Anda di halaman 1dari 16

Metode Ragam, Jenis,

Dan Rancangan Penelitian


oleh:
Rahmat Almasri
Nola Nika
Ratu Nurhasana
Ramadhenti
1
Penelitian Kuantitatif
Aspek Tujuan
Aspek tujuan atau target Pada pendekatan kuantitatif
arah dan fokus suatu penelitian ialah melalui uji teoritik,
membangun atau menyusun fakta dan data, deskripsi
statistik, kejelasan hubungan dan prediksi.

Definisi
Menurut Creswell (2009) metode penelitian kuantitatif merupakan metode-metode
untuk menguji teori-teori tertentu dengan cara meneliti hubungan antar variabel.
Variabel-variabel biasanya diukur dengan instrumen penelitian sehinnga data yang
terdiri angka-angka dapat dianalisis berdasarkan prosedur-prosedur statistik.
Jenis Penelitian
Kuantitatif
DESKRIPTIF
01 Melihat gambaran terhadap suatu
fenomena yang ada

BERDASARKAN KOMPARATIF

TUJUANNYA 02 Melihat perbedaan di antara


suatu kelompok.

KORELASION
03 melihat hubungan di antara variabel.
Apakah
AL ia memiliki hubungan atau
tidak

KAUSAL
04 Melihat penyebab dari suatu variabel
tertentu, hal-hal apa saja yang
memengaruhi suatu variabel
Jenis Penelitian
Kuantitatif
Penelitian Survey
BERDASARKAN
01
Penelitian dalam kondisi alami, subjek tidak
diberi perlakuan apapun.
PERLAKUANNYA
Penelitian Eksperimen

02
Penelitian yang dilakukan untuk mengecek
hipotesis atau mengenali hubungan sebab
akibat antara gejala.
2
Penelitian Deskriptif
Penelitian Deskriptif
Yakni metode penelitian yang bertujuan
menggambarkan keadaan objek atau
subjek yang diteliti secara mendalam, luas,
dan terperinci.
CIRI

Penelitian
CIRI
03
HASIL PENELITIAN
TERSAJI SESUAI

Deskriptif DATA

DATA
MENDESKRIPSIKA 04 DIKUMPULKAN

01 N
VARIABEL
PADA PERIODE
TERTENTU
WILAYAH
TERDAPAT 05 PENELITIAN
02 HUBUNGAN
SEBAB DAN
YANG FLEKSIBEL

AKIBAT
Langkah Penelitian
Deskriptif
1. Identifikasi masalah yang signifikan untuk dipecahkan dengan metode
deskriptif.
2. Mendefinisikan dan mendefinisikan masalah dengan jelas.
3. Menentukan tujuan dan manfaat penelitian.
4. Melakukan studi kepustakaan tentang masalah tersebut.
5. Menentukan kerangka pemikiran dan pertanyaan penelitian dan/atau
hipotesis penelitian.
6. Mendesain metode penelitian yang akan digunakan, antara lain dalam
hal ini penentuan populasi, pengambilan sampel, prosedur pengambilan
sampel, penentuan alat pengumpulan data dan analisis data.
7. Mengumpulkan, mengatur, dan menganalisis data menggunakan teknik
statistik yang relevan.
8. Menyiapkan laporan investigasi.
3
Penelitian Pengembangan
Penelitian Pengembangan
Yakni suatu metode penelitian yang digunakan untuk
menghasilkan produk tertentu dan menguji efektifitas
produk tersebut. Penelitian pengembangan yang paling
umum adalah yang melibatkan situasi di mana
dilakukan pengembangan produk, kemudian ada
analisis setelah itu dijelaskan. Sebagai penutup produk
akhir dievaluasi
4
Penelitian
Korelasional
Penelitian Korelasional
Yakni penelitian yang berusaha untuk mencari
hubungan antara dua variabel atau lebih pada suatu
penelitian kuantitatif. Selain itu, jenis riset ini juga
mencari adanya kaitan antara variasi-variasi dari
dalam dengan variasi-variasi dari luar berdasarkan
koefisiensi relasi.
5
Penelitian Kausal
Komparatif
Tujuan
melihat akibat dari suatu fenomena dan menguji
hubungan sebab akibat dari data-data setelah semua
kejadian yang dikumpulkan telah selesai berlangsung.

Definisi
Merupakan sejenis penelitian deskriptif yang ingin
mencari jawaban secara mendasar tentang sebab
akibat dengan menganalisa faktor-faktor penyebab
terjadinya ataupun munculnya suatu fenomena
tertentu.
Thank
you

Anda mungkin juga menyukai