Anda di halaman 1dari 62

Penulisan

daftar kepustakaan

ERM Metodologi penulisan


Pengertian dasar

Referens atau kepustakaan


adalah sumber bacaan yang dikutip dari
seorang atau sekelompok penulis

Daftar pustaka
adalah kumpulan sumber bacaan yang
digunakan dalam suatu karya tulis

ERM Metodologi penulisan


Fungsi Daftar Pustaka
1. memberi informasi ttg hasil karya
seseorang/kelompok/lembaga yang
dikutip.
2. sumber kutipan mudah di cek.

3. dapat mendalami pernyataan yang dikutip.

4. penelusuran kepustakaan .

ERM Metodologi penulisan


Pedoman pemilihan
sumber bacaan
 Mutu yang baik dan sesuai masalah yang
dihadapi
 Pilihlah sumber bacaan yang terbaik
 Usahakan memilih bahan bacaan yang
mutakhir

ERM Metodologi penulisan


Unsur utama dalam daftar pustaka
 Penulis → termasuk editor
– ditulis tanpa gelar
– nama sendiri dan nama keluarga
– Nama keluarga ditulis lebih dahulu
– Nama kelompok, organisasi ; lembaga
 Judul
– Jangan lebih dari 25 kata
 Fakta penerbitan
– nama kota penerbit
– nama penerbit
– tahun penerbitan
ERM Metodologi penulisan
Sistem penulisan
 Sistem nama - tahun  Harvard
 Sistem nomor
– Vancouver system  nomor disusun
sesuai pemunculan pertama.

– Aphabetic system  nomor disusun


sesuai abjad.

erm Metodologi penulisan


Sistem nama – tahun
( Harvard system )

erm Metodologi penulisan


Karakteristik Harvard
 Kutipan dalam naskah ditulis dengan
– nama-tahun tanpa tanda baca→ Weston 1998
– Nama ( tahun ) → Weston (1998)
 Penulisan dalam daftar pustaka memakai
tanda baca.
 Pada daftar pustaka disusun menurut abjad
tanpa diberi nomor
erm Metodologi penulisan
Kutipan dari buku teks (Harvard)
– nama penulis.
– tahun penerbitan ( dalam kurung ),
– Judul buku ( Italic / miring; digaris
bawah),
– edisi. ( bila bukan edisi pertama )
– nama kota tempat penerbit,
– nama penerbit.
– halaman ( disingkat p./pp. atau hal. ).
erm Metodologi penulisan
Penulisan daftar pustaka → buku teks ( italic )

Shillingburg, H.T. ( 1991 ), Fundamentals of


tooth preparations, Chicago, Quintessence
Publishing Co., Inc. pp. 232-234.

Shilling burg, H.T. ( 1991 ) → Nama ( tahun )


Fundamentals of tooth preparations → judul buku
Chicago → nama kota penerbit
Quintessence Publishing Co.,Inc→ nama penerbit
pp. 232-234 → halaman buku
erm Metodologi penulisan
Penulisan daftar pustaka → buku teks (garis bawah )

Shillingburg, H.T. ( 1991 ), Fundamentals of


tooth preparations, Chicago, Quintessence
Publishing Co., Inc. pp. 232-234.

Shilling burg, H.T. ( 1991 ) → Nama ( tahun )


Fundamentals of tooth preparations → judul buku
Chicago → nama kota penerbit
Quintessence Publishing Co.,Inc→ nama penerbit
pp. 232-234 → halaman buku

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari Bab di dalam buku
Williams, E., Biggins., and Donovan. (1999) ‘The
nursing care of older people with diarrhoea and
constipation’, in Diarrhoea and Constipation in Geriatric
Practice, ed. R. Ratnaike, Cambridge, UK, Cambridge
University
Williams, E., Biggins, A., Donovan. J → penulis bab
The Nursing Care of older people……→ Judul bab
Diarrhoea and Constipation …→ Judul Buku
R. Ratnaike → editor
Cambridge, UK ( United Kingdom) → Kota Penerbit
Cambridge University → Penerbit
erm Metodologi penulisan
Kutipan dari Jurnal ( Harvard )
– nama penulis
– tahun publikasi ( dalam kurung )
– “Judul artikel”  diberi tanda kutip
– Nama Jurnal  italic/miring atau
digarisbawahi
– Nomor volume ( vol )
– Nomor terbitan
– Nomor halaman
erm Metodologi penulisan
Penulisan daftar pustaka → JURNAL

