Anda di halaman 1dari 11

TEORI DASAR-DASAR API

&
TEKNIK PEMADAMAN

BADAN KEAMANAN & K3LH


PT. KARYADIBYA
MAHARDHIKA

08:03:46
PENDAHULUAN

• Kebakaran ialah nyala api baik yang tidak dikehendaki


yang bersifat merugikan.
• Bahaya kebakaran dapat disebabkan oleh adanya nyala
api, arus pendek listrik, reaksi kimia, dll. Oleh karena itu
kita harus waspada jangan sampai hal itu terjadi.
• Api merupakan suatu bagian dari kehidupan manusia.
• Api juga memberikan keindahan dan kehangatan

08:03:46
MAKSUD DAN TUJUAN

1. Agar pekerja/masyarakat dapat lebih menyadari


akan pentingnya tindakan pencegahan bahaya
kebakaran

2. Agar pekerja/masyarakat dapat lebih


mengetahui sebab-sebab terjadinya kebakaran
dan klasifikasi kebakaran

3. Agar pekerja/masyarakat dapat mengambil


tindakan yang tepat bila terjadi kebakaran
08:03:47
PENGERTIAN SEGITIGA API

• Api adalah suatu reaksi kimia (oksidasi) cepat


yang terbentuk dari 3 (tiga) unsur yaitu :
- Panas
- Oksigen
- Bahan bakar (fuel)

08:03:47
SISTEM PROTEKSI KEBAKARAN

• PASIF (Manual )
Sistem perlindungan terhadap kebakaran yang dilaksanakan
dengan melakukan pengaturan terhadap komponen bangunan
gedung dari aspek arsitektur dan struktur sedemikian rupa
sehingga dapat melindungi penghuni dan benda dari kerusakan
fisik saat terjadi kebakaran.
Contoh : Tangga darurat, pintu darurat, struktur bangunan, dll.

• AKTIF (system )
Sistem perlindungan terhadap kebakaran dengan menggunakan
peralatan yang dapat bekerja secara otomatis ataupun manual
digunakan oleh Manusia dalam melakukan pemadaman. Selain
itu sistem ini digunakan dalam melaksanakan penanggulangan
awal kebakaran.
Contoh : APAR, Hidran, Sprinkler, Alarm, Detektor, Lampu Darurat,
08:03:47
dll.
MULTI EFEK DARI KEBAKARAN

no

Pabrik tutup

PHK

Korban Manusia Produksi berhenti


dan materi

Kebakaran Sosial Pengangguran


08:03:47
PENYEBAB KEBAKARAN
• Sumber Panas
• Faktor Manusia
– Percikan api
– Sengaja
gerinda/las
– Lalai
– Korsleting listrik
– Tidak tahu
– Api rokok
– Operasional
• Faktor Alat mesin (dryer)
– Rusak
– Aus / Tua
– Kualitas

• Alam
– Petir
– Gempa
08:03:47


KLASIFIKASI KEBAKARAN
NFPA/PERMENAKER No. 04/MEN/1980

KELAS “A”
Kebakaran bahan padat yang mudah terbakar.

KELAS “B”
Kebakaran bahan cair dan gas yang mudah terbakar.

KELAS “C”
Kebakaran pada listrik yang bertegangan.

KELAS “D”
Kebakaran logam
08:03:47
TEKNIK PEMADAMAN
PRINSIP PEMADAMAN
Merusak perpaduan 3 unsur:
1. COOLING (Mengurangi panas pada bahan yang terbakar). Contoh :
Menggunakan semprotan air.
2. SMOTHERING/ MEMISAHKAN UDARA (mengisolasi oksigen bahan
yang terbakar). Contoh : Dengan menutup permukaan bahan bakar
dengan selimut api (fire blanket) atau dengan busa (foam).
3. STARVATION ( membatasi , mengurangi bahan bakar di tempat
berlangsungnya kebakaran). Contoh : dengan menutup saluran /
kerangan bahan bakar pada daerah yang terbakar
4. DILUTION (Mengurangi /melakukan pengenceran kadar oksigen di
batas minimum sehingga pembakaran tidak lagi berlangsung).
Contoh : menggunakan gas “inert” (seperti nitrogen)
5. BREAK CHAIN REACTION Mengganggu /merusak nyala api pada
kebakaran secara kimiawi / fisik. Contoh : dengan menebas api
(mekanis) atau menambahkan bahan kimia ke reaksi pembakaran
08:03:47 (halon/dry chemical).
Prinsip
PEMADAMAN Udara
Dilution

Smothering

Starvation Colling

Bahan bakar
API Heat

08:03:47
TERIMA KASIH

08:03:47

Anda mungkin juga menyukai