Anda di halaman 1dari 207

JABFUNG

INTI BAGIAN KETIGA

Content and design graphic by: LUZIANA WIJAYA TANJUNG, SST


BINTEK JABFUNG PROMAL BY LUZIANA W TANJUNG
HAI,…KALAU TADI
SUDAH TERAMPIL
SEKARANG
KATONG LIHAT
YANG AHLI YAH,…

AHLI
PENGUMPULAN AK BAGI
TERAMPIL BISA DARI 3 UNSUR
I. PENDIDIKAN

II. PENYEDIAAN DATA DAN INFORMASI STATISTIK


AK
STATISTISI AHLI
III. ANALISIS DAN PENGEMBANGAN STATISTIK
I PENDIDIKAN
I.A. PENDIDIKAN SEKOLAH DAN MEMPEROLEH
IJAZAH/GELAR

I.B. PENDIDIKAN DAN PELATIHAN FUNGSIONAL DI


BIDANG STATISTIK SERTA MEMPEROLEH

AK
STATISTISI AHLI
SURAT TANDA TAMAT PENDIDIKAN DAN
PELATIHAN/SERTIFIKAT
I.A. PENDIDIKAN SEKOLAH DAN MEMPEROLEH
IJAZAH/GELAR (1)

PENJELASAN :
PENDIDIKAN SEKOLAH DIMAKSUD UNTUK STATISTISI AHLI ADALAH
PENDIDIKAN FORMAL PADA PERGURUAN TINGGI DALAM NEGERI YANG
DIAKREDITASI OLEH KEMENTERIAN YANG BERWENANG ATAU
PERGURUAN TINGGI LUAR NEGERI YANG IJAZAHNYA DIAKUI OLEH
KEMENTERIAN YANG BERWENANG.

AK
STATISTISI AHLI
JIKA MEMPEROLEH GELAR S-1 YANG MERUPAKAN RANGKAIAN PROGRAM
S-2, ATAU GELAR S-2 YANG MERUPAKAN RANGKAIAN PROGRAM S-3,
MAKA ANGKA KREDIT YANG DIPEROLEH ADALAH PENDIDIKAN YANG
TERTINGGI.

JIKA MEMPEROLEH GELAR DARI PROGRAM DOUBLE DEGREE, MAKA


YANG DINILAI HANYA 1 GELAR SAJA.
I.A. PENDIDIKAN SEKOLAH DAN MEMPEROLEH
IJAZAH/GELAR (2)

ANGKA KREDIT :
 DOKTOR/SPESIALIS II (S3)  AK = 200,000
 MAGISTER/SPESIALIS I (S2)  AK = 150,000
 SARJANA (S1)/DIPLOMA IV  AK = 100,000
BUKTI FISIK :
FOTOKOPI IJAZAH DAN TRANSKRIP NILAI YANG SUDAH DILEGALISIR

AK SERTA SURAT IJIN/TUGAS BELAJAR.


CONTOH :
STATISTISI AHLI BUDI PRAWOTO, S.SI., STATISTISI MUDA, MEMPEROLEH IJAZAH S2
STATISTIK, MAKA BUDI PRAWOTO, S.SI. MEMPEROLEH TAMBAHAN
ANGKA KREDIT DARI PENDIDIKAN SEBESAR 150,000 – 100,000 =
50,000.
I.B. PENDIDIKAN DAN PELATIHAN FUNGSIONAL DI BIDANG
STATISTIKSERTA MEMPEROLEH SURAT TANDA TAMAT
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN/SERTIFIKAT (1)
PENJELASAN :
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN (DIKLAT) FUNGSIONAL STATISTISI AHLI
TERDIRI DARI:
- DIKLAT FUNGSIONAL YANG BERSIFAT WAJIB DENGAN TUJUAN
UNTUK MEMENUHI KOMPETENSI JABATAN STATISTISI PADA
PENGANGKATAN PERTAMA (DIKLAT STATISTIK TINGKAT AHLI-

AK
STA), DAN
- DIKLAT TEKNIS YANG BERTUJUAN UNTUK MENINGKATKAN
STATISTISI AHLI
KOMPETENSI DI BIDANG STATISTIK. APABILA DALAM STTPP
LAMANYA PENDIDIKAN DALAM SATUAN HARI, MAKA 1 HARI
DIHITUNG SELAMA 8 (DELAPAN) JAM PELAJARAN.
PELAKSANA : SEMUA JENJANG
I.B. PENDIDIKAN DAN PELATIHAN FUNGSIONAL DI BIDANG
STATISTIK SERTA MEMPEROLEH SURAT TANDA TAMAT
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN/SERTIFIKAT (2)
ANGKA KREDIT :
 LAMANYA LEBIH DARI 960 JAM (15,000)
 LAMANYA ANTARA 641 - 960 JAM (9,000)
 LAMANYA ANTARA 461 - 640 JAM (6,000)
 LAMANYA ANTARA 161 - 460 JAM (3,000)
 LAMANYA ANTARA 81 - 160 JAM (2,000)
 LAMANYA ANTARA 31 - 80 JAM (1,000)
 LAMANYA ANTARA 10 - 30 JAM (0,500)
AK BUKTI FISIK : FOTOKOPI STTPP DAN SURAT PENUGASAN MENGIKUTI
STATISTISI AHLI DIKLAT.
CONTOH :
DEWI, S.S.T., STATISTISI PERTAMA, TELAH MENGIKUTI KURSUS
ANALISIS MULTIVARIAT SELAMA 200 JAM DAN MEMPEROLEH
SERTIFIKAT, MAKA DEWI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
3,000.
Note
 JIKA DIII/S1 NON STATISTIK WAJIB IKUT DIKLAT STT
ATAU STA UNTUK “MELEGALKAN” IJAZAHNYA MASUK
NILAI AK UNUR UTAMA MAKA UNTUK S2 DAN S3 ADA
PERBEDAAN

 S2 DAN S3 NON STATISTIK BOLEH TIDAK IKUT DIKLAT


STA DENGAN SYARAT ADA 9 SKS STATISTIK DAN BISA
LANGSUNG MASUK NILAI AK UNSUR UTAMA

 NAMUN JIKA S2 DAN S3 NON STATISTIKNYA TIDAK

AK
MENCAPAI 9 SKS STATISTIK MAKA WAJIB MENGIKUTI
DIKLAT STA
STATISTISI AHLI
I.C. PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN
GOLONGAN III (1)
PENJELASAN :
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III ADALAH
DIKLAT YANG DIPERSYARATKAN DALAM PENGANGKATAN PNS
GOLONGAN III. DIKLAT INI DIMAKSUDKAN UNTUK PEMBENTUKAN
SIKAP MENTAL, KEMAMPUAN FISIK DAN DISIPLIN SERTA UNTUK
MEMENUHI KEBUTUHAN PENGETAHUAN, KEAHLIAN DAN
KETRAMPILAN YANG DIPERLUKAN UNTUK MENDUDUKI SUATU
JABATAN TERTENTU.

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA :
SEMUA JENJANG
I.C. PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN
GOLONGAN III (2)
ANGKA KREDIT : 2
BUKTI FISIK : FOTOKOPI SERTIFIKAT DIKLAT YANG
DIKELUARKAN OLEH PENYELENGGARA DIKLAT
CONTOH :
THOMAS, S.S.T LULUSAN STIS TAHUN 2011, DIANGKAT MENJADI CPNS
TAHUN 2012 DAN TELAH MENGIKUTI DIKLAT PRAJABATAN GOLONGAN
III. TAHUN 2013, THOMAS, S.S.T DIANGKAT MENJADI PNS KEMUDIAN
DIANGKAT MENJADI STATISTISI PERTAMA. MAKA PADA
AK
STATISTISI AHLI
PENGANGKATAN PERTAMA THOMAS MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
DARI PENDIDIKAN SEKOLAH SEBESAR 100 DAN DARI DIKLAT
PRAJABATAN SEBESAR 2,000 SERTA ANGKA KREDIT DARI UNSUR
LAINNYA.
II PENYEDIAAN DATA DAN
INFORMASI STATISTIK
II.A. PERSIAPAN

II.B. PENGUMPULAN DATA

AK II.C. PENGOLAHAN

STATISTISI AHLI II.D. PENYAJIAN DAN PUBLIKASI


II.A. PERSIAPAN
II.A.1. MENGUMPULKAN BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG UNTUK
KEGIATAN STATISTIK
II.A.2. MENELAAH BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG UNTUK KEGIATAN
STATISTIK
II.A.3. MEMBUAT RENCANA TABULASI KEGIATAN STATISTIK
II.A.4. MENGIKUTI PEMBAHASAN KUESIONER DAN INSTRUMEN
LAINNYA PADA KEGIATAN STATISTIK
II.A.5. MENGIKUTI PEMBAHASAN PENYUSUNAN PEDOMAN KEGIATAN

AK
STATISTIK
II.A.6. MELAKSANAKAN KEGIATAN SAMPLING
STATISTISI AHLI
II.A.7. MELAKSANAKAN KEGIATAN DALAM LINGKUP OBSERVASI
II.A.8. MENGHITUNG SAMPLING ERROR KEGIATAN STATISTIK

II.A.9. MENGHITUNG PENIMBANG DALAM RANGKA ESTIMASI


KEGIATAN STATISTIK
II.A.10. MENGATUR ALOKASI DOKUMEN/PERALATAN
SENSUS/SURVEI/OBSERVASI TINGKAT NASIONAL
II.A.11. MENGIKUTI PELATIHAN PENGUMPULAN DATA
II.A.12. MEMBERIKAN PELATIHAN PENGUMPULAN DATA BAGI PETUGAS

II.A.13. MEMBUAT PETA INDEKS KEGIATAN STATISTIK

II.A.14. MENELITI PETA ANALOG OBSERVASI (MANUAL)

II.A.15. MENELITI PETA INDEKS KEGIATAN STATISTIK

AK
II.A.16. MEMBUAT PETA DIGITAL
II.A.17. MENGELOLA PETA DIGITAL
STATISTISI AHLI
II.A.18. MELAKUKAN PENGAWASAN PEMETAAN

II.A.19. MEMERIKSA HASIL PENARIKAN SAMPEL KEGIATAN OBSERVASI


BERDASARKAN:
A. WILAYAH KERJA
B. NON WILAYAH KERJA
II.B. PENGUMPULAN DATA
II.B.1. MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA KEGIATAN STATISTIK
OBJEK RUMAH TANGGA
II.B.2. MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA KEGIATAN STATISTIK
OBJEK NON RUMAH TANGGA
II.B.3. MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK
RUMAH TANGGA
II.B.4. MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK NON
RUMAH TANGGA

AK
STATISTISI AHLI
II.B.5. MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN DATA OBJEK
RUMAH TANGGA:
II.B.6. MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN DATA OBJEK
NON RUMAH TANGGA
II.C. PENGOLAHAN
II.C.1. MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN PENGOLAHAN KEGIATAN
STATISTIK
II.C.2. MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA TANPA VALIDASI
II.C.3. MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA DENGAN VALIDASI HASIL
KEGIATAN STATISTIK
II.C.4. MELAKUKAN PENYUNTINGAN (EDITING), HASIL KEGIATAN IN
DEPTH INTERVIEW
II.C.5. MEMBUAT PROGRAM TABULASI PADA KEGIATAN STATISTIK

AK
STATISTISI AHLI
II.C.6. MELAKUKAN REFORMAT DATA SENSUS/SURVEI DARI SATU
FORMAT KE FORMAT LAINNYA DALAM MEDIA KOMPUTER
II.D. PENYAJIAN DAN PUBLIKASI
II.D.1. MEMBUAT PETA TEMATIK DIGITAL HASIL KEGIATAN STATISTIK
II.D.2. MEMERIKSA TABEL/GRAFIK HASIL KEGIATAN STATISTIK
II.D.3. MENYUSUN PUBLIKASI STATISTIK
II.D.4. MENYUSUN RINGKASAN EKSEKUTIF
II.D.5. MENYUSUN PUBLIKASI DIGITAL DARI KEGIATAN STATISTIK
II.D.6. MENYAJIKAN METADATA STATISTIK

AK
STATISTISI AHLI
O YA,..
SEBELUM KATONG
LANJUT, BETA MAU BILANG
KARENA BANYAK KEGIATAN
YG SAMA DENGAN
TERAMPIL. MAKA BETA
SENG AKAN ULANG TETAPI
BETA KASIH TANDA DENG
CAP YAH,..
DALAM
PEROLEHAN AK:
ATURAN, NOTE,
PENJELASAN, CONTOH
DST SAMA DENGAN
BIASANYA STATISTISI TERAMPIL.
KEGIATAN BANYAK KECUALI NILAI AK YG
DILAKUKAN DI BPS BERBEDA
RI/PUSAT. KECUALI
ADA SUSEDA,
SAKERDA. MUNGKIN
BISA ADA AK DI

AK
STATISTISI AHLI
DAERAH
II.A.1. MENGUMPULKAN BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG
UNTUK KEGIATAN STATISTIK (1)
PENJELASAN
KEGIATAN PENGUMPULAN BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG UNTUK
KEGIATAN STATISTIK MELIPUTI WEBSITE,KOMPILASI HASIL
PENGAMATAN, OPINI ATAU HASIL PENELITIAN SERUPA SEBELUMNYA.
HASIL KEGIATAN INI BEUPA DOKUMEN, LITERATUR ATAU PUSTAKA
TERKAIT KERANGKA KERJA KONSEPTUAL, KERANGKA KERJA
OPERASIONAL, KONSEP/KONSTRUK, DEFINISI, DAN PENGUKURAN

AK
STATISTIK. PENILAIAN ANGKA KREDIT DIHITUNG MENURUT BANYAKNYA
KEGIATAN BUKAN BERDASARKAN BANYAKNYA DOKUMEN,LITERATUR
STATISTISI AHLI ATAU PUSTAKA.

SATUAN HASIL : BAHAN ACUAN


ANGKA KREDIT : 0,500
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.A.1. MENGUMPULKAN BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG
UNTUK KEGIATAN STATISTIK (2)
BUKTI FISIK : LAPORAN BERISI JUMLAH DOKUMEN, LITERATUR
ATAU PUSTAKA YANG DIKUMPULKAN TERKAIT
DENGAN KEGIATAN STATISTIK DAN SURAT TUGAS
DARI ATASAN
CONTOH : HENDRO, S.SI., STATISTISI PERTAMA,
MENGUMPULKAN LITERATUR ATAU PUSTAKA
SEBANYAK 20 DOKUMEN. LITERATUR ATAU PUSTAKA
TERSEBUT DIPAKAI UNTUK KEGIATAN STUDI MODAL

AK
STATISTISI AHLI
SOSIAL 2013, MAKA HENDRO MEMPEROLEH ANGKA
KREDIT SEBESAR 1 X 0,500 = 0,500.
II.A.2. MENELAAH BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG UNTUK

KEGIATAN STATISTIK (1)


PENJELASAN
KEGIATAN PENELAAHAN BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG UNTUK
KEGIATAN STATISTIK MELIPUTI KEGIATAN PENELAAHAN TERHADAP
LITERATUR/PUSTAKA, KOMPILASI HASIL PENGAMATAN, OPINI, ATAU
HASIL PENELITIAN SERUPA SEBELUMNYA. HASIL KEGIATAN INI
BERUPA DOKUMEN BERISI RINGKASAN TELAAH TERKAIT KERANGKA
KERJA KONSEPTUAL, KERANGKA KERJA OPERASIONAL,
KONSEP/KONSTRUK, DEFINISI, DAN PENGUKURAN STATISTIK. ANGKA
AK
STATISTISI AHLI
KREDIT DIHITUNG MENURUT BANYAKNYA KEGIATAN BUKAN
BERDASARKAN BANYAKNYA DOKUMEN, LITERATUR, ATAU PUSTAKA
YANG DITELAAH.
STATISTISI YANG MENELAAH SEKALIGUS MENGUMPULKAN BAHAN
INFORMASI PENDUKUNG, MAKA YANG DINILAI HANYA KEGIATAN
PENELAAHANNYA
II.A.2. MENELAAH BAHAN/INFORMASI PENDUKUNG
UNTUK KEGIATAN STATISTIK (2)
SATUAN HASIL : BAHAN ACUAN
ANGKA KREDIT : 1,500
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
BUKTI FISIK : RINGKASAN HASIL TELAAH UNTUK KEGIATAN
STATISTIK TERTENTU YANG TELAH DILEGALISASI
OLEH ATASAN
CONTOH : EKO, S.S.T., STATISTISI MUDA, MENGUMPULKAN

AK
DAN MENELAAH 50 DOKUMEN, LITERATUR, ATAU
PUSTAKA. HASIL TELAAH BERUPA RINGKASAN
DIGUNAKAN UNTUK PENYUSUNAN INSTRUMEN
STATISTISI AHLI
INDEKS RAWAN BENCANA, MAKA EKO MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 1,500 = 1,500.
II.A.3. MEMBUAT RENCANA TABULASI KEGIATAN
STATISTIK
PENJELASAN
MEMBUAT RENCANA TABULASI KEGIATAN STATISTIK ADALAH KEGIATAN
MERANCANG STRUKTUR TABEL HASIL KEGIATAN STATISTIK. ANGKA
KREDIT DIHITUNG MENURUT BANYAKNYA DUMMY TABLE UNTUK
SUATU KEGIATAN STATISTIK

KEGIATAN PEMBUATAN DUMMY TABLE YANG DIAMBIL DARI


TABEL YANG SUDAH ADA (REVISI PEKERJAAN RUTIN) TIDAK

AK
DIANGGAP SEBAGAI RENCANA TABULASI

STATISTISI AHLI SATUAN HASIL : DUMMY TABLE


ANGKA KREDIT : 0,016
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.A.3. MEMBUAT RENCANA TABULASI KEGIATAN STATISTIK
(1)
BUKTI FISIK : LAPORAN BERUPA JUMLAH DUMMY TABEL UNTUK
KEGIATAN STATISTIK YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : 1. YUYUN, S.S.T., STATISTISI PERTAMA, MERANCANG
DAN MEMBUAT 10 RENCANA TABEL DUA ARAH PADA
SURVEI DAMPAK KRISIS TAHUN 2012, MAKA
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT YUYUN SEBESAR
10 X 0,016 = 0,1600.
2. SAGAP, M.SI. , STATISTISI PERTAMA, MERANCANG

AK
DAN MEMBUAT 10 RENCANA TABEL DUA ARAH
DENGAN MENAMBAHKAN TAHUN TERBARU DARI
TAHUN SEBELUMNYA. MAKA SAGAP TIDAK
STATISTISI AHLI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT DARI KEGIATAN INI.
Note
 MASIH INGAT? DI STATISTISI TERAMPIL ADA KEGIATAN
MEMERIKSA TABEL (TERMASUK MEMBUAT TABEL, MENGISI
SEL-SEL TABEL DAN MEMERIKSA TABEL). NAH KEGIATAN
MERANCANG TABEL DILAKUKAN OLEH STATISTISI AHLI
 ADA BEDA MERANCANG DAN MEMBUAT?
• MERANCANG ADALAH TAHAP DIMANA SETELAH
MELIHAT PRILAKU DATA DAN TUJUAN DARI KEGIATAN
STATISTIK, UNTUK MENGGAMBARKAN DATA TERSEBUT
MAKA BENTUK TABEL SEPERTI APA YANG HARUS
DIBUAT AGAR HASIL DARI KEGIATAN STATISTIKNYA

AK
STATISTISI AHLI
DAPAT TERGAMBAR DENGAN BAIK.
Note
• MEMBUAT TABEL LEBIH KEARAH TEKNIS/SECARA
HARFIAHNYA, YAITU MEMBUAT GARIS RANGKA YANG
KOSONG TERDIRI DARI KOLOM DAN BARIS SESUAI
HASIL RANCANGAN TABEL
• SEDANGKAN MENYUSUN TABEL ADALAH KETIKA HASIL
DARI PEMBUATAN TABEL TERSEBUT MULAI DIISIKAN
SEL-SELNYA MENGATUR LETAK ISIAN DALAM TABEL,
PENULISAN (KEJELASAN FONT AGAR BISA DIBACA
DATANYA DENGAN BAIK DSB)
• SETELAH ITU BARU MASUK PADA TAHAPAN MEMERIKSA

AK
STATISTISI AHLI
TABEL
II.A.4. MENGIKUTI PEMBAHASAN KUESIONER DAN
INSTRUMEN LAINNYA PADA KEGIATAN STATISTIK (1)
PENJELASAN
KEGIATAN PEMBAHASAN KUESIONER DAN INSTRUMEN LAINNYA
PADA KEGIATAN STATISTIK ADALAH KEGIATAN YANG MELIBATKAN
BEBERAPA ORANG UNTUK BEKERJA BERSAMA-SAMA DALAM
BENTUK RAPAT ATAU KONSINYERING DALAM RANGKA MEMBAHAS
DAN MENYUSUN KUESIONER DAN INSTRUMEN LAIN (DAFTAR
SAMPEL, PETA BLOK SENSUS, DAN LAIN-LAIN). KEGIATAN RAPAT
ATAU KONSINYERING YANG TIDAK MEMBAHAS MATERI KUESIONER

AK
STATISTISI AHLI
DAN INSTRUMEN KEGIATAN STATISTIK TIDAK TERMASUK DALAM
PENILAIAN ANGKA KREDIT.
TERMASUK DALAM KEGIATAN PEMBAHASAN HASIL KEGIATAN
STATISTIK SEPERTI PEMBAHASAN ARAM, HASIL SURVEI, DSB.
KUESIONER DAN INSTRUMEN KEGIATAN STATISTIK TIDAK
TERMASUK DALAM PENILAIAN ANGKA KREDIT

SATU PERTEMUAN SETARA DENGAN 8 JAM


II.A.4. MENGIKUTI PEMBAHASAN KUESIONER DAN
INSTRUMEN LAINNYA PADA KEGIATAN STATISTIK (2)
SATUAN HASIL : PERTEMUAN
ANGKA KREDIT : 0,100
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : SURAT UNDANGAN, LAPORAN HASIL RAPAT
(NOTULENSI HASIL RAPAT) DAN FOTOKOPI DAFTAR
HADIR.
CONTOH : 1. AULIA, S.E., STATISTISI PERTAMA, DIUNDANG
DAN MENGIKUTI KEGIATAN KONSINYERING UNTUK