Pavarina A.C. ( 2001 ), “ Overlay removable


partial dentures for a patient with ectodermal
dysplasia: a clinical report ”, J Prosthet Dent
vol.86. pp. 574-577
Pavarina A.C. ( 2001) → Nama ( tahun )
“Overlay removable partial dentures ….”→ judul artikel
J Prosthet Dent.→ judul jurnal ; vol. 86 → volume
pp. 574 - 577 → halaman jurnal
erm Metodologi penulisan
Penulisan daftar pustaka → JURNAL

Pavarina A.C. ( 2001 ), “ Overlay removable


partial dentures for a patient with ectodermal
dysplasia: a clinical report ”, J Prosthet Dent
vol.86. pp. 574-577

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari seminar ( Harvard )
– Penulis
– Judul makalah diikuti dengan ‘In:’
– Editor ( bila ada )
– Nama majalah atau nama seminar ( nomor
seri bila ada ).
– Nama kota tempat publikasi
– Penerbit
– Tahun, tanggal penyelenggaraan
– Halaman makalah ( pertama sp. akhir )
erm Metodologi penulisan
Kutipan dari Seminar/Simposium/Kongres
Mailoa, E. & Rovani, P.( 2003). Direct method of temporary bridge
construction. Proceeding of the 75th anniversary of dentistry
education in Indonesia – Surabaya and the 3rd national scientific
meeting in dentistry; August 6-9, Faculty of Dentistry Airlangga
University, Surabaya,.p.65-73

Mailoa, E., Rovani, P. ( 2001) → Nama ( tahun )


Direct method of temporary bridge ….→ judul artikel
75th anniversary of dentistry …..→ Nama seminar
Agust 6- 9 → tanggal pelaksanaan
Faculty of dentistry Airlangga Univ → penerbit
Surabaya → tempat pelaksanaan
erm Metodologi penulisan
Contoh daftar pustaka
menurut Harvard

erm Metodologi penulisan


Daftar Pustaka
Frencken, J., Phantumvanit, P., Pilot, T. Dan
Songpaison, Y. (1996) “Atraumatic treatment (ART):
rationale, technique, and development”. J Pub
Health Dent. Vol. 56(3) , pp 135 – 140.

Philips, R. W. (1991) Skinner’s Science of dental


Materials. ed. 9. WB Saunders. Indiana University.
Indianapolis. pp. 455-472.

van Noort, R. (1994). Introduction to dental


materials. CV Mosby. University of Sheffield. UK
pp 108-18.
erm Metodologi penulisan
Sistem Vancouver
(sistem nomor)

erm Metodologi penulisan


Karakteristik Vancouver
 Urutan nomor ditulis sesuai pemunculan
pertama di dalam naskah
 Nama penulis  TANPA tanda baca
 Judul  hanya huruf pertama kapital
 Editor  ditulis lengkap
 Edisi  disingkat dengan ed ( 3rd ed.)
 Nomor halaman  digit yang berurut tidak perlu
ditulis ( p. 123 – 4 )
erm Metodologi penulisan
Kutipan dari buku teks ( Vancouver )
– nama penulis/editor
– Judul buku ( tidak digaris/dimiringkan).
– edisi ( disingkat “ed.”)
– tempat penerbit :
– nama penerbit ;
– tahun penerbitan.
– halaman ( disingkat p. atau hal. )
erm Metodologi penulisan
Satu Penulis
Roberts DH. Fixed bridge prostheses 2nd ed.
Bristol : John Wright & Sons Ltd; 1980,
p.234-6 .
Roberts DH → Nama penulis ( tanpa tanda baca)
Fixed bridge prostheses → judul buku
Bristol → nama kota penerbit
John Wright & Sons Ltd → nama penerbit
pp. 234-6 → halaman buku
erm Metodologi penulisan
Lebih dari satu Penulis

Rhoads JE, Rudd KD, Morrow RM. Dental


laboratory procedures for fixed partial dentures 2nd
ed. St Louis : CV Mosby Co. 1986, p.21

erm Metodologi penulisan


Lebih dari enam Penulis

• enam nama pertama dicantumkan


• nama ke tujuh dan seterusnya → et al ( dkk )

Fauci AS, Braunwald E, Isselbacker KJ, Wilson JD,

Martin JB, Kasper DL, et al, editors. Harrison’s

principle of internal medicine. 14th ed. New York:

McGraw Hill, Health Professions Division ; 1997.

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari Bab di dalam buku
Porter RJ, Meldrum BS. Antiepileptic drugs. In:
Katzung BG,editor. Basic and clinical
pharmacology. 6th ed. Norwalk,CN:Appleton and
Lange; 1995.pp.361-80

Porter RJ, Meldrum BS → penulis bab


Antiepileptic drugs → judul dalam Bab
Katzung BG → editor
Basic and Clinically pharmacology → judul buku
Norwalk, CN→ nama kota penerbit
Appleton & Lange → Penerbit
1995 → tahun. pp.361 – 80 → hal. buku
erm Metodologi penulisan
Kutipan dari Jurnal (Vancouver)
– nama penulis
– Judul artikel
– Nama jurnal ( disingkat sesuai gaya )
– Tahun publikasi;
– Nomor volume ( vol ) ( no. terbitan):
– Nomor halaman

erm Metodologi penulisan


Penulisan daftar pustaka → Jurnal

Pavarina AC . Overlay removable partial


dentures for a patient with ectodermal
dysplasia: a clinical report , J Prosthet
Dent ;2001:86 : 574-7

Pavarina AC → Nama penulis


Overlay removable partial dentures …. → judul artikel
J Prosthet Dent.→ judul jurnal ; tahun 2001 : vol. 86
574 - 7 → halaman jurnal

erm Metodologi penulisan


Judul yang tidak bersambung
Russell FD, Coppell AL, Davenport AP. In vitro
enzymatic processing of radiolabelled big ET-1 in
human kidney as a food ingredient. Biochem
Pharmacol 1998 Mar 1;55(5):697-701.

Judul yang bersambung

Russell FD, Coppell AL, Davenport AP. In vitro

enzymatic processing of radiolabelled big ET-1 in

human kidney as a food ingredient. Biochem

Pharmacol 1998;55:697-701.

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari seminar ( Vancouver )
– Penulis
– Judul makalah.
– Editor ( bila ada )
– Nama majalah atau nama seminar ( nomor
seri bila ada ).
– Nama kota tempat publikasi
– Penerbit
– Tahun, tanggal penyelenggaraan
– Halaman makalah ( pertama sp. akhir )
erm Metodologi penulisan
Kutipan dari Seminar/Simposium/Kongres
Mailoa E, Rovani P. Direct method of temporary bridge
construction. Proceeding of the 75th anniversary of dentistry
education in Indonesia – Surabaya and the 3rd national scientific
meeting in dentistry; August 6-9, Faculty of Dentistry Airlangga
University, Surabaya, 2003. p.65-9
Mailoa E, Rovani P. → Nama
Direct method of temporary bridge ….→ judul artikel
75th anniversary of dentistry …..→ Nama seminar
Agust 6- 9 → tanggal pelaksanaan
Faculty of dentistry Airlangga Univ → penerbit
Surabaya → tempat pelaksanaan
erm Metodologi penulisan
Contoh daftar pustaka
menurut Vancouver

erm Metodologi penulisan


Daftar Kepustakaan
1. van Noort R. Introduction to dental materials. CV
Mosby. University of Sheffield. UK, 1994. pp 108-18.

2. Frencken J, Phantumvanit P, Pilot T, Dan Songpaison


Y. Atraumatic treatment (ART): rationale, technique, and
development. J Pub Health Dent ;1996 :56(3) , pp 135 –
40.

3. Ligh RQ. Cumulative trauma injury – carpal tunnel


syndrome. J Calif Dent Assoc [online] Sept 2002
available from http://www.cda.org/member/pubs/journal/
carpal.html ( diakses 22 Juli 2004)

erm Metodologi penulisan


Penelusuran pustaka
Melalui internet

erm Metodologi penulisan


Pengertian dasar Internet

erm Metodologi penulisan


 URL → Uniform Resource Locator
alamat yang dicantumkan di Internet/Web.
Biasanya dikenal sebagai http.

