubungan
terputus dan berusaha memulihkan hubungan tersebut
MENENTUKAN CERITA YANG MEMILIKI
MOTIF SAHABAT

 Sangat memperhatikan apakah ia sendiri


diterima oleh orang lain dan adanya
persahabatan
 Cemas terhadap putusnya hubungan
pribadi yang baik
 Melukiskan kejadian dan tempat kejadian
sebagai “situasi sosial”
Suryana Sumantri @ 03 2021
Aff-I
Th
Mk

K
Hl
Pe+ Akt

Suryana Sumantri @ 03 2021


Motif Kuasa = Need for Power
(n Pow)

Kebutuhan untuk dapat mempengaruhi dan menguasai


orang lain

Orang dikatakan memiliki kebutuhan kuasa


yang tinggi apabila ia :

Menggunakan waktunya untuk memikirkan bagaimana


dapat mempengaruhi dan menguasai orang lain
Mengerjakan sesuatu yang mencerminkan harga dirinya
Hanya memikirkan tentang tujuan kuasa, dan juga
bagaimana mencapai tujuan tersebut
Suryana Sumantri @ 03 2021
CIRI-CIRI ORANG YANG MEMILIKI
MOTIF KUASA YANG TINGGI
 Aktif dalam menentukan arah kegiatan dari
organisasi di mana ia berada dan berusaha
mencari kedudukan pimpinan, otoritas status
dan berusaha memegang pimpinan suatu
kelompok
 Peka terhadap struktur pengaruh antara pribadi
dari kelompok atau organisasi
 Mengumpulkan barang-barang atau menjadi
anggota suatu perkumpulan yang
mencerminkan prestis
 Mengatur tingkahlaku orang lain atau kondisi-
kondisi yang dapat mempengaruhi orang lain
Suryana Sumantri @ 03 2021
 Berusaha mempengaruhi atau menolong orang
lain secara langsung melalui tindakan-
tindakanbya dan atau atas kemauan sendiri
memberikan saran, pendapat, penilaian bantuan
dan dukungan
 Cenderung sangat terbuka (blak-blakan)
persuasif (berusaha meyakinkan orang lain) dan
bahkan argumentatif dengan maksud untuk
membuktikan bahwa ia benar
 Berusaha menimbulkan suatu kesan yang kuat
pada orang lain, atau menarik perhatian yang
luas dan menyatakan kecemasan akan reputasi
atau prestisenya
Suryana Sumantri @ 03 2021
MENENTUKAN CERITA YANG MEMILIKI
MOTIF KUASA

 Seseorang melakukan perbuatan yang


dapat menunjukkan kekuasaannya
 Melakukan sesuatu yang mengakibatkan
timbulnya suatu perasaan sangat positif
atau negatif pada diri orang lain
 Cemas atau banyak menaruh perhatian
terhadap nama baik atau kedudukannya,
cemas akan pandangan orang lain atas
kekuasannya
Suryana Sumantri @ 03 2021
Pow-I

Mk K

Mg Hl
Pa+ Akt
Pe+
Pa-
Pe- Eff

Suryana Sumantri @ 03 2021


PROFIL MOTIF SOSIAL

PRE SAH KUA

15
15
20

T
15 10
10

S 10

5
5 5

R
0
0
Suryana Sumantri 0
@ 03 2021
PROFIL MOTIF SOSIAL

PRE SAH KUA

Suryana Sumantri @ 03 2021


PROFIL ENTREPRENEUR
MANAJER
PRE SAH KUA

Suryana Sumantri @ 03 2021


PROFIL MOTIF SOSIAL
DALAM SKALA 1 - 7

PRE SAH KUA


7
7
7 6

6
T 6 5

5 5
4
4
S 3 4
3
3
2
2
2
R 1
1
1
0
0
Suryana Sumantri @ 03 2021
0
NO ASPEK MOTIVASIONAL 1 2 3 4 5 6 7
PENJELASAN
1. Motivasi berprestasi              
2. Motivasi bersahabat                

3. Motivasi Berkuasa                
NO ASPEK PELAYANAN PRIMA (lengkap)
       
 
      PENJELASAN

1. Tangible              
2. Reliability                
3. Responsiveness              
4. Competence                
5. Courtesy                
6. Credibility                
7. Security              
8. Acess                
9. Communication                
10. Understanding the other person              
 
NO. ASPEK PELAYANAN PRIMA               PENJELASAN
A. Tangible                
B. Reliability              
C. Responsiveness                
D. Assurance                
E.
Suryana Sumantri @ 03 2021
Empathy                
NO ASPEK MOTIVASIONAL 1 2 3 4 5 6 7
PENJELASAN
1. Motivasi berprestasi              
2. Motivasi bersahabat                

3. Motivasi Berkuasa                
NO ASPEK PELAYANAN PRIMA (lengkap)
       
 
      PENJELASAN

1. Tangibles              
2. Reliability                
3. Responsiveness              
4. Competence                
5. Courtesy                
6. Credibility                
7. Security              
8. Acess                
9. Communication                
10. Understanding the other person              
 
NO. ASPEK PELAYANAN PRIMA               PENJELASAN
A. Tangible                
B. Reliability              
C. Responsiveness                
D. Assurance                
E.
Suryana Sumantri @ 03 2021
Empathy                
Kemampuan

Imbalan

Motivasi Usaha Perilaku Kerja Hasil Kerja Puas

Sikap

Emosi

Suryana Sumantri @ 03 2021


TERIMA KASIH
SEMOGA ANDA SUKSES
Suryana Sumantri @ 03 2021

Anda mungkin juga menyukai