Anda di halaman 1dari 8

Sulawesi Utara

Seni sastra
Sulawesi Utara hingga berbagai negara
di dunia, alat musik tradisional
Kolintang telah diakui keindahannya di
dunia internasional.
Tari pasanggoram
Lirik lagu Si Patokaan: Sako mangewo tanah
man jauh
Sayang-sayang, Si Patokaan
Mangewo milei lek
Matego tego gorokan sayang lako, sayang

Sayang-sayang, Si Patokaan (Sayangku, Si


Patokaan
Matego tego gorokan, sayang

Sako mangewo tanah man jauh

Mangewo milei lek lako, sayang

Sako mangewo tanah man jauh


Makna lagu sipatokan

Si Patokaan
Lagu daerah dari Sulawesi Utara yang
berikutnya adalah Si Patokaan. Lagu Si
Patokaan menceritakan tentang pesan
seorang ibu kepada anaknya yang akan
merantau jauh.

Senjata daerah Sulawesi Utara


salah satu senjata tradisionalnya
yang bernama pedang bara
Sangihe.
Pakaian adat simpal

Rumah adat Sulawesi Utara


rumah adat Walewangko dan
rumah adat Bolaang
Mongondow.
Keragaman Sulawesi Utara

Secara garis besar penduduk di Sulawesi Utara terdiri


atas 3 suku besar yakni suku minahasa, suku sangihe
dan talaud dan suku bolaang mongondow. Ketiga
suku/etnis besar tersebut memiliki sub etnis yang
memiliki bahasa dan tradisi yang berbeda-beda. Tak
heran Provinsi Sulawesi Utara terdapat beberapa
bahasa daerah seperti Toulour, Tombulu, Tonsea,
Tontemboan, Tonsawang, Ponosakan dan Bantik (dari
Suku Minahasa), Sangie Besar, Siau, Talaud (dari
Sangihe dan Talaud) dan Mongondow, Bolaang,
Bintauna, Kaidipang (dari Bolaang Mongondow)
Berikut ini beberapa Kebudayaan di Sulawesi Utara
1. Budaya mapalus. Mapalus merupakan sebuah tradisi
budaya suku Minahasa dimana dalam mengerjakan segala
sesuatu dilakukan secara bersama-sama atau gotong
royong. Budaya mapalus mengandung arti yang sangat
mendasar. Mapalus juga dikenal sebagai local Spirit and
local wisdom masyarakat di Minahasa
2.Perayaan tulude. Perayaan tulude atau kunci taong
(kunci tahun) dilaksanakan pada setiap akhir bulan januari
dan diisi dengan upacara adat yang bersifat keagamaan
dimana ungkapan puji dan syukur terhadap sang pencipta
oleh karena berkat dan rahmat yang telah diterima pada
tahun yang telah berlalu sambil memohon berkat serta
pengampunan dosa sebagai bekal hidup pada tahun yang
baru
Bahasa Minahasa dituturkan oleh
masyarakat yang mendiami
beberapa wilayah di Provinsi
Sulawesi Utara, tepatnya di (1)
Desa Poopo, Kecamatan Passi
Timur, Kabupaten Bolaang
Mongondow; (2) Desa Paku Ure II,
Kecamatan Tenga, Kabupaten
Minahasa Selatan; (3) Desa Ritey,
Kecamatan Amurang Timur,
Kabupaten Minahasa Selatan;
Nasi jaha

Ciri Khas Sulawesi


Utara Nasi Jaha
Makanan ini juga
mirip lemper namun
tidak ada isian.
Pembuatan makanan
tradisional ini dibakar
menggunakan bambu.

Anda mungkin juga menyukai