Anda di halaman 1dari 11

BULLYING

DIKALANGA
N
REMAJA
KELOMPOK 3
DEFINISI

Akhir-akhir ini kasus akibat Bullying berasal dari kata bully yang berarti
menggertak dan mengganggu. Riauskina,
kekerasan makin sering ditemui, Djuwita, dan Soesetio mendefinisikan school
seperti perkelahian atau tawuran bullying sebagai perilaku agresif kekuasaan
antar pelajar. Selain tawuran antar terhadap siswa yang dilakukan berulang-ulang
pelajar, sebenarnya ada bentuk- oleh seorang/kelompok siswa yang memiliki
kekuasaan, terhadap siswa lain yang lebih
bentuk perilaku kekerasan oleh lemah dengan tujuan menyakiti orang
siswa yang tidak begitu mendapat tersebut.
perhatian, seperti pengucilan teman
dan pemalakan terhadap teman,
yang biasa disebut dengan bullying.
CYBERBULLYIN
G Cyber bullying adalah segala bentuk
kekerasan yang dialami anak atau remaja
dan dilakukan teman seusia mereka melalui
dunia cyber atau internet.
PENYEBAB
BULLYING
Bullying disebabkan oleh korban dari keadaan
lingkungan yang membentuk kepribadiannya
menjadi agresif dan kurang mampu mengendalikan
emosi, seperti lingkungan rumah yang tidak
harmonis karena adanya pertengkaran orangtua atau
broken home, kekerasan yang dilakukan orangtua
terhadap anaknya, perlakuan orangtua yang terlalu
mengekang anaknya.
DAMPAK BULLYING
HARGA DIRI TRAUMA &
RENDAH DEPRESI

TAKUT PERGI
KE SEKOLAH LECET LUKA

TIDAK
TERTARIK
PADA
AKTIVITAS
SOSIAL YANG
BUNUH DIRI
MELIBATKAN
MURID LAIN
CARA MENGATASI BULLYING

1 2
Menanamkan pengertian Membekali siswa untuk
bahwa rasa aman adalah hak membuat keputusan
dan milik semua orang

Menyadarkan semua orang

3 di sekolah bahwa tindakan


bullying dalam bentuk
apapun tidak dapat ditolerir
4 Membantu siswa membentuk
lingkaran orang yang
mereka percaya
PENTINGNYA BIMBINGAN KONSELING DI
SEKOLAH
a) Memiliki pemahaman diri.
b) Mengembangkan sikap positif.
c) Membuat pilihan kegiatan secara sehat.
d) Mampu menghargai orang lain.
e) Memiliki rasa tanggung jawab.
f) Mengembangkan ketrampilan hubungan
antar pribadi.
g) Dapat menyelesaikan masalah.
h) Dapat membantu membuat keputusan
secara baik.
TREND DAN ISSUE BULLYING
DIKALANGAN REMAJA

Trend Issue
Pada remaja, umumnya bullying dapat dilakukan Indonesia adalah salah satu negara yang
dalam bentuk verbal (membentak atau mencela),
diduga masih mengalami angka kejadian
fisik (menendang, memukul, meludahi), relasional
(mengabaikan, mengucilkan), serta dalam bentuk bullying cukup tinggi, seperti perilaku
cyberbullying. "Kalau sudah mengenal bentuk- intimidasi di kalangan remaja, meskipun
bentuk bullying, jika mereka melakukan bullying, data akuratnya masih belum diketahui.
maka perlu untuk berhenti. Dan sebaliknya, jika Tetapi Sebanyak 40% remaja telah
seseorang menyadari bahwa dia telah menjadi
diintimidasi di sekolah dan 32% melaporkan
korban bully, maka perlu melakukan langkah untuk
bahwa mereka telah menjadi korban
tidak membiarkan tindakan bully itu terus berlanjut"
kekerasan fisik.
Pencegahan terhadap bullying dapat dimulai melalui
orangtua dengan mengajarkan kecerdasan
emosional sejak dini dan dapat dilakukan oleh
sekolah dan pemerintah, seperti program anti
bullying. Adanya bimbingan konseling juga
berpengaruh penting dalam mencegah adanya
bullying
SEKIAN
TERIMAKASIH
ANY QUESTION?

Anda mungkin juga menyukai