Anda di halaman 1dari 14

GERAKAN SEDEKAH TELUR

bagi ASN Pemkab.Rembang


dalam rangka
Intervensi Spesifik Stunting
Disampaikan Oleh:
Mochamad Hanies Cholil Barro’
WAKIL BUPATI REMBANG
Selaku Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting Kabupaten Rembang

Jumat, 8 September 2023


Latar Belakang
 Pemerintah Kabupaten beserta Masyarakat berkomitmen untuk
melaksanakan percepatan penurunan stunting;
 Pemerintah Kabupaten Rembang berkomitmen melaksanakan percepatan
penurunan stunting hingga dibawah 10% untuk tahun 2023;
 Seluruh Stakeholder, Swasta, Organisasi Kemasyarakatan, Organisasi
Profesi terkait, serta Perguruan Tinggi bekerjasama untuk membantu
percepatan penurunan stunting;
 Penganggaran kegiatan penanganan stunting bersumber dari APBN,
APBD, APBDes dan Sumber Dana lainnya;
 Melakukan Aksi Konvergensi Penurunan Stunting terintegrasi termasuk
penyelenggaraan intervensi spesifik dan intervensi sensitif dalam
percepatan penurunan stunting sesuai dengan kewenangan masing
masing kepada :
keluarga berisiko stunting, pendampingan keluarga berisiko stunting,
calon penganting, Ibu hamil, Ibu pasca persalinan, balita (anak bawah
lima tahun) dan baduta (anak bawah dua tahun);
 Melakukan Monitorong dan Evaluasi secara terpadu langsung ke
lapangan;
Mengapa harus TELUR

Jika asam amino esensial KURANG, maka


Anak balita di masa emas tumbuh
pembentukan protein rendah. Ini bisa
kembang sangat membutuhkan asam menyebabkan terhambatnya pertumbuan
amino esensial karena berperan sel tulang, otot, darah, metabilisme zat
mengaktifkan jaras mTORC di dalam besi, dan sebagainya. Pada akhirnya,
sel-sel tubuh untuk membentuk konsekuensi dari kondisi itu semua adalah
protein. stunting.

Salah satu cara untuk mencegah stunting


adalah memberikan anak makan telur.
TELUR direkomendasikan karena : Anak yang mengkonsumsi satu butir telur
 sumber protein hewani yang sehari selama 6 bulan dalam periode MPASI
mengandung 9 asam amino esensial 6-9 bulan terbukti :
lengkap yang tidak bisa diproduksi  menurunkan prevalensi stunting 47 %.
sendiri oleh tubuh manusia.  berat badan rendah (underweight) 74 %.
 sumber protein hewani yang paling
umum dan mudah diolah.
*MPASI : Makanan Pendamping ASI
Manfaat TELUR secara umum untuk kesehatan dan kebutuhan gizi sehari–hari

 Telur merupakan sumber gizi yang sangat baik. Satu butir telur  Memiliki vitamin A untuk pengelihatan, pertumbuhan sel, dan
mengandung sekitar 6 gram protein, sejumlah vitamin (A, B, D, kulit yang sehat.
K), kolin, selenium, yodium, fosfor, besi, dan seng.  Memiliki vitamin E sebagai antioksidan.

 Kolin pada telur diperlukan untuk kesehatan membran sel di  Telur dapat mengentalkan darah yang bertujuan untuk
seluruh tubuh dan membantu tubuh menjaga kadar menurunkan resiko serangan jantung dan stroke.
homocysteine di tingkat normal. Homocysteine adalah asam
 Telur bila dikonsumsi setiap hari dapat meningkatkan kesehatan
amino yang berkaitan dengan resiko penyakit jantung.
kognitif, karena telur mengandung semua nutrisi yang
dibutuhkan oleh otak.
 Baik untuk fungsi mental dan memori.
 Telur mengandung vitamin B12, B6, kolin, dan folat. Nutrisi ini
 Selenium sebagai mineral untuk mempetahankan kekebalan mengatur suasana hati dan memori seseorang. Tak hanya itu,
tubuh dan merupakan antioksidan kuat. Kandungan vitamin D satu butir telur mengandung 26 persen dari nilai kolin yang
pada kuning telur dapat mempercepat meredakan pilek dan flu. direkomendasikan untuk wanita.
Hal ini membuktikan bahwa mengonsumsi telur setiap hari
dapat meningkatkan kekebalan tubuh.  Telur sangat baik dikonsumsi ketika sarapan, selain membuat
kenyang hingga makan siang, telur juga membantu
 Memiliki vitamin B yang penting bagi tubuh untuk mengubah meningkatkan metabolisme tubuh.
makanan jadi energi dan penting untuk mencegah cacat lahir.  Meningkatkan Kesehatan Otak.
Manfaat Telur untuk ibu hamil
 Memberikan nutrisi untuk ibu hamil
 Menjaga kesehatan janin
 Menunjang tumbuh kembang otak janin
 Mengurangi terjadinya risiko preeklamsia
 Menurunkan risiko janin mengalami spina
bifida dan anensefali

Manfaat Telur untuk Anak


 Menguatkan otot
 Meningkatkan daya tahan tubuh
 Mendukung pertumbuhan tulang
 Mencegah Kerusakan syaraf
 Meningkatkan fungsi otak

Manfaat Telur untuk Remaja/Catin


 Mencegah Anemia
 Membantu pembentukan sel darah merah
 Detok
Kandungan Nutrisi TELUR
 Berikut fakta nutrisi telur rebus dalam satu butir (50  Konsumsi telur untuk mencegah stunting harus
gram), yang dikutip dari Healthline dan PERSAGI: menyesuaikan usia dan kebutuhan protein harian anak
 Kalori: 77 kkal yang akan meningkat seiring waktu.
 Karbohidrat: 0,6 gram
 Total lemak: 5,3 gram  Untuk diketahui, angka kebutuhan protein harian anak
 Lemak jenuh: 1,6 gram Lemak tak jenuh tunggal: yang merujuk pada Kementerian Kesehatan RI adalah
2,0 gram sebagai berikut:
 Kolesterol: 212 mg 0 – 5 bulan: 9 gram
 Protein: 6,3 gram 6 – 11 bulan: 15 gram
 Vitamin A: 6 persen dari AKG 1 – 3 tahun: 20 gram
 Vitamin B2 (riboflavin): 15 persen dari AKG 4 – 6 tahun: 25 gram
Vitamin B12 (cobalamin): 9 persen dari AKG 7 – 9 tahun: 40 gram.
Vitamin B5 (asam pantotenat): 7 persen dari AKG
 Fosfor: 86 mg atau 9 persen dari AKG  usia 6-9 bulan makan satu butir telur cukup efektif untuk
 Selenium: 15,4 mcg atau 22 persen dari AKG mencegah stunting pada anak.
 usia 18-24 bulan anak harus mengkonsumsi lebih dari
satu butir telur atau lebih dari satu jenis protein hewani.
*AKG : Angka Kecukupan Gizi
GERAKAN SEDEKAH TELUR
 fokusnya pada desa lokus tahun 2023 yg  Adapun jumlah sasaran dimasing-masing Kecamatan adalah
ada di 29 desa di 11 Kecamatan dari 14 sbb :
Kecamatan;
No Kecamatan Jml Perolehan Sumber Keterangan
 Stunting telur
3 Kecamatan yg tidak masuk lukos 2023
1 SUMBER 45 630 ASN Kec Telur diberikan
(Kaliori, Gunem dan Kragan), dimana 14 butir setiap
nanti perolehan telur tentunya dapat 2 BULU 34 476 ASN Kec minggu selama
diberikan kepada sasaran Baduta yg ada 3 GUNEM 37 518 ASN Kec 3 bulan per
dan diupayakan desa dengan stuntingnya sasaran
4 SALE 107 1.498 ASN Kec dan OPD
tertinggi dan seterusnya. 5 SARANG 156 2.184 ASN Kec dan OPD
6 SEDAN 220 3.080 ASN Kec dan OPD
 Ada kondisi dimana :
7 PAMOTAN 124 1.736 ASN Kec dan OPD
 Ada kelebihan telur dari Desa Lokus,
dikembangkan di desa lainnya dalam 8 SULANG 54 756 ASN Kec

1 kecamatan (Sumber, Bulu, Sulang, 9 KALIORI 47 658 ASN Kec


Rembang, Pancur) yang memiliki 10 REMBANG 114 1.596 ASN Kec
jumlah stunting tinggi; 11 PANCUR 46 644 ASN Kec
 Kecamatan yang kekurangan telur 12 KRAGAN 80 1.120 ASN Kec
(BLOK KUNING) disupport dari 13 SLUKE 101 1414 ASN Kec dan OPD
OPD.
14 LASEM 63 882 ASN Kec
JUMLA 1.228 17.192
DAFTAR PEROLEHAN TELUR ASN (PNS, CPNS ,P3K) di
KECAMATAN
PEROLEHAN JUMLAH JML
UPT KANTOR PPL KEBUTUHAN
NO KECAMATAN PUSKESMAS JUMLAH TELUR JML STUNTING TELUR KETERANGAN
DIKNAS KECAMATAN PERTANIAN
( ASN x 2 ) (STUNTING X 14)