AK
STATISTISI AHLI
PEMBAHASAN INSTRUMEN SUSENAS SELAMA 4
HARI DENGAN LAMA PEMBAHASAN 8 JAM SETIAP
HARI, MAKA AULIA MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 4 X 0,100 = 0,400.
2. AMBAR, S.E. , STATISTISI PERTAMA, DIUNDANG
DAN MENGIKUTI RAPAT UNTUK MEMBAHAS
KUESIONER SAKERNAS SEBANYAK 4 KALI. MASING-
MASING PERTEMUAN SELAMA 3 JAM, MAKA AMBAR
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR ((4X3) : 8) X
0,100 = 0,150
II.A.5. MENGIKUTI PEMBAHASAN PENYUSUNAN PEDOMAN
KEGIATAN STATISTIK (1)
PENJELASAN :
KEGIATAN PEMBAHASAN PENYUSUNAN PEDOMAN KEGIATAN
STATISTIK ADALAH KEGIATAN YANG MELIBATKAN BEBERAPA ORANG
UNTUK BEKERJA BERSAMA-SAMA DALAM BENTUK RAPAT ATAU
KONSINYERING DALAM RANGKA MEMBAHAS DAN MENYUSUN BUKU
PEDOMAN BAGI KEGIATAN STATISTIK TERTENTU YANG
DIRENCANAKAN. KEGIATAN RAPAT ATAU KONSINYERING YANG
TIDAK MEMBAHAS MATERI BUKU PEDOMAN KEGIATAN STATISTIK

AK
STATISTISI AHLI
TIDAK TERMASUK DALAM PENILAIAN ANGKA KREDIT.
SATU PERTEMUAN SETARA DENGAN 8 JAM
SATUAN HASIL : PERTEMUAN
ANGKA KREDIT : 0,100
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.A.5. MENGIKUTI PEMBAHASAN PENYUSUNAN PEDOMAN
KEGIATAN STATISTIK (2)
BUKTI FISIK : SURAT UNDANGAN, LAPORAN HASIL RAPAT
(NOTULENSI HASIL RAPAT) DAN FOTOKOPI DAFTAR
HADIR.
CONTOH :
1. RAMADANI, S.E., STATISTISI PERTAMA, DIUNDANG DAN
MENGIKUTI KEGIATAN KONSINYERING UNTUK
PEMBAHASAN BUKU PEDOMAN PENDATAAN SUSENAS
SELAMA 4 HARI DENGAN LAMA PEMBAHASAN 8 JAM

AK SETIAP HARI, MAKA RAMADANI MEMPEROLEH ANGKA


KREDIT SEBESAR 4 X 0,100 = 0,400.
STATISTISI AHLI 2. TIARA SST, STATISTISI PERTAMA, DIUNDANG DAN
MENGIKUTI RAPAT UNTUK MEMBAHAS BUKU PEDOMAN
PENDATAAN SAKERNAS SEBANYAK 4 KALI. MASING- MASING
PERTEMUAN SELAMA 3 JAM, MAKA TIARA MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBANYAK
((4 X 3) : 8) X 0,100 = 0,1500
II.A.6.A. MENYUSUN KERANGKA SAMPEL (1)

PENJELASAN :
KEGIATAN PENYUSUNAN KERANGKA SAMPEL ADALAH KEGIATAN
UNTUK MEMBUAT DAFTAR UNIT POPULASI UNTUK SUATU KEGIATAN
SURVEI TERTENTU. DAFTAR UNIT POPULASI TERSEBUT MERUPAKAN
KERANGKA SAMPEL YANG NANTINYA DIJADIKAN ACUAN DALAM
PEMILIHAN SAMPEL MENURUT KAIDAH SAMPLING TERTENTU.
ANGKA KREDIT DIHITUNG MENURUT BANYAKNYA KEGIATAN DAN
AK
STATISTISI AHLI
BUKAN BERDASARKAN BANYAKNYA UNIT SAMPEL.
SATUAN HASIL : KERANGKA SAMPEL
ANGKA KREDIT : 0,550
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.A.6.A. MENYUSUN KERANGKA SAMPEL (2)

BUKTI FISIK : CONTOH DAFTAR KERANGKA SAMPEL


YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN.
CONTOH : GHOFAR, S.SI., STATISTISI PERTAMA
MENYUSUN KERANGKA SAMPEL DALAM
RANGKA SURVEI TINGKAT KESEJAHTERAAN
GURU 2013, MAKA GHOFAR MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,550 = 0,550.

AK
STATISTISI AHLI
II.A.6.B. MENYUSUN METODE PEMILIHAN SAMPEL (1)
PENJELASAN :
KEGIATAN PENYUSUNAN METODE PEMILIHAN SAMPEL ADALAH
KEGIATAN STATISTIK UNTUK MENENTUKAN TATA CARA PEMILIHAN
SAMPEL DARI KERANGKA SAMPEL DAN MEMBUAT PROSEDUR
ESTIMASI YANG SESUAI DENGAN METODE SAMPLING YANG
DIGUNAKAN PADA SUATU SURVEI. ANGKA KREDIT DINILAI
BERDASARKAN BANYAKNYA KEGIATAN DAN BUKAN BERDASARKAN
BANYAKNYA METODE YANG DIGUNAKAN.

AK
STATISTISI AHLI MENYUSUN METODE PEMILIHAN SAMPEL DIPERHITUNGKAN ANGKA
KREDITNYA APABILA MERUPAKAN METODE BARU ATAU ADA PERUBAHAN
DARI METODE YANG DIGUNAKAN SEBELUMNYA.
II.A.6.B. MENYUSUN METODE PEMILIHAN SAMPEL (2)

SATUAN HASIL : NASKAH


ANGKA KREDIT : 1,500
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
BUKTI FISIK : NASKAH METODE PEMILIHAN SAMPEL DAN
PROSEDUR ESTIMASI YANG DILEGALISASI
OLEH ATASAN.

AK CONTOH : IR. HABIBIE, STATISTISI MUDA, BESERTA


KASUBDIT DAN KEPALA SEKSINYA
STATISTISI AHLI MENYUSUN METODE PEMILIHAN SAMPEL
BESERTA PROSEDUR ESTIMASI PADA SURVEI
KONSUMSI DAGING, MAKA HABIBIE SEBAGAI
ANGGOTA MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 25% X 1,500 = 0,375.
II.A.6.C. MEMBUAT PROGRAM PEMILIHAN SAMPEL (1)

PENJELASAN :
KEGIATAN PEMBUATAN PROGRAM PEMILIHAN SAMPEL
ADALAH MEMBUAT APLIKASI/PROGRAM KOMPUTER
UNTUK MEMILIH SAMPEL DARI KERANGKA SAMPEL YANG
TELAH DISUSUN UNTUK SUATU KEGIATAN SURVEI
TERTENTU SESUAI RANCANGAN PEMILIHAN SAMPEL
YANG DITETAPKAN. ANGKA KREDIT DIHITUNG
AK
STATISTISI AHLI
BERDASARKAN BANYAKNYA APLIKASI/PROGRAM YANG
DIHASILKAN DAN BUKAN BERDASARKAN BANYAKNYA
SAMPEL YANG DIPILIH.
SATUAN HASIL : PROGRAM
ANGKA KREDIT : 1,250
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
II.A.6.C. MEMBUAT PROGRAM PEMILIHAN SAMPEL (2)

BUKTI FISIK : DOKUMENTASI PROGRAM (SPESIFIKASI


PROGRAM, TAMPILAN APLIKASI, DAN
PETUNJUK PENGGUNAAN) PEMILIHAN SAMPL
YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN.
CONTOH : KARMAJI, M.A. , STATISTISI MUDA,
MEMBUAT APLIKASI/ PROGRAM PEMILIHAN

AK
SAMPEL UNTUK SURVEI PENGUKURAN
TINGKAT KEBAHAGIAAN 2013, MAKA KARMAJI
STATISTISI AHLI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X
1,250 = 1,250
II.A.6.D. MEMILIH SAMPEL (1)

PENJELASAN :
KEGIATAN PEMILIHAN SAMPEL ADALAH KEGIATAN UNTUK MEMILIH
SAMPEL DARI KERANGKA SAMPEL MENGGUNAKAN
APLIKASI/PROGRAM PEMILIHAN SAMPEL ATAUPUN SECARA MANUAL.
HASIL KEGIATAN INI BERUPA DAFTAR SAMPEL YANG NANTINYA AKAN
DIGUNAKAN UNTUK PENDATAAN LAPANGAN. ANGKA KREDIT DINILAI

AK
STATISTISI AHLI
BERDASARKAN BANYAKNYA KEGIATAN DAN BUKAN BERDASARKAN
BANYAKNYA SAMPEL YANG DIPILIH.

DALAM KEGIATAN INI TERMASUK MEMILIH SAMPEL


DENGAN CARA MENGALOKASIKAN SAMPEL.
II.A.6.D. MEMILIH SAMPEL (2)

SATUAN HASIL : DAFTAR SAMPEL


ANGKA KREDIT : 0,050
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : LAPORAN BERISI DAFTAR SAMPEL YANG
DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : KAHAR, S.SI., STATISTISI PERTAMA,

AK MELAKUKAN PEMILIHAN SAMPEL BAGI


SURVEI TINGKAT KEAMANAN 2013. HASIL
STATISTISI AHLI KEGIATAN BERUPA DAFTAR SAMPEL RUMAH
TANGGA, MAKA KAHAR MEMPEROLEH ANGKA
KREDIT SEBESAR 1X 0,050 = 0,05
Note
 PENGAMBILAN SAMPEL DENGAN PROGRAM
MISALNYA SAKERNAS DAN SUSENAS JUGA
TERMASUK DALAM POIN INI
 SELAIN SURVEI YANG SUDAH ADA FRAME/DAFTAR
LISTING YANG AKAN DIUPDATE DAN HASILNYA AKAN
DITARIK SAMPEL SECARA METODE TERTENTU
 NAMUN ADA JUGA KEGIATAN STATISTIK YANG
JUMLAH SAMPELNYA HANYA SAMPAI PROVINSI
KEMUDIAN PROVINSI YANG AKAN BREAK DOWN PER
AK
STATISTISI AHLI
KABUPATEN YANG PENTING TARGET JUMLAH
SAMPEL TERPENUHI
Note
 CONTOH 1: SKP (SURVEI KONSTRUKSI PERSEORANGAN)
 BPS RI  BPS PROVINSI (17 DESA – 4 KABUPATEN)  KABUPATEN
A (5 DESA = MINIMAL HASIL UPDATING YANG DIDAPAT 50 USAHA
KONSTRUKSI PERSEORANGAN AGAR BISA DILAKUKAN
PENGAMBILAN SAMPEL):
• DESA 1 = 10  TERCIPTA DAFTAR SAMPEL
• DESA 2 = 5  TERCIPTA DAFTAR SAMPEL
• DESA 3 = 15  TERCIPTA DAFTAR SAMPEL
• DESA 4 = 25  TERCIPTA DAFTAR SAMPEL
• DESA 5 = 5  TERCIPTA DAFTAR SAMPEL
 JUMLAH KEGIATAN= 1 (SKP) /DAFTAR SAMPEL (ADA 5)

AK
AK = 1 X 0,05
UNTUK SKP PROVINSI JUGA MENDAPAT NILAI KARENA MELAKUKAN
PEMILIHAN SAMPEL KE 1 = JUMLAH USAHA PER DESA
STATISTISI AHLI UNTUK SKP KABUPATEN JUGA MENDAPAT NILAI KARENA MELAKUKAN
SAMPEL KE 2 = RUTA TERPILIH PER DESA
Note
 NAMUN JIKA PEMILIHAN SAMPEL HARUSNYA DILAKUKAN DI
KABUPATEN NAMUN KABUPATEN MEMINTA PROVINSI YANG
MENGAMBIL SAMPEL MAKA AK YANG MENDAPAT ADALAH
STATISTISI DI PROVINSI

 CONTOH 2:
 BPS RI  PROVINSI TARGET SAMPEL=50  DENGAN SYARAT USAHA
YANG BERGERAK DIBIDANG TELEKOMUNIKASI  PROVINSI TIDAK
DIBATASI HARUS
BERAPA KABUPATEN POKOKNYA 1 PROVINSI = 50 
PROVINSI MENGALOKASIKAN SAMPEL KE KABUPATEN 

AK
KABUPATEN  ALOKASI KE MASING-MASING KSK
(CAKUPAN KECAMATAN)

STATISTISI AHLI  YANG MENDAPATKAN AK = PROVINSI DAN KABUPATEN


II.A.6.E. MEMPERBAHARUI (UPDATING) KERANGKA SAMPEL (1)

PENJELASAN :
KEGIATAN MEMPERBAHARUI KERANGKA SAMPEL ADALAH KEGIATAN
UPDATING KERANGKA SAMPEL YANG DILAKUKAN SECARA BERKALA
DAN SEWAKTU-WAKTU. PEMBAHARUAN KERANGKA SAMPEL
DILAKUKAN UNTUK MENJAMIN DIPEROLEHNYA KERANGKA SAMPEL
MENURUT KONDISI TERKINI SEHINGGA SAMPEL YANG AKAN DIPILIH
AKAN MEMPRESENTASIKAN KONDISI TERKINI. ANGKA KREDIT
DIHITUNG BERDASARKAN BANYAKNYA UNIT SAMPLING PADA

AK
STATISTISI AHLI
KERANGKA SAMPEL YANG TELAH DIMUTAKHIRKAN (MENGALAMI
PERUBAHAN)

SATUAN HASIL : UNIT TER-UPDATE


ANGKA KREDIT : 0,001
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.A.6.E. MEMPERBAHARUI (UPDATING) KERANGKA SAMPEL (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN BERISI KERANGKA SAMPEL TERBAHARUI


YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : MARZUKI, S.S.T., STATISTISI PERTAMA,
MEMPERBAHARUI KERANGKA SAMPEL RUMAH
TANGGA SUSENAS 2012, DIMANA SEBANYAK 20 RUMAH
TANGGA MENGALAMI PERUBAHAN, MAKA MARZUKI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 20 X 0,001 =
0,020

AK
STATISTISI AHLI
Note
 KEGIATAN INI ADALAH MENGUPDATE HASIL LISTING/UPDATING
KEGIATAN STATISTIK DIMANA HASIL TERSEBUT AKAN DIJADIKAN
DASAR PEMILIHAN SAMPEL (PRODUK AKHIR BERUPA DAFTAR
SAMPEL TERPILIH)

 PETUGAS  LISTING/UPDATING  DAFTAR LISTING/UPDATING 


UPDATE DAFTAR LISTING/UPDATING (MENANDAI PERUBAHAN
YANG TERJADI DALAM DAFTAR LISTING/UPDATING TERSEBUT)
SEHINGGA DIDAPAT KEADAAN TERKINI DARI KERANGKA SAMPEL
TERSEBUT SETELAH OK BARU BISA DILAKUKAN PEMILIHAN
SAMPEL  DAFTAR SAMPEL  JUMLAH RUTA DAN DAFTAR NAMA

AK
STATISTISI AHLI
RUTA YANG SIAP DICACAH
Note
 SEHINGGA TIDAK ADA UNIT DALAM KERANGKA SAMPEL
YANG SUDAH TIDAK LAYAK MENJADI SAMPEL TERPILIH
MENJADI SAMPEL.
 CONTOH:
DARI DAFTAR LISTING/UPDATING YANG MASUK ADA
SEKITAR 10 RUTA YANG MENGALAMI
PERUBAHAN/TERUPDATE SEHINGGA PENGHITUNGAN
AK = 10 X 0.001

AK
STATISTISI AHLI
II.A.7.A. PENYUSUNAN KERANGKA SAMPEL (1) = II.6.A
(SURVEI/SENSUS)
PENJELASAN :
KEGIATAN PENYUSUNAN KERANGKA SAMPEL ADALAH KEGIATAN UNTUK
MEMBUAT DAFTAR UNIT POPULASI UNTUK SUATU KEGIATAN OBSERVASI.
DAFTAR UNIT POPULASI TERSEBUT MERUPAKAN KERANGKA SAMPEL YANG
DIJADIKAN ACUAN DALAM PEMILIHAN SAMPEL MENURUT KAIDAH
SAMPLING TERTENTU. ANGKA KREDIT DIHITUNG MENURUT BANYAKNYA
KEGIATAN DAN BUKAN BERDASARKAN BANYAKNYA UNIT SAMPEL.
SATUAN HASIL : KERANGKA SAMPEL
ANGKA KREDIT : 0,500

AK
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK :
STATISTISI AHLI
CONTOH DAFTAR KERANGKA SAMPEL YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN.

CONTOH :
ISKANDAR, S.S.T., STATISTISI PERTAMA, MENYUSUN KERANGKA SAMPEL
OBSERVASI DALAM RANGKA UJI COBA STUDI PENGUKURAN TINGKAT
KEBAHAGIAAN 2013, MAKA ISKANDAR MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
1 X 0,500 = 0,500.
II.A.7.B. MONITORING DAN EVALUASI PENERIMAAN DAFTAR
SAMPEL (1)
PENJELASAN :
KEGIATAN MONITORING DAN EVALUASI PENERIMAAN DAFTAR SAMPEL
ADALAH PEMANTAUAN PENERIMAAN DAN EVALUASI DAFTAR SAMPEL
BESERTA PERMASALAHAN DARI LAPANGAN. LAPORAN KEGIATAN BERUPA
HASIL MONITORING DAN EVALUASI BESERTA PERMASALAHANNYA
BERDASARKAN BAHAN ACUAN DARI LAPANGAN.

TERMASUK DALAM KEGIATAN INI ADALAH MONITORING DAN EVALUASI

AK
STATISTISI AHLI
PENERIMAAN DAFTAR SAMPEL SENSUS/SURVEI

SATUAN HASIL : BAHAN ACUAN


ANGKA KREDIT : 0,200
PELAKSANA: STATISTISI PERTAMA
II.A.7.B. MONITORING DAN EVALUASI PENERIMAAN DAFTAR

SAMPEL (2)
BUKTI FISIK : LAPORAN HASIL MONITORING DAN EVALUASI
PENERIMAAN DAFTAR SAMPEL YANG DILEGALISASI OLEH
ATASAN.
CONTOH : NIA, S.SI., STATISTISI PERTAMA, TELAH MELAKUKAN
KEGIATAN MONITORING DAN EVALUASI SERTA
MEMBUAT LAPORAN PERMASALAHAN PENERIMAAN DAFTAR
SAMPEL DARI 200 KABUPATEN/KOTA UNTUK SUSENAS 2013,
MAKA NIA MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X
AK
STATISTISI AHLI
0,200 = 0,200.
Note
 KETIKA SEBUAH KEGIATAN MEMERLUKAN PENGAMBILAN SAMPEL
DAN DILAKUKAN DI KABUPATEN/KOTA, PROVINSI HARUS
MEMONITORING DAN MENGEVALUASI KEGIATAN INI APAKAH
SUDAH DITERIMA DAFTAR SAMPELNYA? APAKAH SUDAH SELESAI
DAN SIAP MELAKUKAN PEMILIHAN SAMPEL DAN PENCACAHAN
 DAN HARUS DILAPORKAN KE PROVINSI DAFTAR SAMPEL HASIL
PEMILIHAN SAMPEL YANG DILAKUKAN OLEH KABUPATEN
 DALAM PROSES INI SERING TERJADI MISALNYA TIDAK DAPAT
DIPILIH SAMPEL KARENA TARGET DAFTAR LISTING/UPDATING
TIDAK MENCUKUPI UNTUK DIAMBIL SAMPEL
 HAL-HAL SEPERTI INI YANG DIMAKSUD DALAM POIN INI, BUKAN

AK
STATISTISI AHLI
HANYA LAPORAN PEMASUKAN DAFTAR SAMPEL SAJA TETAPI ADA
PROSES MONITORING DAN SOLUSI DARI MASALAH YANG TIMBUL
 YANG DIHITUNG PER- KEGIATAN DALAM BENTUK LAPORAN
II.A.7.C. PENGELOLAAN DAN PENYEMPURNAAN MASTER
FILE (1)
PENJELASAN :
KEGIATAN PENGELOLAAN DAN PENYEMPURNAAN MASTER FILE ADALAH
KEGIATAN STATISTIK UNTUK MENGELOLA SEKALIGUS MENYEMPURNAKAN
MASTER FILE WILAYAH. MASTER FILE WILAYAH MELIPUTI BERBAGAI
JENJANG WILAYAH ADMINISTRASI PEMERINTAHAN SEPERTI PROVINSI,
KABUPATEN/ KOTA, KECAMATAN, DESA/KELURAHAN DAN BAHKAN BLOK
SENSUS. PENGELOLAAN MASTER FILE DILAKUKAN SECARA BERKALA DAN
SEWAKTU-WAKTU.

AK
STATISTISI AHLI
ANGKA KREDIT DIHITUNG BERDASARKAN BANYAKNYA KEGIATAN SURVEI YANG
MELAKUKAN PEMUTAKHIRAN WILAYAH DAN ATAU PEMUTAKHIRAN WILAYAH
KARENA PEMEKARAN/PENGGABUNGAN/PENGHAPUSAN PADA PERIODE
TERTENTU. (BUKAN BERDASARKAN BANYAKNYA MASTER FILE WILAYAH
ATAUPUN BANYAKNYA WILAYAH.)

TERMASUK DALAM KEGIATAN INI ADALAH PENYEMPURNAAN


MASTER FILE DALAM LINGKUP SAMPEL SENSUS/SURVEI
II.A.7.C. PENGELOLAAN DAN PENYEMPURNAAN MASTER FILE (2)

SATUAN HASIL : DESA TER-UPDATE (TERMASUK UNIT POPULASI LAIN)


ANGKA KREDIT : 0,030
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : LAPORAN TERKAIT HASIL PENGELOLAAN DAN PENYEMPURNAAN
MASTER FILE YANG DILEGALISIR OLEH ATASAN.
CONTOH : 1. ZULKARNAEN, SST, STATISTISI PERTAMA, TELAH
MELAKSANAKAN KEGIATAN PENGELOLAAN MASTER FILE DESA DI
KABUPATEN MALANG, KARENA TELAH TERJADI PEMEKARAN 2 DESAS DI SALAH
SATU KECAMATAN. MAKA, DALAM HAL INI ZULKARNAEN MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR

AK
STATISTISI AHLI
2.
AK = 2 X 0,030= 0,060.
URIP SST, STATISTISI PERTAMA, TELAH MELAKUKAN UPDATE
TERHADAP MUATAN MASTER FILE DESA (UPDATE JUMLAH
RUMAH TANGGA) BERDASARKAN HASIL PEMUTAKHIRAN DARI
HASIL KEGIATAN SURVEI SOSIAL EKONOMI NASIONAL
(SUSENAS). DALAM HAL INI, URIP MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 1 X 0,030 = 0,030.
Note
 DALAM POIN INI KEGIATAN ADA DUA KEGIATAN:
1. MASTER FILE DESA
2. KONTEN DESA/MUATAN DALAM B-S
1. JIKA MENGUPDATE MUATAN DESA/MUATAN B-S DIHITUNG
BERDASARKAN JUMLAH KEGIATAN.
• KEGIATAN SEPERTI APA? KEGIATAN DIMANA ADA TAHAPAN
UPDATING PETA HASILNYA ADA UPDATING MUATAN DALAM B-S
YANG MENJADI SAMPEL KEGIATAN SATISTIK

2. JIKA MENGUPDATE MASTER FILE DESA (PENAMBAHAN

AK
DESA/PEMEKARAN DESA/PENYATUAN DESA) DIHITUNG
BERDASARKAN JUMLAH DESA YANG DI UPDATE

STATISTISI AHLI • BERAPA KALI DIHITUNG? 2 KALI DALAM 1 TAHUN, NAH DALAM 1
TAHUN ITU BERAPA DESA YANG TERUPDATE?
II.A.7.D. PENENTUAN METODE PENARIKAN SAMPEL (1)

PENJELASAN :
KEGIATAN PENENTUAN METODE PENARIKAN SAMPEL ADALAH KEGIATAN
STATISTIK UNTUK MENENTUKAN TATA CARA PENARIKAN SAMPEL DARI
KERANGKA SAMPEL DAN MEMBUAT PROSEDUR ESTIMASI YANG SESUAI
DENGAN METODE SAMPLING YANG DIGUNAKAN PADA SUATU OBSERVASI.
ANGKA KREDIT DINILAI BERDASARKAN BANYAKNYA KEGIATAN DAN BUKAN
BERDASARKAN BANYAKNYA METODE YANG DIGUNAKAN.

