Anda di halaman 1dari 55

1 Presentation title

STANDAR
GROOMING
DRIVER

DD Month YYYY

2 Presentation title
Contents

01 Pengertian Grooming

02 Pentingnya Grooming

03 Standar Grooming MPM Rent

04 Aksesoris yang tidak boleh di gunakan

05 KKBM

3 Presentation title
Grooming
Penampilan seseorang, dari ujung rambut sampai
dengan ujung kaki dimulai dari kebersihan tubuh
dan kerapihan, pribadi, cara berpakaian sampai
dengan tutur kata dan sopan santun

4 Presentation title
Pentingnya Grooming

Membuat ANDA menjadi lebih percaya diri untuk bersosialisasi dengan


berbagai jenis lingkungan dan orang-orang

5 Presentation title
Pentingnya Grooming

Akan lebih di hargai

Mewakili image tempat kerja

6 Presentation title
Personal
Hygiene/Kebersihan Diri

Personal
Hygiene adalah
Cara untuk
menjaga DIRI
untuk TETAP
SEHAT/RESIK
dan BERSIH

7 Presentation title
Personal Hygiene

Membunuh BAKTERI dan JAMUR

Menghindari BAU
(Bau Badan & Bau Mulut)

Menjaga Kesehatan dan Mencegah


Penyakit

8 Presentation title
Personal Hygiene

 Mandi setiap hari dan gunakan deodoran setelah mandi untuk menghindari bau badan
 Gunakan ‘mouthwash’ dan menyikat gigi 2 kali sehari untuk mencegah bau mulut
 Bagi perokok harus lebih merawat gigi untuk menghindari noda pada gigi dan tangan
dan nafas yang berbau tembakau.
 Dilarang mengunyah permen karet ketika bekerja
 Membasuh wajah secara teratur agar terlihat lebih segar
 Tidur yang cukup agar selalu terlihat segar
 Kebiasaan buruk yang harus dihindari:
 Tusuk gigi, mengorek telinga dan hidung
 Bersin & menguap tanpa menutup mulut
 Bersendawa dengan keras
 Secara terus menerus merapihkan rambut di area publik/tempat kerja
 Mengunyah makanan dengan mulut terbuka dan bersuara

9 Presentation title
Standar Grooming Driver MPM

Rambut Rapi

Click to edit title


Kerapihan

Baju Seragam

Celana Hitam

Sepatu Hitam

10 Presentation title
Standar Grooming (Rambut Pria)
• Bersih
• Wajib menyisir rambut agar
Click to edit title
tampak rapi
• Natural
• Tidak Boleh diwarnai
• Rambut tidak boleh menutup
wajah/mata
• Telinga terlihat
• Panjang rambut tidak melebihi
kerah baju

11 Presentation title
Standar Grooming

• Fungsi Seragam = Citra sesuai Visi Misi Perusahaan


• Gunakan seragam perusahaan dengan lengkap, benar tepat

Click to edit title


• Seragam harus BERSIH & di SETRIKA RAPI
• Seragam, celana panjang hitam Katun
• Kaos dalam (tidak terlihat) oblong, Ikat Pinggang Hitam
• Name Tag (ID Card) selalu terpasang
• Sepatu pantovel warna hitam dengan hak maksimal 3 cm
• Sepatu tetap dipakai di area layanan dan selama jam kerja
• Kaos kaki hitam

12 Presentation title
Grooming tidak standar

• Menimbulkan rasa tidak Nyaman

Click to edit title


• Bukan seorang profesional driver
• Merusak citra perusahaan
• Tidak sesuai dalam SOP dan perjanjian
kerja

13 Presentation title
Nilai – Nilai Driver Profesional MPM Rent

“KKBM”
KERAPIHAN  Rambut, Kumis dan Jengot, Kerah Baju, Celana - Sepatu Hitam

Click to edit title

KEBERSIHAN  Cuci Mobil

BUKA PINTU  Rasa hormat & Melayani

MAKSIMAL 80 KM  Safety

14 Presentation title
Terima Kasih

15 Presentation title
ETIKA
PELAYANAN
DRIVER
PROFESIONAL

DD Month YYYY

16 Presentation title
Contents

01 Devinisi Standar Etika Pelayanan

02 Fakta Sikap Customer

03 Standar Etika Pelayanan

04 KKBM

17 Presentation title
Etika Pelayanan

 Definisi :
 Etika pelayanan pengemudi adalah tata cara dan atau perilaku seorang pengemudi yang
Profesional didalam melayani perusahaan sehingga tercapai kepuasan dalam
pelayanan.
Thank You
 Tujuan :
 Mengimplementasikan standard layanan professional
 Meningkatkan kemampuan setiap individu dalam organisasi,khususnya dalam hal :
 -komunikasi + interaksi terhadap setiap penumpang

