Anda di halaman 1dari 4

Pelaksanaan Kegiatan

Pemeliharaan
Pelaksanaan kegiatan pemeliharaan

• Perusahaan melaksanakan kegiatan


pemeliharaan fasilitas produksi sesuai dengan
program yang telah disetujui
• Unit departemen menyampaikan setiap
perubahan terkait pada pelaksanaan kegiatan
yang berpotensi menyebabkan Shutdown
Kompetensi organisasi
pemeliharaan mencakup aspek
• Perencanaan, penjadwalan dan penentuan skala prioritas
• Work permit sistem/safety work permit, sistem tertulis u
jenis pekerjaan tertentu yg memiliki potensi bahaya
• Manajemen resiko
• Integritas fasilitas operasi
• Root cause failure analysis (RCFA) dan cause tree analysis
• Tanggap darurat
• Manajemen perubahan
• Pengawasan operasi/surveillance
• SOP
Tujuan work permit

• Indentifikasi yang jelas mengenai jenis pekerjaan,


metode kerja, dan resikonya
• Memastikan penanggung jawab lokasi mengetahui
status update pekerjaan
• Kepastian adanya sistem yang mengendalikan bahaya
• Adanya prosedur untuk membatalkan atau
meneruskan pekerjaan
• Adanya prosedur untuk handover antar shift kerja

Anda mungkin juga menyukai