Anda di halaman 1dari 13

DIVISI PROFESI DAN PENGAMANAN POLRES MUARO JAMBI BIRO PERTANGGUNGJAWABAN PROFESI I

Acara Persidangan

Muaro Jambi, .. 2013

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH JAMBI . RESORT MUARO JAMBI . SUSUNAN ACARA DALAM PELAKSANAAN SIDANG KKEP A.N. KOMPOL M. NUH, NRP 70160112 . JABATAN PAMEN PADA KESATUAN BARESKRIM POLRES MUARO JAMBI . NO 1 A. PEJABAT 2 PERANGKAT SIDANG (ANGGOTA/CADANGAN SIDANG, SEKRETARIS, PENUNTUT PENDAMPING) SUDAH BERADA DI RUANG SIDANG SIDANG KKEP DIMULAI : SEKRETARIS KEGIATAN 3 ANGGOTA / CADANGAN SIDANG SEKRETARIS, PENUNTUT PENDAMPING) MENEMPATI TEMPAT DUDUK YANG TELAH DITENTUKAN KETERANGAN 4 KETUA KOMISI MENUJU RUANG SIDANG

I. 1.

SEKRETARIS MENYAMPAIKAN BAHWA : SETELAH KETUA SIDANG KOMISI MENEMPATI TEMPAT DUDUK YANG DISEDIAKAN KETUA SIDANG KOMISI MENGUCAPKAN SALAM : KETUA SIDANG KOMISI MEMBUKA JALANNYA PERSIDANGAN

KETUA KOMISI MEMASUKI RUANG SIDANG HADIRIN DIMOHON BERDIRI HADIRIN DIPERSILAHKAN DUDUK KEMBALI

II. 2.

PEMBUKAAN SIDANG KETUA SIDANG KOMISI

PADA HARI INI SELASA, TANGGAL 12 BULAN JUNI TAHUN 2012 PUKUL WIB, SIDANG KOMISI KODE ETIK POLRI MEMERIKSA DUGAAN PELANGGARAN TERHADAP PASAL 13 HURUF (E) DAN PASAL 14 HURUF (C), (K) DAN HURUF (L), PERATURAN KAPOLRI NOMOR 14 TAHUN 2011 TENTANG KODE ETIK PROFESI POLRI ATAS NAMA ......... PANGKAT ........, NRP .........., JABATAN PANGKAT ......., NRP .........., JABATAN ........ PADA KESATUAN BARESKRIM POLRES MUARO JAMBI DENGAN RESMI DIBUKA DAN TERBUKA UNTUK UMUM (KETUK PALU 3X) 3. SEKRETARIS

NO 1 3.

PEJABAT 2 SEKRETARIS

KEGIATAN 3 PEMBAGIAN TATA TERTIB SIDANG

KETERANGAN 4 TATA TERTIB SIDANG KOMISI KODE ETIK POLRI SEBAGAI BERIKUT : 1. PERSIDANGAN BERSIFAT TERBUKA/TERTUTUP UNTUK UMUM. 2. AGAR PERSIDANGAN KHIDMAT DAN TERTIB a. DILARANG MEMBUAT KEGADUHAN DAN TINDAKAN-TINDAKAN YANG DAPAT MENGGANGGU PERSIDANGAN; b. DILARANG MEMBAWA SENPI / SAJAM, MEROKOK, MEMBAWA MAKANAN DAN MINUMAN KE DALAM RUANG SIDANG; c. TIDAK MENGAKTIFKAN HANDPHONE SELAMA PERSIDANGAN; d. PENGUNJUNG YANG MASUK KEDALAM RUANG SIDANG HARUS BERPAKAIAN SOPAN; e. PENGUNJUNG YANG ADA DI DALAM RUANG SIDANG HARUS DUDUK DENGAN SOPAN; f. BAGI ANGGOTA SIDANG, PENDAMPING, SAKSI, TERDUGA PELANGGAR YANG AKAN BICARA HARUS SEIZIN KETUA KOMISI SIDANG.

4.

