Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkah, rahmat, dan

anugerah Nyalah maka penyusunan laporan dengan judul Laporan Hasil Praktek Belajar Lapangan Keperawatan Keluarga di RT 02 RW X Desa Rejosari Kelurahan Meteseh Kecamatan Tembalang Semarang ini dapat penulis selesaikan. Untuk itu perkenankanlah penulis menghaturkan rasa terima kasih kepada pihak pihak tersebut di bawah atas segala bimbingan, saran, masukan, kritikan, motivasinya sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik, yaitu: 1. 2. Bapak Sugiyanto, M.App, SC, selaku Direktur Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang. Bapak Heru Supriyatno, MN selaku Ketua Program Studi DIII Keperawatan Semarang Poltekkes KemenkesSemarang yang memberikan ijin kepada kami untuk menyelesaikan laporan hasil praktek komunitas. 3. 4. 5. yang sangat berarti. 6. baik. 7. Segenap tim pembimbing PBL Program Studi Keperawatan Semarang Politeknik Kesehatan Kemenkes Semarang yang dengan penuh kesabaran dan ketulusan memberikan bimbingan dan dukungan kepada kami. 8. Bapak Suroso, selaku Ketua RW X beserta seluruh kader posyandu Kelurahan Meteseh yang dengan segenap curahan tenaga, pikiran, maupun material juga dukungan yang sangat berarti kepada kami. 9. Bapak Khamdun selaku Ketua RT 02 RW X Desa Rejosari Kelurahan Meteseh Kecamatan Tembalang Semarang yang dengan sabar membantu Bapak Warijan, SPd, SsiT, MKes selaku pembimbing kelompok kami atas masukan dan bimbingannya sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan Bapak Heri Wibowo, SKM selaku Kepala Puskesmas Meteseh yang telah banyak membantu kami dalam PBL ini. Bapak Purnomo selaku Lurah Meteseh yang telah banyak membantu dan memberikan ijin kepada kami dalam PBL ini. Bapak Purnomo, M.Kes selaku koordinator pembimbing praktek belajar keluarga yang telah membimbing kami dan memberikan dukungan kepada kami

kami dalam mengkoordinasi warga. 10. 11. 12. 13. Ibu ibu kader posyandu RT 02 yang telah aktif bersama kami dalam membangun warga. Warga di lingkungan RT 02 RW X yang telah berpartisipasi aktif dalam kegiatan kegiatan kami. Teman teman satu kelompok khuasusnya kelompok 2 di praktek belajar komunitas yang telah bekerjasama, susah senang kita bersama sama. Seluruh rekan rekan mahasiswa Keperawatan Semarang angkatan 2010 atas bantuan dan dukungannya sehingga penyusunan laporan ini terselesaikan tepat waktu. 14. Serta semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu yang telah membantu kami dalam PBL ini. Demikian penghantar ini penulis sajikan, semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Atas masukan dan sarannya sangat penulis harapkan demi perbaikan laporan ini menjadi lebih sempurna.

Semarang, Maret 2013

Penulis Deni Ristanto

BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Dari hasil yang telah dikemukakan diatas dapat diambil kesimpulan bahwa : 1. Keluarga Tn. J sudah tahu akan pencegahan penyakit Jantung tidak kambuh lagi yang diderita Ny. S dibuktikan dengan keluarga mampu menyebutkan gejala, penyebab dan pantangan makanan pada penyakit Jantung 2. Keluarga Tn. J sudah tahu akan pencegahan penyakit Asam urat tidak kambuh lagi yang diderita Tn. J dibuktikan dengan keluarga mampu menyebutkan gejala, penyebab dan pantangan makanan pada penyakit Asam urat

B. Saran Dari hal diatas kami penulis menyarankan kepada pihak pendidikan kesehatan untuk sering mengaplikasikan ilmu yang telah didapat dalam keluarga. Penulis juga menyarankan kepada masyarakat setempat untuk berpartisipasi menjaga dan meningkatkan kepedulian pada diri dan lingkungan

Anda mungkin juga menyukai