AK
STATISTISI AHLI
MENENTUKAN METODE PENARIKAN SAMPEL DIPERHITUNGKAN ANGKA
KREDITNYA APABILA MERUPAKAN METODE BARU ATAU ADA
PERUBAHAN DARI METODE YANG DIGUNAKAN SEBELUMNYA
II.A.7.D. PENENTUAN METODE PENARIKAN SAMPEL (2)

SATUAN HASIL : METODE


ANGKA KREDIT : 0,550
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : NASKAH METODE PEMILIHAN SAMPEL DAN PROSEDUR
ESTIMASI YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN.
CONTOH : DIANA, S.SI, STATISTISI PERTAMA, TELAH
MELAKSANAKAN KEGIATAN PENENTUAN METODE
PENARIKAN SAMPEL RUMAH TANGGA BAGI SETIAP

AK
STATISTISI AHLI
WILAYAH TUGAS PADA OBSERVASI PENGHITUNGAN
PRODUKTIVITAS PADI DENGAN METODE RUMPUN
COUNTING, MAKA DIANA, S.SI. MENDAPATKAN ANGKA
KREDIT SEBESAR 1 X 0,550 = 0,550.
II.A.8. MENGHITUNG SAMPLING ERROR KEGIATAN
STATISTIK (1)

PENJELASAN
MENGHITUNG SAMPLING ERROR KEGIATAN STATISTIK ADALAH MENGHITUNG DAN
MENELAAH SAMPLING ERROR (TINGKAT KESALAHAN ESTIMASI YANG DISEBABKAN
OLEH METODE PEMILIHAN SAMPEL) SESUAI DENGAN METODE SAMPLING YANG
DIGUNAKAN PADA SUATU KEGIATAN STATISTIK.
SATUAN HASIL : KEGIATAN
ANGKA KREDIT : 1,200

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
II.A.8. MENGHITUNG SAMPLING ERROR KEGIATAN
STATISTIK (2)

BUKTI FISIK : NASKAH HASIL PENGHITUNGAN DAN


TELAAH SAMPLING ERROR YANG
DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : PRIYONO, M.A., STATISTISI MADYA,
TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN
PENGHITUNGAN DAN MENELAAH SAMPLING
AK
STATISTISI AHLI
ERROR UNTUK SURVEI INDUSTRI MIKRO
DAN KECIL TAHUN 2013, MAKA PRIYONO
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR1 X
1,200 = 1,200.
II.A.9. MENGHITUNG PENIMBANG DALAM RANGKA
ESTIMASI KEGIATAN STATISTIK (1)  MENGHITUNG
INDEKS KOMPOSIT
PENJELASAN :
MENGHITUNG PENIMBANG DALAM RANGKA ESTIMASI KEGIATAN STATISTIK
ADALAH MENGHITUNG BOBOT BAGI SETIAP SAMPEL BERDASARKAN
RANCANGAN SURVEI DAN METODE SAMPLING YANG DIGUNAKAN DAN
MENGEVALUASI HASILNYA. BOBOT/PENIMBANG/FAKTOR PENGALI YANG
DIMAKSUD ADALAH SUATU BILANGAN YANG DIGUNAKAN SEBAGAI PENGALI
UNTUK MEMPERKIRAKAN NILAI PARAMETER TERTENTU SESUAI DENGAN
METODE PEMILIHAN SAMPEL YANG DIGUNAKAN. ANGKA KREDIT DIHITUNG

AK BERDASARKAN BANYAKNYA KEGIATAN STATISTIK.

STATISTISI AHLI DALAM KEGIATAN INI TERMASUK KEGIATAN MENGHITUNG


INDEKS KOMPOSIT
II.A.9. MENGHITUNG PENIMBANG DALAM RANGKA
ESTIMASI KEGIATAN STATISTIK (2)
SATUAN HASIL : DAFTAR PENIMBANG
ANGKA KREDIT : 1,300
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
BUKTI FISIK : NASKAH PENGHITUNGAN PENIMBANG DAN EVALUASINYA
YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN.
CONTOH : HERMAWAN, S.SI., STATISTISI MUDA, TELAH MENGHITUNG
DAN MENGEVALUASI BESARNYA PENIMBANG YANG
DIPAKAI PADA SURVEI KONSUMSI DAGING, MAKA

AK
STATISTISI AHLI
HERMAWAN MEMPEROLEH
1 X 1,300 = 1,300.
ANGKA KREDIT SEBESAR
II.A.10.MENGATUR ALOKASI DOKUMEN/PERALATAN
SENSUS/SURVEI/OBSERVASI TINGKAT NASIONAL (1)

PENJELASAN
MENGATUR ALOKASI DOKUMEN/PERALATAN
SENSUS/SURVEI/OBSERVASI ADALAH MENGALOKASIKAN
DOKUMEN/PERALATAN SENSUS/SURVEI/OBSERVASI YANG AKAN
DIGUNAKAN DALAM KEGIATAN SENSUS/SURVEI TINGKAT NASIONAL
YANG MELIPUTI PENGHITUNGAN KEBUTUHAN DOKUMEN DAN
MEMBUAT DAFTAR ALOKASI DOKUMEN SESUAI DENGAN BEBAN

AK
STATISTISI AHLI
TUGAS MASING-MASING WILAYAH KERJA.
II.A.10.MENGATUR ALOKASI DOKUMEN/PERALATAN
SENSUS/SURVEI/OBSERVASI TINGKAT NASIONAL (2)

ANGKA KREDIT : 0,060


PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
SATUAN HASIL : JENIS KUESIONER/PERALATAN
BUKTI FISIK : DAFTAR ALOKASI DOKUMEN PER WILAYAH YANG DILEGALISASI
ATASAN
CONTOH : IR. SUTJIPTO, STATISTISI PERTAMA, TELAH MENGALOKASIKAN 5
JENIS KUESIONER (VU-1, VU-2, VU-3, VU-4, VU-5) PADA

AK
STATISTISI AHLI
ALOKASI INI
SEBESAR
KEGIATAN SURVEI UPAH 2013. DENGAN LAPORAN

5 X 0,060 = 0,300
MAKA SUTJIPTO MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
II.A.11. MENGIKUTI PELATIHAN PENGUMPULAN DATA (1)

PENJELASAN :
MENGIKUTI PELATIHAN BAIK SEBAGAI INSTRUKTUR (TRAINER)
ATAUPUN PELAKSANA (PETUGAS) DALAM RANGKA KEGIATAN
PROSES PENGUMPULAN DATA SEPERTI PELAKSANAAN
LAPANGAN/PENCACAH, PEMERIKSA/PENGAWAS LAPANGAN,
PETUGAS MONITORING KUALITAS DAN SEJENISNYA. TERMASUK
DISINI ADALAH MENGIKUTI PELATIHAN DALAM RANGKA PROSES
PENGOLAHAN DAN ANALISISNYA.

AK
STATISTISI AHLI
PENENTUAN ANGKA KREDIT BERDASARKAN JUMLAH JAM
PERTEMUAN SELAMA MENGIKUTI PELATIHAN, SETIAP JAMNYA
DIBERIKAN ANGKA KREDIT 0,015.
SATUAN HASIL : JAM
ANGKA KREDIT : 0,015
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.A.11. MENGIKUTI PELATIHAN PENGUMPULAN DATA (2)

BUKTI FISIK : FOTOKOPI SERTIFIKAT MENGIKUTI PELATIHAN YANG


DILEGALISASI ATAU SURAT TUGAS
CONTOH : LANI AMALIAH, S.SI., STATISTISI PERTAMA MENGIKUTI
PELATIHAN CALON INSTRUKTUR SURVEI UNIT PENGOLAHAN
IKAN SELAMA 2 HARI (PERTEMUAN 1 HARI
DILAKSANAKAN 10 JAM). MAKA LANI AMALIAH MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 2 X 10 X 0,015 = 0,300.

AK
STATISTISI AHLI
II.A.12.MEMBERIKAN PELATIHAN PENGUMPULAN DATA
BAGI PETUGAS (1)
PENJELASAN :
MEMBERIKAN PELATIHAN PENGUMPULAN DATA BAGI PETUGAS ADALAH
MELATIH PETUGAS BAIK PETUGAS PELAKSANA, PEMERIKSA/ PENGAWAS,
PETUGAS MONITORING, ATAU PELATIH/TRAINER/ INSTRUKTUR DALAM
RANGKA KEGIATAN PENGUMPULAN DATA. TERMASUK DALAM KEGIATAN INI
ADALAH MEMBERIKAN PELATIHAN PENGOLAHAN, ANALISIS, DAN DISEMINASI
DATA.
SATUAN HASIL : JAM

AK
ANGKA KREDIT : 0,020
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : FOTOKOPI SERTIFIKAT MEMBERIKAN PELATIHAN YANG
STATISTISI AHLI DILEGALISASI ATASAN ATAU SURAT TUGAS

CONTOH : NURHADI, S.E., STATISTISI PERTAMA, MELATIH PETUGAS


PELAKSANA LAPANGAN SURVEI PERSEPSI KONSUMSI KOPI DI
LAMPUNG SELAMA 2 HARI DENGAN JUMLAH JAM PERTEMUAN 8 JAM
PER HARI, MAKA NURHADI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 2
X 8 X 0,020 = 0,320.
II.A.13. MEMBUAT PETA INDEKS KEGIATAN STATISTIK (1)

PENJELASAN :
PETA INDEKS ADALAH PETA YANG MENAMPILKAN URUTAN
SISTEMATIK WILAYAH SESUAI DENGAN KODE WILAYAH
ADMINISTRASI.
MEMBUAT PETA INDEKS KEGIATAN STATISTIK ADALAH MEMBUAT
PETA YANG MENAMPILKAN URUTAN SISTEMATIK WILAYAH SESUAI
DENGAN KODE WILAYAH ADMINISTRASI DARI HASIL KEGIATAN

AK
STATISTISI AHLI
STATISTIK.
SATUAN HASIL : PETA
ANGKA KREDIT : 0,060
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
II.A.13. MEMBUAT PETA INDEKS KEGIATAN STATISTIK (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN BANYAKNYA PETA INDEKS YANG DIBUAT YANG


DILEGALISASI ATASAN DAN SURAT TUGAS
CONTOH : SODIKIN, S.SI, STATISTISI MUDA, MENYELESAIKAN
PEMBUATAN PEINDEKS DESA MISKIN SEBANYAK 20 KECAMATAN
DI KAB. BANYU ASIN, MAKA SODIKIN MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 20 X 0,060 = 1,200.

AK
STATISTISI AHLI
Note

AK
STATISTISI AHLI
Note
 PEMBUATAN PETA INDEKS BIASANYA DIBUAT
BERDAMPINGAN DENGA PETA TEMATIK
 DENGAN PETA INDEKS MENJELASKAN SECARA AWAL
KALAU ANGKA ATAU WARNA MEWAKILI APA DI PETA
TEMATIK
 KARENA PETA TEMATIK BERDASAR TEMA (KREASI
GAMBAR/GRAFIK) PETA TERSEBUT BISA SANGAT
PADAT DAN RAMAI MUATANNYA SEHINGGA KALAU DI
MASUKKAN DALAM 1 PETA MALAH AKAN SANGAT
SULIT UNTUK DIBACA KONSUMEN SEHINGGA
DENGAN ADANYA PETA INDEKS DAPAT MENGURANGI

AK
STATISTISI AHLI
“CROWDED” MUATAN DALAM PETA TEMATIK
SEHINGGA MASIH NYAMAN UNTUK DIMENGERTI DAN
DILIHAT.
Note
 PEMBUATAN PETA INDEKS DENGAN WILAYAH YANG
SAMA NAMUN BERBEDA REFERENSI NYA DAPAT
DIHITUNG SEBANYAK PERUBAHAN TERSEBUT
 JIKA PETA INDEKS INI DIPASANGKAN DENGAN PETA
TEMATIK, MODIFIKASI PETA TEMATIK = MODIFIKASI
PETA INDEKS

*) TIPS: JIKA MEMANG BISA DI BREAKDOWN SAMPAI


KECAMATAN/SATUAN DESA SEBAIKNYA DIBUAT SEPERTI ITU
SUPAYA MENDAPAT AK NYA LEBIH BANYAK NAMUN INGAT
SELALU!

AK
PROFESIONAL  ORIENTASI KUALITAS  MASUK AKAL
(JUMLAH DAN KECEPATAN)
 APAKAH DENGAN WAKTU SEGITU, KITA BISA MEMBUAT SEGITU
STATISTISI AHLI BANYAK, DAN KUALITASNYA SAMA DENGAN KECEPATAN
NORMAL/KEMAMPUAN NORMAL?
II.A.14. MENELITI PETA ANALOG OBSERVASI (MANUAL) (1)
PENJELASAN :
SKETSA PETA WILAYAH OBJEK STATISTIK (PETA ANALOG) ADALAH PETA
YANG DIBUAT SECARA MANUAL DENGAN MENGAMATI LANGSUNG KE OBJEK
YANG AKAN DIGAMBAR, BAIK MENGGUNAKAN PETA DASAR ATAUPUN TIDAK.
MENELITI PETA ANALOG OBSERVASI (MANUAL) ADALAH MENELITI BATAS-
BATAS DAN LEGENDA DARI PETA YANG DIBUAT SECARA MANUAL APAKAH
SUDAH BENAR ATAU BELUM.
SATUAN HASIL : PETA
ANGKA KREDIT : 0,030

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : SURAT TUGAS DAN LAPORAN MENELITI PETA YANG
DILEGALISASI ATASAN.
CONTOH :
DWI HARMOKO, S.SI., STATISTISI PERTAMA, MENELITI DAHULU BATAS-BATAS DAN
LEGENDA PETA YANG AKAN DIPAKAI SEBAGAI PETUNJUK JALAN DALAM RANGKA
OBSERVASI DAMPAK JUMLAH KENDARAAN TERHADAP POLUSI UDARA DI KOTA
BENGKULU. DARI HASIL PEKERJAAN INI DWI HARMOKO MEMPEROLEH ANGKA
KREDIT 0,030 UNTUK SETIAP PETA YANG DIPERIKSA.
II.A.15. MENELITI PETA INDEKS KEGIATAN STATISTIK (1)

PENJELASAN :
MENELITI PETA INDEKS KEGIATAN STATISTIK ADALAH KEGIATAN MENELITI
TERMASUK MEMERIKSA URUTAN KODE WILAYAH, BATAS-BATAS DAN LEGENDA
DARI PETA INDEKS APAKAH SUDAH BENAR SESUAI DENGAN KEADAAN TERKINI
YANG DIBUAT BERDASARKAN HASIL KEGIATAN STATISTIK.
SATUAN HASIL : PETA
ANGKA KREDIT : 0,005

AK
PELAKSANA : STATISTISI MUDA

STATISTISI AHLI BUKTI FISIK : SURAT TUGAS DAN LAPORAN BANYAKNYA PETA INDEKS YANG
DITELITI YANG DILEGALISASI ATASAN CONTOh :JUANDA KARTA,
S.SI. STATISTISI MUDA, MENELITI 100 (SERATUS) PETA INDEKS
KEGIATAN SENSUS PENDUDUK 2010 PROVINSI SUMATERA S SELATAN,
MAKA JUANDA KARTA MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 100 X
0,005 = 0,500.
Note
 MENELITI ADALAH KEGIATAN YANG SUDAH PADA TAHAP PETA
TERSEBUT SUDAH JADI/SUDAH ADA
 MENELITI PENEKANANNYA LEBIH KEPADA KONTEN ISI PETA
TERSEBUT,APAKAH SESUAI DENGAN KAIDAH DARI
PEMBUATAN PETA, APAKAH BATAS-BATASNYA TIDAK ADA YANG
OVERLAPING ANTAR WILAYAH LAIN (PERBATASAN) DSB-NYA
 BIASANYA MENELITI KITA SUDAH MEMILIKI REFERENSI
SEBAGAI BAHAN PEMBANDING
 KONSEPNYA SEBENARNYA SAMA DENGAN MEMERIKSA
NAMUN KARENA BENTUKNYA BUKAN MERUPAKAN SEBUAH
RANGKAIAN LOGIKA/KONSISTENSI JAWABAN DSB-NYA

AK
STATISTISI AHLI
MAKANYA LEBIH COCOK DIPAKAI KATA MENELITI KARENA
MERUPAKAN SEBUAH OBJEK (KUMPULAN
GARIS,WARNA,GAMBAR DSB)
Note
 PERBEDAAN TIPISNYA ADALAH, MEMERIKSA BELUM TENTU
AKAN DIGUNAKAN KE LAPANGAN NAMUN MENELITI BIASANYA
DILAKUKAN KARENA AKAN DIGUNAKAN DI LAPANGAN UNTUK
ITU PERLU TAHAPAN DITELITI DAHULU AGAR KETIKA “ACTION”
DI LAPANGAN PETA TERSEBUT MENJADI PETUNJUK/KOMPAS
BUKAN MALAH MENYESATKAN PETUGAS
 PERTANYAAN: KETIKA KITA INGIN MELAKUKAN SURVEI KITA
MELAKUKAN PENGENALAN BLOK SENSUS, SEBELUMNYA
SEBAGAI PML ATAU KSK KAN KITA DIBERIKAN PETA WB ATAU
WA.
 SETELAH KITA TERIMA KITA TELITI DULU MANA BATAS-

AK
BATASNYA APAKAH SUDAH LENGKAP ATAU BELUM? APAKAH
MARKINGNYA SUDAH BENAR ATAU BELUM? APAKAH JELAS
MUATANNYA? DAN MENCOCOKKAN DENGAN PETA WB-NYA
STATISTISI AHLI DIMANA TEPATNYA WILAYAH KERJA KITA BERADA.
Note
 APAKAH KEGIATAN INI BISA MASUK DALAM POIN INI? IYA BISA
MASUK, NAMUN INGAT:
1. MENELITI PETA ANALOG DISINI UNTUK KEGIATAN
OBSERVASI SELAIN ITU TIDAK BISA.
2. JIKA KEGIATAN INI DILAKUKAN SAMBIL BERJALAN
MENGENALKAN WILAYAH TUGAS KE PCL ARTINYA
DIHITUNG 1 KEGIATAN = PENGENALAN WILAYAH KERJA.
KEGIATAN MENELITI PETA ANALOG ADALAH KEGIATAN
YANG DILAKUKAN PRA-LAPANGAN MENGGUNAKAN PETA
3. KARENA AK TERPISAH DI TERAMPIL DAN AHLI, HATI-HATI
JANGAN “SIKAT” SAJA. PENGENALAN WILAYAH YG

AK
STATISTISI AHLI
MELAKUKAN TERAMPIL SEDANGKAN MENELITI PETA
ANALOG (UNTUK KEGIATAN OBSERVASI) UNTUK AHLI.
II.A.16.MEMBUAT PETA DIGITAL (1)
PENJELASAN :
PETA DIGITAL ADALAH PETA YANG TERDIRI DARI SEKUMPULAN FILE
YANG MEMUAT UNSUR DASAR PEMBUATAN PETA, YAITU TITIK, GARIS,
SERTA RUANG DIMANA MASING-MASING UNSUR DASAR PEMBUATAN
PETA TERSEBUT SUDAH DITANDAI SESUAI DENGAN KODE WILAYAH
ADMINISTRASI YANG TERSIMPAN DALAM MEDIA KOMPUTER.
SATUAN HASIL : PETA
ANGKA KREDIT : 0,010

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : SURAT TUGAS DAN LAPORAN BANYAKNYA PETA DIGITAL
YANG DIBUAT YANG DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : DRS. SUMARTOYO, STATISTISI PERTAMA BPS PROVINSI
LAMPUNG, MEMBUAT PETA DIGITAL DI KABUPATEN
LAMPUNG UTARA. JUMLAH PETA DIGITAL YANG BERHASIL DIBUAT
ADA SEBANYAK 10 PETA KECAMATAN. DENGAN LAPORAN KEGIATAN
INI SUMARTOYO MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 10 X
0,010 = 0,100.
Note
 PETA DIGITAL ADALAH PETA YANG DIBUAT DALAM BENTUK
DIGITAL DAN MEMPUNYAI GEOREFERENCE PADA MEDIA
KOMPUTER
ATURAN UNSUR-UNSUR YANG PENTING DALAM MEMBUAT PETA:
1. ISI PETA
2. JUDUL PETA
3. SKALA PETA DAN SIMBOL ARAH
4. LEGENDA ATAU KETERANGAN
5. INZET DAN INDEX PETA
6. GRID
7. NOMOR PETA
8. SUMBER/KETERANGAN RIWAYAT PETA
9. PROYEKSI

AK
10. SKALA
11. KOORDINAT (PENEKANAN PETA DIGITAL)
12. ARAH
STATISTISI AHLI 13. ELEVASI
Note
 BIASANYA PETA INI DIBUAT MENGGUNAKAN GIS YANG MERUPAKAN
PROGRAM KHUSUS UNTUK MEMBUAT PETA DIGITAL.
 APAKAH ORANG YANG MELAKUKAN KEGIATAN TRACKING DENGAN
MENGGUNAKAN GPS MASUK KEDALAM MEMBUAT PETA DIGITAL?
TIDAK.
 UNTUK KEGIATAN TRACKING DENGAN MENGGUNAKAN GPS YANG
DINILAI ADALAH YANG MEMERIKSA KOORDINAT ATAU TITIK-TITIK
DARI HASIL TRACKING KEMUDIAN DARI TITIK-TITIK HASIL GPS
TERSEBUT DIBUAT PETA  MEMBUAT PETA DIGITA
*) ASKING:
WAH,..KALAU BEGITU KITA YG DILAPANGAN TIDAK BISA DAPAT AK