KETUA SIDANG KOMISI

KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN PENUNTUT UNTUK MENGHADAPKAN TERDUGA PELANGGAR KE DEPAN PERSIDANGAN KOMISI PENUNTUT MEMERINTAHKAN PETUGAS UNTUK MENGHADAPKAN TERDUGA PELANGGAR KE DALAM RUANG SIDANG

KEPADA SAUDARA PENUNTUT, AGAR MENGHADAPKAN TERDUGA PELANGGAR KE DEPAN PERSIDANGAN KOMISI ATAS NAMA ........... PANGKAT .............., NRP .............., JABATAN ............ PADA KESATUAN BARESKRIM POLRES MUARO JAMBI PETUGAS HADAPKAN TERDUGA PELANGGAR ATAS NAMA ............. PANGKAT ............., NRP. ............., JABATAN ............. PADA KESATUAN BARESKRIM POLRES MUARO JAMBI KE DALAM RUANG SIDANG

5.

PENUNTUT

PETUGAS

NO 1

PEJABAT 2

KEGIATAN 3 PETUGAS MEMBAWA TERDUGA PELANGGAR MENUJU RUANG SIDANG DAN MENGAMBIL TEMPAT LURUS DI DEPAN KETUA SIDANG KOMISI DENGAN SIKAP

KETERANGAN 4 BUNYI ABA-ABA : KEPADA KETUA SIDANG KOMISI, HORMAT GERAK, TEGAK GERAK BUNYI LAPORAN : LAPOR, PETUGAS SIAP MENGHADAPKAN TERDUGA PELANGGAR KE DEPAN PERSIDANGAN PETUGAS KEMBALI KE TEMPAT

6.

KETUA SIDANG KOMISI

KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN PETUGAS KEMBALI KE TEMPAT KETUA KOMISI MEMPERSILAHKAN TERDUGA PELANGGAR DUDUK KEMUDIAN KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN IDENTITAS/KEADAAN TERDUGA PELANGGAR SETELAH SELESAI KETUA SIDANG KOMISI

SAUDARA TERDUGA PELANGGAR SILAHKAN DUDUK DI DEPAN KETUA SIDANG KOMISI

KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN IDENTITAS TERDUGA PELANGGAR SEBUTKAN NAMA, UMUR, AGAMA, PANGKAT/NRP JABATAN, DAN KESATUAN SERTA APAKAH DALAM KEADAAN SEHAT DAN BERSEDIAKAH DIPERIKSA SAUDARA PENUNTUT PERSANGKAAN SILAHKAN MEMBACAKAN

7.

PENUNTUT

PENUNTUT MEMBACAKAN PERSANGKAAN KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR APAKAH SUDAH JELAS DAN MENGERTI TENTANG PERSANGKAAN YANG TELAH DIBACAKAN OLEH PENUNTUT

PENUNTUT MEMBACAKAN PERSANGKAAN

8.

KETUA SIDANG KOMISI

SAUDARA TERDUGA PELANGGAR APAKAH SUDAH JELAS DAN MENGERTI TENTANG PERSANGKAAN YANG TELAH DIBACAKAN OLEH PENUNTUT (APABILA BELUM JELAS KETUA KOMISI WAJIB MENJELASKAN)

KETUA

NO 1

PEJABAT 2

9.

KETUA SIDANG KOMISI

KEGIATAN 3 KETUA SIDANG MENANYAKAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR DAN PENDAMPING APAKAH AKAN MENGGUNAKAN HAKNYA UNTUK MENGAJUKAN BANTAHAN (EKSEPSI) ATAS PERSANGKAAN DARI PENUNTUT DAN APAKAH AKAN MENGAJUKAN EKSEPSI/BANTAHAN SECARA LISAN ATAU TERTULIS KETUA KOMISI MEMBERIKAN KESEMPATAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR/ PENDAMPING UNTUK MENYIAPKAN EKSEPSI/BANTAHAN, APABILA TERDUGA PELANGGAR/PENDAMPING MENGGUNAKAN HAK EKSEPSI SECARA TERTULIS KETUA KOMISI MEMBERIKAN KESEMPATAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR/PENDAMPING UNTUK MEMBACA EKSEPSI/BANTAHAN DARI PENUNTUT KETUA SIDANG KOMISI MEMBACAKAN PUTUSAN SELA SIDANG DISKORS KETUA SIDANG KOMISI MEMBUKA SIDANG

KETERANGAN 4 SAUDARA TERDUGA PELANGGAR APAKAH ADA BANTAHAN (EKSEPSI) ATAS PERSANGKAAN DARI PENUNTUT APABILA ADA BANTAHAN SECARA LISAN ATAU TERTULIS PALING LAMA 1 (SATU) HARI

SAUDARA TERDUGA PELANGGAR SILAHKAN UNTUK MENYIAPKAN EKSEPSI/BANTAHAN DARI PENUNTUT

10.

