Anda di halaman 1dari 14

PENANGGULANGAN SEMENTARA MASALAH KESEHATAN MASYARAKAT SEBELUM RUJUKAN

dr. H. Limawan Budiwibowo, M.Kes

PENDAHULUAN
Kesehatan Sehat Sakit

Sakit ringan (mild)

Sakit sedang (moderate)

Sakit parah (severe)

3 bentuk pelayanan

a.

Yankes tk I (Primary health care)

Sakit ringan Masyarakat sehat promosi kes derajat kes meningkat. Yan kes dasar (Basic health services) / yan kes primer / utama (primary health care) Bentuk: Pustu, Pusling, Puskesmas

b.

Yan kes tk II (Secondary health services)

Rawat inap Tenaga spesialis Bentuk: RS tipe C / D

c.

Yan kes tk III (Tertiary health services)

Tidak dapat ditangani oleh yan kes sekunder Pelayanan komplek Tenaga superspesialis Bentuk : RS A / B

Penyerahan tanggung jawab antar yan kes rujukan

Sistem rujukan : Sistem penyelenggaraan yan kes yang melaksanakan pelimpahan tanggung jawab, timbal balik terhadap suatu kasus penyakit / masalah kesehatan secara vertikal atau horizontal.

RUJUKAN
Penderita Masalah medis Masalah kesehatan Masalah kes mas Rujukan kesehatan Rujukan medis

Pengetahuan
Bahan Pemeriksaan Teknologi

Sarana
Operasional

SISTEM RUJUKAN DI INDONESIA


Rs Tipe A Provinsi Kabupaten Kecamatan RS Tipe B RS Tipe C / D Puskesmas

Kalurahan

Pustu
Posyandu masyarakat

DPS / BPS

PROBLEM SOLVING
Identifikasi masalah Evaluasi

Prioritas masalah

Pelaksanaan
Perencanaan

PENANGGULANGGAN MASALAH PRIORITAS (Merubah kondisi negatif mjd positif pada Problem Tree) Kunj Poli gigi Yan kes profesional & meningkat bermutu AKIBAT
Cak BP Gigi meningkat Alat/sarana dilengkapi Anggaran dinaikkan SDM dipenuhi Rekrutmen MSLH UTAMA

SEBAB Kesadaran masy ditingkatkan


Penyuluhan Tk ek dinaikkan

ANALISA ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH


Identifikasi hal-2 Tujuan utama tercapai Tentukan penyebab yg realistis utk dilaksanakan Terjemahkan penyebab tsb mjd kegiatan Misal : Kegiatan meningkatkan kesadaran masy melalui penyuluhan

OPERASIONALISASI BTK KEGIATAN


UNSUR-2 : Btk kegiatan, batas waktu, tempt/lokasi Pendanaan, pelaksana, obyek/klmpk sasaran Jml/kuantitas utk unsur yg memerlukan Hsl/tujuan yg diharapkan Misal : Kegiatan meningkatkan ksdrn masy - penyuluhan - tempat ? - pendidikan - dana ? - pelaksana ? - sasaran ? - kapan ?

PENGORGANISASIAN
a. 2 hal yang diorganisasikan: - Pengorganisasian kegiatan : pengaturan berbagai kegiatan satu kesatuan terpadu tujuan tercapai - Pengorganisasian tenaga pelaksana : pengaturan hak + wewenang penangggung jawab b. Proses pengorganisasian : langkah-2 yg hrs dilakukan semua kegiatan + tenaga pelaksana berjalan dengan baik. c. Hasil pengorganisasian Struktur organisasi : perpaduan kegiatan + tenaga pelaksana

DAUR HIDUP KEGIATAN


Konsep : Tujuan/Goal Evaluasi / Monitoring tujuan

Tujuan : tercapai

Evaluasi / Perencanaan Monitoring tujuan

Pengorganisasian / Pengadopsian

Pelaksanaan

Evaluasi /
Monitoring tujuan

Terlaksana

Anda mungkin juga menyukai