Anda di halaman 1dari 11

SOSIALISASI TATAP MUKA KEPADA

STAKEHOLDER DAN MASYARAKAT


PEMILIHAN GUBERNUR, BUPATI DAN
WALIKOTA

MOCHAMMAD AFIFUDDIN
Anggota Bawaslu RI
Koordinator Divisi Pengawasan dan Sosialisasi
Siapa Yang Mengawasi
Pemilu?
Bawaslu
• Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) adalah
lembaga penyelenggara Pemilu yang bertugas
mengawasi penyelenggaraan Pemilu di seluruh wilayah
Negara Kesatuan Republik Indonesia.

• Bawaslu diatur dalam Bab II Undang Undang No. 7 Tahun


2017 tentang Pemilihan Umum
• Pasal 89 ayat (2), Bawaslu terdiri atas :
• Bawaslu
• Bawaslu Provinsi
• Bawaslu Kabupaten/Kota
• Panwaslu Kecamatan
• Panwaslu Kelurahan/Desa
• Panwaslu LN
• Pengawas TPS
TUGAS BAWASLU

UU 7/2017

Melakukan pencegahan dan penindakan


terhadap:
a. Pelanggaran Pemilu; dan
b. Sengketa Proses Pemilu
(Pasal 93 huruf b)

Tugas pencegahan (Pasal 94 (1)) :


a.Mengidentifikasi dan memetakan potensi kerawanan dan pelanggaran pemilu;
b.Mengoordinasikan, menyupervisi,membimbing, memantau, dan mengevaluasi
Penyelenggaraan Pemilu;
c.Berkoordinasi dengan instansi terkait; dan
d.Meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pengawasan pemilu.
TUJUAN UMUM
PENGAWASAN PEMILU
POTENSI PELANGGARAN DALAM PEMILIHAN
TPS Tidak
Data Pemilih
Akses

Kampanye
Hitam
Pemalsuan
Dokumen

Politik Uang Penggunaan


Fasilitas
Negara

Kekerasan &
Intimidasi Kampanye
Diluar Jadwal
PENGAWASAN PARTISIPATIF
Bawaslu mendorong pengawasan oleh
masyarakat dalam pelaksanaan Pemilu yang
disebut dengan Pengawasan Partisipatif.

Bawaslu memandu ragam aktivitas kelompok


masyarakat untuk ikut mengawasi Pemilu dalam
sebuah arena kegiatan pengawasan bersama
yang disebut :
Pusat Partisipasi Masyarakat.
TUJUAN PENGAWASAN PARTISIPATIF
RAGAM AKTIVITAS
PUSAT PARTISIPASI
MASYARAKAT

Bawaslu sebagai lembaga


yang mempunyai mandat
untuk mengawasi proses
Pemilu membutuhkan
dukungan banyak pihak
untuk aktivitas
pengawasannya.

Salah satunya adalah


dengan mengajak segenap
kelompok masyarakat
untuk terlibat dalam
partisipasi pengawasan
pemilu tersebut.
PERAN MASYARAKAT DALAM
PENGAWASAN PEMILU
Bersama Rakyat Awasi Pemilu,
Bersama Bawaslu Tegakkan Keadilan Pemilu

Anda mungkin juga menyukai