AK
STATISTISI AHLI
DONG. MINTA DIAJARKAN DONG SAMA IPDS-NYA GIMANA CARANYA
BIKIN PETA DR HASIL TRACKING. NAH, IPDS-NYA YG STRUKTURAL KAN
TIDAK KUMPUL AK ATAU KL IPDS-NYA JUGA JABFUNG BISA SEBAGAI
PENGAWAS BISA DAPAT NILAI DI MENGELOLA PETA DIGITAL. 
II.A.17.MENGELOLA PETA DIGITAL (1)
PENJELASAN :
MENGELOLA PETA ADALAH KEGIATAN MEMELIHARA,
MENDOKUMENTASIKAN (MEMBUAT KATALOG, MENCATAT
PENGGUNAAN PETA OLEH BERBAGAI PIHAK) DALAM MEDIA
TERTENTU, DAN MELAKUKAN PEMUTAKHIRAN (UPDATE) PETA DALAM
PERIODE 1 TAHUN.
PETA YANG DINILAI ADALAH PETA YANG DIMUTAKHIRKAN.
SATUAN HASIL : PETA

AK ANGKA KREDIT
PELAKSANA
:
:
0,060
STATISTISI PERTAMA
STATISTISI AHLI BUKTI FISIK : LAPORAN PENGELOLAAN PETA DIGITAL SUATU
WILAYAH YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : STEVANUS, S.ST., STATISTISI PERTAMA, MELAKUKAN
PENGELOLAAN PETA DIGITAL. STEVANUS TELAH MENGELOLA
SEBANYAK 3 PETA DARI 33 PROVINSI SELAMA 1 (SATU) TAHUN.
MAKA STEVANUS MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 3 X
0,060 = 0,180.
Note
 MENGELOLA PETA DIGITAL SAMA DENGAN KEGIATAN
MENGELOLA PETA DI TERAMPIL HARUS MERUPAKAN SUATU
RANGKAIAN KEGIATAN FULL, YANG DIHITUNG PETA YANG
DIGUNAKAN DAN DI MUTAKHIRKAN SAJA.
 BEDANYA DI TERAMPIL DAN AHLI:
1. TERAMPIL : JENIS PETA ANALOG, PETA TEMATIK MANUAL
2. AHLI: JENIS PETA ANALOG, PETA INDEKS, PETA
TEMATIK DIGITAL, DAN PETA DIGITAL
3. TERAMPIL : MEMERIKSA PETA ANALOG (FREE NO LIMITED
JENIS KEGIATAN)

AK
STATISTISI AHLI
4. AHLI : MENELITI PETA ANALOG OBSERVASI (LIMITED)
MENELITI PETA INDEKS
Note
5. TERAMPIL : MENGELOLA PETA ANALOG SECARA
MANUAL
6. AHLI : MENGELOLA PETA DIGITAL
7. TERAMPIL : URUSAN PETA HANYA SAMPAI
PEMERIKSAAN PETA
8. AHLI : SELAIN MENELITI DITAMBAH 1 TAHAPAN LAGI
YAITU PENGAWASAN PEMETAAN
9. TERAMPIL : PEMBUATAN PETA ANALOG
10. AHLI : PEMBUATAN PETA INDEKS DAN DIGITAL

AK
STATISTISI AHLI
II.A.18.MELAKUKAN PENGAWASAN PEMETAAN (1)
PENJELASAN :
MELAKUKAN PENGAWASAN PEMETAAN ADALAH KEGIATAN
MENGAWASI, MENCOCOKKAN ANTARA PETA YANG SUDAH DIBUAT
(TERMASUK LEGENDA, BATAS-BATAS YANG SUDAH DIBUAT DIPETA
DAN UNSUR-UNSUR DI DALAM PETA) DENGAN KEADAAN YANG
SESUNGGUHNYA DILAPANGAN DALAM RANGKA KEGIATAN STATISTIK.
SATUAN HASIL : PETA

AK
ANGKA KREDIT : 0,030
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
STATISTISI AHLI
BUKTI FISIK : SURAT TUGAS DAN LAPORAN BANYAKNYA PETA
YANG DIAWASI YANG DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : DIRAN, S.SI., STATISTISI PERTAMA, MELAKUKAN
PENGAWASAN KEGIATAN PEMETAAN DI LAPANGAN
SEBANYAK 30 PETA DESA, MAKA DIRAN MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 30 X 0,030 = 0,900.
Note
 PENGAWASAN PENEKANANNYA LEBIH KEPADA “ACTION”
DILAPANGAN, BAGAIMANA SOP-NYA, URUTAN TAHAPAN-
TAHAPANNYA
 JIKA KETIKA MENELITI TADI KITA PUNYA REFERENSI DI
LAPANGAN KITA TIDAK MEMILIKI REFERENSI NAMUN
LANGSUNG MEMBANDINGKAN LANGSUNG DENGAN
KENYATAAN DI LAPANGAN SECARA FISIK.
 PENGAWASAN PENEKANNYA LEBIH KEPADA PADA SAAT
PROSES PEMBUATAN PETA DI LAPANGAN ITU
BERLANGSUNG

AK
MENELITI DAN PENGAWASAN MERUPAKAN RANGKAIAN
KEGIATAN, JIKA DILAKUKAN OLEH ORANG YANG SAMA, AK
DAPAT DI KLAIM DUA-DUANYA
STATISTISI AHLI
II.A.19.MEMERIKSA HASIL PENARIKAN SAMPEL KEGIATAN
OBSERVASI (1)
A. BERDASARKAN WILAYAH KERJA
PENJELASAN :
WILAYAH KERJA ADALAH WILAYAH ADMINISTRASI ATAU WILAYAH YANG
DIBENTUK UNTUK KEPERLUAN PENELITIAN YANG BATASNYA SUDAH
DITENTUKAN.

PENARIKAN SAMPEL BERDASARKAN WILAYAH KERJA ADALAH KEGIATAN


PENARIKAN SAMPEL YANG OBJEK OBSERVASINYA DIDASARKAN PADA

AK
WILAYAH KERJA.

MEMERIKSA HASIL PENARIKAN SAMPEL KEGIATAN OBSERVASI


STATISTISI AHLI
BERDASARKAN WILAYAH KERJA ADALAH MEMERIKSA KEBENARAN HASIL
PEMILIHAN SAMPEL (DAFTAR SAMPEL) SESUAI BATAS WILAYAH KERJA DAN
METODE YANG SUDAH DITENTUKAN, SEPERTI KELENGKAPAN, KEBENARAN
NAMA DAN ALAMAT SERTA INDIKATOR LAINNYA.
II.A.19.MEMERIKSA HASIL PENARIKAN SAMPEL KEGIATAN

OBSERVASI (2)
SATUAN HASIL : DAFTAR SAMPEL
ANGKA KREDIT : 0,040
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
BUKTI FISIK : LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN PENARIKAN
SAMPEL YANG DILEGASISASI OLEH ATASAN
CONTOH : BADRI, M.SI., STATISTISI MUDA, MELAKUKAN
PEMERIKSAAN HASIL PENGAMBILAN SAMPEL
AK
STATISTISI AHLI
SEJUMLAH RUMAH TANGGA PADA SURVEI
KESEHATAN PADA DESA TERPILIH YANG
DILAKUKAN STATISTISI PERTAMA, MAKA BADRI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,040
= 0,040.
II.A.19.MEMERIKSA HASIL PENARIKAN SAMPEL KEGIATAN
OBSERVASI (3)
B. BERDASARKAN NON WILAYAH KERJA
PENJELASAN :
PENARIKAN SAMPEL BERDASARKAN NON WILAYAH KERJA ADALAH KEGIATAN
PENARIKAN SAMPEL YANG OBJEK OBSERVASINYA TIDAK DIDASARKAN PADA WILAYAH
KERJA TETAPI LANGSUNG DIDASARKAN PADA DAFTAR/DIREKTORI OBJEK OBSERVASI.
MEMERIKSA PENARIKAN SAMPEL OBYEK OBSERVASI BERDASARKAN NON WILAYAH
KERJA YANG DIMAKSUD ADALAH MEMERIKSA KEBENARAN PENARIKAN SAMPEL SESUAI
METODE YANG SUDAH DITENTUKAN, SEPERTI KELENGKAPAN, KEBENARAN NAMA DAN
ALAMAT SERTA INDIKATOR LAINNYA YANG DIPERLUKAN SEBAGAI DASAR PEMILIHAN

AK
SAMPEL BERDASARKAN NON WILAYAH KERJA.

STATISTISI AHLI
II.A.19. MEMERIKSA HASIL PENARIKAN SAMPEL
KEGIATAN OBSERVASI (4)
SATUAN HASIL : DAFTAR SAMPEL
ANGKA KREDIT : 0,010
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN PENARIKAN SAMPEL
YANG DILEGASISASI OLEH ATASAN
CONTOH : HAMDANI, S.SI., STATISTISI PERTAMA, MELAKUKAN
PEMERIKSAAN HASIL PENARIKAN SAMPEL RUMAH MAKAN/
RESTORAN. KERANGKA SAMPEL YANG DIGUNAKAN SEBAGAI

AK
STATISTISI AHLI
DASAR PEMILIHAN OBJEK OBSERVASI ADALAH DAFTAR
NAMA DAN ALAMAT RUMAH MAKAN/RESTORAN DARI SUB
DINAS PARIWISATA DAERAH. DARI KEGIATAN INI, DIHASILKAN
1 (SATU) DAFTAR SAMPEL RUMAH MAKAN/RESTORAN, MAKA
HAMDANI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
1 X 0,010 = 0,010.
Note
 MEMERIKSA PENARIKAN SAMPEL RELASINYA
SEBENARNYA DENGAN KEGIATAN SEBELUMNYA.
MASIH INGAT UPDATING KERANGKA SAMPEL? YANG
KITA MEMASTIKAN BAHWA KETIKA INGIN MEMBUAT
DAFTAR SAMPEL (PILIH SAMPEL) KERANGKANYA
SUDAH BEBAS DARI RUTA GAK LAYAK?
 NAH DI POIN INI PENEKANAANNYA PADA KEGIATAN
OBSERVASI DIBAGI MENJADI DUA JENIS:
1. WILAYAH KERJA/ADA BATASAN WILAYAH

AK
STATISTISI AHLI
2. NON WILAYAH KERJA/TANPA ADA BATASAN WILAYAH
Note
 MENGAPA? KARENA BIASANYA TARGET UNTUK KEGIATAN
OBSERVASI UNIT PENDATAAN SPESIFIK TIDAK SEPERTI
SURVEI/SENSUS DAN KARENA SPESIFIK TARGET
PENDATAAN TERSEBAR DI BEBERAPA WILAYAH /TIDAK
MENGELOMPOK
 WILAYAH KERJA: MAKSUDNYA ADA BATASAN WILAYAH/DESA
TERPILIH. ARTINYA TARGET KEGIATAN STATISTIK HANYA
DICARI DI DESA-DESA TERPILIH SAJA UNTUK MEMENUHI
TARGET SAMPEL
 NON WILAYAH KERJA : MAKSUDNYA TIDAK ADA BATASAN
WILAYAH. ARTINYA TARGET KEGIATAN STATISTIK DICARI DI

AK
STATISTISI AHLI
SELURUH WILAYAH UNTUK MEMENUHI SAMPEL TIDAK
MELIHAT APAKAH MASIH DALAM 1 DESA BERDEKATAN ATAU
TIDAK. BIASANYA BENTUK NYA BERUPA DIREKTORI
Note
 NAH PADA POIN INI YANG DINILAI ADALAH HASIL PENARIKAN
SAMPELNYA APAKAH SUDAH SESUAI METODE,
KELENGKAPAN NAMA, ALAMAT, KONDISI RIIL DILAPANGAN 
DAFTAR SAMPEL SIAP CACAH
*) CATATAN:
LALU BAGAIMANA DENGAN KEGIATAN MEMERIKSA
PENGAMBILAN SAMPEL SURVEI/SENSUS? KEGIATAN TERSEBUT
JUGA DIMASUKKAN KE DALAM POIN INI.

AK
STATISTISI AHLI
II.B. PENGUMPULAN DATA (1)

KUESIONER ADALAH SUATU INSTRUMEN PENGUMPULAN


DATA PADA KEGIATAN STATISTIK YANG BERISI PERTANYAAN-
PERTANYAAN UNTUK MEMPEROLEH
KETERANGAN/JAWABAN DARI RESPONDEN.

KEGIATAN YANG DINILAI :


 MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA KEGIATAN
AK STATISTIK OBJEK RUMAH TANGGA. (STAT. PERTAMA, AK :
STATISTISI AHLI 0,005 – 0,027)
 MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA KEGIATAN
STATISTIK OBJEK NON RUMAH TANGGA. (STAT. PERTAMA,
AK : 0,010 – 0,035)
II.B. PENGUMPULAN DATA (2)

KEGIATAN YANG DINILAI :


 MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK RUMAH
TANGGA. (STAT. PERTAMA, AK : 0,001 – 0,005)
 MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK NON
RUMAH TANGGA. (STAT. PERTAMA, AK : 0,002 – 0,006)
 MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN DATA OBJEK
RUMAH TANGGA (STAT. PERTAMA, AK : 0,002 – 0,008)

AK
STATISTISI AHLI
 MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN DATA OBJEK NON
RUMAH TANGGA (STAT. PERTAMA, AK : 0,002 – 0,008)
II.B.1. MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA
KEGIATAN STATISTIK OBJEK RUMAH TANGGA (1)

PENJELASAN
MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK
RUMAH TANGGA ADALAH MELAKUKAN KEGIATAN PENGUMPULAN DATA
RUMAH TANGGA DENGAN MENGGUNAKAN KUESIONER (DAFTAR
PERTANYAAN).
SATUAN HASIL : RUMAH TANGGA

AK
STATISTISI AHLI
ANGKA KREDIT : A. KUESIONER SEDERHANA : 0,005
B. KUESIONER SEDANG : 0,011
C. KUESIONER KOMPLEKS : 0,027
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.B.1. MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA
KEGIATAN STATISTIK OBJEK RUMAH TANGGA (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN JUMLAH RUMAH TANGGA YANG DISURVEI


CONTOH : TRI HARSANA, S.SOS., STATISTISI PERTAMA,
MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PRIMER PADA
SURVEI MOBILITAS PANGAN ANTAR WILAYAH DENGAN
KUALIFIKASI KUESIONER KOMPLEKS. TRI HARSANA
MELAKUKAN PENDATAAN SEBANYAK 20 RUMAH
TANGGA, MAKA TRI HARSANA MEMPEROLEH ANGKA

AK
KREDIT SEBESAR 20 X 0,027 = 0,540

STATISTISI AHLI
II.B.2. MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA
KEGIATAN STATISTIK OBJEK NON RUMAH TANGGA (1)

PENJELASAN
MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK
NON RUMAH TANGGA ADALAH MELAKUKAN KEGIATAN
PENGUMPULAN DATA PERUSAHAAN/USAHA/LEMBAGA DENGAN
MENGGUNAKAN KUESIONER (DAFTAR PERTANYAAN).
SATUAN HASIL : OBJEK
ANGKA KREDIT : A. KUESIONER SEDERHANA : 0,010
AK
STATISTISI AHLI
B. KUESIONER SEDANG :
C. KUESIONER KOMPLEKS :
0,021
0,035
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.B.2. MELAKUKAN PENGUMPULAN DATA PADA
KEGIATAN STATISTIK OBJEK NON RUMAH TANGGA (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN JUMLAH RUMAH TANGGA YANG DISURVEI


YANG DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : JUBAIDAH, S.SI., STATISTISI PERTAMA, MELAKUKAN
PENGUMPULAN DATA PRIMER DENGAN KUALIFIKASI
KUESIONER SEDERHANA PADA SURVEI KHUSUS
SEKTORAL. TRI HARSANA MELAKUKAN PENDATAAN
SEBANYAK 10 PERUSAHAAN, MAKA TRI HARSANA
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 10 X 0,010 = 0,100

AK
STATISTISI AHLI
Note
 INGAT!! PADA WAKTU TERAMPIL KITA SUDAH
MENJELASKAN PANJANG SOAL PERBEDAAN DATA PRIMER
DAN SKUNDER, DATA RUMAH TANGGA DAN OBJEK NON
RUMAH TANGGA, DATA OBSERVASI
 PADA STATISTISI AHLI SELURUH KEGIATAN PENGUMPULAN
DATA PRIMER, RUMAH TANGGA, NON RUMAH TANGGA,
OBSERVASI ADA KECUALI PENGUMPULAN DATA SEKUNDER
TIDAK MENDAPATKAN AK BAGI STATISTISI AHLI

AK
STATISTISI AHLI
II.B.3. MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN
STATISTIK OBJEK RUMAH
TANGGA (1)
PENJELASAN
MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK RUMAH
TANGGA ADALAH MELAKUKAN KEGIATAN PENGAWASAN PADA PENDATAAN
RUMAH TANGGA. JUMLAH OBJEK RUMAH TANGGA YANG DIAWASI PADA
UMUMNYA SEKITAR 20 PERSEN DARI TOTAL RUMAH TANGGA YANG DICACAH.
SATUAN HASIL : RUMAH TANGGA
ANGKA KREDIT : A. KUESIONER SEDERHANA : 0,001

AK
B. KUESIONER SEDANG : 0,002
C. KUESIONER KOMPLEKS : 0,005
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
STATISTISI AHLI
II.B.3. MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN
STATISTIK OBJEK RUMAH
TANGGA (2)
BUKTI FISIK : LAPORAN HASIL PENGAWASAN PELAKSANAAN
SENSUS ATAU SURVEI YANG DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : AGUS SETIAWAN, S.E., STATISTISI PERTAMA,
MELAKUKAN PENGAWASAN TERHADAP PELAKSANAAN
SURVEI DENGAN KUALIFIKASI KUESIONER SEDANG PADA
SURVEI BIAYA HIDUP DI KOTA BANDUNG. AGUS SETIAWAN
TELAH MELAKUKAN PENGAWASAN SEBANYAK 20 RUMAH
TANGGA, MAKA AGUS SETIAWAN MEMPEROLEH ANGKA
AK
STATISTISI AHLI
KREDIT SEBESAR 20 X 0,002
= 0,040.
II.B.4. MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN
STATISTIK OBJEK NON RUMAH
TANGGA (1)
PENJELASAN
MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN STATISTIK OBJEK
RUMAH TANGGA ADALAH MELAKUKAN KEGIATAN PENGAWASAN
PADA PERUSAHAAN/USAHA/ LEMBAGA YANG MENJADI WILAYAH
PENDATAAN. JUMLAH PERUSAHAAN/ USAHA/LEMBAGA YANG
DIAWASI PADA UMUMNYA SEKITAR 20 PERSEN DARI TOTAL
PERUSAHAAN/USAHA/LEMBAGA YANG DICACAH.

AK
STATISTISI AHLI
SATUAN HASIL
ANGKA KREDIT
:
:
OBJEK
A. KUESIONER SEDERHANA : 0,002
B. KUESIONER SEDANG : 0,003
C. KUESIONER KOMPLEKS : 0,006
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.B.4. MELAKUKAN PENGAWASAN PADA KEGIATAN
STATISTIK OBJEK NON RUMAH
TANGGA (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN HASIL PENGAWASAN PELAKSANAAN


SENSUS ATAU SURVEI YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : MARWOTO, M.A., STATISTISI PERTAMA, MELAKUKAN
PENGAWASAN PELAKSANAAN SURVEI DENGAN
KUALIFIKASI KUESIONER SEDANG DI WILAYAH JAKARTA
SELATAN. MARWOTO TELAH MENGAWASI SEBANYAK 18
PERUSAHAAN DARI TOTAL 100 PERUSAHAAN YANG
AK
STATISTISI AHLI
DICACAH PETUGAS, MAKA MARWOTO MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 18 X 0,003 = 0,054.
II.B.5. MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN
DATA OBJEK RUMAH TANGGA (1)
PENJELASAN
MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN DATA OBJEK
RUMAH TANGGA ADALAH MELAKUKAN KEGIATAN PEMERIKSAAN
(EDITING DAN CODING) TERHADAP HASIL PENDATAAN UNTUK
MENGETAHUI KEWAJARAN DAN KONSISTENSI ISIAN SERTA
KEBENARAN CARA PENGISIAN DAFTAR HASIL PENDATAAN RUMAH
TANGGA YANG TELAH DILAKUKAN OLEH PENCACAH DALAM SATU
KEGIATAN. PEMERIKSA ADALAH BUKAN PETUGAS YANG MELAKUKAN

AK
STATISTISI AHLI
PENDATAAN.
SATUAN HASIL : KUESIONER
ANGKA KREDIT : A. KUESIONER SEDERHANA : 0,002
B. KUESIONER SEDANG : 0,003
C. KUESIONER KOMPLEKS : 0,008
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.B.5. MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN
DATA OBJEK RUMAH TANGGA (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN


PENGUMPULAN DATA SENSUS ATAU SURVEI
YANG DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : HARSENDO, S.SI., STATISTISI PERTAMA,
MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL
PENGUMPULAN DATA SURVEI DENGAN
KUALIFIKASI KUESIONER KOMPLEKS.

AK HARSENDO TELAH MEMERIKSA SEBANYAK 25


RUMAH TANGGA, MAKA HARSENDO
STATISTISI AHLI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 25 X
0,008 = 0,200.
II.B.6. MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN
DATA OBJEK NON RUMAH TANGGA (1)
PENJELASAN
MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN DATA OBJEK NON
RUMAH TANGGA ADALAH MELAKUKAN KEGIATAN PEMERIKSAAN
(EDITING DAN CODING) TERHADAP HASIL PENDATAAN UNTUK
MENGETAHUI KEWAJARAN DAN KONSISTENSI ISIAN SERTA
KEBENARAN CARA PENGISIAN DAFTAR HASIL PENDATAAN
PERUSAHAAN/USAHA/LEMBAGA YANG TELAH DILAKUKAN OLEH
PENCACAH DALAM SATU KEGIATAN.