1SUMBER 197 83 22 13 315 630 45 630 0


2BULU 171 50 15 8 244 488 34 476 12
3GUNEM 177 62 14 7 260 520 37 518 2
4SALE 253 42 17 5 317 634 107 1.498 -864
5SARANG 272 121 19 7 419 838 156 2.184 -1.346
6SEDAN 230 85 18 6 339 678 220 3.080 -2.402
7PAMOTAN 310 81 17 14 422 844 124 1.736 -892
8SULANG 268 82 19 9 378 756 54 756 0
9KALIORI 235 73 19 7 334 668 47 658 10
10REMBANG 608 133 52 9 802 1.604 114 1.596 8
11 PANCUR 224 72 20 6 322 644 46 644 0
12KRAGAN 389 152 18 7 566 1.132 80 1.120 12
13SLUKE 172 76 18 4 270 540 101 1.414 -874
14 LASEM 332 88 19 7 446 892 63 882 10
JUMLAH 3838 1200 287 109 5434 10.868 1.228 17.192 -6.324

1. Perkiraan telur diperoleh ASN Kecamatan 10.868


2. Kebutuhan telur ( Jml stunting x 14 ) = 1228x14 = 17.192
• DAFTAR ASN (PNS, CPNS ,P3K) di OPD
DATA ASN PEMKAB REMBANG (1 SEPTEMBER 2023)
NO NAMA OPD STRUKTURAL STAFF
TOTAL
II.a II.b III.a III.b III.c III.d IV.a IV.b CPNS PNS PPPK
1 SEKRETARIAT DPRD 1 3 5 39 48
2 SEKRETARIAT DAERAH 1 6 8 5 5 112 6 143
3 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 1 1 2 8 2 53 67
4 RSUD DR. R. SOETRASNO 3 9 51 430 143 636
5 INSPEKTORAT 1 6 2 16 24 49
6 DINSOSPPKB 1 1 4 8 4 27 1 46
7 DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN 1 1 2 3 2 20 29
8 DINAS PERTANIAN DAN PANGAN 1 1 6 3 2 11 81 63 168
9 DINAS PERINDUSTRIAN DAN TENAGA KERJA 1 1 4 7 1 6 27 47
10 DINAS PERHUBUNGAN 1 1 3 9 1 7 30 52
11 DINAS PERDAGANGAN DAN KOPERASI, UKM 1 1 4 6 9 94 115
12 DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA 1 1 5 9 5 69 1 91
13 DINAS PENANAMAN MODAL, PELAYANAN TERPADU SATU PINTU 1 2 2 2 14 21
14 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 1 1 3 2 22 9 38
15 DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG 1 4 1 1 2 81 3 93
16 DINAS LINGKUNGAN HIDUP 1 3 2 1 111 1 119
17 DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA 1 1 3 4 2 21 32
18 DINAS KESEHATAN 1 1 3 2 10 77 15 109
19 DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL 1 1 3 1 1 2 18 27
20 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1 1 3 3 1 2 23 4 38
21 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 1 1 3 2 3 17 27
22 DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN 1 1 2 2 4 19 1 30
23 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 1 1 4 7 2 14 2 31
24 BADAN PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH 1 1 5 15 2 54 78
25 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 1 4 4 3 30 9 51
26 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 1 1 3 1 1 15 22
27 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 1 1 3 2 3 34 44
Jumlah 1 28 39 78 126 9 156 1,556 258 2,251
• DAFTAR PEROLEHAN TELUR ASN (PNS, CPNS ,P3K) di OPD
DATA ASN PEMKAB REMBANG (1 SEPTEMBER 2023)
NO NAMA OPD STRUKTURAL STAFF
TOTAL
II.a II.b III.a III.b III.c III.d IV.a IV.b CPNS PNS PPPK KECAMATAN
1 DINAS PENANAMAN MODAL, PELAYANAN TERPADU SATU PINTU 5 10 8 4 42 69 PAMOTAN
2 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 6 5 15 8 66 18 118 PAMOTAN
3 DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG 5 20 4 4 4 243 6 286 PAMOTAN
4 DINAS LINGKUNGAN HIDUP 5 15 8 4 333 2 367 PAMOTAN
5 DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL 6 5 15 4 4 4 54 92 PAMOTAN
6 SEKRETARIAT DPRD 6 15 20 117 158 SALE
7 SEKRETARIAT DAERAH 6 36 40 20 10 336 12 460 SALE
8 DINSOSPPKB 6 5 20 32 8 81 2 154 SALE
9 DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN 6 5 10 6 4 60 91 SALE
10 DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN 6 5 10 8 8 57 2 96 SALE
11 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 6 5 10 32 4 159 216 SARANG
12 DINAS PERINDUSTRIAN DAN TENAGA KERJA 6 5 20 28 4 12 81 156 SARANG
13 DINAS PERHUBUNGAN 6 5 15 36 4 14 90 170 SARANG
14 DINAS PERDAGANGAN DAN KOPERASI, UKM 6 5 20 24 18 282 355 SARANG
15 DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA 6 5 25 36 10 207 2 291 SARANG
16 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 6 5 20 28 4 42 4 109 SARANG
17 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 6 20 16 6 90 18 156 SARANG
18 RSUD DR. R. SOETRASNO 15 36 102 1290 286 1729 SEDAN
19 INSPEKTORAT 6 30 8 32 72 148 SEDAN
20 DINAS PERTANIAN DAN PANGAN 6 5 30 12 8 22 243 126 452 SEDAN
21 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 6 5 12 4 2 45 74 SEDAN
22 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 6 5 15 8 6 102 142 SEDAN
23 DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA 6 5 15 16 4 63 109 SLUKE
24 DINAS KESEHATAN 6 5 15 8 20 231 30 315 SLUKE
25 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 6 5 15 12 4 4 69 8 123 SLUKE
26 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 6 5 15 8 6 51 91 SLUKE
27 BADAN PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH 6 5 20 60 4 162 257 SLUKE
Jumlah 6 168 195 385 498 36 312 4668 516 6784

