Anda di halaman 1dari 8

Penyajian Data

Usia >22 21-22 19-20 Total Frekuensi 0 9 21 30 Fr. Relatif (%) 0 30 70 100 Fr. Kum 0 30 100 Fr. Kum 100 100 70

Tabel 1. Usia 30 Mahasiswa UPNVJ tahun 2013

Dari tabel di atas di dapatkan, umur 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 yang paling banyak adalah umur 19-20 tahun sebanyak 21 mahasiswa, dengan frekuensi relatif sebesar 70%.

Status Agama Mahasiswa UPNVJ Tahun 2013


Islam
25

Kristen

Katolik

2 KATOLIK

ISLAM

KRISTEN

Gambar 1. Dari 30 mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 sebanyak 25 mahasiswa UPNVJ beragama Islam

Jml. saudara Kandung 0 s/d 1 2 s/d 3 4 s/d 5 Total

Frekuensi 9 19 2 30

Fr. Relatif 30.00 63.33 6.67 100.00

Fr. Kum 30.00 93.33 100.00

Fr. Kum 100.00 70.00 6.67

Tabel 2. Gambaran Jumlah Saudara Kandung 30 Mahasiswa UPNVJ tahun 2013 Dari tabel di atas di dapatkan, Jumlah saudara kandung dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 yang paling banyak adalah antara 2 sampai dengan 3 sebanyak 19 mahasiswa, dengan frekuensi relatif sebesar 63.33%.

Pendidikan Ayah dan Ibu 30 Mahasiswa UPNVJ Tahun 2013


100% 90% 80% 70% 60% 50% 40% 30% 20% 10% 0% Pendidikan Ibu Pendidikan Ayah S1 SPG STM SMK SMA SMP SD Tdk Sklh

Gambar 2. Dari 30 mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 didapatkan 2 ibu dan 1 ayah mahasiswa sekolah sampai SD

18 16 14 12

Jumlah

10 8 Pekerjaan Ibu 6 4 2 0 Pekerjaan Ayah

Pekerjaan Gambar 3. Dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 didapatkan 16 mahasiswa yang ibunya sebagai IRT dan 7 mahasiswa yang ayahnya bekerja sebagai PNS atau Wiraswasta.

Usia Ayah dan Ibu Kandung Saat Menikah


8 7 6 5 4 3 2 1 0 15 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 Usia Ayah Usia Ibu

Gambar 4. Dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 ibu kandung yang paling muda menikah adalah 1 orang usia 15 tahun dan ayah kandung yang menikah paling muda yaiutu 22 tahun sebanyak 5 orang.

Tinggi Badan 150-155 156-160 161-165 166-170 171-175 176-180 Total

Frekuensi 11 4 7 3 3 2 30

Fr. Relatif 36.67 13.33 23.33 10.00 10.00 6.67 100.00

Fr. Kum 36.67 50.00 73.33 83.33 93.33 100.00

Fr. Kum 100.00 63.33 50.00 26.67 16.67 6.67

Tabel 3. Tinggi Badan 30 Mahasiswa UPNVJ tahun 2013

Dari tabel di atas di dapatkan, tinggi badan dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 sebanyak 2 mahasiswa dengan tinggi badan 176-180, dengan frekuensi relatif sebesar 6.67%.

Berat Badan 35-40 41-45 46-50 51-55 56-60 61-65 66-70 >71 Total

Frekuensi 1 4 4 6 5 2 6 2 30

Fr. Relatif 3.33 13.33 13.33 20.00 16.67 6.67 20.00 6.67 100.00

Fr. Kum 3.33 16.67 30.00 50.00 66.67 73.33 93.33 100.00

Fr. Kum 100.00 96.67 83.33 70.00 50.00 33.33 73.33 6.67

Tabel.4 Berat Badan 30 Mahasiswa UPNVJ tahun 2013

Dari tabel di atas di dapatkan, berat badan dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 sebanyak 2 mahasiswa dengan berat badan lebih dari 71, dengan frekuensi relatif sebesar 6.67%.

Tekanan Darah 100/80 110/70 110/90 120/60 Total

Frekuensi 6 9 15 30

Fr. Relatif 20.00 30.00 50.00 100.00

Fr. Kum 20.00 50.00 100.00

Fr. Kum 100.00 80.00 50.00

Tabel 5. Tekanan Darah 30 Mahasiswa UPNVJ tahun 2013 Dari tabel di atas di dapatkan, tekanan darah dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 yang paling banyak adalah lebih dari sama dengan 120/60 mmHg sebanyak 15 mahasiswa, frekuensi relatif sebesar 50%.

Berat Saat Lahir 2000 - 2999 3000 - 3999 4000 - 4999 Total

Frekuensi 12 17 1 30

Fr. Relatif 40.00 56.67 3.33 100.00

Fr. Kum 40.00 96.67 100.00

Fr. Kum 100.00 60.00 3.33

Tabel 6. Gambaran Berat Saat Lahir 30 Mahasiswa UPNVJ tahun 2013 Dari tabel di atas di dapatkan, berat saat lahir dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 yang paling banyak adalah antara 3000 sampai 3999 gram sebanyak 17 mahasiswa, frekuensi relatif sebesar 56.67%.

Panjang Saat Lahir 40-45 46-50 51-55 56-60 Total

Frekuensi 3 21 3 3 30

Fr. Relatif 10.00 70.00 10.00 10.00 100.00

Fr. Kum 10.00 80.00 90.00 100.00

Fr. Kum 100.00 90.00 20.00 10.00

Tabel 7. Gambaran Panjang Saat Lahir 30 Mahasiswa UPNVJ tahun 2013 Dari tabel di atas di dapatkan, panjang saat lahir dari 30 Mahasiswa UPNVJ tahun ajaran 2012 2013 yang paling banyak adalah antara 46 sampai 50 cm sebanyak 21 mahasiswa, frekuensi relatif sebesar 70%.

IPK
2.51 - 3.00 3.01 - 3.50 3.51 - 4.00

20%

30%

50%

Gambar 4. Dari 30 Mahasiswa UPNVJ sebanyak 50% mahasiswa mendapat IPK antara 3.02-3.50

Anda mungkin juga menyukai