KETUA SIDANG KOMISI

SAUDARA TERDUGA PELANGGAR SILAHKAN MEMBACA EKSEPSI/BANTAHAN DARI PENUNTUT

UNTUK

11.

KETUA SIDANG KOMISI

KETUA SIDANG MEMBACAKAN PUTUSAN SELA

12. 13.

KETUA SIDANG KOMISI KETUA SIDANG KOMISI

KETUA KOMISI MENYATAKAN SIDANG DITUNDA SAMPAI DENGAN HARI RABU, TANGGAL SIDANG KOMISI KODE ETIK PROFESI POLRES MUARO JAMBI ATAS NAMA TERDUGA PELANGGAR NAMA . PANGKAT . NRP ., JABATAN PADA .. PADA HARI INI , TANGGAL BULAN TAHUN .. PUKUL .. DIBUKA KEMBALI (KETUK PALU 1 X) KETUA

NO 1

PEJABAT 2

KEGIATAN 3 KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN TERDUGA PELANGGAR UNTUK DUDUK DI SAMPING PENDAMPING KETUA KOMISI MEMERINTAHKAN PENUNTUT MENGHADAPKAN SAKSI

KETERANGAN 4 TERDUGA PELANGGAR SILAHKAN DUDUK DI SAMPING PENDAMPING

14.

KETUA KOMISI

KEPADA SAUDARA PENUNTUT AGAR MENGHADAPKAN SAKSI KE DEPAN PERSIDANGAN, ATAS NAMA : - . - . - . PETUGAS HADAPKAN SAKSI A.N. - . - . - . BUNYI ABA-ABA : KEPADA KETUA SIDANG KOMISI HORMAT GERAK, TEGAK GERAK BUNYI LAPORAN : LAPOR, PETUGAS SIAP MENGHADAPKAN SAKSI KE DEPAN PERSIDANGAN PETUGAS KEMBALI KE TEMPAT SAUDARA SAKSI SILAHKAN DUDUK

15.

PENUNTUT

PENUNTUT MEMERINTAHKAN PETUGAS MENGHADAPKAN SAKSI KE RUANG SIDANG PETUGAS MEMBAWA SAKSI MENUJU RUANG SIDANG DAN MENGAMBIL TEMPAT LURUS DI DEPAN KETUA SIDANG KOMISI DENGAN SIKAP SEMPURNA DAN MEMBERIKAN PENGHORMATAN DENGAN ABA-ABA DARI PETUGAS DAN LAPORAN KETUA KOMISI MEMERINTAHKAN PETUGAS KEMBALI KE TEMPAT KETUA KOMISI MEMPERSILAHKAN SAKSI DUDUK KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN IDENTITAS/KEADAAN SAKSI KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN APAKAH ADA HUBUNGAN KELUARGA DENGAN TERDUGA PELANGGAR

16. KETUA SIDANG KOMISI

KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN IDENTITAS SAKSI SEBUTKAN NAMA, UMUR, AGAMA PANGKAT/NRP JABATAN, DAN KESATUAN SERTA APAKAH DALAM KEADAAN SEHAT DAN BERSEDIAKAH DIPERIKSA SAUDARA SAKSI APAKAH ADA HUBUNGAN KELUARGA DENGAN TERDUGA PELANGGAR

17. KETUA

NO 1 17.

PEJABAT 2 KETUA SIDANG KOMISI

KEGIATAN 3 KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN KEPADA SAKSI APAKAH BERSEDIA DI SUMPAH MENURUT AGAMA DAN KEPERCAYAANNYA KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN ROHANIAWAN UNTUK MAJU KE DEPAN DAN MENGAMBIL POSISI DI SAMPING ATAU DI BELAKANG SAKSI SAKSI DALAM PROSES BERDIRI KETUA KOMISIS MENGUCAPKAN KALIMAT SUMPAH YANG DIIKUTI OLEH SAKSI KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN ROHANIAWAN KEMBALI KE TEMPAT KETUA SIDANG KOMISI MENGATUR MEKANISME PEMERIKSAAN DALAM SIDANG KETUA KOMISI MEMPESILAHKAN KEPADA ANGGOTA KOMISI LAINNYA UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI KETUA KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA PENDAMPING UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI

KETERANGAN 4 SAUDARA SAKSI APAKAH BERSEDIA DI SUMPAH MENURUT AGAMA DAN KEPERCAYAANNYA

DEMI ALLAH SAYA BERSUMPAH AKAN MEMBERIKAN KETERANGAN YANG SEBENAR-BENARNYA DAN KESAKSIAN YANG SAYA KETAHUI DAN SAYA ALAMI UNTUK MENGUNGKAPKAN KEBENARAN DALAM PERSIDANGAN KOMISI KODE ETIK POLRI INI ROHANIAWAN KEMBALI KE TEMPAT

18.

KETUA SIDANG KOMISI

KETUA KOMISI MENGATUR MEKANISME PEMERIKSAAN DALAM SIDANG KETUA KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA ANGGOTA LAINNYA UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI SILAHKAN PENDAMPING / PENUNTUT MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI UNTUK

19. KETUA

NO 1 19.

PEJABAT 2 KETUA SIDANG KOMISI

KEGIATAN 3 KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR DAN PENDAMPING APAKAH ADA KETERANGAN PARA SAKSI YANG PERLU DIKONFIRMASIKAN KETUA KOMISI MEMERINTAHKAN PENUNTUT AGAR SAKSI DIBAWA KELUAR RUANG SIDANG PENUNTUT MEMERINTAHKAN PETUGAS UNTUK MEMBAWA SAKSI KELUAR SIDANG KEPADA SAUDARA PETUGAS BAWA SAKSI KELUAR RUANG SIDANG

KETERANGAN 4 SAUDARA PENDAMPING DAN TERDUGA PELANGGAR APAKAH ADA KETERANGAN PARA SAKSI YANG PERLU DIKONFIRMASIKAN

20. PENUNTUT

SAUDARA PENUNTUT BAWA SAKSI KE LUAR RUANG SIDANG PETUGAS BAWA SAKSI KELUAR SIDANG BUNYI ABA-ABA : KEPADA KETUA GERAK

SIDANG

HORMAT

GERAK,

TEGAK

21.

KETUA SIDANG KOMISI

KETUA SIDANG MENANYAKAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR/PENDAMPING APAKAH ADA SAKSI YANG MERINGANKAN YANG AKAN DIAJUKAN APABILA ADA SILAH PENDAMPING UNTUK MENGAJUKAN SAKSI YANG MERINGANKAN KE DEPAN RUANG SIDANG APABILA ADA SAKSI YANG MERINGANKAN SILAHKAN HADAPKAN KE DALAM RUANG SIDANG PENDAMPING MEMERINTAHKAN DAN MENGHADAPKAN SAKSI YANG MERINGANKAN UNTUK DIDENGAR KETERANGANNYA KE DALAM RUANG SIDANG

BUNYI LAPORAN : LAPOR, SAKSI SIAP DIBAWA KELUAR RUANG SIDANG KEPADA SAUDARA TERDUGA PELANGGAR/PENDAMPING APAKAH ADA SAKSI YANG MERINGANKAN

SAUDARA PENDAMPING UNTUK MENGHADAPKAN SAKSI YANG MERINGANKAN UNTUK DIDENGAR KETERANGANNYA KE DALAM RUANG SIDANG ATAS NAMA

22. PENDAMPING

NO 1 22.

PEJABAT 2 PENDAMPING

KEGIATAN 3 PENDAMPING MEMERINTAHKAN PETUGAS MENGHADAPKAN SAKSI KE RUANG SIDANG PETUGAS MEMBAWA SAKSI MENUJU RUANG SIDANG DAN MENGAMBIL TEMPAT LURUS DI DEPAN KETUA SIDANG KOMISI DENGAN SIKAP SEMPURNA DAN MEMBERIKAN PENGHORMATAN DENGAN ABA-ABA DARI PETUGAS DAN LAPORAN KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN PETUGAS KEMBALI KE TEMPAT KETUA SIDANG KOMISI MEMPERSILAHKAN SAKSI DUDUK KETUA SIDANG KOMISI MENGATUR MEKANISME PEMERIKSAAN SIDANG KETUA SIDANG KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA ANGGOTA KOMISI LAINNYA UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI KETUA SIDANG KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA PENDAMPING UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN PENDAMPING AGAR SAKSI DIBAWA KELUAR RUANG SIDANG

KETERANGAN 4 PETUGAS HADAPKAN SAKSI YANG MERINGANKAN ATAS NAMA BUNYI ABA-ABA : KEPADA KETUA SIDANG KOMISI HORMAT GERAK, TEGAK GERAK BUNYI LAPORAN : LAPOR, PETUGAS SIAP MENGHADAPKAN SAKSI KE DEPAN PERSIDANGAN PETUGAS KEMBALI KE TEMPAT

23. KETUA SIDANG KOMISI

SAUDARA SAKSI SILAHKAN DUDUK

KETUA KOMISI MENGATUR MEKANISME PEMERIKSAAN DALAM SIDANG KETUA KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA ANGGOTA LAINNYA UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI SILAHKAN PENDAMPING / PENUNTUT MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA SAKSI UNTUK

SAUDARA PENUNTUT BAWA SAKSI KE LUAR RUANG SIDANG

24. PENDAMPING

NO 1 24.

PEJABAT 2 PENDAMPING

KEGIATAN 3 PENDAMPING MEMERINTAHKAN PETUGAS UNTUK MEMBAWA SAKSI KE LUAR SIDANG KEPADA SAUDARA PETUGAS BAWA SAKSI KE LUAR RUANG SIDANG

KETERANGAN 4 PETUGAS BAWA SAKSI KE LUAR SIDANG

BUNYI ABA-ABA : KEPADA KETUA GERAK

SIDANG

HORMAT

GERAK,

TEGAK

BUNYI LAPORAN : LAPOR, SAKSI SIAP DIBAWA KE LUAR RUANG SIDANG 25. KETUA SIDANG KOMISI KETUA SIDANG KOMISI MEMERINTAHKAN TERDUGA PELANGGAR UNTUK DUDUK DI DEPAN KETUA KOMISI KETUA SIDANG KOMISI MENGATUR MEKANISME PEMERIKSAAN SIDANG KETUA SIDANG KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA ANGGOTA KOMISI LAINNYA UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR KETUA SIDANG KOMISI MEMPESILAHKAN KEPADA PENDAMPING UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN PENUNTUT APAKAH SUDAH SIAP MEMBACAKAN TUNTUTAN TERDUGA PELANGGAR SILAHKAN DUDUK DI DEPAN KETUA KOMISI

26.

KETUA SIDANG KOMISI

KETUA KOMISI MENGATUR MEKANISME PEMERIKSAAN KE DALAM SIDANG KETUA KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA ANGGOTA LAINNYA UNTUK MENGAJUKAN PERTANYAAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR

SILAHKAN PENDAMPING / MENGAJUKAN PERTANYAAN PELANGGAR

PENUNTUT UNTUK KEPADA TERDUGA

27.

KETUA SIDANG KOMISI

SAUDARA PENUNTUT TUNTUTAN

SUDAH

SIAP

MEMBACAKAN

28. PENUNTUT

NO 1 28. 29.

PEJABAT 2 PENUNTUT KETUA SIDANG KOMISI

KEGIATAN 3 PENUNTUT MEMINTA UNTUK MENYUSUN TUNTUTAN UNTUK MEMBERI KESEMPATAN KEPADA PENUNTUT MENYUSUN TUNTUTANNYA MAKA SIDANG KOMISI DISKORS SELAMA .. MENIT KETUA SIDANG KOMISI MEMBUKA SIDANG

PENUNTUT TUNTUTAN

KETERANGAN 4 MEMINTA WAKTU UNTUK

MENYUSUN

SIDANG DISKORS SELAMA .. MENIT UNTUK MEMBERI KESEMPATAN KEPADA PENUNTUT MENYUSUN TUNTUTANNYA (KETUK PALU 1X) SIDANG KOMISI KODE ETIK PROFESI POLRES MUARO JAMBI A.N. TERDUGA PELANGGAR NAMA . PANGKAT . NRP JABATAN . KESATUAN DIBUKA KEMBALI .. (KETUK PALU 1X)

30.

KETUA SIDANG KOMISI

31.