AK
STATISTISI AHLI
SATUAN HASIL
ANGKA KREDIT
:
:
KUESIONER
A. KUESIONER SEDERHANA : 0,002
B. KUESIONER SEDANG : 0,003
C. KUESIONER KOMPLEKS : 0,008
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.B.6. MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN
DATA OBJEK NON RUMAH TANGGA (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN PENGUMPULAN DATA


SENSUS ATAU SURVEI YANG DILEGALISASI ATASAN.
CONTOH : ATIK HERIYANDANI, S.E., STATISTISI PERTAMA,
MELAKUKAN PEMERIKSAAN HASIL PENGUMPULAN DATA
SURVEI DENGAN KUALIFIKASI KUESIONER SEDERHANA DI
KOTA BANDAR LAMPUNG. ATIK HERIYANDANI TELAH

AK
MEMERIKSA SEBANYAK 20 PERUSAHAAN, MAKA ANGKA
KREDIT YANG DIPEROLEH SEBESAR 20 X 0,002 = 0,04.
STATISTISI AHLI
II.C. PENGOLAHAN (1)

KEGIATAN YANG DINILAI :


 MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN PENGOLAHAN KEGIATAN
STATISTIK UNTUK :
1. TABULASI. (STAT. PERTAMA, AK : 0,500)
2. PENYUNTINGAN DAN PENYANDIAN HASIL PENGUMPULAN DATA.
(STAT. MUDA, AK : 0,72)
3. VALIDITAS DATA. (STAT. MADYA, AK : 1,080)
 MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA TANPA VALIDASI. (STAT. PERTAMA,

AK
AK : 1,400)
 MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA DENGAN VALIDASI HASIL KEGIATAN
STATISTISI AHLI STATISTIK. (STAT. MUDA, AK : 2,200)
 MELAKUKAN PENYUNTINGAN (EDITING), HASIL KEGIATAN IN DEPTH
INTERVIEW. (STAT. PERTAMA, AK : 0,005)
II.C. PENGOLAHAN (2)
KEGIATAN YANG DINILAI :
 MEMBUAT PROGRAM TABULASI PADA KEGIATAN
STATISTIK. (STAT. PERTAMA, AK. 1,000)
 MELAKUKAN REFORMAT DATA SENSUS/SURVEI DARI
SATU FORMAT KE FORMAT LAINNYA DALAM MEDIA
KOMPUTER. (STAT. PERTAMA, AK : 0,003)

AK
STATISTISI AHLI
II.C.1.A. MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN
PENGOLAHAN KEGIATAN STATISTIK UNTUK
TABULASI

PENJELASAN :
PEDOMAN PENGOLAHAN TABULASI ADALAH PEDOMAN TENTANG TATA CARA
PENGOPERASIAN PENGOLAHAN APLIKASI/PROGRAM YANG MENGHASILKAN TABEL.
SATUAN HASIL : PEDOMAN
ANGKA KREDIT : 0,500
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA

AK
BUKTI FISIK : BUKU PEDOMAN PENGOLAHAN TABULASI
YANG DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : HERMAWANSYAH S.S.T., STATISTISI PERTAMA,
STATISTISI AHLI MEMBUAT PEDOMAN PENGOLAHAN TABULASI DATA HASIL
REGISTRASI PENDUDUK KECAMATAN JATIASIH BULAN APRIL –
OKTOBER 2012, MAKA HERMAWANSYAH MEMPEROLEH ANGKA
KREDIT SEBESAR 1 X 0,5 = 0,500.
II.C.1.B. MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN PENGOLAHAN
KEGIATAN STATISTIK UNTUK PENYUNTINGAN DAN
PENYANDIAN HASIL PENGUMPULAN DATA (1)

PENJELASAN :
PEDOMAN PENYUNTINGAN DAN PENYANDIAN ADALAH
PEDOMAN TENTANG TATA CARA MELAKUKAN PENYUNTINGAN
(EDITING) DAN PENYANDIAN (CODING) PADA KUESIONER HASIL
PENGUMPULAN DATA KEGIATAN STATISTIK.
SATUAN HASIL: PEDOMAN

AK
STATISTISI AHLI
ANGKA KREDIT
PELAKSANA :
: 0,720
STATISTISI MUDA
II.C.1.B. MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN
PENGOLAHAN KEGIATAN STATISTIK UNTUK
PENYUNTINGAN DAN PENYANDIAN HASIL
PENGUMPULAN DATA (2)

BUKTI FISIK : BUKU PEDOMAN PENYUNTINGAN


(EDITING) DAN PENYANDIAN (CODING) YANG
DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : RUDI HARTONO, S.SI., STATISTISI MUDA,
TELAH MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN EDITING

AK
STATISTISI AHLI
DAN CODING DATA SURVEI PERUSAHAAN
KONSTRUKSI, MAKA RUDI HARTONO MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,720 = 0,720.
II.C.1.C. MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN
PENGOLAHAN KEGIATAN STATISTIK UNTUK
VALIDITAS DATA
PENJELASAN :
PEDOMAN VALIDASI KEGIATAN STATISTIK ADALAH PEDOMAN TENTANG TATA CARA
VALIDASI DATA SEHINGGA MENGHASILKAN DATA YANG BENAR DAN BERKUALITAS.
SATUAN HASIL : PEDOMAN
ANGKA KREDIT : 1,080
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
BUKTI FISIK : BUKU PEDOMAN VALIDASI YANG
DILEGALISASI ATASAN

AK
CONTOH : M.QADARIAN, S.SI., M.E., STATISTISI MADYA,
TELAH MERANCANG DAN MEMBUAT PEDOMAN UNTUK VALIDITAS
DATA HASIL SURVEI INDUSTRI MIKRO DAN KECIL, MAKA
STATISTISI AHLI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 1,080 = 1,080.
II.C.2. MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA TANPA VALIDASI

PENJELASAN
MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA TANPA VALIDASI ADALAH MEMBUAT/
MEMODIFIKASI APLIKASI ENTRI DATA UNTUK MEMINDAHKAN (MEMASUKKAN)
DATA DARI HARDCOPY KE DALAM MEDIA KOMPUTER YANG DILENGKAPI
DENGAN BATASAN ISIAN (RANGE CHECK), ALUR (FLOW), DAN PESAN
KESALAHAN.
SATUAN HASIL : PAKET PROGRAM
ANGKA KREDIT : 1,400

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA
BUKTI FISIK
:
:
STATISTISI PERTAMA
PRINT OUT TAMPILAN APLIKASI, SOURCE PROGRAM DAN
PANDUAN PENGOPERASIAN YANG DILEGALISASI OLEH
ATASAN
CONTOH : HANDINI, S.SI., STATISTISI PERTAMA, MEMBUAT APLIKASI
ENTRI DATA PENDIDIKAN TANPA VALIDASI DAN DISERTAI
DENGAN PANDUAN PENGOPERASIANNYA, MAKA HANDINI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 1,400 = 1,400.
Note
 TERMASUK MEMBUAT PROGRAM ENTRY DENGAN MS.
ACCESS, EXCEL MACROS TERMASUK DI POIN INI
NAMUN INGAT!! PROGRAMNYA HARUS DIGUNAKAN
UNTUK KEGIATAN STATISTIK

AK
STATISTISI AHLI
II.C.3. MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA DENGAN VALIDASI
HASIL KEGIATAN STATISTIK (1)
PENJELASAN
MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA DENGAN VALIDASI ADALAH MEMBUAT/
MEMODIFIKASI APLIKASI ENTRI DATA UNTUK MEMINDAHKAN (MEMASUKKAN)
DATA DARI HARDCOPY KE DALAM MEDIA KOMPUTER DENGAN VALIDASI YANG
DILENGKAPI DENGAN PESAN KESALAHAN.

PENILAIAN ANGKA KREDIT PADA KEGIATAN MEMBUAT PROGRAM BARU


UNTUK MASING-MASING JENIS KUESIONER DITENTUKAN SEBAGAI

AK
STATISTISI AHLI
BERIKUT:
• KUESIONER SEDERHANA MAKSIMAL 50%
• KUESIONER SEDERHANA MAKSIMAL 75%
• KUESIONER SEDERHANA MAKSIMAL 100%
UNTUK MEMODIFIKASI PROGRAM DINILAI MAKSIMAL 75% DARI NILAI
MEMBUAT PROGRAM
II.C.3. MEMBUAT PROGRAM ENTRI DATA DENGAN VALIDASI
HASIL KEGIATAN STATISTIK (2)
SATUAN HASIL : PAKET PROGRAM
ANGKA KREDIT : 2,200
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
BUKTI FISIK : PRINT OUT TAMPILAN APLIKASI, SOURCE PROGRAM DAN
PANDUAN PENGOPERASIAN YANG DILEGALISASI OLEH
ATASAN
CONTOH : 1. DESI DAMAYANTI, S.S.T., STATISTISI MUDA, MEMBUAT

AK
APLIKASI ENTRI DATA DENGAN VALIDASI PADA KEGIATAN
SURVEI TRIWULANAN KEGIATAN USAHA (STKU) YANG
KUESIONERNYA BERKUALIFIKASI SEDERHANA DAN DISERTAI
STATISTISI AHLI PANDUAN PENGOPERASIANNYA, MAKA DESI
DAMAYANTI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X
0,5 X 2,2 = 1,100.
2. DESI DAMAYANTI, S.S.T., STATISTISI MUDA,
MEMODIFIKASI APLIKASI ENTRI DATA SURVEI TRIWULANAN
KEGIATAN USAHA (STKU) TAHUN SEBELUMNYA DAN
DISERTAI DENGAN PANDUAN PENGOPERASIANNYA, MAKA DESI
DAMAYANTI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,5 X
2,2 X 0,750 =0,825
II.C.4. MELAKUKAN PENYUNTINGAN (EDITING), HASIL
KEGIATAN IN DEPTH INTERVIEW (1)
PENJELASAN
MELAKUKAN PENYUNTINGAN (EDITING), HASIL KEGIATAN IN DEPTH INTERVIEW
ADALAH KEGIATAN PENYUNTINGAN SECARA MANUAL TERHADAP HASIL KEGIATAN IN
DEPTH INTERVIEW YANG MENCAKUP MINIMAL KELENGKAPAN, KONSISTENSI, DAN
KEWAJARAN ISIAN UNTUK MEMPEROLEH DATA YANG VALID.
ANGKA KREDIT YANG DIPERHITUNGKAN HANYA HALAMAN YANG TERISI DATA.
SATUAN HASIL : HALAMAN
ANGKA KREDIT : 0,005
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA

AK
STATISTISI AHLI
BUKTI FISIK : LAPORAN YANG BERISI JUMLAH HALAMAN DOKUMEN YANG
DISUNTING DAN RINGKASAN HASIL PENYUNTINGAN, SERTA
FOTOKOPI 1 (SATU) DOKUMEN YANG DILEGALISASI OLEH
ATASAN.
CONTOH : HARTONO, S.E., STATISTISI PERTAMA, MELAKUKAN EDITING
SEBANYAK 50 DOKUMEN HASIL IN DEPTH INTERVIEW YANG
MASING-MASING TERDIRI DARI 2 HALAMAN, MAKA HARTONO
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 50 X 2 X 0,005 = 0,500.
II.C.5. MEMBUAT PROGRAM TABULASI PADA
KEGIATAN STATISTIK (1)
PENJELASAN
MEMBUAT PROGRAM TABULASI PADA KEGIATAN STATISTIK ADALAH
KEGIATAN MEMBUAT/MEMODIFIKASI PROGRAM YANG DIGUNAKAN
UNTUK MENGHASILKAN TABEL DARI KEGIATAN STATISTIK.
JIKA DALAM SATU KEGIATAN TERDAPAT LEBIH DARI SATU FILE
PROGRAM TABULASI, MAKA TETAP DIHITUNG SEBAGAI SATU
PROGRAM.

AK PEMBUATAN TABEL DENGAN PAKET PROGRAM DENGAN MEMBACA


RAW DATA LANGSUNG YANG SUDAH ADA (CONTOH SPSS, EXCEL,
STATISTISI AHLI SAS, STATA, DLL) DINILAI SEBAGAI BERIKUT:
a. <50 TABEL : 25%
b. 50 – 100 TABEL : 50%
c. >100 TABEL :75%
II.C.5. MEMBUAT PROGRAM TABULASI PADA
KEGIATAN STATISTIK (2)
PENJELASAN
UNTUK MEMODIFIKASI PROGRAM DINILAI MAKSIMAL 75%
DARI NILAI MEMBUAT PROGRAM BARU
MENJALANKAN PROGRAM TABULASI DENGAN APLIKASI
KHUSUS YANG SUDAH ADA DINILAI SEBESAR 5 (LIMA)
PERSEN DARI 1 UNTUK SETIAP KEGIATAN.

AK
STATISTISI AHLI
SATUAN HASIL
ANGKA KREDIT
:
:
PAKET PROGRAM
1,000
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.C.5. MEMBUAT PROGRAM TABULASI PADA KEGIATAN
STATISTIK (3)
BUKTI FISIK :1. PEMBUAT PROGRAM: PRINT OUT TAMPILAN PROGRAM
TABULASI, SOURCE PROGRAM DAN PANDUAN
PENGOPERASIAN YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
2. PEMBUAT TABEL: LAPORAN PEMBUATAN TABEL YANG
DILAMPIRI DENGAN SYNTAX PROGRAM TABULASI YANG
DILEGALISASI OLEH ATASAN
3. PELAKSANA RUNNING PROGRAM: LAPORAN
MELAKSANAKAN RUNNING PROGRAM TABULASI DAN
DILAMPIRI DENGAN DAFTAR TABEL YANG DILEGALISASI OLEH

AK
STATISTISI AHLI
ATASAN.
CONTOH : GUSSETIYO, S.S.T., STATISTISI PERTAMA, MEMBUAT PROGRAM
TABULASI DATA KENDARAAN BERMOTOR MENGGUNAKAN
MICROSOFT VISUAL FOXPRO, MAKA GUSSETIYO MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 1,000 = 1,000.
Note
 MEMBUAT TABULASI DENGAN MENJALANKAN
PROGRAM SPSS, EXCEL DLL TERMASUK DALAM POIN
INI. NAMUN DENGAN HITUNGAN JUMLAH TABEL HASIL
RUN PROGRAM.
 PELAKSANA RUNNING PROGRAM: LAPORAN
MELAKSANAKAN RUNNING PROGRAM TABULASI DAN
DILAMPIRI DENGAN DAFTAR TABEL YANG
DILEGALISASI OLEH ATASAN.
 AK = 1 X 0,5 = 0,5 (50-100) TABEL

AK
STATISTISI AHLI
II.C.6. MELAKUKAN REFORMAT DATA SENSUS/SURVEI DARI
SATU FORMAT KE FORMAT LAINNYA DALAM MEDIA
KOMPUTER
PENJELASAN
MELAKUKAN REFORMAT DATA SENSUS/SURVEI DARI SATU FORMAT KE
FORMAT LAINNYA DALAM MEDIA KOMPUTER ADALAH MENGUBAH SUATU
FORMAT DATA MENJADI FORMAT DATA LAIN (MISALKAN DALAM BENTUK
DATABASE MS ACCES MENJADI BENTUK MS. EXCEL)
YANG DIMAKSUD REFORMAT DALAM KEGIATAN INI ADALAH REFORMAT
RAWDATA BUKAN DOKUMEN ATAU TABEL.
JIKA DALAM SATU KEGIATAN TERDAPAT LEBIH DAARI SATU FILE YANG

AK
STATISTISI AHLI
DIREFORMAT, MAKA KETENTUANNYA SEBAGAI BERIKUT:
a.
b.
BAGI STATISTISI PUSAT, 1 FILE ADALAH 1 PROVINSI
BAGI STATISTISI PROVINSI, 1 FILE ADALAH 1 KABUPAEN/KOTA
c. BAGI STATISTISI KABUPAEN/KOTA, DIHITUNG SEBAGAI 1 FILE
II.C.6. MELAKUKAN REFORMAT DATA SENSUS/SURVEI DARI
SATU FORMAT KE FORMAT LAINNYA DALAM MEDIA
KOMPUTER

SATUAN HASIL : FILE


ANGKA KREDIT : 0,003
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : LAPORAN JUMLAH FILE YANG DIREFORMAT KE FORMAT
LAIN YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : ABID ZAHIDI, M.SI., STATISTISI PERTAMA, MEREFORMAT
DATA SURVEI TRIWULANAN KEGIATAN USAHA (STKU)

AK
TRIWULAN I DARI 33 PROVINSI, MAKA ABID ZAHIDI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 33 X 0,003 = 0,099.
STATISTISI AHLI
Note
 YANG DI RE-FORMAT ADALAH RAW DATA DARI EXCEL
KE SPSS, DARI MS ACCESS KE EXCEL DSB
 BUKAN DOKUMEN APALAGI PUBLIKASI YANG
MENGANDUNG DATA DI RE-FORMAT DARI WORD KE
PDF
*) CATATAN:
HITUNGAN PER KEGIATAN BUKAN BANYAKNYA FILE
YANG DI RE-FORMAT NAMUN BERDASARKAN
TINGKATAN WILAYAH.

AK
STATISTISI AHLI
BAGI PUSAT:JUMLAH KEGIATAN X JML PROVINSI (FILE)
II.D. PENYAJIAN DAN PUBLIKASI (1)
KEGIATAN YANG DINILAI :
 MEMBUAT PETA TEMATIK DIGITAL KEGIATAN STATISTIK. (STAT.
PERTAMA,
AK. : 0,030
 MEMERIKSA TABEL/GRAFIK HASIL KEGIATAN STATISTIK. (STAT.
PERTAMA – STAT. MADYA, AK : 0,020)
 MENYUSUN PUBLIKASI STATISTIK. (STAT. PERTAMA – STAT. MADYA,
AK : 1,500 – 2,500)
AK
STATISTISI AHLI
 MENYUSUN RINGKASAN EKSEKUTIF. (STAT. PERTAMA – STAT. MADYA,
AK : 0,200 – 0,400)
 MENYUSUN PUBLIKASI DIGITAL DARI KEGIATAN STATISTIK. (STAT.
PERTAMA, AK : 0,200)
 MENYAJIKAN METADATA STATISTIK. (STAT. PERTAMA, AK : 1,500)
II.D.1. MEMBUAT PETA TEMATIK DIGITAL KEGIATAN
STATISTIK (1)
PENJELASAN
MEMBUAT PETA TEMATIK DIGITAL KEGIATAN STATISTIK ADALAH MEMBUAT
PETA YANG MENYAJIKAN INFORMASI HASIL KEGIATAN SENSUS ATAU SURVEI.
INFORMASI YANG DITAMPILKAN PADA PETA ANTARA LAIN JUMLAH ATAU SIMBOL
DARI PENDUDUK, HEWAN, HASIL PERTANIAN ATAU LAINNYA DAN PEMBUATANNYA
DILAKUKAN MELALUI MEDIA KOMPUTER (DIGITAL).
SATUAN HASIL : TEMA TAMPILAN

AK
ANGKA KREDIT : 0,030
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
STATISTISI AHLI
II.D.1. MEMBUAT PETA TEMATIK DIGITAL
KEGIATAN
STATISTIK (2)
BUKTI FISIK : LAPORAN BANYAKNYA PETA YANG DIBUAT
BERDASARKAN TEMANYA DAN DILEGALISASI OLEH
ATASAN.
CONTOH : SUPRAPTI, M.SC., STATISTISI PERTAMA, MEMBUAT
PETA TEMATIK DIGITAL HASIL PENDATAAN HEWAN TERNAK
DI KABUPATEN LAMPUNG UTARA. JUMLAH PETA YANG

AK
DIHASILKAN SEBANYAK 5 BUAH. MAKA SUPRAPTI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 5 X 0,030 = 0,150.
STATISTISI AHLI
Note
 PETA TEMATIK DIGITAL ADALAH PETA YANG DIBUAT
DALAM BENTUK DIGITAL DAN MEMPUNYAI
GEOREFERENCE PADA MEDIA KOMPUTER DENGAN TEMA
TERTENTU
ATURAN UNSUR-UNSUR YANG PENTING DALAM MEMBUAT PETA:
1. ISI PETA
2. JUDUL PETA
3. SKALA PETA DAN SIMBOL ARAH
4. LEGENDA ATAU KETERANGAN
5. INZET DAN INDEX PETA
6. GRID
7. NOMOR PETA
8. SUMBER/KETERANGAN RIWAYAT PETA

AK
9. PROYEKSI
10. SKALA
11. KOORDINAT (PENEKANAN PETA DIGITAL)
STATISTISI AHLI 12. ARAH
13. ELEVASI
II.D.2. MEMERIKSA TABEL/GRAFIK HASIL KEGIATAN STATISTIK (1)

PENJELASAN
MEMERIKSA TABEL/GRAFIK HASIL KEGIATAN STATISTIK ADALAH MEMERIKSA KELENGKAPAN
DAN KONSISTENSI ISIAN ANTAR SEL DALAM TABEL ATAU ANTAR TABEL, YANG DIBUAT OLEH
PETUGAS LAIN, YANG AKAN DISAJIKAN UNTUK PUBLIKASI KABUPATEN/KOTA, PROVINSI, DAN
NASIONAL.
SATUAN HASIL : TABEL
ANGKA KREDIT : 0,020
PELAKSANA : A. TINGKAT KABUPATEN/KOTA : STATISTISI PERTAMA

AK
STATISTISI AHLI
B.
C.
TINGKAT PROVINSI : STATISTISI MUDA
TINGKAT NASIONAL : STATISTISI MADYA

BUKTI FISIK : LAPORAN JUMLAH TABEL YANG DIPERIKSA DAN DAFTAR TABEL
CONTOH : HATTA, S.SI., STATISTISI PERTAMA, MELAKUKAN PEMERIKSAAN TABEL-
TABEL YANG AKAN DISAJIKAN PADA PUBLIKASI JAKARTA PUSAT DALAM
ANGKA. DENGAN LAPORAN YANG TERDIRI DARI 10 TABEL, MAKA HATTA
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
10 X 0,020 = 0,200.
II.D.3. MENYUSUN PUBLIKASI STATISTIK (1)

PENJELASAN
MENYUSUN PUBLIKASI STATISTIK ADALAH KEGIATAN MENYUSUN TATA LETAK TABEL,
ULASAN, DAN GRAFIK SECARA SISTEMATIS YANG AKAN DIPUBLIKASIKAN DALAM
BENTUK BUKU PADA TINGKAT KABUPATEN/KOTA, PROVINSI, DAN NASIONAL, BAIK
HARDCOPY MAUPUN SOFTCOPY.
a. TINGKAT KABUPATEN/KOTA
ANGKA KREDIT : 1,500
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA

AK
STATISTISI AHLI
b. TINGKAT PROVINSI
ANGKA KREDIT : 2,000
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
c. TINGKAT NASIONAL
ANGKA KREDIT : 2,500
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
II.D.3. MENYUSUN PUBLIKASI STATISTIK (2)

SATUAN HASIL : BUKU


BUKTI FISIK : FOTOKOPI COVER PUBLIKASI DAN DAFTAR ISI BUKU
YANG DIBUAT DAN TELAH DILEGALISASI OLEH PEJABAT
YANG BERWENANG
CONTOH : ANANG, S.SI., STATISTISI MUDA, BERSAMA LAKSONO,
M.SI. DAN ANDRI, M.SC. SEBAGAI ATASANNYA
AK
STATISTISI AHLI
MENYUSUN PUBLIKASI STATISTIK KESEJAHTERAAN
RAKYAT PROVINSI DKI JAKARTA, MAKA ANANG SEBAGAI
ANGGOTA TIM MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1
X 2,000 X 25% = 0,500.
Note MEMBUAT
TAMPILAN LENGKAP
SEPERTI 1-9 =
MENYUSUN/LAYOUT
SEPERTI APA PRODUK
AKHIRNYA. DESIGN,PILIHAN
WARNA,TATA LETAK,HURUF,
UKURAN KERTAS DSB.
TERPISAH DARI KONTENT
ATAU MUATAN DALAM
PRODUK AKHIRNYA

2 3 4 5
1

AK
STATISTISI AHLI ANALISIS
AK
SENDIRI

6 7 8 9
TABEL GRAFIK PETA
PETA
RANCANG, BUAT, AK
SUSUN, PERIKSA AK INDEKS, AK
TABEL SENDIRI SENDIRI TEMATIK SENDIRI
II.D.4. MENYUSUN RINGKASAN EKSEKUTIF (1)
PENJELASAN
MENYUSUN RINGKASAN EKSEKUTIF ADALAH ADALAH KEGIATAN
MEMBUAT DAN MENYUSUN ULASAN RINGKAS HASIL KEGIATAN
STATISTIK DI TINGKAT KABUPATEN/KOTA, PROVINSI, MAUPUN
NASIONAL.
a. TINGKAT KABUPATEN/KOTA
ANGKA KREDIT : 0,200

AK PELAKSANA
b. TINGKAT PROVINSI
: STATISTISI PERTAMA

STATISTISI AHLI ANGKA KREDIT : 0,300


PELAKSANA : STATISTISI MUDA
c. TINGKAT NASIONAL
ANGKA KREDIT : 0,400
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
II.D.4. MENYUSUN RINGKASAN EKSEKUTIF (2)
SATUAN HASIL : BUKU (TERMASUK DALAM BENTUK NASKAH)
BUKTI FISIK : FOTO KOPI NASKAH YANG DILEGALISASI OLEH
ATASAN
CONTOH : JAKA JUWANA, S.SI., ADALAH STATISTISI PERTAMA DI
BPS KOTA SURABAYA, DITUGASKAN UNTUK MEMBUAT
RINGKASAN EKSEKUTIF PUBLIKASI PENDUDUK KOTA
SURABAYA, HASIL PENGUMPULAN SENSUS PENDUDUK
AK
STATISTISI AHLI
TAHUN 2010. DARI LAPORAN KEGIATAN TERSEBUT,
MAKA JAKA JUWANA MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 1 X 0,200 = 0,200.
Note
 BRS DAN LEAFLET TERMASUK DALAM POIN KEGIATAN INI
 KETIKA RILIS BIASANYA SELAIN MEMBUAT BRS DIBUAT JUGA
BAHAN PRESENTASI BERUPA POWER POINT UNTUK
KEPERLUAN RILIS BRS TERSEBUT. BAHAN YANG DIBUAT
POWER POINT DARI ISI BRS, APAKAH BAHAN POWERPOINT
YANG DIBUAT JUGA ADA AK NYA?
 BRS SUDAH MERUPAKAN ULASAN SINGKAT SEHINGGA
PEMBUATAN PRESENTASI POWERPOINT DARI BAHAN BRS
TIDAK DAPAT DINILAI LAGI. DIANGGAP POWERPOINT
SEBAGAI BENTUK LAIN DARI BRS, WALAUPUN

AK
DITRANSPORMASI KE DALAM BENTUK NASKAH BUKAN
MENGULAS/MERINGKAS.
STATISTISI AHLI
 RINGKASAN EKSEKUTIF TIDAK MEMUAT ANALISIS SMART WAY TO
EXPLAIN ABOUT SOMETHING IN ONE PACKAGE
Note
MEMBUAT
TAMPILAN LENGKAP
SEPERTI 1-6 =

LEAFLET 3 LIPATAN
MENYUSUN/LAYOUT
SEPERTI APA PRODUK
AKHIRNYA. DESIGN,PILIHAN
WARNA,TATA LETAK,HURUF, BAGIAN BELAKANG LEAFLET BAGIAN DEPAN LEAFLET
UKURAN KERTAS DSB.
TERPISAH DARI KONTENT
ATAU MUATAN DALAM
PRODUK AKHIRNYA

AK
STATISTISI AHLI

4 5 6 3 2 1
RANCANG, BUAT, PETA PETA
ANALISIS GRAFIK SUSUN, PERIKSA TABEL INDEKS,
TABEL AK
AK AK AK TEMATIK
SENDIRI SENDIRI
SENDIRI SENDIRI
II.D.5. MENYUSUN PUBLIKASI DIGITAL DARI
KEGIATAN STATISTIK (1)
PENJELASAN
MENYUSUN PUBLIKASI DIGITAL DARI KEGIATAN STATISTIK ADALAH
KEGIATAN MENGEMAS PUBLIKASI DIGITAL YANG DI PUBLISH DALAM
BENTUK E-BOOK (MISALNYA BOOKMARK DAN POLARIS OFFICE)
SEHINGGA PARA PENGGUNA DAPAT LEBIH MUDAH MEMPEROLEH,
MENGAKSES, DAN MENGGUNAKANNYA MELALUI MEDIA

AK
STATISTISI AHLI
ELEKTRONIK. KEGIATAN INI HARUS DITUGASKAN OLEH PEJABAT YANG
BERWENANG.
SATUAN HASIL : BUKU (BUKU DIGITAL)
ANGKA KREDIT : 0,200
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.D.5. MENYUSUN PUBLIKASI DIGITAL DARI
KEGIATAN STATISTIK (2)
BUKTI FISIK : LAPORAN PEKERJAAN BERISI MINIMAL JUDUL BUKU
DAN ALAMAT WEBSITE YANG MEMUAT BUKU DIGITAL
ATAU CD YANG BERISI BUKU DIGITAL, YANG SUDAH YANG
DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : JOKO SISWONO, S.SI., STATISTISI PERTAMA,
MENGEMAS PUBLIKASI HASIL SENSUS PERTANIAN 2013
AK MENJADI PUBLIKASI DALAM BENTUK DIGITAL DAN DI
UPLOAD DI WEBSITE INSTANSI, MAKA JOKO SISWONO
STATISTISI AHLI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
1 X 0,200 = 0,200.

 FLIPING BOOK TERMASUK DALAM POIN INI, JUMLAH BUKU YANG


DIBUAT FLIPING BOOK WALAUPUN MENGGUNAKAN PROGRAM TETAP
DINILAI DAN MASUK DALAM POIN INI
Note

AK
STATISTISI AHLI
II.D.6. MENYAJIKAN METADATA STATISTIK (1)
PENJELASAN
METADATA ADALAH INFORMASI TERSTRUKTUR YANG
MENDESKRIPSIKAN, MENJELASKAN, MENEMUKAN, ATAU SETIDAKNYA
MEMBUAT MENJADIKAN SUATU INFORMASI MUDAH UNTUK
DITEMUKAN KEMBALI, DIGUNAKAN ATAU DIKELOLA.
MENYAJIKAN METADATA STATISTIK ADALAH KEGIATAN MEMBUAT
METADATA DALAM KEGIATAN STATISTIK DI SUATU INSTITUSI DAN
AK
STATISTISI AHLI
DIPUBLIKASIKAN (MISALNYA METADATA INDIKATOR, METADATA
KONSEP DAN DEFINISI, METADATA PUBLIKASI, METADATA KEGIATAN
SURVEI, DAN SEBAGAINYA).
SATUAN HASIL : BUKU
ANGKA KREDIT : 1,500
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
II.D.6. MENYAJIKAN METADATA STATISTIK (2)
BUKTI FISIK : LAPORAN KEGIATAN PENYUSUNAN METADATA
DISERTAI COVER DAN DAFTAR ISI YANG SUDAH DILEGALISIR
PEJABAT YANG BERWENANG.
CONTOH : WIDYO, M.SI, STATISTISI PERTAMA, DITUGASKAN
UNTUK MENYUSUN METADATA KEGIATAN SURVEI DI
BADAN PUSAT STATISTIK, MAKA WIDYO MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 1,500 = 1,500.
AK
STATISTISI AHLI
Note
 METADATA = SIRUSA INFORMASI TENTANG DATA DAN
VARIABELNYA, METADATA KEGIATAN ADALAH INFORMASI
TENTANG KEGIATAN INSTRUMENNYA
 MEMBUAT ENSIKLOPEDI TENTANG KONSEP DAN DEFINISI
TERMASUK MEMBUAT METADATA KONSEP DAN DEFINISI
 MEMBUAT EKSIKLOPEDIA TENTANG INDKATOR STATISTIK
PRODUKSI TERMASUK MEMBUAT METADATA INDIKATOR
PRODUKSI

AK
STATISTISI AHLI
III ANALISIS DAN
PENGEMBANGAN STATISTIK
III.A. ANALISIS STATISTIK
III.A.1. MENGKAJI KEGIATAN STATISTIK
III.A.2. MEMBUAT INOVASI STATISTIK DALAM RANGKA PENYUSUNAN KEGIATAN
STATISTIK
III.A.3. MEMBUAT ESTIMASI PARAMETER DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN

AK
STATISTISI AHLI
III.A.4. MEMBUAT OUTLINE UNTUK PUBLIKASI
III.A.5. MENGUMPULKAN LITERATURE/REFERENSI UNTUK
PUBLIKASI
III.A.6. MELAKUKAN ANALISIS SEDERHANA LINTAS
SEKTOR
III.A.7. MELAKUKAN ANALISIS MENDALAM
III.A.8. MELAKUKAN KAJIAN LENGKAP TERHADAP ORGANISASI DAN LINGKUNGAN
ORGANISASI DALAM RANGKA MENENTUKAN KEBUTUHAN ORGANISASI
TERHADAP DATA STATISTIK
III.B. PENGEMBANGAN STATISTIK
III.B.1. MENGEMBANGKAN METODOLOGI KEGIATAN STATISTIK
III.B.2. MEMBERIKAN KONSULTASI STATISTIK DALAM RANGKA PENYUSUNAN
STATISTIK KELEMBAGAAN
III.B.3. MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK
III.B.4. MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK DALAM RANGKA PENYUSUNAN
STATISTIK KELEMBAGAAN
III.B.5. MELAKUKAN PENYEBARLUASAN HASIL PENGUMPULAN DATA STATISTIK DALAM
RANGKA EVALUASI KEGIATAN KELEMBAGAAN DALAM BIDANG STATISTIK
III.B.6. MEMBUAT INDIKATOR STATISTIK BARU
AK
STATISTISI AHLI
III.B.7. MENYUSUN RENCANA INDUK (MASTER PLAN) SISTEM STATISTIK
NASIONAL (SSN)
III.B.8. MELAKUKAN REVITALISASI RENCANA INDUK SSN SESUAI KEMAJUAN
TEKNOLOGI DAN ILMU PENGETAHUAN
III.B.9. MELAKUKAN EVALUASI SSN YANG SEDANG BERJALAN
III.B.10. MELAKUKAN KAJIAN TERHADAP PERKEMBANGAN DAN
PEMANFAATAN STATISTIK SECARA INTERNASIONAL
III.A.1. MENGKAJI KEGIATAN STATISTIK (1)

PENJELASAN
MENGKAJI KEGIATAN STATISTIK ADALAH MENELAAH PROSES
KEGIATAN STATISTIK SECARA MENDALAM, DENGAN TUJUAN
MENDAPATKAN ATAU MENEMUKAN SUATU KESIMPULAN DAN
REKOMENDASI UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS DATA DAN
INFORMASI STATISTIK. NASKAH KAJIAN MINIMUM MEMUAT LATAR
BELAKANG, PERMASALAHAN, METODOLOGI, PEMBAHASAN,
AK KESIMPULAN, REKOMENDASI, DAN DAFTAR PUSTAKA/ REFERENSI.
STATISTISI AHLI SATUAN HASIL : NASKAH
ANGKA KREDIT : 1,600
PELAKSANA : STATISTISI UTAMA
III.A.1. MENGKAJI KEGIATAN STATISTIK (2)

BUKTI FISIK : NASKAH HASIL KAJIAN STATISTIK BERUPA HARDCOPY


DAN SOFTCOPY YANG DILEGALISASI ATASAN
CONTOH : IR. ARIANTO, M.E., STATISTISI UTAMA, MENGKAJI
SURVEI TRIWULANAN KEGIATAN USAHA (STKU). NASKAH
YANG DIHASILKAN BERUPA KAJIAN SURVEI SERTA
REKOMENDASI UNTUK PENINGKATAN MUTU HASIL
PELAKSANAAN STKU. DARI KEGIATAN INI, MAKA IR.
AK
STATISTISI AHLI
ARIANTO MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
1 X 1,600 = 1,600
III.A.2. MEMBUAT INOVASI STATISTIK DALAM RANGKA
PENYUSUNAN KEGIATAN STATISTIK (1)

PENJELASAN
MEMBUAT INOVASI STATISTIK DALAM RANGKA PENYUSUNAN KEGIATAN STATISTIK
MERUPAKAN PENEMUAN, PENYEMPURNAAN, ATAU PEMBAHARUAN SUATU METODE ATAU
TEKNIK STATISTIK YANG TELAH DIAKUI DAN ATAU DIGUNAKAN DALAM KEGIATAN STATISTIK.
INOVASI TERSEBUT DITUANGKAN DALAM BENTUK NASKAH ILMIAH YANG BERISI LATAR
BELAKANG, PERMASALAHAN, STUDI LITERATUR, METODOLOGI, PEMBAHASAN INOVASI,
KESIMPULAN, REKOMENDASI DAN DAFTAR PUSTAKA/REFERENSI.
SATUAN HASIL : NASKAH

AK
STATISTISI AHLI
ANGKA KREDIT
PELAKSANA :
: 7,900
STATISTISI UTAMA
III.A.2. MEMBUAT INOVASI STATISTIK DALAM RANGKA
PENYUSUNAN KEGIATAN STATISTIK (2)

BUKTI FISIK : NASKAH HASIL INOVASI STATISTIK BERUPA HARDCOPY DAN SOFTCOPY
YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN DAN SURAT KETERANGAN PENGAKUAN
HASIL INOVASI OLEH INSTANSI PEMBINA JABATAN FUNGSIONAL STATISTISI.
CONTOH : DR. JOKO, STATISTISI UTAMA, MELAKUKAN PENGKAJIAN UNTUK
MEMPERBAHARUI PENGHITUNGAN INFLASI. SETELAH DIKAJI MULAI ASPEK
PENGAMBILAN SAMPEL, PENGUMPULAN DATA, PENGOLAHAN SAMPAI
DENGAN METODE PENGHITUNGAN. JOKO MEMBERIKAN REKOMENDASI
PARBAIKAN PADA METODE PENGHITUNGAN INDEKS YANG DIAKUI

AK
STATISTISI AHLI
INSTANSINYA. DENGAN LAPORAN KEGIATAN INI MAKA JOKO MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT 1 X 7,900 = 7,900.
III.A.3. MEMBUAT ESTIMASI PARAMETER DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (1)

PENJELASAN
MEMBUAT ESTIMASI PARAMETER DALAM RANGKA PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN
ADALAH MENYUSUN ESTIMASI KARAKTERISTIK POPULASI (PARAMETER) BERDASARKAN
HASIL SURVEI/OBSERVASI DAN MENGEVALUASI HASILNYA. TERMASUK KEGIATAN INI ADALAH
ESTIMASI PDB/PDRB DAN MEMBUAT ANGKA RAMALAN DATA STATISTIK. BUKAN HANYA
NGE-RUN DATA SAJA TETAPI HARUS PAKAI TEKNIK INFERENSIA
SATUAN HASIL : PAKET ESTIMASI
ANGKA KREDIT : 0,600

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
III.A.3. MEMBUAT ESTIMASI PARAMETER DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN ESTIMASI PARAMETER BERISI RINGKASAN METODE,


HASIL DAN EVALUASI ESTIMASI YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN.
CONTOH : DR. ARIFIN, STATISTISI MADYA, MENGHITUNG ESTIMASI
PARAMETER HASIL SURVEI SOSIAL EKONOMI NASIONAL 2012
UNTUK MENYUSUN STATISTIK KESEJAHTERAAN RAKYAT 2012, MAKA
ARIFIN MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,600 = 0,600.

AK
STATISTISI AHLI
III.A.4. MEMBUAT OUTLINE UNTUK PUBLIKASI

PENJELASAN
OUTLINE ADALAH INTI DARI SEBUAH TULISAN ATAU RENCANA PENULISAN.
MEMBUAT OUTLINE UNTUK PUBLIKASI ADALAH MENYUSUN RENCANA PENULISAN UNTUK
SEBUAH PUBLIKASI HASIL KEGIATAN STATISTIK.
SATUAN HASIL : BUKU (NASKAH OUTLINE)
ANGKA KREDIT : 0,360
PELAKSANA : STATISTISI MUDA

BUKTI FISIK : LAPORAN PENYUSUNAN OUTLINE DAN DILAMPIRI OUTLINE YANG

AK DILEGALISASI OLEH ATASAN

STATISTISI AHLI CONTOH : RINI, M.SI, STATISTISI MUDA, MENYUSUN OUTLINE PUBLIKASI PROFIL
GENDER DI PROVINSI SUMATERA SELATAN, MAKA RINI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,360 = 0,360.
Note
 OUTLINE : PLOT CERITA/RANCANGAN ISI YANG AKAN KITA
SAMPAIKAN DALAM SEBUAH PUBLIKASI SECARA GARIS
NARASI
BESAR AWAL
 OUTLINE HARUSNYA DIBUAT KETIKA PERTAMA KALI
MEMBUAT PUBLIKASI. GUNANYA AGAR ISI DARI PUBLIKASI
KITA TIDAK BERKEMBANG KEMANA-MANA DAN MELEBAR
KARENA ADA GUIDE LINE DARI OUTLINE YANG KITA BUAT
SEBELUMNYA
 APAKAH BISA TANPA OUTLINE/KELUAR DARI OUTLINE? BISA
SAJA,…DI BPS BANYAK SEKALI PUBLIKASI YANG SAMA
SETIAP TAHUN (HANYA GANTI DATA DAN KALIMAT

AK
DESKRIPTIFNYA), BAHKAN KEBIASAAN MENCONTOH ANTAR
WILAYAH SEHINGGA MENJADI SERAGAM.
 PADAHAL SETIAP WILAYAH DENGAN TOPIK YANG SAMA
STATISTISI AHLI TENTU TIDAK SAMA HAL-HAL YANG INGIN DITONJOLKAN
Note
 GAYA BAHASA DALAM PENYAMPAIAN SUATU IDE MAUPUN KRITISI
DESKRIPSI BERBEDA SETIAP ORANG DAN HAL INI YANG KONDISI
MENJADIKAN SETIAP BUKU/PUBLIKASI SELALU MENARIK
UNTUK DIBACA DAN DITUNGGU SAAT INI
 JIKA SELALU SAMA SETIAP TAHUN DENGAN BAHASAN YANG
SAMA, BENTUK YANG SAMA, LAYOUT YANG SAMA. PEMBACA
MELIHAT BUKU TERSEBUT SEBAGAI “BUKU KUMPULAN
DATA/TABEL” SEDANGKAN ULASANNYA AKAN DILEWATI
BEGITU SAJA, KARENA TIDAK TERLALU MENARIK DAN
RELATIF TIDAK ADA YANG BARU
 PADAHAL TUJUAN DARI PUBLIKASI TIDAK HANYA SEKEDAR

AK
MENYEBARLUASKAN NAMUN JUGA MENGEDUKASI,
MENDORONG SERTA MENGKOMUNIKASIKAN DATA
STATISTIK. DIMANA DATA YANG HANYA TERDIRI DARI
STATISTISI AHLI KUMPULAN ANGKA-ANGKA TERSEBUT MENJADI MEMILIKI
MAKNA DAN PENGERTIAN YANG BENAR.
Note
 PUBLIKASI YANG BERSIFAT RESMI BUKAN MELULU HARUS
KAKU DAN STANDAR SAJA, BANYAK PENELITIAN BAHWA
PUBLIKASI ANUALL REPORT (LAPORAN TAHUNAN)
PERUSAHAAN BESAR DENGAN KREATIFITAS DAN INOVASI
BAIK DARI SEGI LAYOUT, DESIGN, PLOT CERITA YANG SELALU
BARU NAMUN TIDAK KELUAR DARI JALUR MENINGKATKAN
KEPERCAYAAN KONSUMEN BAHWA PERUSAHAAN MEREKA
MEMILIKI SELERA YANG BAGUS DAN DAPAT DIANDALKAN DI
MASA DEPAN KARENA SELALU MENAMPILKAN YANG BARU/
TIDAK BERHENTI BERINOVASI

AK
STATISTISI AHLI

INPUT DAN
BENEFIT UNTUK
IMPROVEMENT
Note
 MUDAHNYA SEBENARNYA OUTLINE MERUPAKAN KERANGKA PIKIR DARI PENULIS
1. MAU CERITA APA? MULAINYA DARI MANA?
2. DIBAGI BERAPA BAB? BAB APA DULU, KEMUDIAN KEDUA, KETIGA DST
3. BAB 1 CERITA TENTANG APA?
4. BAGAIMANA MEMBUAT KONEKSI CERITA ANTARA BAB 1 DAN BAB 2?
5. BAB 2 CERITA TENTANG APA? DST
6. BAGAIMANA MENJAGA STRUKTUR DAN ALUR CERITA PUBLIKASI TERSEBUT
MENJADI MENGALIR DAN TIDAK TERPENGGAL-PENGGAL SEHINGGA
SETELAH PEMBACA PUBLIKASI MENUTUP BAGIAN AKHIR BUKU PEMBACA
MENDAPAT SESUATU YANG BARU (BAIK PENGERTIAN, MENGGELITIK
PERTANYAAN, DAN MENGERTI SOAL DATA STATISTIK YANG KITA MUAT

AK
STATISTISI AHLI
7.
DALAM PUBLIKASI TERSEBUT)
BISA MENAHAN PEMBACA UNTUK MENGIKUTI ALUR CERITA/PENJABARAN
MAUPUN ANALISIS KITA MENGENAI STATISTIK/DATA YANG SECARA ALAMI
MEMBOSANKAN DAN SULIT NAMUN TETAP MENARIK DAN MUDAH DIPAHAMI
TALK
FRANKLY
OUTSPOKEN
Note

CONTOH
SIMPEL
OUTLINE

AK
STATISTISI AHLI
III.A.5. MENGUMPULKAN LITERATURE/REFERENSI UNTUK
PUBLIKASI (1)

PENJELASAN
LITERATURE/REFERENSI ADALAH SUMBER ACUAN ATAU RUJUKAN, BERUPA BUKU ATAU
LAMAN RESMI SUATU INSTITUSI.
MENGUMPULKAN LITERATURE/REFERENSI UNTUK PUBLIKASI ADALAH MENGUMPULKAN
SUMBER ACUAN ATAU RUJUKAN YANG TERKAIT DENGAN TOPIK PUBLIKASI DAN DITULISKAN
DALAM DAFTAR PUSTAKA.
SATUAN HASIL : BUKU (DAFTAR PUSTAKA)
ANGKA KREDIT : 0,360

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
III.A.5. MENGUMPULKAN LITERATURE/REFERENSI UNTUK
PUBLIKASI (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN PENGUMPULAN LITERATURE/REFERENSI DAN DILAMPIRI DAFTAR


PUSTAKA YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : EVI, SST, STATISTISI MUDA, MENGUMPULKAN BEBERAPA BAHAN KAJIAN
UNTUK DIGUNAKAN DALAM PENYUSUNAN PUBLIKASI INDEKS
PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM), MAKA EVI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 1 X 0,360 = 0,360.

