Anda di halaman 1dari 10

​ANALISIS TINGKAT KEBERHASILAN

JALAN CIPASUNG KABUPATEN


KUNINGAN – KUTAAGUNG DAYEUH
LUHUR KABUPATEN CILACAP
​Seminar Proposal

​RIFKI ALDIANSYAH (119130173)


LATAR BELAKANG
Pertumbuhan pembangunan dan perekonomian suatu daerah tidak lepas dari pengembangan prasarana
jalan. Hal ini akan membawa perubahan kondisi angkutan barang dan jasa yang meningkat pula, baik
volume maupun berat muatannya. Karena perubahan itu, prasarana jalan sering mengalami kerusakan-
kerusakan dari tingkat kerusakan kecil hingga tingkat kerusakan besar. Sehingga perlu ada analisis mengenai
perkerasan jalan untuk menjadi bahan masukan suatu kualitas jalan di waktu yang akan datang. Salah satu
metode dalam menganalisis kerusakan perkerasan jalan yaitu dengan menggunakan Metode Pavement
Condition Index (PCI).

Saat ini jalan Kabupaten dan kota di Indonesia banyak yang mengalami kerusakan diakibatkan terjadinya
repetisi beban lalu lintas, seiring dengan meningkatnya pertumbuhan perekonomian di daerah- daerah
termasuk salah satunya Jalan Cipasung Kabupaten Kuningan yang menghubungkan ke Jalan Kutaagung
Kabupaten Cilacap. Arus lalu lintas yang melewati ruas Jalan Cipasung Kabupaten Kuningan yang
menghubungkan ke Jalan Kutaagung Kabupaten Cilacap mengalami peningkatan dan Sebagian besar adalah
angkutan barang dan kendaraan yang mengangkut hasil pertanian.

Kondisi saat ini pada Ruas Jalan Cipasung menuju Kutaagung mengalami banyak kerusakan, sehingga harus
diperbaiki. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji kondisi perkerasan ruas jalan Cipasung Kabupaten
Kuningan yang menghubungkan ke jalan Kutaagung Kabupaten Cilacap menggunakan metode Pavement
Condition Index (PCI).
Pada penelitian ini di fokuskan
pada Menganalisis kondisi
perkerasan jalan dengan
menggunakan metode Pavement
Condition Index (PCI).
Berdasarkan uraian dari latar belakang, maka yang
menjadi masalah dalam penelitian ini adalah sebagai
berikut :

1. Bagaimana kinerja pelayanan geometrik


menggunakan metode PKJI 2023 pada
ruas jalan Cipasung – Kutaagung.
2. Bagaimana kondisi perkerasan jalan
menggunakan metode Pavement
Condition Index (PCI).
3. Bagaimana tingkat keberhasilan
preservasi jalan dalam waktu 20 tahun
ke depan.
B ATA S A N M A S A L A H
1. Dalam penelitian ini menggunakan metode PKJI 2023
untuk mengkaji kinerja pelayanan geometrik dan
menggunakan metode Pavement Condition Index (PCI)
untuk mengkaji kondisi perkerasan jalan pada ruas jalan
Cipasung – Kutaagung.
2. Penulis hanya melakukan penelitian dalam aspek-aspek
sebagai berikut : Kinerja pelayanan geometrik
menggunakan metode PKJI 2023, Kondisi perkerasan
jalan menggunakan metode PCI dan Biaya Opesi
Kendaraan (BOK) serta analisis tingkat keberhasilan
preservasi jalan Cipasung – Kutaagung dalam waktu 20
tahun ke depan.
M E TO D E P E N G U M P U L A N F LO W C H A RT P E N E L I T I A N
D ATA
Metode pengumpulan data yang digunakan
adalah studi literatur dan metode
metodologi, penjelasannya sebagai berikut:
 Metode Studi Literatur
Studi literatur adalah metode yang dilakukan
oleh mengumpulkan, mempelajari, dan
mengidentifikasi literatur dari buku dan
internet, yang berkaitan dengan analisis
perkerasan jalan menggunakan metode
Pavement Condition Index (PCI).

• Metode Observasi
Observasi adalah data yang diperoleh dari
hasil survei langsung ke lokasi. Dengan
survey langsung, kondisi di lapangan dapat
dilihat sehingga dapat diperoleh gambaran
umum yang dapat dipertimbangkan dalam
penyusunannya riset
M E TO D E P E N G U M P U L A N F LO W C H A RT P E N E L I T I A N
D ATA

Metode pengumpulan data yang digunakan


adalah studi literatur dan metode
metodologi, penjelasannya sebagai berikut:
 Metode Studi Literatur
Studi literatur adalah metode yang dilakukan
oleh mengumpulkan, mempelajari, dan
mengidentifikasi literatur dari buku dan
internet, yang berkaitan dengan analisis
perkerasan jalan menggunakan metode
Pavement Condition Index (PCI).

• Metode Observasi
Observasi adalah data yang diperoleh dari
hasil survei langsung ke lokasi. Dengan
survey langsung, kondisi di lapangan dapat
dilihat sehingga dapat diperoleh gambaran
umum yang dapat dipertimbangkan dalam
penyusunannya riset
LOKASI
PERENCANAAN
Penelitian ini dilakukan di Jalan Tugumulya – Padahurip
Kabupaten Kuningan, Jawa Barat.
8,300km
PENUTUP
Demikian proposal skripsi ini dibuat sebagai
gambaran dari rencana skripsi yang akan dibuat oleh
penulis. Penulis berharap agar proposal skripsi ini
dapat disetujui, mengingat skripsi ini merupakan
persyaratan akademik pada Program Studi Teknik
Sipil Fakultas Teknik Universitas Swadaya Gunung Jati
Cirebon. Oleh karena itu, dalam membuat proposal
skripsi ini sangat dibutuhkan bimbingan, saran,
maupun kritik yang membangun dan bertujuan
untuk memperbaiki bahan perencanaan ataupun
dasar pemikiran untuk memecahkan suatu
permasalahan yang ada.

Source: pexels.com
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai