Anda di halaman 1dari 15

Upaya Pencegahan Penyakit

Modul 3

► Tujuan Pembelajaran Umum

Mampu melakukan upaya pencegahan penyakit yan


sering terjadi di lingkungan pesantren
► Tujuan Pembelajaran Khusus
1. Mampu Menyebutkan jenis-jenis penyakit yang sering
terjadi di pesantren.
2. Mampu Menjelaskan gejala, penyebab, penularan, dan
pencegahan penyakit yang sering terjadi di pesantren
3. Mampu Mengidentifikasi upaya pencegahan dan
kegiatan yang harus dilakukan di pesantren.
4. Mampu Membuat rencana kegiatan upaya pencegahan
penyakit di pesantren.
Berlanjut
Modul 3

PENYAKIT YG SERING TERJADI

Penyakit kulit
Mencret/ Diare
Tifus (Deman Thypoid)
Demam Berdarah Dengue (DBD)
Malaria
Kaki Gajah (Filariasis)
Batuk Pilek (ISPA)
TBC (TB Paru)
Penyakit kulit
a. Kudis/gudik/budukan (Skabies)
b. Panu ( Tinea Versikolor )
c. Kurap (Tinea Corporosis)
d. Kadas (Tinea Cluris)
Mencret/ Diare

SIKLUS PENULARAN
PENYAKIT DIARE / MENCRET
Demam Berdarah Dengue (DBD)

TERJADINYA DEMAM
BEDARAH
Malaria

TERJADINYA
MALARIA
Kaki Gajah (Filariasis)
Batuk Pilek (ISPA)
B. RENCANA KEGIATAN UPAYA PENCEGAHAN

PRINSI
P
Upaya pencegahan adalah memutus
rantai penularan penyakit.
UPAYA PENCEGAHAN

Melakukan gerakan kebersihan rutin


Membudayakan gerakan 3M (menguras, menutup,
mengubur)
.
Membuat tempat pembuangan sampah yang
memenuhi persyaratan
Membuat jamban yang memenuhi persyaratan
Menyusun jadwal olah raga (seminggu 2 – 3 x).
Contoh Rencana kegiatan
Upaya Pencegahan Penyakit di Pesantren………………….
Bulan ………………
Penanggung Ketera
No Kegiatan Waktu Pelaksana
Jawab ngan

Gerakan Setiap
1.
kebersihan rutin Jum’at

2. Gerakan 3 M

Membuat tempat
3. pembuangan
sampah

4. Membuat jamban

Menyusun jadwal
5.
olah raga

Anda mungkin juga menyukai