Anda di halaman 1dari 13

Analisis Alkohol dengan

Metode Kromatografi (HPLC)


\

https://www.freeppt7.com
Metode Analisis HPLC

HPLC adalah High-performance liquid chromatography atau


disebut DENGAN High-pressure liquid chromatography
(Kromatografi Cair Kinerja Tinggi/KCKT) adalah sebuah
teknik analisis untuk identifikasi zat/senyawa dan
memisahkan serta mengukur jumlahnya dalam suatu larutan
campuran. HPLC ini sering digunakan pada laboratorium
kimia (quality control), makanan, limbah, biologi maupun
farmasi.
Prinsip Kerja

HPLC merupakan jenis dari kromatografi kolom dan bekerja dengan prinsip yang sama.
Prinsip utama dari kromatografi kolom adalah adanya adsorbsi (penempelan permukaan)
dari solut (cairan sampel) ke dalam larutan melalui fase diam yang menyebabkan adanya
pemisahan solut dengan larutan. Tingkat adsorbsi tergantung pada afinitas dari fase diam
dan fase gerak. Fase diam terdiri dari adsorben seperti silika.
Keunggulan Dan Kekuarangan
Metode Analisis HPLC

Keunggulan :
3
dapat Ddigunakan untuk analisis zat yang tidak
menguap (volatile)

2
membutuhkan ukuran sampel yang kecil,

1
pengujian dapat dimodifikasi tergantung pada tingkat
kuantifikasi yang diperlukan,
Keunggulan Dan Kekuarangan
Metode Analisis HPLC

Kerugian :

2
Membutuhkan biaya yang mahal untuk reagen,
sparepart dan kolom. Harga kolom HPLC hingga
puluhan juta rupiah
1
membutuhkan analis/SDM khusus untuk mengoperasikan
dikarenakan pengoperasian membutuhkan skill kompetensi
khusus
Preparasi Sampel
Lima buah sampel etanol dengan konsentrasi
berbeda digunakan untuk membuat kurva kalibrasi.
Sampel obat batuk jenis XXX diambil sejumlah 5ml Filtrat yang diperoleh kemudian diinjeksikan
untuk dianalisa kandungan etano sejumlah 1ml ke dalam vial gelas ukuran 1,5ml yang
kemudian diletakkan ke dalam tray sampel HPLC.
Selanjutnya sampel yang sudah siap, diinjeksikan
untuk dilakukan analisa menggunakan HPLC

1 2
3 4

Standar etanol yang


digunakan berupa etanol PA Lima buah sampel etanol dengan konsentrasi berbeda
yang dilarutkan dalam air digunakan untuk membuat kurva kalibrasi. Sampel obat
distilasi dengan konsentrasi 1 batuk jenis XXX diambil sejumlah 5ml untuk dianalisa
hingga 40% dalam volume. kandungan etano
Analisa sampel dengan high performance liquid
chromatography (HPLC)

Kolom yang digunakan yaitu YMC-Triart C8 ukuran


150 mm x 4,6 mm, dengan ukuran partikel 5µm. Waktu analisa tiap sampel selama 10 menit dengan
suhu kolom oven 40°C, laju alir 1ml/menit dan
volume injeksi 10µl. Selanjutnya dilakukan
pengolahan data hasil analisa dengan
menggunakan software Lab Solutions.

1 2
3 4

Seluruh sampel dianalisa menggunakan high


performance liquid chromatography (HPLC) Fase gerak yang digunakan berupa air dan methanol dengan
dengan RID-10A refractive index detector perbandingan 70%v/v : 30%v/v yang telah difiltrasi
(Shimadzu) dan SIL20A autosampler menggunakan membran cellulose nitrate dengan ukuran pori
(Shimadzu) 0,45µm dan PTFE (polypropylene backed) ukuran pori 0,5µm.
Hasil Analisis
Sampel standar etanol dengan serial konsentrasi 1%vol,
10%vol, 20%vol, 30%vol dan 40%vol diplotkan dalam
software Lab Solutions untuk diperoleh kurva analitik.
Kurva standar etanol menunjukkan korelasi linear dengan
nilai regresi (R2 ) 0,996 dan persamaan y=0,383x+0,028.
Persamaan kurva standar yang diperoleh kemudian
digunakan untuk menghitung konsentrasi etanol yang
terkandung di dalam sampel obat batuk
Sampel standar etanol dengan serial konsentrasi
1%vol, 10%vol, 20%vol, 30%vol dan 40%vol diplotkan
dalam software Lab Solutions untuk diperoleh kurva
analitik. Kurva standar etanol menunjukkan korelasi
linear dengan nilai regresi (R2 ) 0,996 dan persamaan
y=0,383x+0,028. Persamaan kurva standar yang
diperoleh kemudian digunakan untuk menghitung
konsentrasi etanol yang terkandung di dalam sampel
obat batuk

Obat batuk jenis XXX dapat diragukan kehalalannya


karena terdapat kandungan etanol sebesar 7,339%.
Meskipun konsentrasi etanol
Kesimpulan

Kromatografi cair merupakan metode yang efisien untuk menganalisa kandungan etanol
dalam sampel. Dari hasil analisa menggunaka metode HPLC, diketahui bahwa sampel obat
batuk jenis XXX diketahui memiliki kandungan etanol sebesar 7,339%. Oleh karena itu
metode ini tepat untuk menentukan halal dan haramnya suatu produk.
THANKS
Report : jpppt.com Time : 20XX.05

https://www.freeppt7.com

Anda mungkin juga menyukai