Anda di halaman 1dari 22

PENANGANAN ANAK BERKEBUTUHAN

KHUSUS DI KABUPATEN DELI SERDANG


OLEH :
DR. DRA MISKA GEWASARI, MM

LUBUK PAKAM , 27 NOVEMBER 2023


KOMITMEN NEGARA DALAM
PERLINDUNGAN ANAK

UNDANG-UNDANG DASAR 1945

Pasal 28 B ayat 2
Setiap anak berhak atas kelangsungan hidup,
tumbuh, dan
berkembang serta berhak atas perlindungan
dari kekerasan dan diskriminasi.
KOMITMEN
PEMERINTAH KABUPATEN DELI SERDANG
DALAM PERLINDUNGAN ANAK

PERBUP NO. 5 TAHUN 2021

Pasal 13 ayat 2
Pemerintah daerah menyediakan fasilitas
khusus bagi anak-anak yang berkebutuhan
khusus, atas pelayanan kesehatan dasar dan
kesejahteraan.
ALUR PENANGANAN LAYANAN ABK BERBASIS MASYARAKAT
DI KABUPATEN DELI SERDANG

LAYANAN DI DESA LAYANAN DI KECAMATAN KOORDINASI DI KABUPATEN

KADES TP.PKK DESA CAMAT TP. PKK SEKDA TP. PKK


KECAMATAN KABUPATEN

BAPPEDALITBANG
KADER KOORDINATOR DINAS
MASYARAKAT
PENDAMPING BALAI KB P3AP2KB
ABK KECAMATAN DINAS PMD

DINAS DUKCAPIL

TIDAK
DASAWISMA
PUSKESMAS MEMILIKI BPJS DINAS SOSIAL
BIDAN DESA
MEMILIKI BPJS
RSUD

DINAS
KESEHATAN
DINAS
PKBM PENDIDIKAN

KET : KET :
RAKOR POKJA KECAMATAN RAKOR POKJA KABUPATEN
6 Kali/Tahun 4 Kali/Tahun
PERBANDINGAN ABK
BERDASARKAN JENIS KELAMIN YG
DIDAMPINGI DI PKBM
Jumlah ABK Berdasarkan Jenis Kelamin

Laki-laki
Perempuan
44,72 %
127 ORANG Laki-laki
55,28 % Perempuan
157 ORANG
SISWA ABK BERDASARKAN UMUR

13 Tahun 14 Tahun
12 9% 15
8%
Tahun Tahun
7% 8% 16
Tahun
11 Tahun 4%
8%
17 Tahun
7%

10 Tahun 18 Tahun
9% 4% 19
Tahun
1%
9 Tahun 8 Tahun ≤6 Tahun 20
7% 9% 13% Tahun
2%
≥21
Tahun
7 Tahun 3%
2%
SISWA ABK BERDASARKAN KELOMPOK UMUR

5,15 % 13,40 %

≤ 6 tahun

Usia 7-18

81,44 % >18 tahun


STATUS ORANG TUA ABK

Ayah Ibu

Status
Jumlah Persentase Jumlah Persentase

Masih Hidup 180 92,78% 187 96,39%

Sudah Meninggal 14 7,22% 7 3,61%

Total 194 100% 194 100%


PEKERJAAN ORANG TUA ABK

TKI
di
Pekerjaan Ayah
luar Lainnya,
neger 36%
i Pe-
8% gawai
Tidak
Negeri
bekerja
Sipil
12%
(PNS)
2%

Pabrik Petani
22% 16%
Nelayan
4%
PEKERJAAN ORANG TUA ABK
Tidak Bek- TKW di luar
erja/Ibu
Rumah
Pekerjaan Ibu Lainnya
negeri
1%7%
Tangga
Pegawai
78%
Negeri Sipil
4%
Petani
2%
Pabrik
3%
Pembantu
Rumah
Tangga
7%
Apakah Bapak/Ibu merasa
Terbebani dengan kondisi anak ibu Jumla Persen
yang berkebutuhan khusus? h tase