18 Presentation title
Etika Pelayanan

Fakta Sikap Penumpang Yang Tidak Puas


I. Penumpang yang KECEWA akan menceritakan kekecewaannya kepada
10 s.d 20 orang temannya / kenalannya
Thank You
II. Penumpang yang PUAS akan menceritakan kepuasannya kepada 3 s.d 7
orang temannya/kenalannya

III. Penumpang yang KECEWA akan pergi dan tidak ingin dilayani lagi

IV. Penumpang yang PUAS akan datang dan minta untuk dilayani lagi

19 Presentation title
Etika Pelayanan
4 LANGKAH SuKSES
1. Kualitas
Pelayanan yang

Click to edit title


Baik

4. Staff bahagia, Meningkatkan daya


ingat “ Pelanggan
layann terpelihara tentang Anda

SUKSES/Berkembang

Staff bahagia & Pendapatan


Layanan terpelihara keuntungan lebih

20 Presentation title
Etika Pelayanan

4 LANGKAH KEGAGALAN

Kualitas Layanan
yang Buruk

4. Staff tidak bahagia,


Pelanggan tidak suka
layanan tidak terjaga

Staff tidak bahagia &


Pendapatan
Layanan tidak
keuntungan sedikit
terjagaa

21 Presentation title
Standar Pelayanan Driver Profesional

DATANG DI KEDIAMAN USER

PERSIAPAN PRA PERJALANAN

Click to edit title


BERANGKAT

PELAYANAN SAAT BERSAMA USER

PELAYANAN TIBA DI TEMPAT TUJUAN

PELAYANAN TIBA DI KEDIAMAN USER

PELAYANAN SAAT KEMBALI PULANG

22 Presentation title
DATANG DI KEDIAMAN USER

Datang tepat waktu


(30 menit sebelum jam 08:00 WIB)

23 Presentation title
DATANG DI KEDIAMAN USER

15 Menit Pertama
Melakukan Pre Trip
Inspection/Pelaksanaan
perawatan harian P2H:

24 Presentation title
DATANG DI KEDIAMAN USER

15 Menit Kedua
Melakukan Grooming
• Rambut Rapi
• Kumis/Jambang/Jenggot
• Baju Seragam & ID Card
• Celana Hitam
• Sepatu Pantofel Hitam
• Kaos Kaki Hitam
• Kuku Bersih
• Tidak Bau Badan

25 Presentation title
DATANG DI KEDIAMAN USER

Posisi Menunggu

 Bersikap sabar
26 Presentation title
PERSIAPAN PRA PERJALANAN

 Tahu jalan pintas / short cut

 Gedung perkantoran
 Pusat perbelanjaan
 Kawasan pabrik
 ”Places of interest”
 Cari tahu situasi dan kondisi lalu lintas dan kejadian di
Berwawasan luas tentang lokasi
lapangan pada pagi hari sebelum bertugas

27 Presentation title
Wajib Mengucapkan salam :
“SELAMAT PAGI....”

28 Presentation title
BERANGKAT

“Selamat Pagi, Pak Roni.


Kendaraan sudah siap Pak!”

 Ucapkan salam
 Membukakan pintu

29 Presentation title
 Membukakan pintu

30 Presentation title
Bersikap
SIAP
MEMBANTU

31 Presentation title
“Permisi Bu, biar barang-barang ini saya
yang angkat/bawa.”

Bersikap siap membantu


32 Presentation title
PELAYANAN SAAT BERSAMA USER

Tanyakan apakah barang masih ada yang


tertinggal ?
Sarankan User menggunakan Sealtbelt :
“ Maaf Pak/Bu, Mohon sealtbeltnya
bisa di gunakan untuk keamanan saat perjalanan “

Tanyakan ke User tujuan dan jalan yang


dilalui sebelum menjalankan kendaraan

Pastikan Semua pintu kendaraan sudah


terkunci sebelum jalan

33 Presentation title
PELAYANAN SAAT BERSAMA USER

RAMAH &
HANGAT dalam
MELAYANI
 Menanyakan kondisi AC
apakah sudah cukup
 Menyarankan Mengunakan
Safety Belt
 Menawarkan Jalan Alternatif
apabila kondisi jalan utama
macet

34 Presentation title
“Mohon Maaf Pak, untuk keselamatan
bapak/ibu, sabuk keselamatannya
sebaiknya di pakai. Terima kasih pak”
________________________________
_
Tanyakan tujuan:
“Kita langsung ke kantor?”
Atau
“Tujuan Bapak/Ibu berikutnya kemana,
Pak/Bu?”
________________________________
_
“Bapak/Ibu apakah mau menggunakan
Waze/GoogleMaps atau lewat jalan
yang biasanya?”