AK
STATISTISI AHLI
Note
 LITERATUR REVIEW BERBEDA DENGAN
NARASI
MERANGKUM ATAU MEMBUAT SUMMARY. LITERATUR AWAL
REVIEW LEBIH KEPADA MELAKUKAN ANALISIS DAN
MENGGALI LEBIH DALAM MENGENAI PENELITIAN
SEBELUMNYA, TIDAK HANYA MERINGKAS NAMUN
JUGA MEMAPARKAN SECARA LENGKAP DAN
MENDALAM MENGENAI SUATU PENGETAHUAN DARI
PENELITIAN TERSEBUT. LITERATUR REVIEW INI
DILAKUAKAN BERTUJUAN UNTUK MEMPERKUAT,
MEMBANDUNGKAN SUATU STUDI YANG AKAN KITA

AK
STATISTISI AHLI
LAKUKAN.
Note
 DALAM MELAKUKAN LITERATUR REVIEW NARASI
TERDAPAT TIGA HAL PENTING YANG HARUS
DIPERHATIKAN. POIN TERSEBUT BERUPA AWAL
PERTANYAAN APA, BAGAIMANA DAN APA
KELEMAHAN. YANG PERTAMA, APA YANG
MENJADI BAHASAN DARI PENELITIAN INI? YANG
KEDUA, BAGAIMANA PENELITIAN INI DILAKUKAN.
UNTUK PERTANYAAN KEDUA INI DAPAT
DIFOKUSKAN DALAM PENGGUNAAN METODE
PENELITIAN. DAN YANG TERAKHIR ADALAH
MELAKUKAN ANALISIS APA YANG MENJADI

AK
STATISTISI AHLI
KELEMAHAN DARI PENELITIAN TERDAHULU INI
YANG DAPAT DIKEMBANGKAN DALAM PENELITIAN
KITA.
Note
SIMPLY
 SIMPELNYA MENGUMPULKAN LITERATUR ITU:
1. PENGARANG A BILANG BEGINI
WAY
2. PENGARANG B BILANG BEGINI
3. PROFESOR A BILANG BEGINI
4. PROFESOR B BILANG BEGINI
5. SI A DALAM PENELITIANNYA BILANG BEGINI
6. SI B DALAM PENELITIANNYA BILANG BEGINI

AK
STATISTISI AHLI
Note
TIPE-TIPE REVIEW:
JENIS
1. SELF-STUDY REVIEW: MENINGKATKAN KEYAKINAN LITERATUR
PEMBACA.
2. CONTEXT REVIEW: MENEMPATKAN PENELITIAN
KHUSUS DALAM GAMBARAN YANG LEBIH BESAR.
3. HISTORICAL REVIEW: MENELUSURI
PERKEMBANGAN SUATU MASALAH DARI WAKTU
KE WAKTU
4. THEORETICAL REVIEW: MEMBANDINGKAN TEORI-
TEORI YANG BERBEDA SEHUBUNGAN DENGAN
SUATU MASALAH.
5. INTEGRATIVE REVIEW: MENYIMPULKAN APA YANG

AK
STATISTISI AHLI
DIKETAHUI PADA SUATU WAKTU TERTENTU.
6. METHODOLOGICAL REVIEW: MENUNJUK
BAGAIMANA BERAGAMNYA METODOLOGI DALAM
STUDI. (CONTOH: STUDI META ANALISIS)
Note
CONTOH
LAPORAN
REVIEW
LITERATUR

AK
STATISTISI AHLI
PENJELASAN ANALISIS

 ANALISIS ADALAH PENGURAIAN SUATU POKOK/TOPIK ATAS


BERBAGAI BAGIANNYA DAN PENELAAHAN BAGIAN ITU SENDIRI
SERTA HUBUNGAN ANTAR BAGIAN UNTUK MEMPEROLEH
PENGERTIAN YANG TEPAT DAN PEMAHAMAN ARTI KESELURUHAN,
 ANALISI STATISTIK ADALAH ANALISIS YANG MENGGUNAKAN

AK
STATISTISI AHLI
METODE STATISTIK,
 SITEMATIKA PENULISAN ANALISIS MEMUAT MINIMAL ABSTRAKSI,
PENDAHULUAN, PERMASALAHAN, METODOLOGI, PEMBAHASAN,
KESIMPULAN DAN DAFTAR PUSTAKA/EFERENSI.
III.A.6. MELAKUKAN ANALISIS SEDERHANA LINTAS SEKTOR (1)

PENJELASAN
ANALISIS STATISTIK SEDERHANA LINTAS SEKTOR ADALAH PENGURAIAN LEBIH DARI SATU
SEKTOR ATAS BERBAGAI BAGIAN DAN PENELAAHAN YANG SALING TERKAIT UNTUK
MEMPEROLEH GAMBARAN YANG JELAS.
YANG DIMAKSUD DENGAN SEKTOR ADALAH LINGKUP PERMASALAHAN YANG DIANALISIS.
CONTOH: SEKTOR PENDIDIKAN, SEKTOR TENAGA KERJA, SEKTOR PERDAGANGAN, SEKTOR
PERTANIAN, DAN LAIN-LAIN.

JUMLAH HALAMAN MINIMAL 25 HALAMAN


AK
STATISTISI AHLI
1. JIKA ANALISIS SEDERHANA LINTAS SEKTOR BERUPA BUKU DENGAN SISTEMATIKA
PENULISAN ANALISIS TIDAK SESUAI KETENTUAN DIBERIKAN NILAI 50 PERSEN DARI
1,900
2. JIKA ANALISIS SEDERHANA LINTAS SEKTOR MERUPAKAN BAGIAN DARI BUKU ATAU
BERUPA ULASAN SINGKAT MINIMAL 3 HALAMAN MAKA DIBERIKAN NILAI 10 PERSEN
DARI 1,900
III.A.6. MELAKUKAN ANALISIS SEDERHANA LINTAS SEKTOR (2)

SATUAN HASIL : BUKU (NASKAH)


ANGKA KREDIT : 1,900
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : LAPORAN PENYUSUNAN ANALISIS STATISTIK SEDERHANA LINTAS
SEKTOR DAN DILAMPIRI DENGAN FOTOCOPY BUKU (NASKAH)
YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : DWI, S.SI., STATISTISI PERTAMA, MENYUSUN PUBLIKASI

AK
STATISTISI AHLI DAN
ANALISIS JENDER DIKAITKAN DENGAN KETENAGAKERJAAN,
KESEHATAN DAN PENDIDIKAN SEBANYAK 35 HALAMAN
MEMENUHI KETENTUAN SISTEMATIKA PENULISAN
ANALISIS, MAKA DWI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR
AK = 1 X 1,900 = 1,900
III.A.7. MELAKUKAN ANALISIS MENDALAM (1)

A. SATU SEKTOR
PENJELASAN :
ANALISIS STATISTIK MENDALAM SATU SEKTOR ADALAH PENELAAHAN DAN
PENGURAIAN SECARA MENDALAM DENGAN MENGGUNAKAN METODE STATISTIK
INFERENS ATAS DATA SATU SEKTOR HINGGA MENGHASILKAN SIMPULAN-SIMPULAN.

JUMLAH HALAMAN MINIMAL 40 HALAMAN

AK
SATUAN HASIL : BUKU
ANGKA KREDIT : 3,200
STATISTISI AHLI PELAKSANA : STATISTISI MUDA
III.A.7. MELAKUKAN ANALISIS MENDALAM (2)

BUKTI FISIK : LAPORAN PENYUSUNAN ANALISIS STATISTIK


MENDALAM SATU SEKTOR DAN DILAMPIRI DENGAN FOTOKOPI BUKU
YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH :
AHMAD, S.SI, STATISTISI MUDA, MENYUSUN ANALISIS SECARA
MENDALAM HASIL SURVEI KEBAHAGIAAN 2012 DAN MEMENUHI
KETENTUAN SISTEMATIKA PENULISAN ANALISIS SEBANYAK 58

AK
HALAMAN, MAKA AHMAD MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
AK = 1 X 3,200 = 3,200
STATISTISI AHLI
III.A.7. MELAKUKAN ANALISIS MENDALAM (3)
B. LINTAS SEKTOR
PENJELASAN :
ANALISIS STATISTIK MENDALAM LINTAS SEKTOR ADALAH
PENELAAHAN DAN PENGURAIAN SECARA MENDALAM DENGAN
MENGGUNAKAN METODE STATISTIK INFERENS ATAS DATA LINTAS SEKTOR
HINGGA MENGHASILKAN SIMPULAN-SIMPULAN.

AK
STATISTISI AHLI
JUMLAH HALAMAN MINIMAL 50 HALAMAN

SATUAN HASIL : BUKU


ANGKA KREDIT : 4,800
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
III.A.7. MELAKUKAN ANALISIS MENDALAM (4)

BUKTI FISIK : LAPORAN PENYUSUNAN ANALISIS STATISTIK


MENDALA LINTAS SEKTOR DAN DILAMPIRI DENGAN
FOTOKOPI BUKU YANG DILEGALISASI OLEH ATASAN
CONTOH : DR. ALI SUWARNO, STATISTISI MADYA,
MEMBUAT ANALISIS SECARA MENDALAM KEPARAHAN
KEMISKINAN 2012 DAN MEMENUHI KETENTUAN
SISTEMATIKA PENULISAN ANALISIS SEBANYAK 65
HALAMAN, MAKA ALI SUWARNO MEMPEROLEH
AK
STATISTISI AHLI
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 4,800 = 4,800
Note
 ANALISIS STATISTIK SEDERHANA ADALAH PENELAAHAN
DAN PENGURAIAN SUATU POKOK PERSOALAN DENGAN
MENGGUNAKAN METODE STATISTIK DESKRIPTIF.

 ANALISIS STATISTIK MENDALAM ADALAH PENELAAHAN


DAN PENGURAIAN SUATU POKOK PERSOALAN DENGAN
MENGGUNAKAN METODE STATISTIK INFERENS.

AK
STATISTISI AHLI
III.A.8. MELAKUKAN KAJIAN LENGKAP TERHADAP ORGANISASI DAN
LINGKUNGAN ORGANISASI DALAM RANGKA MENENTUKAN
KEBUTUHAN ORGANISASI TERHADAP DATA STATISTIK (1)

PENJELASAN
KAJIAN LENGKAP MERUPAKAN SUATU KAJIAN TERHADAP
KEBUTUHAN DATA STATISTIK SUATU ORGANISASI DILIHAT DARI
BEBERAPA ASPEK MELIPUTI JENIS DATA, SUMBER DAYA MANUSIA,
SISTEM, ORGANISASI, DAN SEBAGAINYA.

AK
STATISTISI AHLI
SATUAN HASIL :
ANGKA KREDIT :
NASKAH
25,000
PELAKSANA : STATISTISI UTAMA
III.A.8. MELAKUKAN KAJIAN LENGKAP TERHADAP
ORGANISASI DAN LINGKUNGAN ORGANISASI DALAM
RANGKA MENENTUKAN KEBUTUHAN ORGANISASI
TERHADAP DATA STATISTIK (1)

BUKTI FISIK : NASKAH FINAL HASIL KAJIAN LENGKAP BERUPA


HARDCOPY DAN SOFTCOPY
CONTOH : DR. THOMAN PARDOSI, STATISTISI UTAMA, BERSAMA 3
(TIGA) ANGGOTA TIM LAINNYA MEMBUAT KAJIAN
AK
STATISTISI AHLI
AKADEMIS DALAM RANGKA PENYUSUNAN RENCANA
STRATEGIS (RENSTRA) 2015-2019, MAKA DR. THOMAN
PARDOSI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 40%
X 25,000 = 10,000. SEDANGKAN KETIGA ANGGOTA
LAINNYA MASING-MASING MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 1 X 20% X 25,000 = 5,000.
III.B. PENGEMBANGAN STATISTIK (1)

KEGIATAN YANG DINILAI


 MENGEMBANGKAN METODOLOGI KEGIATAN STATISTIK. (STAT. MADYA,
AK : 4,500)
 MEMBERIKAN KONSULTASI STATISTIK DALAM RANGKA PENYUSUNAN STATISTIK
KELEMBAGAAN. (STAT. PERTAMA – STAT. MADYA,
AK : 0,200 – 0,450)
 MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK. (STAT. PERTAMA – STAT. MADYA,
AK : 0,050 – 0,540)

AK
STATISTISI AHLI
 MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK DALAM RANGKA PENYUSUNAN STATISTIK
KELEMBAGAAN. (STAT. PERTAMA – STAT. MADYA, AK : 0,050 – 0,090)
 MELAKUKAN PENYEBARLUASAN HASIL PENGUMPULAN DATA STATISTIK DALAM
RANGKA EVALUASI KEGIATAN KELEMBAGAAN DALAM BIDANG STATISTIK. (STAT.
PERTAMA – STAT. MADYA, AK : 0,040 – 0,090)
III.B. PENGEMBANGAN STATISTIK (2)
KEGIATAN YANG DINILAI
 MEMBUAT INDIKATOR STATISTIK BARU. (STAT. UTAMA, AK : 1,500)
 MENYUSUN RENCANA INDUK (MASTER PLAN) SISTEM STATISTIK
NASIONAL (SSN). (STAT. UTAMA, AK : 25,000)
 MELAKUKAN REVITALISASI RENCANA INDUK SSN SESUAI KEMAJUAN
TEKNOLOGI DAN ILMU PENGETAHUAN. (STAT. UTAMA, AK : 10,000)

AK
STATISTISI AHLI
 MELAKUKAN EVALUASI SSN YANG SEDANG BERJALAN. (STAT.
UTAMA, AK : 10,000)
 MELAKUKAN KAJIAN TERHADAP PERKEMBANGAN DAN
PEMANFAATAN STATISTIK SECARA INTERNASIONAL. (STAT. UTAMA,
AK. 5,000)
III.B.1. MENGEMBANGKAN METODOLOGI KEGIATAN STATISTIK (1)
PENJELASAN
MENGEMBANGKAN METODOLOGI KEGIATAN STATISTIK ADALAH UPAYA
MENINGKATKAN/MENYEMPURNAKAN METODOLOGI KEGIATAN STATISTIK MELALUI SUATU
KAJIAN SECARA MENDALAM DENGAN TUJUAN MENDAPATKAN ATAU MENEMUKAN SUATU
KESIMPULAN DAN REKOMENDASI METODOLOGI YANG LEBIH TEPAT DISERTAI DENGAN
RENCANA AKSI.
NASKAH PENGEMBANGAN METODOLOGI MINIMUM MEMUAT LATAR BELAKANG,
PERMASALAHAN, METODOLOGI, PEMBAHASAN, KESIMPULAN, REKOMENDASI, DAN DAFTAR
PUSTAKA/REFERENSI.
SATUAN HASIL : NASKAH METODE
AK
STATISTISI AHLI
ANGKA KREDIT
PELAKSANA
:
:
4,500
STATISTISI MADYA
BUKTI FISIK : NASKAH HASIL KAJIAN STATISTIK BERUPA HARDCOPY DAN
SOFTCOPY
CONTOH : ARYAGO, M.SI, STATISTISI MADYA, MELAKUKAN
PENGEMBANGAN METODOLOGI PENETAPAN RUMAH TANGGA
MISKIN DARI METODE YANG SEBELUMNYA MENGGUNAKAN 14
VARIABEL MENJADI 20 VARIABEL, MAKA ARYAGO MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 4,500 = 4,500.
III.B.2. MEMBERIKAN KONSULTASI STATISTIK DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (1)

PENJELASAN
MEMBERIKAN KONSULTASI STATISTIK DALAM RANGKA PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN
ADALAH KEGIATAN MEMBERIKAN MASUKAN DAN BIMBINGAN/ASISTENSI DALAM PENERAPAN
ILMU STATISTIK YANG MELIPUTI ANTARA LAIN PENYIAPAN PENGUMPULAN DATA,
PENGUMPULAN DATA, PENGOLAHAN DATA DAN ANALISIS DATA DENGAN TUJUAN
PENYEMPURNAAN DAN PENGEMBANGAN STATISTIK KELEMBAGAAN.
a. MENENGAH
ANGKA KREDIT : 0,200

AK
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
b. LANJUTAN
ANGKA KREDIT : 0,300
STATISTISI AHLI
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
III.B.2. MEMBERIKAN KONSULTASI STATISTIK DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (2)

C. KHUSUS
ANGKA KREDIT : 0,450
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
SATUAN HASIL : PERTEMUAN (PAKET KONSULTASI)
BUKTI FISIK : LAPORAN PEMBERIAN KONSULTASI STATISTIK KELEMBAGAAN TINGKAT
MENENGAH/LANJUTAN/KHUSUS YANG DILEGALISASI ATASAN.
CONTOH : SRI ASTUTI, M.SI., STATISTISI MUDA, MEMBERIKAN KONSULTASI
STATISTIK LANJUTAN DALAM RANGKA PENYUSUNAN STATISTIK PERTANIAN

AK
DI DEPARTEMEN PERTANIAN. DENGAN LAPORAN INI, MAKA SRI ASTUTI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,300 = 0,300

STATISTISI AHLI
III.B.3. MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK
A. DASAR
PENJELASAN :
MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK DASAR ADALAH KEGIATAN
MEMBUAT ATAU MENYUSUN NASKAH MATERI STATISTIK TINGKAT DASAR.
SATUAN HASIL : NASKAH
ANGKA KREDIT : 0,050
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA

AK
STATISTISI AHLI
BUKTI FISIK : LAPORAN TENTANG PENYUSUNAN MATERI
PENGARAHAN STATISTIK TINGKAT DASAR DAN DILAMPIRI
DENGAN NASKAH PENGARAHAN YANG DILEGALISASI ATASAN.
CONTOH : SUMARSONO S.S.T., STATISTISI PERTAMA, MENYIAPKAN
NASKAH/MATERI PENGARAHAN YANG BERISI TENTANG TATA CARA
PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA YANG DIGUNAKAN PADA
PENGARAHAN TENTANG KEGIATAN STATISTIK. MAKA SUMARSONO
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,050 = 0,050.
III.B.3. MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK
B. MENENGAH
PENJELASAN :
MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK MENENGAH ADALAH KEGIATAN
MEMBUAT ATAU MENYUSUN NASKAH MATERI STATISTIK TINGKAT MENENGAH.
SATUAN HASIL : NASKAH
ANGKA KREDIT : 0,100
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
BUKTI FISIK : LAPORAN TENTANG PENYUSUNAN MATERI
AK
STATISTISI AHLI
PENGARAHAN STATISTIK TINGKAT MENENGAH DAN DILAMPIRI
DENGAN NASKAH PENGARAHAN YANG DILEGALISASI ATASAN.

CONTOH : SUGIYANTO S.S.T., STATISTISI PERTAMA, MENYIAPKAN MATERI


PENGARAHAN TENTANG METODE PENGHITUNGAN ANGKA RAMALAN
PRODUKSI PADI MENGGUNAKAN REGRESI BIVARIATE, MAKA
SUGIYANTO MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,100 = 0,100.
III.B.3. MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK
C. LANJUTAN
PENJELASAN :
MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK LANJUTAN ADALAH KEGIATAN
MEMBUAT ATAU MENYUSUN NASKAH MATERI STATISTIK TINGKAT LANJUTAN.
SATUAN HASIL : NASKAH
ANGKA KREDIT : 0,300
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
BUKTI FISIK : LAPORAN TENTANG PENYUSUNAN MATERI
AK
STATISTISI AHLI
PENGARAHAN STATISTIK TINGKAT LANJUTAN DAN DILAMPIRI
DENGAN NASKAH PENGARAHAN YANG DILEGALISASI ATASAN.

CONTOH : RAHMAT, M.SC, STATISTISI MUDA, MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN


STATISTIK TINGKAT LANJUTAN DALAM RANGKA PENYUSUNAN ESTIMASI
PERTUMBUHAN KENDARAAN BERMOTOR DI DINAS PERHUBUNGAN
DENGAN METODE TIME SERIES, MAKA RAHMAT MEMPEROLEH ANGKA
KREDIT SEBESAR 1 X 0,300 = 0,300
III.B.3. MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK
D. KHUSUS
PENJELASAN :
MENYIAPKAN MATERI PENGARAHAN STATISTIK KHUSUS ADALAH KEGIATAN
MEMBUAT ATAU MENYUSUN NASKAH MATERI STATISTIK TINGKAT KHUSUS.
SATUAN HASIL : NASKAH
ANGKA KREDIT : 0,540
PELAKSANA : STATISTISI MADYA

AK
STATISTISI AHLI
BUKTI FISIK : LAPORAN TENTANG PENYUSUNAN MATERI
PENGARAHAN STATISTIK TINGKAT KHUSUS DAN DILAMPIRI
DENGAN NASKAH PENGARAHAN YANG DILEGALISASI
ATASAN.
CONTOH : KARMAJI, M.SC., STATISTISI MADYA, MENYIAPKAN MATERI
PENGARAHAN STATISTIK TINGKAT KHUSUS DALAM RANGKA
PENYUSUNAN INDEKS KEBAHAGIAAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE
STRUCTURAL EQUATION MODEL, MAKA KARMAJI MEMPEROLEH ANGKA
KREDIT SEBESAR 1 X 0,540 = 0,540.
Note
PENEKANANNYA PADA MENYIAPKAN BAHAN:
 STATISTIK TINGKAT DASAR ADALAH KEGIATAN STATISTIK
DENGAN TEKNIK/ METODE SEDERHANA SEPERTI KONSEP
DASAR METODE PENELITIAN KUANTITATIF,
PENGENALAN PAKET PROGRAM PENGOLAHAN DATA,
PERINGKASAN DAN PENYAJIAN DATA, UKURAN-UKURAN
NUMERIK DATA, DAN STATISTIK DESKRIPTIF.

 STATISTIK TINGKAT MENENGAH ADALAH KEGIATAN


STATISTIK DENGAN TEKNIKJMETODE YANG LEBIH
KOMPLEKS DARI STATISTIK TINGKAT DASAR SEPERTI

AK
STATISTISI AHLI
ESTIMASI SELANG KEPERCAYAAN, UJI HIPOTESA, ANOVA,
DAN REGRESI BIVARIATE.
Note
 STATISTIK TINGKAT LANJUTAN ADALAH KEGIATAN
STATISTIK DENGAN TEKNIKJMETODE YANG LEBIH
KOMPLEKS DARI STATISTIK TINGKAT MENENGAH SEPERTI
TIME SERIES, REGRESI MULTIVARIATE, ANALISIS
MULTIVARIATE DAN EKONOMETRIK.

 STATISTIK TINGKAT KHUSUS ADALAH KEGIATAN


STATISTIK DENGAN TEKNIKJMETODE YANG LEBIH
KOMPLEKS DARI STATISTIK TINGKAT LANJUTAN SEPERTI
STRUCTURAL EQUATION MODELS (SEM, LISREL), BAYESIAN
MODEL, DAN NEURAL NETWORK.
 KEGIATAN STATCAP CERDAS DI PROVINSI MALUKU SETIAP

AK
STATISTISI AHLI
BULAN MINGGU KEDUA (HARI SENIN) YANG ISINYA
MENERANGKAN TENTANG KEGIATAN DAN METODOLOGI, DATA
DSB SECARA STATISTIK DAN UMUM TERMASUK DALAM POIN
INI. TERGANTUNG PADA TINGKATAN STATISTIKNYA
III.B.4. MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (1)

A. DASAR
PENJELASAN :
MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK DASAR ADALAH KEGIATAN
MENYAMPAIKAN MATERI STATISTIK TINGKAT DASAR.
SATUAN HASIL : PERTEMUAN (HARI PERTEMUAN)
ANGKA KREDIT : 0,040
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA

AK
BUKTI FISIK : LAPORAN TENTANG PENYAMPAIAN MATERI
STATISTIK TINGKAT DASAR YANG DILEGALISASI ATASAN
STATISTISI AHLI CONTOH : DODI HERMAWAN, S.S.T., STATISTISI PERTAMA,
MENYAMPAIKAN MATERI STATISTIK TENTANG METODE
PENGUMPULAN DATA JUMLAH TERNAK DI KABUPATEN
TEMANGGUNG, MAKA DODI HERMAWAN MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,04 = 0,04.
III.B.4. MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (2)

B. MENENGAH
PENJELASAN :
MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK MENENGAH ADALAH KEGIATAN
MENYAMPAIKAN MATERI STATISTIK TINGKAT MENENGAH.
SATUAN HASIL : PERTEMUAN (HARI PERTEMUAN)
ANGKA KREDIT : 0,050
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA

AK BUKTI FISIK
STATISTIK
: LAPORAN TENTANG PENYAMPAIAN MATERI
TINGKAT MENENGAH YANG DILEGALISASI ATASAN
STATISTISI AHLI CONTOH : DINATA, S.S.T., STATISTISI PERTAMA,
MENYAMPAIKAN MATERI PENGARAHAN TENTANG METODE
PENGHITUNGAN ANGKA RAMALAN PRODUKSI PADI
MENGGUNAKAN REGRESI BIVARIATE, MAKA DINATA
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,050 = 0,050.
III.B.4. MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK DALAM RANGKA
PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (3)
C. LANJUTAN
PENJELASAN :
MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK LANJUTAN ADALAH KEGIATAN
MENYAMPAIKAN MATERI STATISTIK TINGKAT LANJUTAN.
SATUAN HASIL : PERTEMUAN (HARI PERTEMUAN)
ANGKA KREDIT : 0,060
PELAKSANA : STATISTISI MUDA

AK
BUKTI FISIK : LAPORAN TENTANG PENYAMPAIAN MATERI
STATISTIK TINGKAT LANJUTAN YANG DILEGALISASI ATASAN.
STATISTISI AHLI CONTOH: HARYATI, M.SC, STATISTISI MUDA, MENYAMPAIKAN
MATERI PENGARAHAN STATISTIK TINGKAT LANJUTAN DALAM
RANGKA PENYUSUNAN ESTIMASI PERTUMBUHAN KENDARAAN
BERMOTOR DI DINAS PERHUBUNGAN DENGAN METODE TIME
SERIES, MAKA HARYATI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X
0,060 = 0,060.
III.B.4. MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK DALAM
RANGKA PENYUSUNAN STATISTIK KELEMBAGAAN (4)
D. KHUSUS
PENJELASAN :
MEMBERIKAN PENGARAHAN STATISTIK LANJUTAN ADALAH KEGIATAN
MENYAMPAIKAN MATERI STATISTIK TINGKAT KHUSUS.
SATUAN HASIL : PERTEMUAN (HARI PERTEMUAN)
ANGKA KREDIT : 0,090
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
AK
STATISTISI AHLI
BUKTI FISIK
STATISTIK
: LAPORAN TENTANG PENYAMPAIAN MATERI
TINGKAT KHUSUS YANG DILEGALISASI ATASAN.

CONTOH : FAHRI, M.SC., STATISTISI MADYA, MENYAMPAIKAN


MATERI PENGARAHAN STATISTIK TINGKAT KHUSUS DALAM RANGKA
PENYUSUNAN INDEKS KEBAHAGIAAN DENGAN MENGGUNAKAN
METODE STRUCTURAL EQUATION MODEL, MAKA FAHRI MEMPEROLEH
ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 0,090 = 0,090.
Note
PENEKANANNYA PADA KELEMBAGAAN:
 STATISTIK TINGKAT DASAR ADALAH KEGIATAN STATISTIK
DENGAN TEKNIK/ METODE SEDERHANA SEPERTI KONSEP
DASAR METODE PENELITIAN KUANTITATIF,
PENGENALAN PAKET PROGRAM PENGOLAHAN DATA,
PERINGKASAN DAN PENYAJIAN DATA, UKURAN-UKURAN
NUMERIK DATA, DAN STATISTIK DESKRIPTIF.

 STATISTIK TINGKAT MENENGAH ADALAH KEGIATAN


STATISTIK DENGAN TEKNIKJMETODE YANG LEBIH
KOMPLEKS DARI STATISTIK TINGKAT DASAR SEPERTI

AK
STATISTISI AHLI
ESTIMASI SELANG KEPERCAYAAN, UJI HIPOTESA, ANOVA,
DAN REGRESI BIVARIATE.
Note
 STATISTIK TINGKAT LANJUTAN ADALAH
KEGIATAN STATISTIK DENGAN TEKNIKJMETODE
YANG LEBIH KOMPLEKS DARI STATISTIK TINGKAT
MENENGAH SEPERTI TIME SERIES, REGRESI
MULTIVARIATE, ANALISIS MULTIVARIATE DAN
EKONOMETRIK.

 STATISTIK TINGKAT KHUSUS ADALAH


KEGIATAN STATISTIK DENGAN TEKNIKJMETODE
YANG LEBIH KOMPLEKS DARI STATISTIK TINGKAT

AK
STATISTISI AHLI
LANJUTAN SEPERTI STRUCTURAL EQUATION
MODELS (SEM, LISREL), BAYESIAN MODEL, DAN
NEURAL NETWORK.
III.B.5. MELAKUKAN PENYEBARLUASAN HASIL PENGUMPULAN DATA
STATISTIK DALAM RANGKA EVALUASI KEGIATAN
KELEMBAGAAN DALAM BIDANG STATISTIK (1)
PENJELASAN
MELAKUKAN PENYEBARLUASAN HASIL PENGUMPULAN DATA STATISTIK DALAM
RANGKA EVALUASI KEGIATAN KELEMBAGAAN DALAM BIDANG STATISTIK ADALAH
SUATU KEGIATAN YANG BERTUJUAN UNTUK MENSOSIALISASIKAN HASIL SUATU
KEGIATAN STATISTIK YANG BERGUNA UNTUK LEMBAGA YANG BERSANGKUTAN.
a. MENENGAH
ANGKA KREDIT : 0,040
PELAKSANA : STATISTISI PERTAMA
AK
STATISTISI AHLI
b. LANJUTAN
ANGKA KREDIT : 0,060
PELAKSANA : STATISTISI MUDA
III.B.5. MELAKUKAN PENYEBARLUASAN HASIL PENGUMPULAN DATA
STATISTIK DALAM RANGKA EVALUASI KEGIATAN
KELEMBAGAAN DALAM BIDANG STATISTIK (2)

C. KHUSUS
ANGKA KREDIT : 0,090
PELAKSANA : STATISTISI MADYA
SATUAN HASIL : PERTEMUAN
BUKTI FISIK : LAPORAN PENYEBARLUASAN HASIL PENGUMPULAN DATA
STATISTIK KELEMBAGAAN TINGKAT MENENGAH/LANJUTAN/ KHUSUS
YANG DILEGALISASI ATASAN

AK
STATISTISI AHLI
CONTOH : DALAM RANGKA SOSIALISASI HASIL PENGUMPULAN DATA PERHO-
TELAN, SUMANTO S.SI., STATISTISI PERTAMA, MENYAMPAIKAN
SOSIALISASI INI KEPADA DIPARDA DKI DAN BAPPEDA SETEMPAT
SELAMA 2 HARI. MATERI YANG DISAM-PAIKAN ANTARA LAIN TENTANG
TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL (TPK) DIKAITKAN DENGAN
SITUASI PARIWISATA DI YOGYA-KARTA. DENGAN LAPORAN KEGIATAN
INI, MAKA SUMANTO MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR
2 X 0,040 = 0,080.
III.B.6. MEMBUAT INDIKATOR STATISTIK BARU

PENJELASAN
INDIKATOR STATISTIK ADALAH UKURAN KUANTITATIF YANG
MEREPRESENTASIKAN DATA STATISTIK UNTUK WAKTU, TEMPAT DAN
KARAKTERISTIK LAIN YANG SPESIFIK DAN DAPAT DIPERBANDINGKAN.
INDIKATOR STATISTIK BARU ADALAH INDIKATOR STATISTIK YANG
SEBELUMNYA BELUM ADA ATAU BELUM DIGUNAKAN DALAM

AK RANGKA ANALISIS HASIL KEGIATAN STATISTIK

STATISTISI AHLI SATUAN HASIL : PEDOMAN


ANGKA KREDIT : 1,500
PELAKSANA : STATISTISI UTAMA
III.B.6. MEMBUAT INDIKATOR STATISTIK BARU

BUKTI FISIK : NASKAH KERTAS KERJA (WORKING PAPER) BERUPA


HARDCOPY DAN SOFTCOPY
CONTOH : DR. ADI NUGROHO, STATISTIK UTAMA, MEMBUAT 10
INDIKATOR BARU DALAM PENYUSUNAN INDEKS
KESEJAHTERAAN PETANI. MAKA ADI NUGROHO
MENDAPATKAN ANGKA KREDIT SEBESAR 10 X 1,500 =
AK
STATISTISI AHLI
15,000.
III.B.6. MEMBUAT INDIKATOR STATISTIK BARU

BUKTI FISIK : NASKAH KERTAS KERJA (WORKING PAPER) BERUPA


HARDCOPY DAN SOFTCOPY
CONTOH : DR. ADI NUGROHO, STATISTIK UTAMA, MEMBUAT 10
INDIKATOR BARU DALAM PENYUSUNAN INDEKS
KESEJAHTERAAN PETANI. MAKA ADI NUGROHO
MENDAPATKAN ANGKA KREDIT SEBESAR 10 X 1,500 =
AK
STATISTISI AHLI
15,000.
III.B.7. MENGEMBANGKAN METODOLOGI KEGIATAN STATISTIK (1)

PENJELASAN
SISTEM STATISTIK NASIONAL (SSN) ADALAH SUATU TATANAN YANG TERDIRI ATAS UNSUR-
UNSUR KEBUTUHAN DATA STATISTIK, SUMBER DAYA, METODE (SENSUS, SURVEI, OBSERVASI,
KOMPILASI, DAN SEBAGAINYA), SARANA DAN PRASARANA, ILMU PENGETAHUAN DAN
TEKNOLOGI, PERANGKAT HUKUM, DAN FORUM MASYARAKAT STATISTIK YANG SECARA
TERATUR SALING BERKAITAN SEHINGGA MEMBENTUK TOTALITAS PENYELENGGARAAN
STATISTIK. SSN ADALAH DOKUMEN RESMI. DALAM SSN, BPS BERTINDAK SELAKU INISIATOR
DALAM RANGKA KOORDINASI, INTEGRASI, SINKRONISASI, DAN STANDARDISASI (KISS) DI
INDONESIA.

AK
STATISTISI AHLI
MENYUSUN RENCANA INDUK ADALAH MENYUSUN RENCANA POKOK/DASAR SECARA
MENYELURUH SUATU KEGIATAN DALAM WAKTU TERTENTU. MISALNYA SIGMA PLAN BPS
TAHUN 2010-2015.
III.B.7. MENGEMBANGKAN METODOLOGI KEGIATAN STATISTIK (2)

SATUAN HASIL : NASKAH


ANGKA KREDIT : 25,000
PELAKSANA : STATISTISI UTAMA
BUKTI FISIK : NASKAH RENCANA INDUK BERUPA HARDCOPY DAN SOFTCOPY
CONTOH : DR. PURNOMO, STATISTISI UTAMA, SEBAGAI KOORDINATOR
PENYUSUNAN RENCANA INDUK KEBUTUHAN STATISTIK DI BIDANG

AK
PERTANIAN BERSAMA 3 ORANG ANGGOTA, MAKA DR. PURNOMO
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 40% X 25,000 = 10,000.
SEDANGKAN KETIGA ANGGOTA LAINNYA MASING-MASING
STATISTISI AHLI
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 20% X 25,000 = 5,000.
III.B.8. MELAKUKAN REVITALISASI RENCANA INDUK SSN
SESUAI KEMAJUAN TEKNOLOGI DAN ILMU
PENGETAHUAN (1)
PENJELASAN
REVITALISASI ADALAH UPAYA UNTUK MENGHIDUPKAN ATAU MENGGIATKAN
KEMBALI SUATU PROGRAM KEGIATAN YANG SEBELUMNYA KURANG TERBERDAYA
ATAU KURANG MENGIKUTI KEMAJUAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI.
KEGIATAN YANG DILAKUKAN MELIPUTI MERANCANG REVITALISASI DAN MENYUSUN
NASKAH YANG MEMUAT GAGASAN SERTA TERLIBAT LANGSUNG DALAM KEGIATAN
REVITALISASI TERSEBUT.
AK
STATISTISI AHLI
SATUAN HASIL
ANGKA KREDIT
:
:
NASKAH
10,000
PELAKSANA : STATISTISI UTAMA
III.B.8. MELAKUKAN REVITALISASI RENCANA INDUK SSN SESUAI
KEMAJUAN TEKNOLOGI DAN ILMU PENGETAHUAN (2)

BUKTI FISIK : NASKAH REVITALISASI DAN SURAT KETERANGAN KETERLIBATAN


STATISTISI DALAM KEGIATAN REVITALISASI DARI ATASAN
CONTOH : DR. ALIKTIPO, STATISTISI UTAMA, BERSAMA DENGAN 3 ORANG ANGGOTA
DALAM RANGKA REVITALISASI SSN, MERANCANG PENGEMBANGAN
PENGUMPULAN DATA PERUSAHAAN MELALUI E-SURVEY DAN MENYUSUN
NASKAH SERTA TERLIBAT LANGSUNG DALAM PELAKSANAANNYA, MAKA DR.
ALIKTIPO MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 40% X 10,000 =
4,000. SEDANGKAN KETIGA ANGGOTA LAINNYA MASING-MASING

AK
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 20% X 10,000 = 2,000.

STATISTISI AHLI
III.B.9. MELAKUKAN EVALUASI SSN YANG SEDANG BERJALAN (1)

PENJELASAN
MELAKUKAN EVALUASI SSN YANG SEDANG BERJALAN ADALAH MELAKUKAN
PENILAIAN UNTUK MENENTUKAN KUALITAS SSN YANG SEDANG BERJALAN
TERHADAP BERBAGAI FAKTOR YANG BERPENGARUH (PENGHAMBAT, PELUANG,
KELEMAHAN, KELEBIHAN) SEHINGGA HASILNYA DAPAT DIGUNAKAN UNTUK
MELAKUKAN PENYEMPURNAAN/REVITALISASI.
SATUAN HASIL : NASKAH
ANGKA KREDIT : 10,000

AK
STATISTISI AHLI
PELAKSANA : STATISTISI UTAMA
III.B.9. MELAKUKAN EVALUASI SSN YANG SEDANG BERJALAN (2)

BUKTI FISIK : NASKAH EVALUASI DAN SURAT TUGAS DARI ATASAN


CONTOH : RUSANTI, PHD., STATISTISI UTAMA, BERSAMA DENGAN 3 ORANG ANGGOTA
DALAM RANGKA EVALUASI KOMPONEN SSN, MENGKAJI KEGIATAN SURVEI
HARGA MELALUI E-SURVEY YANG TELAH BERJALAN, MAKA RUSANTI, PHD.
MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X 40% X 10,000 = 4,000. SEDANGKAN
KETIGA ANGGOTA LAINNYA MASING-MASING MEMPEROLEH ANGKA KREDIT
SEBESAR 1 X 20% X 10,000 = 2,000.

AK
STATISTISI AHLI
III.B.10. MELAKUKAN KAJIAN TERHADAP PERKEMBANGAN DAN
PEMANFAATAN STATISTIK SECARA NASIONAL (1)

PENJELASAN
MELAKUKAN KAJIAN TERHADAP PERKEMBANGAN DAN PEMANFAATAN STATISTIK
SECARA INTERNASIONAL ADALAH MELAKUKAN KAJIAN YANG MENCAKUP ASPEK
METODOLOGI DAN ASPEK PENGGUNAAN/PEMANFAATAN DATA STATISTIK DALAM
LINGKUP BEBERAPA NEGARA.
KAJIAN TERSEBUT DITUANGKAN DALAM BENTUK NASKAH YANG BERISI LATAR
BELAKANG, PERMASALAHAN, STUDI LITERATUR, METODOLOGI, PEMBAHASAN,
KESIMPULAN, REKOMENDASI, DAN DAFTAR PUSTAKA/REFERENSI.

AK
STATISTISI AHLI
SATUAN HASIL
ANGKA KREDIT
:
:
NASKAH
5,000
PELAKSANA : STATISTISI UTAMA
III.B.10. MELAKUKAN KAJIAN TERHADAP PERKEMBANGAN DAN
PEMANFAATAN STATISTIK SECARA NASIONAL (2)

BUKTI FISIK : NASKAH KAJIAN BERUPA HARDCOPY DAN SOFTCOPY


CONTOH : DR. AZHARI, STATISTISI UTAMA, MENGKAJI METODE
PENGUMPULAN DATA HARGA KONSUMEN DI BEBERAPA NEGARA
ASEAN, MAKA AZHARI MEMPEROLEH ANGKA KREDIT SEBESAR 1 X
5,000 = 5,000.

AK
STATISTISI AHLI
BOOSTER
VITAMIN

AK
STATISTISI AHLI
NOTE SATU
SERING KETIKA BAIK SALAH SELAIN ITU,
MENILAI ANTARA MENULISKAN AK SERINGKALI URAIAN
DUPAK DAN BUKTI SEHINGGA SALAH KEGIATAN TDK
FISIK TIDAK SESUAI DALAM SESUAI DENGAN
DAN TIDAK PENJUMLAHAN, DESKRIPSI YG BENAR
TERORGANISIR SEHINGGA HARUS SEHINGGA
DIHITUNG ULANG MEMBINGUNGKAN

UNTUK ITU MISALNYA


HARAP TELITI ADA DUA KEGIATAN
DALAM MEMBUAT DI TARUH DALAM 1
DUPAK. LENGKAPI RINCIAN. MEMERIKSA

AK
STATISTISI AHLI
BUKTI FISIK. SEHINGGA
AKAN LEBIH MUDAH
DAN CEPAT DALAM
MENILAI
DOK (VALIDASI)
AKURASI DATA
SUSENAS. PERIKSA?
ATAU VALIDASI
MANUAL?
NOTE DUA
SURAT TUGAS, HAL INI
BUKTI FISIK YANG BUKTI FISIK TIDAK TERJADI KARENA
TIDAK LENGKAP. MATCHING DNG KURANG RAPATNYA
HARUS DI TANYAKAN JADWAL RIIL TEMAN2X DLM
LAGI KEPADA TEMAN- LAPANGAN/KEGIATAN. KUMPULKAN BUKTI
TEMAN UNTUK SEHINGGA KADANG FISIK. JADI
DILENGKAPI TIDAK MASUK AKAL. MENGUMPULKAN KL
JARAK WAKTU MAU AJUKAN DUPAK
TUMPANG TINDIH BARU SIBUK,..
DSB 
KL DULU INGAT JG SOAL
VALIDASI MANUAL KECEPATAN DAN
SAMPAI RATUSAN/ TARGET KUALITAS?

AK
RIBUAN DOKUMEN INGAT JG, DNG
PERIKSA DLM KECEPATAN SPRT ITU
WAKTU 1 BULAN. KL APAKAH SESUAI
DIHITUNG RATA-RATA DENGAN KECEPATAN
STATISTISI AHLI 1 HR = 100 DOK PENGOLAHAN
CLEAN?
NOTE TIGA
MUNGKIN KARENA BINTEK KALI SELAIN ITU JG
DULU BELUM BANYAK INI KAMI JUGA BISA LBH KONTROL
PENJELASAN SEPERTI MENGUNDANG KA. KUALITAS TIAP
TAHUN INI. MOHON BPS KAB/KOTA. AGAR PENJAGA POS DLM
DIPERHATIKAN PEDOMAN
MEMAHAMI DUNIA KEGIATAN SEHINGGA
BUKU DAN DIKSUSI PADA
SAAT BINTEK INI. APA FUNGSIONAL&LEBIH TDK MENUMPUK PD 1
YANG DIMAKSUD PD EFISIEN DLM ORG SAJA SEHINGGA
MASING2X DISTRIBUSI KUALITAS BISA
KEGIATAN PEKERJAAN TERJAGA
TEMAN2X JG SILAHKAN
HRS BERKOMUNIKASI HUBUNGI
DNG BAIK (SOFT SKILL), TEMAN2X TIM PENILAI,
BANYAK BERDISKUSI,

AK
ATAU TEMAN2X
SHARE. “JNG BARU KEPEGAWAIAN. KAMI
BERSUARA KETIKA AIR SIAP MEMBANTU DAN
SDH SAMPAI BATANG SALING MEMBANTU
STATISTISI AHLI LEHER”
HAYOO,… 
TIPS
ORGANISASI
BUKTI FISIK
HINDARI
“KEBAKARAN NONA EEE,..
JENGGOT” LAIN KALI KL MAU TUGAS
DUPAK KEMANA-MANA KL MALAS CATAT,
1. SCAN AKANG JUA SURAT2X ITU,…
ADUH,…AKANG SBLM KE LAPANGAN
2. KL BURU2X FOTO JUA PAKE HP KEREN
SURAT TUGAS TUH
NONA TUUUU,…
MANA EEE,…TGL 3. KL ADA KETERANGAN YG SUSAH CATAT2X,
BERAPA ,..JUMLAHNYA …NONA PUNYA HP ADA BISA REKAM

AK
BERAPA EEE,…ITUNG TUUUU,…NANTI SAMPE RUMAH BARU
DENGAR LAH CATAT TOH…
KANCING BAJU JUA 4. KL SU BAGITU, SENG MKN TGL ANEH2X
STATISTISI AHLI SENG SESUAI AKHIRNYA “RAIH-RAIH


TULISKAN
DI POJOK KANAN
TIPS
ATAS BUKTI FISK DKK
ORGANISASI MATCHING DENGAN
DUPAK DAN BUKTI NOMOR URUT DI
FISIK UNTUK DUPAK. SUPAYA MUDAH
CEK KELENGKAPAN
MEMPERCEPAT DAN MUDAH
PENILAIAN MENILANYA
JUGA 1
2
3

AK
STATISTISI AHLI

GOOD LUCK
AND TETAP
SEMANGAT!
CLOSING

THANK
INTI PART I FINISH

YOU
LET’S START QUESTION AND ANSWER

AK
STATISTISI AHLI
Content and design graphic by: LUZIANA WIJAYA TANJUNG, SST
Boleh mengutip dengan mencantumkan sumbernya

Anda mungkin juga menyukai