Ya, saya merasa terbebani karena anak saya


53 27,32%
tidak bisa mengurus dirinya sendiri

Tidak, anak saya bisa mengurus dirinya sendiri. 141 72,68%

Total 194 100%


Apakah Bapak/Ibu pernah merasa tidak sabar,
sehingga mencubit dan melakukan kekerasanPer-
nah
fisik terhadap anak? 39,18
%
PER
NAH

Tidak
Per-
nah
60,82
%
TIDAK
PER-
NAH
Siswa ABK mendapat
Jumlah Persentase
pendidikan dan
pendampingan di PKBM
2023 24 12,37%

2022 99 51,03%

2021 59 30%

2020 7 3,61%

2019 5 2,58%

Total 194 100%


Orang Tua ABK yang pernah
mendapatkaninformasi, pendidikan dan Jumlah Persentase
pelatihan bagaimana mendidik dan
mendampingi anak-anak yang
berkebutuhan khusus oleh PKBM atau
tenaga ahli lainnya?

Pernah 164 84,54%

Tidak Pernah 30 15,46%

Total 194 100%


Apakah Bapak/Ibu percaya, guru, tutor atau relawan yang
mendampingi anak Bapak Ibu, memiliki sikap rasa sayang
kepada anak Bapak/Ibu?

Sayang
100%
Setelah anak Bapak/Ibu mendapat pendidikan
dan pendampingan di PKBM, apakah ada pe-
rubahan anaknya kearah yang lebih baik?

Tidak
ada pe-
rubahan
5,67 %

Ada
Pe-
ruba
han
94,33
%
Apakah anak Bapak/ibu
Pernah mendapatkan terapi Jumlah Persen
khusus oleh tenaga ahli, tase
Terapis atau dokter?

Pernah 157 80,93%

Tidak pernah 37 19,07%

Total 194 100%


Sebelum anak Bapak/Ibu mendapatkan pen-
didikan dan pendampingan di PKBM, apakah
anaknya sudah bisa mandiri atau mengurus
dirinya sendiri?

Belum bisa mandiri


76,80%
BELUM BISA MANDIRI

Sudah bisa mandiri


23,20%
SUDAH MANDIRI
Setelah anak Bapak/Ibu mendapatkan pen-
didikan dan pendampingan di PKBM, apakah
Belum
saat ini anaknya sudah bisa mandiri atau
bisa
mandiri
mengurus dirinya sendiri? 24,74 %
BELU
M BISA
MANDI
RI
Sudah bisa
mandiri
75,26 %
SUDAH
BISA
MANDIRI
Apa harapan Bapak/Ibu Persen
terhadap anaknya yang
mendapatkan Jumla tase
pendidikan dan pendampingan h
di PKBM?
Anak saya bisa mengurus dirinya 147 75,77%
sendiri
dan tidak lagi bergantung kepada saya.
Anak saya bisa membaca dan menulis 45 23,20%

Anak saya bisa mendapatkan pekerjaan


dan kehidupan yang layak seperti anak 2 1,03%
normal lainnya.
Total 194 100%
Kondisi tumbuh kembang abk diperiksa dokter
puskesmas

147

23

Berkembang Tidak Berkembang


PENANGANAN ABK DI RSUD H. AMRI
TAMBUNAN
DARI 103 ANAK YANG MENGIKUTI
TERAPI DI RSUD H. AMRI
TAMBUNAN, SEBANYAK 73 ANAK
YANG AKTIF MENGIKUTI TERAPI,
DAN 30 ORANG ANAK TIDAK AKTIF
MENGIKUTI TERAPI
DARI 73 ANAK YANG MENGIKUTI
TERAPI SEBANYAK 70 ANAK, ATAU
95,89% TERJADI PERUBAHAN ATAU
PERBAIKAN TERHADAP KONDISI
KELAINAN ANAK, SEBANYAK 3
ANAK ATAU 4,11% TIDAK
MENGALAMI PERUBAHAN

Anda mungkin juga menyukai