35 Presentation title
 Situasi dan kondisi user
“Apakah AC-nya sudah cukup,
Pak/Bu?”
_______________________

“Apakah Bapak/Ibu ingin


mendengarkan Radio?”

36 Presentation title
Jadilah
Pendengar
Yang
Baik
37 Presentation title
SAAT PERJALANAN
Jangan memulai Pembicaraan yang
“ TIDAK PERLU “

Jangan menggunakan alat komunikasi saat


mengemudi

Patuhi Semua Rambu – rambu Lalu Lintas

38 Presentation title
Menjadi Pendengar yang Baik

Jangan memotong pembicaraan, menggurui atau anda ikut mengulang


pembicaraan

39 Presentation title
Mengutamakan
Berkendara yang
AMAN &
NYAMAN

40 Presentation title
Wajib
3S!+2S!
• Senyum
• Salam
• Sapa
• Sopan
• Santun

41 Presentation title
Salam, Senyum, Sapa, Sopan, Santun
Tidak merokok saat bertugas
Profesional dalam bekerja
Taat perintah (jangan memberi perintah)
Menjaga rahasia user

42 Presentation title
Larangan Saat Bertugas

 Meminjam uang / barang kepada


pelanggan
 Membawa pulang / menyalahgunakan /
memakai kendaraan MPM untuk keperluan
pribadi
 Tidur di dalam kendaraan saat menunggu
 Merokok
 Makan
 Menelpon
 Mengangkat kaki ke kursi / dasbor
 Minum minuman keras

43 Presentation title
PELAYANAN TIBA DI TEMPAT TUJUAN

 Membukakan pintu  Membantu membawakan barang

44 Presentation title
“Maaf Ibu, tunggu
sebentar…! Dompet Ibu
ketinggalan…”
Ingatkan ke User
agar jangan ada barang
Pastikan user turun
yang tertinggal :
setelah kendaraan benar
– benar berhenti “ Maaf Pak/Bu mohon dicek
kembali barang bawaannya

 INTEGRITAS

45 Presentation title
Posisi Saat Parkir Mobil

Parkir Mobil di tempat yang telah di Tentukan

Gunakan Kunci Pengaman

Pastikan signal HP & Car Call

Hati – hati terhadap semua orang

46 Presentation title
PELAYANAN TIBA DI KEDIAMAN USER & KEMBALI PULANG

“Apakah Bapak/Ibu masih perlu dihantarkan


malam ini?”
_____________________________

“Besok saya jemput pukul 7.00 seperti


biasa?”
_____________________________

“Mohon ijin untuk pulang, Pak/Bu?”


_____________________________

“Mohon approval TSM nya.”


_____________________________

“Sampai besok Bapak/Ibu, Selamat


Sore/Malam.”

47 Presentation title
Mengucapkan

“TERIMA KASIH”

48 Presentation title
Melakukan
Check in &
Check Out
Time Sheet
Mobile (TSM)

49 Presentation title
TIME SHEET

ADVANCED

INTEGRITAS

BBM

MOBIL

50 Presentation title
Drivers Communication Guidelines

Greetings
No Greetings (Salam) Remark
1 Selamat Pagi/ Selamat Siang/ Selamat Malam Salam ketika bertemu
2 Selamat Tinggal/ Sampai Jumpa Besok Salam ketika berpisah
3 Bagaimana kabar Bapak/Ibu hari ini? Untuk mencairkan suasana