KETUA SIDANG KOMISI

KETUA KOMISI MEMERINTAHKAN PENUNTUT UNTUK MEMBACAKAN TUNTUTAN PENUNTUT MEMBACAKAN TUNTUTAN KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN TERDUGA PELANGGAR DAN PENDAMPING APAKAH AKAN MELANJUTKAN PEMBELAAN KETUA SIDANG KOMISI MEMPERSILAHKAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR DAN PENDAMPING UNTUK MEMBACAKAN NOTA PEMBELAAN KETUA SIDANG KOMISI MENSKORS SIDANG SELAMA 15 MENIT UNTUK RAPAT MEMBUAT KONSEP KEPUTUSAN SIDANG

KETUA KOMISI MEMERINTAHKAN PENUNTUT UNTUK MEMBACAKAN TUNTUTAN

32. 33.

PENUNTUT KETUA SIDANG KOMISI

PENUNTUT MEMBACAKAN TUNTUTAN APAKAH TERDUGA PELANGGAR DAN PENDAMPING AKAN MELAKUKAN NOTA PEMBELAANNYA

SILAHKAN TERDUGA PELANGGAR DAN PENDAMPING UNTUK MEMBACAKAN NOTA PEMBELAAN

34.

KETUA SIDANG KOMISI

SIDANG DISKORS SELAMA .. MENIT KETUK PALU (SATU) KALI

35. KETUA

NO 1 35.

PEJABAT 2 KETUA SIDANG KOMISI

KEGIATAN 3 KETUA SIDANG KOMISI MEMBUKA SIDANG KEMBALI UNTUK MEMBACAKAN KEPUTUSAN SEBELUM PEMBACAAN KEPUTUSAN KETUA KOMISI MEMERINTAHKAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR UNTUK BERDIRI SIKAP SEMPURNA DI DEPAN KETUA SIDANG PEMBACAAN KEPUTUSAN SIDANG OLEH KETUA KOMISI SELANJUTNYA KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN KEPADA SEMUA ANGGOTA KOMISI ATAS PEMBACAAN KEPUTUSAN SETUJU ATAU TIDAK KETUA SIDANG KOMISI MENANYAKAN KEPADA TERDUGA PELANGGAR KEBERATAN ATAU TIDAK DENGAN KEPUTUSAN TERSEBUT APABILA KEBERATAN DIPERSILAHKAN UNTUK MENGAJUKAN KEBERATAN DALAM BENTUK TERTULIS BATAS WAKTU 14 HARI KERJA SETELAH MENERIMA PUTUSAN

KETERANGAN 4 SIDANG DIBUKA KEMBALI KETUK PALU 1 (SATU) KALI SAUDARA TERDUGA PELANGGAR SILAHKAN BERDIRI SIKAP SEMPURNA DI DEPAN KETUA SIDANG

PEMBACAAN KEPUTUSAN SIDANG KOMISI APAKAH PARA ANGGOTA KOMISI SETUJU DENGAN KEPUTUSAN DIMAKSUD ANGGOTA KOMISI MENANDATANGANI KEPUTUSAN

36.

KETUA SIDANG KOMISI

SAUDARA TERDUGA PELANGGAR KEBERATAN ATAU TIDAK DENGAN KEPUTUSAN TERSEBUT

SAUDARA TERDUGA SILAHKAN UNTUK MENGAJUKAN KEBERATAN DALAM BENTUK TERTULIS BATAS WAKTU 14 HARI KERJA SETELAH MENERIMA PUTUSAN

NO 1 III 37.

PEJABAT 2 PENUTUPAN KETUA SIDANG KOMISI

KEGIATAN 3

KETERANGAN 4 TEKS PENUTUPAN : PADA HARI INI RABU TANGGAL 13 BULAN JUNI TAHUN 2013 PUKUL .. WIB, SIDANG KOMISI KODE ETIK POLRES MUARO JAMBI DENGAN TERDUGA PELANGGAR ATAS NAMA .. PANGKAT .. NRP ., JABATAN .. PADA KESATUAN BARESKRIM POLRES MUARO JAMBI, DITUTUP (KETUK PALU 3 X)

KETUA SIDANG KOMISI MENUTUP JALANNYA SIDANG

Mengetahui KETUA KOMISI

Muaro Jambi, .............................. 2013 SEKRETARIS KOMISI

__________________________

__________________________

Anda mungkin juga menyukai