KETERANGAN : Esselon II (6 telur), III (5 telur), IV (4 telur), PNS (3 telur), P3K & CPNS (2 telur)
DAFTAR PEROLEHAN TELUR ASN (PNS, CPNS ,P3K) di OPD
DATA PERKIRAAN PEROLEHAN TELUR DARI OPD
KABUPATEN REMBANG
JML PEROLEHAN
JUMLAH KEKURANGAN JML
NO KECAMATAN KEBUTUHA TELUR DARI DUKUNGAN DARI OPD Keterangan
STUTING TELUR TELUR
N TELUR KEC

Sekretariat DPRD 158


Sekretariat Daerah 460
1 SALE 107 1498 634 864 DinsosPPKB 154
Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman 91
Dinas Kearsipan dan Perpustakaan 96 Cadangan
JUMLAH 864 959 95
Satuan Polisi Pamong Praja 216
Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja 156
Dinas Perhubungan 170
2 SARANG 156 2184 838 1346 Dinas Perdagangan dan Koperasi, UKM 355
Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga 291
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 109
Badan Penanggulangan Bencana Daerah 156 Cadangan
JUMLAH 1453 107
RSUD DR Soetrasno 1729
Inspektorat 148
3 SEDAN 220 3080 678 2402 Dinas Pertanian dan Pangan 452
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 74
Badan Kepegawaian Daerah 142 Cadangan
JUMLAH 2402 2545 143
Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu 69
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 118
4 PAMOTAN 124 1736 844 892 Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang 286
Dinas Lingkungan Hidup 367
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 92 Cadangan
JUMLAH 892 932 40
Dinas Komunikasi dan Informatika 109
Dinas Kesehatan 315
5 SLUKE 101 1414 540 874 Dinas Kelautan dan Perikanan 123
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata 91
Badan Pendapatan , Pengelolaan 257 Cadangan
JUMLAH 874 895 21
JUMLAH TOTAL 809 9912 3534 6378 6784 406
TEKNIS PELAKSANAAN
 Setiap ASN memberikan sedekah telur setiap minggunya sbb :
 ASN di Kecamatan 2 butir telur
 OPD dengan rincian :
- Esselon II ( 6 butir telur )
- Esselon III ( 5 butir telur )
- Esselon IV ( 4 Butir telur )
- PNS ( 3 butir telur )
- P3K dan CPNS ( 2 butir telur )
 Rencana pelaksanaan sedekah telur mulai Minggu ke-2 September 2023 yaitu 15 September 2023;
 Telur diharapkan sudah dikumpulkan di kecamatan masing-masing paling lambat hari Jum’at pagi;
 Sebagai penanggungjawab pengumpulan di kecamatan adalah TPPS Kecamatan dibantu oleh Koordinator Balai Penyuluhan
KB di masing-masing Kecamatan termasuk data BNBA sasaran;
 Pengambilan telur di Kecamatan oleh TPPS Desa dibantu TPK Desa masing-masing pada hari jum’at pagi untuk selanjutnya
didistribusikan ke penerima sasaran sekaligus memantau tersalurkannya dan dikonsumsinya telur tersebut oleh sasaran;
 Mengevaluasi pelaksanaan secara berkala (setiap bulan) untuk melihat keberhasilan (berat badan dan tinggi badan) dengan
melibatkan semua pihak terutama kader TPK ynag secara langsung mengetahui dan melihat dari sasaran tersebut;
 Hasil evaluasinya disampaikan secara bertahap, dari TPPS Desa ke TPPS Kecamatan, dan selanjutnya TPPS Kecamatan ke
TPPS Kabupaten.
GERAKAN SEDEKAH TELUR kepada BADUTA
Kecamatan Lokus
Desa Prioritas Tahun 2023 Kecamatan Bukan Lokus
Desa Tambahan