Menawarkan bantuan & membuat customer merasa nyaman


No Greetings (Salam) Remark
1 Bolehkah saya letakkan tas Bapak/Ibu di bagasi? Menawarkan bantuan
2 Apakah A/C pendinginnya cukup? Menawarkan kenyamanan
3 Apakah Bapak/Ibu mau mendengarkan radio? Menawarkan kenyamanan
4 Apakah Bapak/Ibu ingin saya menunggu di Lobby? Menawarkan kenyamanan
5 Mohon maaf, ada kemacetan – bolehkan saya mencoba Menawarkan kenyamanan
rute lain
6 Mohon maaf, apakah Bapak/Ibu ingin menggunakan Menawarkan kenyamanan
GPS (Waze/Googlemaps) untuk petunjuk jalan?
7 Mohon maaf, saya akan membukakan pintu – mohon Menawarkan kenyamanan, sekaligus safety untuk customer
tunggu sebentar ketika turun dari kendaraan

51 Presentation title
Drivers Communication Guidelines

Meminta izin click TSM customer approval


No Greetings (Salam) Remark
1 Mohon maaf Bapak/Ibu, mohon bantu TSM approvalnya di Meminta izin approval TSM
setujui… Terimakasih.

2 Mohon maaf Bapak/Ibu, mohon bantu TSM approvalnya di Meminta izin (Sopan & Santun)
setujui karena sudah memasuki hari ke-5… Terimakasih.

Meminta izin isi bensin/ e-money


No Greetings (Salam) Remark
1 Mohon maaf, saya izin mampir sebentar mengisi bensin. Meminta izin (Sopan & Santun)
2 Mohon maaf, saya izin mampir sebentar mengisi e-money. Meminta izin (Sopan & Santun)
3 Mohon maaf, Tas & HP Bapak/Ibu jangan sampai ketinggalan Mengingatikan customer

Mengingatkan customer
No Greetings (Salam) Remark
1 Mohon maaf, Tas Bapak/Ibu jangan sampai ketinggalan Mengingatikan customer

2 Mohon maaf, HP Bapak/Ibu jangan sampai ketinggalan Mengingatikan customer

52 Presentation title
STANDAR SERVICE DRIVER
TAHAPAN KEGIATAN PERCAKAPAN
Menunggu -
Datang di Kediaman
Pemeriksaan Kendaraan -
User
Grooming (rapikan penampilan) -
Persiapan Pra- Cari tahu kondisi lalu lintas (kemacetan, -
Perjalanan penutupan jalan, dll.)

Sapa Selamat Pagi/Siang/Sore, Pak/Ibu (nama user). Kendaraan sudah siap.


Berangkat Bukakan Pintu Silakan Pak/Bu
Bawakan Barang Mari saya bawakan tasnya Pak/Bu
Ingatkan Seat Belt Mohon Maaf Pak/Bu, untuk keselamatan Bapak/Ibu, sabuk keselamatannya sebaiknya di
pakai. Terima kasih Pak/Bu
Saat Bersama User Tanyakan Tujuan Kita langsung ke kantor? atau Tujuan berikutnya kemana, Pak/Bu?
Perhatikan Kenyamanan User Apakah AC-nya sudah cukup, Pak/Bu?
Apakah Bapak/Ibu ingin mendengarkan Radio?
Bukakan Pintu Silakan Pak/Bu
Tiba di Tempat Tujuan
Bawakan Barang -
Pastikan Kebutuhan User Apakah Bapak/Ibu masih perlu dihantarkan malam ini?
Besok saya jemput pukul 7.00 seperti biasa?
Tiba di Kediaman User Mohon Ijin Pulang Mohon ijin untuk pulang, Pak/Bu?
dan Kembali Pulang
Mohon Approval TSM Mohon approval TSM nya.
Salam Sampai besok Bapak/Ibu, Selamat Sore/Malam
53 Presentation title
Nilai – Nilai Driver Profesional MPM Rent
Peduli adalah sebuah nilai dasar dan sikap memperhatikan dan bertindak
PEDULI proaktif terhadap kondisi atau keadaan diri kita dan sekitar kita.

Click to edit title


cakap dalam menyelesaikan tugas ; mampu dalam hal sebagai driver
TERAMPIL Profesional

Perasaan taat dan patuh terhadap nilai-nilai yang dipercaya termasuk


DISIPLIN melakukan pekerjaan tertentu yang menjadi tanggung jawabnya.

Kejujuran mengacu pada aspek karakter, moral dan berkonotasi atribut


JUJUR positif dan berbudi luhur seperti integritas, kejujuran, dan keterusterangan.

SEHAT Suatu kondisi dimana segala sesuatu berjalan normal dan bekerja sesuai
fungsinya dan sebagaimana mestinya

“PETEDIJUS”
54 Presentation title
Thank You

55 Presentation title

Anda mungkin juga menyukai