Anda di halaman 1dari 7

SPESIFIKASI

LAPTOP ASUS ROG FLOW X16


DISUSUN OLEH
GINAR YUDISTIRA
ASUS
ROG FLOW X16
ROG Flow X13 yang juga merupakan laptop convertible dibekali
dengan fitur yang belum pernah ada sebelumnya.
Laptop gaming convertible pertama dan satu-satunya di dunia yang
menggunakan layar 16-inci.
KEUNGGULAN
LAPTOP ROG FLOW X16

Ringkas dan Fleksibel Sistem Pendingin Inovatif Untuk Gaming dan


Konten
KEUNGGULAN ASUS ROG FLOW X16
RINGKAS dan FLEKSIBEL
ROG Flow X16 (GV601) hadir dengan bobot sekitar 2 kg dan ketebalan tidak lebih dari 2 cm. Untuk
sebuah laptop gaming, spesifikasi tersebut tergolong cukup ringkas dan ringan apalagi ROG Flow X16
(GV601) juga dibekali dengan hardware yang sangat bertenaga, sistem pendingin baru yang lebih
powerful, serta baterai berkapasitas besar.

SISTEM PENDINGIN INOVATIF


ROG Flow X16 (GV601) menggunakan sistem pendingin ROG Intelligent Cooling yang didukung oleh Pulsar
Heatsink dan Frost Force Technology. Kipas yang digunakan oleh ROG Flow X16 (GV601) juga didesain khusus
agar dapat mengalirkan udara lebih baik berkat desain variable blade thickness, sekaligus dapat beroperasi lebih
senyap berkat anti-resonance design. Agar pendinginan dapat lebih optimal, Asus membekali ROG Flow X16
(GV601) dengan pendingin liquid metal dari Thermal Grizzly pada CPU-nya.

UNTUK GAMING DAN KONTEN


Untuk gaming dan ngonten Meski tampil sebagai laptop gaming, ROG Flow X16 (GV601) dirancang
sebagai laptop sapu jagat; atau laptop serba bisa. Salah satu alasannya ada pada layarnya. ROG Flow
X16 (GV601) menggunakan ROG Nebula Display yang merupakan standar layar terbaik di laptop
SPESIFIKASI
ASUS ROG FLOW X16

KOMPONEN SPESIFIKASI
LAYAR Layar sentuh IPS Level ROG Nebula Display HDR dengan
Mini LED backlight 16,1 inci resolusi WQXGA 2560 x
1600 piksel, 1100 nits, Pantone Validated, refresh rate
165Hz, Anti-Glare Panel dengan 100% DCI-P3 color
gamut, Adaptive Sync, FreeSync Premium Pro, Dolby
Vision HDR.

PROCESOR Prosesor AMD Ryzen 7 6800HS octa-core (16 thread)


3,2GHz TurboBoost hingga 4,7GHz.
VGA CARD Grafis AMD Radeon 680M iGPU dan Nvidia GeForce
RTX 3060 VRAM 6GB GDDR6.
RAM Memori RAM 16GB DDR5 4800MHz, dual-channel,
upgradeable up to 64GB.
PENYIMPANAN Storage SSD 1TB M.2 2230 NVMe PCIe 4.0 x4.
SPESIFIKASI
ASUS ROG FLOW X16

KOMPONEN SPESIFIKASI
WIFI Konektivitas WiFi 6E (802.11ax) 2x2, Bluetooth 5.2
Combo, Port USB 3.2 Gen2, Port ROG XG Mobile
Interface, Port USB 3.2 Gen2 Type-C (support
DisplayPort, G-SYNC, dan Power Delivery), Port USB 3.2
Gen2 Type-C (support DisplayPort), Port HDMI, port
audio 3,5mm.

KAMERA Webcam HD 720p IR dengan Windows Hello.


KEYBOARD Chiclet Keyboard 1-Zone RGB.
SPEAKER Quad stereo speaker yang terdiri dari 2x 2,5W stereo
speaker dengan Smart AMP technology dan 2x 0,7W
tweeter, Dolby Atmos.
THANK YOU

GINAR YUDISTIRA

Anda mungkin juga menyukai