 WWW → World Wide Web


adalah jaringan kerja yang dapat memuat
informasi berupa teks, gambar, suara dan
musik.

erm Metodologi penulisan


URL

• .edu or .ac - educational/akademik


• .gov – governmental/pemerintah
• .com – commercial/komersial
• .org – organisational/organisasi
erm Metodologi penulisan
mss

­Web ­Images ­Products

Try our new search options below. Tell us what you think

• Advanced
Yahoo! Search
Search the Web: • Preferences

erm Metodologi penulisan


Web Images Groups News Froogle more »

I'm Feeling Lucky Google Search

Advertising Programs - Business Solutions - About Google


©2004 Google - Searching 8,058,044,651 web pages

erm Metodologi penulisan


1. Dental Anatomy @ Dentalwisdom
www.dentalwisdom.com/training/ anatomy/traininganatomy1.html - 29k -
Tersimpan - Halaman yang mirip

2. Amazon.com: Books: Dental Anatomy: A Self-Instructional Program ...


... Offers highly illustrated self-paced instruction on dental anatomy, to be used as a
class text or as an introduction to the field of dentistry. ...
www.amazon.com/exec/obidos/ tg/detail/-/0838514928?v=glance - 53k - Tersimpan -
Halaman yang mirip

3. dental anatomy definition of dental anatomy. What is dental ...


dental anatomy. Word: Word. Noun, 1. dental anatomy - the branch of gross
anatomy concerning with the morphology of teeth ...
www.thefreedictionary.com/dental%20anatomy - 15k - Tersimpan - Halaman yang
mirip
4. [PPT] Dental Anatomy
Format File: Microsoft Powerpoint 97 - Tampilkan sebagai HTML
DENTAL ANATOMY. 1. Anatomy of a tooth. a. Anatomical crown- portion of
tooth covered with enamel. Dental Anatomy. Anatomic crown. ...
www.cs.amedd.army.mil/Dentalsci/ PPT/A06%20Dental%20Anatomy.pps -
Halaman yang mirip
erm Metodologi penulisan
Ketentuan Umum kutipan
melalui Internet
 Alamat web-site / URL
– tanda titik, koma
– garis datar, garis miring
 Tanggal up-date
 Tanggal akses
 Kutipan tetap mengikuti sistem penulisan
yang dipilih  Konsisten!
erm Metodologi penulisan
Kutipan jurnal dari Internet ( Harvard )
– Nama penulis/Editor (nama akhir, Ed )
– Tahun
– Judul artikel
– Judul Jurnal ( Italic / digaris) [online]
– Jenis media yg dikutip [internet]
– Tanggal publikasi
– Nomor volume ( vol.) dan no. isu
– Alamat web-site ( Available from http : // www)
– Tanggal akses, nama bulan lengkap, tahun

erm Metodologi penulisan


Smith,J. (1996) Time to go home. Journal of
Hyperactivity [Internet] 12th October, 6 (4),
pp.122-3. Available from: http://www.lmu.ac.uk
[Accessed June 6th,1997]

Kumaidi, W. (1998) Pengukuran Bekal Awal


Belajar dan Pengembangan tesnya, Jurnal
Ilmu Pendidikan [Internet], Jilid 5, No. 4,
Available from: <http://www.malang.ac.id,
diakses, 20 Januari 2000

erm Metodologi penulisan


Kutipan jurnal dari Internet (Vancouver)
– Nama penulis/Editor (nama akhir, Ed )
– Judul artikel
– Judul Jurnal dalam singkatan
– [ nomor seri online ]
– Tahun publikasi;
– Nomor volume ( vol.)no. isu.
– Alamat web-site ( Available from http : // www)
– Tanggal akses, nama bulan ditulis lengkap, tahun.

erm Metodologi penulisan


Morse SS. Factors in the emergence of infectious
disease. Emerg Infect Dis [serial online] 1995 Jan-
Mar;1(1):[internet]. Available from:
URL:http://www/cdc/gov/ncidoc/EID/ eid.htm. Accessed
December 25, 1999.

