Anda di halaman 1dari 13

Kelompok 3

Anike Nurhayati Ratna Agustin Elisa

202221500019 202221500025 202221500480


Jenis-Jenis Karangan
Menulis
Pengertian Karangan
Karangan adalah sebuah karya tulis untuk mengutarakan
gagasan atau ide yang dituangkan dalam bentuk tulisan.

Pendapat Para Ahli

1 2 3 4
Ahmadi (1988:20) Gie (1995:17) Widyamartaya (1990) Keraf (1994:2)
Tujuan Karangan

Tujuan utama mengarang atau menulis ialah


sebagai sarana komunikasi secara tidak
langsung. Sedangkan tujuan menulis secara
umum adalah memberikan pedoman,
menerangkan sesuatu, menceritakan
peristiwa, meringkas, dan meyakinkan.
Ciri-Ciri Karangan yang Baik
Jelas.
1 Aspek kejelasan dalam suatu karangan sangat diperlukan agar karangan tersebut lebih
mudah dipahami dan jelas untuk dibaca oleh pembacanya.

Kesatuan dan Organisasi.

2 Aspek kesatuan yang baik tampak pada setiap kalimat penjelas yang logis dan mendukung ide
utama paragraf, sedangkan aspek organisasi yang baik tampak dari posisi kalimat yang tepat
pada tempatnya dengan kata lain kalimat tersebut tersusun dengan urut dan logis.

Ekonomis.

3 Ciri ekonomis berkaitan erat dengan soal keefisienan, baik waktu maupun tenaga. Kedua
keefisienan itu sangat diperlukan oleh pembaca di dalam menangkap isi yang terkandung
dalam sebuah karangan.

4
Pemakaian Bahasa yang Dapat Diterima.
Pemakaian bahasa yang dapat diterima akan sangat mempengaruhi tingkat kejelasan
karangan.
LANGKAH-LANGKAH
LANGKAH-LANGKAH MENYUSUN
MENYUSUN KERANGKA
KERANGKA KARANGAN
KARANGAN

1. Menentukan Tema dan 2. Mengumpulkan Bahan 3. Menyeleksi Bahan


Judul
Perlu ada bahan yang menjadi bekal Memilih bahan
Menentukan tema dan dalam menunjukkan eksistensi tulisan. yang sesuai
judul adalah hal utama Bagaimana ide, dan inovasi dapat dengan tema
dalam menyusun diperhatikan kalau tidak ada hal yang pembahasan.
kerangka karangan. menjadi bahan ide tersebut muncul.

5. Mengembangkan Kerangka
4. Membuat Kerangka Karangan

Kerangka karangan menguraikan tiap topik atau Pengembangan karangan juga


masalah menjadi beberapa bahasan yang lebih fokus jangan sampai menumpuk
dan terukur. dengan pokok permasalahan yang
lain.
JENIS-JENIS
JENIS-JENIS KARANGAN
KARANGAN

Ciri-ciri Karangan Narasi:


1. Karangan Narasi
a. Menyajikan suatu cerita yang berupa berita,
Karangan narasi adalah karangan cerita peristiwa,
pengalaman yang menarik kepada pembaca.
atau peristiwa yang disuguhkan dengan b. Cerita-cerita tersebut disajikan dengan urutan
kronologi waktu yang jelas. Karangan kronologis yang jelas.
narasi memiliki tujuan untuk menghibur c. Ada konflik dan tokoh yang menjadi inti dari
dan menyenangkan pembaca dengan sebuah karangan.
ceritanya yang telah diatur agar terlihat d. Memiliki setting yang disampaikan dengan
sangat menarik baik yang bersifat fiksi jelas.
e. Bertujuan untuk menghibur pembaca dengan
maupun non fiksi. Contoh seperti cerita-cerita yang disampaikan
karangan cerpen, novel dan hikayat .
JENIS-JENIS
JENIS-JENIS KARANGAN
KARANGAN

2. Karangan Deskripsi Ciri-Ciri Karangan Deskripsi :

Karangan deskripsi adalah jenis a. Melukiskan suatu objek dengan


karangan yang menunjukan objek sejelas-jelasnya kepada para pembaca.
dengan sangat jelas sehingga pembaca b. Melibatkan observasi panca indera. b.
seakan-akan mengalami hal yang Metode penulisan menggunakan cara
dibahas oleh penulis. objektif, subjektif, atau kesan pribadi
penulis terhadap suatu objek.
JENIS-JENIS
JENIS-JENIS KARANGAN
KARANGAN

3. Karangan Eksposisi
Ciri-Ciri Karangan Eksposisi :
Karangan Eksposisi adalah karangan
yang menjelaskan pokok masalah yang a. Menyampaikan sebuah informasi kepada
disertai dengan fakta. Tujuannya agar pembaca
para pembaca memahami dan bertambah b. Informasi yang disajikan bersifat fakta
pengetahuannya terhadap masalah yang atau benar-benar terjadi
diungkapkan. c. Tidak berusaha mempengaruhi pembaca
d. Menjelaskan sebuah proses atau analisis
suatu topik
4. Karangan Argumentasi

Argumentasi dalam suatu karangan yang


berisikan pendapat atau gagasan
mengenai suatu hal dengan pembuktian
untuk mempengaruhi pembaca agar Ciri-Ciri Karangan Argumentasi
mengubah sikap merekam dan
menyesuaikan sikap penulis.
a) Terdapat pendapat penulis mengenai
suatu topik yang sedang dibahas
b) Pendapat tersebut dilengkapi dengan
pembuktian yang berupa
fakta,data,contoh, maupun grafik
c) Bertujuan menyakinkan pembaca
JENIS-JENIS
JENIS-JENIS KARANGAN
KARANGAN
5. Karangan Persuasi

Karangan persuasi adalah karangan yang


mempengaruhi, mengajak, menganjurkan
sesuatu kepada orang lain untuk berbuat
atau bertindak sesuai yang diharapkan
pengarang.

Ciri-ciri Karangan Persuasi


a) Berisi data dan fakta
b) Berisi kata-kata ajakan
c) Menghindari konflik
d) Menyakinkan pembaca
e) Menghindari konflik
Kesimpulan
Karangan adalah suatu karya tulis hasil dari kegiatan seseorang untuk mengungkapkan
gagasan dan menyampaikan melalui bahasa tulis kepada pembaca untuk dipahami.
Lima karangan yang umum dijumpai dalam keseharian adalah narasi, deskripsi,
eksposisi, argumentasi, dan persuasi. Karangan narasi adalah sebuah bentuk wacana
yang seolah pembaca melihat atau mengalami peristiwa itu. Karangan eksposisi
adalah, karangan yang menjelaskan suatu masalah atau objek agar orang lain
mengetahuinya. Karangan argumentasi adalah karangan yang mengutarakan alasan
untuk membuktikan sesuatu dengan meyakinkan pembaca. Karangan deskripsi adalah
karangan yang memaparkan secara rinci dengan bukti sehingga pembaca seolah
terlibat secara langsung. Karangan persuasi adalah karangan yang mempengaruhi
orang lain untuk berbuat atau bertindak sesuai yang diharapkan pengarang.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai