Anda di halaman 1dari 1

Percobaan ini bertujuan untuk : 1.

Membandingkan metode adisi standar (penambahan standar) dengan kurva kalibrasi pada penentuan besi. 2. Memahami cara penetapan besi secara spektrofotometri sinar tampak dengan metode penambahan standar.

I. DASAR TEORI Metode penambahan standar perupakan suatu metode dimana pada jumlah sampel yang sama ditambahkan larutan standar dengan konsentrasi yang berbeda-beda. Penetapan dengan metode ini biasanya dilakukan pula pada spektrofotometri serapan atom, bila matriks cuplikan tidak sama dengan matriks larutan standar atau konsentrasi analit dalam sampel sangat rendah (Pembina Mata Kuliah, 2013). Spektrofotometer Uv-Vis adalah alat yang digunakan untuk mengukur transmitansi, reflektansi dan absorbsi dari cuplikan sebagai fungsi dari panjang gelombang. Prinsip kerja spektrofotometri berdasarkan hukum Lambert Beer, bila cahaya monokromatik (Io) melalui suatu media (larutan), maka sebagian cahaya tersebut diserap (Ia), sebagian dipantulkan (Ir), dan sebagian lagi dipancarkan (It) (Sasria, 2011). Pada Spektrofotometer Uv-Vis terdapat dua daerah yang akan dieksplorasi yaitu :

Anda mungkin juga menyukai