Anda di halaman 1dari 6

PEMILIHAN MEDIA

PEMBELAJARAN
ANGGOTA :
FIZHELLA RENTIA
MAULINAR SARI
ZULFA DILLAH
1. PENGERTIAN MEDIA PEMBELAJARAN

Media Pembelajaran adalah Setiap benda yang dapat digunakan sebagai alat untuk
mengajar dapat digunakan untuk menyampaikan informasi dari pembelajar kepada
orang yang akan menerimanya. Namun perlu diingat, peranan media tidak akan telihat
apabila yang dilakukan tidak tepat.

Pengertian media pembelajaran dikemukakan oleh beberapa ahli :


1. Gagne, Media adalah berbagai jenis komponen dalam lingkungan siswa yang dapat
merangsangnya untuk belajar.
2. Brings , Media adalah segala alat fisik yang dapat menyajikan pesan serta
merangsang siswa untuk belajar.
2. PEMILIHAN MEDIA PEMBELAJARAN

1. Dana/material
2. Materi pelajaran
3. Peserta didik
4. Jenis-jenis media
3. LANDASAN PEMILIHAN MEDIA PEMBELAJARAN

A. Landasan Psikologis Pemilihan Media Pembelajaran


Terpenting dalam proses belajar siswa dilihat dari psikologis, adanya
keinginan atau motivasi dan kebutuhan dari siswa itu sendiri. Studi yang
mempelajari tingkah laku adalah psikologi. Ada banyak cabang ilmu psikologi
diantaranya adalah psikologi belajar.

Psikologi Pendidikan yang cukup popular antara lain, yaitu:


1. Psikologi Behavioristik
2. Psikologi Cognitifisme
3. Psikologi Humanistik
B. Landasan Historis Empirik Pemilihan Media Pembelajaran
Dimaksud dengan landasan historis media pembelajaran ialah rasional penggunaan
media pembelajaran yang ditinjau dari sejarah konsep istilah media digunakan dalam
pembelajaran. Perkembangan konsep media pembelajaran sebenarnya bermula
dengan lahirnya konsepsi pengajaran visual atau alat bantu visual sekitar tahun 1923.

C. Landasan Empirik Pemilihan Media Pembelajaran


Berdasakan landasan rasional empirik tersebut, pemilihan media pembelajaran
hendaknya jangan atas dasar kesukaan guru. Akan tetapi harus mempertimbangkan
kesesuaian antara karakteristik pembelajar, materi pelajaran, dan media itu sendiri.

Gaya belajar adalah kecenderungan orang untuk menggunakan cara tertentu dalam
belajar. Secara umum ada tiga macam gaya belajar, yaitu:
1. Visual, yaitu belajar melalui apa yang dilihat.
2. Auditorial, yaitu belajar melalui apa yang didengar.
3. Kinestetik, yaitu belajar lewat gerak dan sentuhan.
D. Landasan Teknologispemilihan media pembelajaran
Teknologi berkembangan sangat pesat sangat berpengaruh terhadap pola
komunikasi di masyarakat. Teknologi sudah sangat lama di manfaatkan dalam
pendidikan. Intinya sasaran dari teknologi pembelajaran adalah mempermudahkan
siswa belajar. Untuk mencapai sasaran ini , teknologi-teknologi di bidang pembelajaran
mengembangkan berbagai sumber untuk memenuhi kebutuhan setiap siswa sesuai
dengan karakternya.

Anda mungkin juga menyukai