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari E-mail
 E-mail personal
Corliss B. Plasma and urine salic-acid in non
insulin dependent diabetes melitus. E-mail to Els
Rovani ( rovani@indosat.net.id) 1999 Jan 13 ( dikutip
1999 Jan. 15 )

 Mailbase/mailing list
Brack, E. V. ( 2 May 1995 ). Re : Computing short
courses. Discussion list [ online]. Available
from:ListSER@FTP.NRG.DTU.DK ( diakses tanggal
18 Februari 1999 )

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari media elektronik
 CD - rom
Ash MM, Nelson S. Wheeler’s dental anatomy,
physiology and occlusion. 8th ed. [ CD-Rom] WB
Saunders. Philadelphia, 2000.

 Videocassette
HIV/AIDS: the facts and the future
[videocassette]. St. Louis :CV. Mosby-Year
Book; 1995.

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari sumber lain
 Leaflet
Lamasil [ insert package ]. East Hanover, NJ. :
Sandoz Pharmaceuticals Corp; 1993.

 Kamus
Stedman’s medical dictionary. 26th ed. Baltimore:
Williams & Wikins; 1995. Apraxia; p.119-20

‘apraxia’ → defenisi yang dicari di dalam kamus

erm Metodologi penulisan


Kutipan dari sumber lain
 Disertasi
Kaplan SJ. Post-hospital home health care: the
elderly's access and utilization [dissertation]. St.
Louis (MO): Washington Univ.; 1995.

 Seminar
Mailoa E, Rovani P. Direct method of temporary
bridge constraction. Proceeding of the 75th
anniversary of dentistry education in Indonesia –
Surabaya and the 3rd national scientific meeting in
dentistry; August 6-9, Faculty of Dentistry Airlangga
University, Surabaya, 2003.p.65-9
erm Metodologi penulisan
Kutipan dalam naskah
Sistem HARVARD

1. Manfaat bahan ajar bagi mahasiswa terasa


lebih bermanfaat… ( Weston 1988, p.45)
2. Scholtz (1990, p.445) membantah bahwa…

atau
1. Manfaat bahan ajar bagi mahasiswa terasa
lebih bermanfaat… ( Weston 1988)

2. Scholtz (1990) membantah bahwa…

erm Metodologi penulisan


Kutipan dalam naskah

Sistem VANCOUVER

1. Manfaat bahan ajar bagi mahasiswa terasa lebih


bermanfaat… 1

2. Scholtz 2 membantah bahwa…

erm Metodologi penulisan


Bilamana sumber yang dikutip tidak
mencantumkan nama penulis

1. Kontrol infeksi sangat penting di bidang bedah


mulut ( Dental Up Date 4 May, 1998 )…

2. Menurut data yang dikumpulkan WHO (2001)…

erm Metodologi penulisan


Penelusuran pustaka
 Pilih topik yang dicari
 Kumpulan bahan bacaan dari beberapa
sumber
– buku teks
– majalah/jurnal
– internet
– CD Rom
 Catat semua komponen yang ada →
susun sesuai sistem penulisan.
 Buatkan konsep

erm Metodologi penulisan


Kumpulan buku teks

erm Metodologi penulisan


Kumpulan buku teks

erm Metodologi penulisan


Media elektronik – CD Rom
erm Metodologi penulisan
Media elektronik – CD Rom
erm Metodologi penulisan
erm Metodologi penulisan
Jurnal Ortodontik
erm Metodologi penulisan
erm Metodologi penulisan
Tugas penulisan
1. Buat satu daftar pustaka yang terdiri dari tiga
sumber bacaan .
a. jurnal cetak ( tahun 2000 )
b. Buku teks ( tahun 1994 )
c. Jurnal/artikel dari internet

2. Buat dua sistem, Harvard & Vancouver


3. Artikel bebas
4. Fotokopi sumber bacaan dan susunan daftar pustaka

erm Metodologi penulisan


• PENDAHULUAN

• TINJAUAN PUSTAKA

• PEMBAHASAN

• RINGKASAN

• DAFTAR PUSTAKA

erm Metodologi penulisan

Anda mungkin juga menyukai