SK BUPATI No. 050/2004/2022 Desa Tambahan


81 Desa
( 6 Kecamatan)
29 Desa Sumber Bogorejo, Grawan, Jadi, Kedungasem, 34 Desa
(11 Kecamatan) Kedungtulup, Krikilan, Logede, Logung, ( 3 Kecamatan)
Megulung, Pelemsari, Polbayem,
Gunem Banyuurip, Demaan, Dowan, Gunem,
Sumber Tlogotunggal Randuagung, Ronggomulyo, Sekarsari,
Panohan, Pasucen, Sambongpayak,
Sukorejo, Sumber
Bulu Sendangmulyo Sendangmulyo, Sidomulyo, Suntri,
Bulu Cabean, Jukung, Kadiwono, Karangasem,
Sale Mrayun, Tahunan, Ukir Lambangan Wetan, Mantingan, Mlatirejo,
Tegaldowo, Telgawah, Timbrangan,
Sarang Lodan Kulon, Karangmangu, Trembes
Sulang Glebeg, Jatimudo, Karangharjo, Kemadu,
Bajingjowo, Sarangmeduro Kunir, Landoh, Seren Kaliori Babadan, Dresi Kulon, Meteseh,
Sedan Karas, Sedan, Karangasem, Rembang Gedangan, Gegunung Wetan, Kabongan Mojorembun, Sambiyan,
Kidul, Kasreman, Ketanggi, Kemundung, Sendangagung, Tambakagung
Sedirejo, Gandrirojo, Kumbo, Kutoharjo, Leteh, Ngadem, Ngotet, Pacar,
Dadapan, Padaran, Pandean, Pasarbanggi, Pulo, Kragan Balongmulyo, Karanganyar,
Menoro Sawahan, Sidowayah, Sridadi, Tireman, Karangharjo, Karanglincak, Kebloran,
Tlogomojo, Turusgede Kendalagung, Kragan, Mojokerto,
Pamotan Gambiran, Bangunrejo, Pamotan Narukan, Pandangan Kulon, Pandangan
Pancur Banyuurip, Criwik, Doropayung,
Sulang Sulang Gemblengmulyo, Japeledok, Jeruk, Wetan, Plawangan, Sendangmulyo,
Rembang Mondoteko, Waru Johogunung, Kalitengah, Langkir, Sendangwaru, Sudan, Sumbergayam,
Pancur Pancur Ngulahan, Pandan, Punggurharjo, Sumbersari, Sumurpule, Sumurtawang,
Sidowayah, Sumberagung, Trenggulunan, Tanjungsari, Tegalmulyo, Terjan, Woro
Sluke Labuhan Kidul, Manggar, Jur- Tuyuhan, Wuwur
angjero, Leran Lasem Babagan, Binangun, Bonang, Gowak,
Lasem Sumbergirang Jolotundo, Kajar, Karangturi, Karasgede,
Ngemplak, Sendangasri, Soditan, Sriombo,
Tasiksono
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai